• Tidak ada hasil yang ditemukan

Semester 1

Dalam dokumen DOKUMEN KBK OTOMOTIF REVISI. A5 (Halaman 44-59)

BAB 4 INFORMASI MATA KULIAH

A. Semester 1

MATA KULIAH : BASIC AUTOMOTIVE MECHANICS

Bobot : 4 SKS Cakupan

materi

: Spesifikasi kendaraan; karakteristik mesin; mekanisme engine (kepala silinder dan kelengkapanya, blok silinder dan kelengkapanya); manual procedure; alat ukur mechanical.

Learning outcome

: Menguasai Maintenance, Repair, Overhaull, & Diagnosis kendaraan bidang engine mechanical secara profesional, dengan memilih metode yang sesuai dari beragam pilihan

Soft skill yang dimasukkan

: Mampu memimpin dan mengawasi kelompok kerja dan bertanggung jawab atas pencapaian hasil kerja kelompok

Kompetensi yang didukung

: Menguasai Maintenance, Repair, Overhaull, & Diagnosis kendaraan secara profesional, dengan memilih metode yang sesuai dari beragam pilihan

MATA KULIAH : BASIC ELECTRICS & ELECTRONICS

Bobot : 4 SKS Cakupan

materi

: Dasar Kelistrikan (Tegangan, tahanan, dan arus); Voltage drop; Hukum kirchoff; Daya listrik, rangkaian seri Paralel; solenoid; relay; transformer; Baterai; Magnet dan induksi electromagnetic; Konduktor, Isolator, dan semikonduktor; generator, alternator, dan motor DC

Learning outcome

: Menguasai konsep listrik dan elektronika dasar untuk menganalisis dan memformulasikan penyelesaian masalah prosedural

Soft skill yang dimasukkan

: Kemampuan berkreasi dan berinovasi Kompetensi

yang didukung

: Menguasai konsep sains (science) otomotif dan Pengetahuan (knowledge) Hi-Tech Otomotif untuk menganalisis dan memformulasikan penyelesaian masalah prosedural

www.oto.teknik.ummgl.ac.id

38

MATA KULIAH : MECHANICAL DRAWING

Bobot : 2 SKS Cakupan

materi

: Sistem proyeksi, komponen gambar teknik, suaian, dan toleransi.

Learning outcome

: Menguasai konsep gambar mekanik untuk menganalisis dan memformulasikan penyelesaian masalah prosedural Soft skill yang

dimasukkan

: Kemampuan berkreasi dan berinovasi Kompetensi

yang didukung

: Menguasai konsep sains (science) otomotif dan Pengetahuan (knowledge) Hi-Tech Otomotif untuk menganalisis dan memformulasikan penyelesaian masalah prosedural

MATA KULIAH : AUTOMOTIVE MATERIAL

Bobot : 2 SKS Cakupan

materi

: Konsep dan parameter Material Performance; Conventional automotive material; Advance automotive material.

Learning outcome

: Menguasai konsep Material Teknik untuk menganalisis dan memecahkan kasus / permasalahan otomotif. Soft skill yang

dimasukkan

: Kompetensi

yang didukung

: Menguasai konsep sains (science) otomotif dan Pengetahuan (knowledge) Hi-Tech Otomotif untuk menganalisis dan memformulasikan penyelesaian masalah prosedural

MATA KULIAH : AUTOMOTIVE MATHEMATICS

Bobot : 2 SKS Cakupan

materi

: Statistika dasar, Aljabar dan graph, Geometri dan trigonometri

Learning outcome

: Mampu aplikasi konsep dasar statistika dasar, Aljabar dan graph, Geometri dan trigonometri menganalisis dan memformulasikan penyelesaian masalah prosedural Soft skill yang

dimasukkan

: Kompetensi

yang didukung

: Menguasai konsep sains (science) otomotif dan Pengetahuan (knowledge) Hi-Tech Otomotif untuk menganalisis dan memformulasikan penyelesaian masalah prosedural

www.oto.teknik.ummgl.ac.id

39

MATA KULIAH : THERMODYNAMICS

Bobot : 2 SKS Cakupan

materi

: Hukum thermodinamika, siklus otto, siklus diesel, turbocharger

Learning outcome

: Menguasai konsep thermodinamika untuk menganalisis dan memformulasikan penyelesaian masalah prosedural Soft skill yang

dimasukkan

: Kompetensi

yang didukung

: Menguasai konsep sains (science) otomotif dan Pengetahuan (knowledge) Hi-Tech Otomotif untuk menganalisis dan memformulasikan penyelesaian masalah prosedural

MATA KULIAH : ENGLISH FOR ENGINEERING

Bobot : 2 SKS Cakupan

materi

: Engineering and automotive vocabulary. Learning

outcome

: Menguasai Engineering English Engineering untuk Memahami dan menjelaskan manual dan untuk berkomunikasi di tempat kerja

Soft skill yang dimasukkan

: Mampu berkomunikasi lisan dengan baik untuk memimpin kelompok kerja dan mampu berkomunikasi tulisan dengan baik untuk menyusun laporan secara komprehensif

Kompetensi yang didukung

: Memahami Engineering English untuk menjelaskan workshop manual dan untuk berkomunikasi di tempat kerja.

MATA KULIAH : PANCASILA & KEWARGANEGARAAN

Bobot : 3 SKS Cakupan

materi

: Filosofi pancasila, Pengamalan dan manifestasi nilai nilai pancasila, UUD 1945, Demokrasi pancasila. Wawasan nusantara; Ketahanan nasional; Politik strategi nasional.

Learning outcome

: Memahami hukum, aturan dan norma masyarakat sebagai bagian dari warga negara.

Soft skill yang dimasukkan

: Kemampuan implementasi nilai nilai islam & kemuhammadiyahan di masyarakat

Kompetensi yang didukung

: Menjunjung tinggi norma dan aturan serta berkontribusi yang besar kepada kesejahteraan masyarakat

www.oto.teknik.ummgl.ac.id

40

MATA KULIAH : AL ISLAM & KEMUHAMMADIYAHAN 1

Bobot : 2 SKS Cakupan

materi

: Tuhan, manusia, dan kehidupan; hakekat manusia,

iman, dan tauhid; sirik, takhayul, bid’ah, dan khurofat.

Learning outcome

: Mampu menerapkan konsep tauhid dalam kehidupan bermasyarakat.

Soft skill yang dimasukkan

: Kemampuan implementasi nilai nilai islam & kemuhammadiyahan di masyarakat

Kompetensi yang didukung

: Mampu mengimplementasikan nilai nilai islam & kemuhammadiyahan di masyarakat

B. Semester 2

MATA KULIAH : ENGINE SUPPORTING SYSTEM

Bobot : 4 SKS Cakupan

materi

: Fuel supply & control, Cooling & Lubricating, Engine electrical (Ignition & start up system)

Learning outcome

: Menguasai Maintenance, Repair, Overhaull, & Diagnosis kendaraan khususnya bidang engine supporting system secara profesional, dengan memilih metode yang sesuai dari beragam pilihan

Soft skill yang dimasukkan

: Mampu memimpin dan mengawasi kelompok kerja dan bertanggung jawab atas pencapaian hasil kerja kelompok

Kompetensi yang didukung

: Menguasai Maintenance, Repair, Overhaull, & Diagnosis kendaraan secara profesional, dengan memilih metode yang sesuai dari beragam pilihan

MATA KULIAH : LIGHTING & INSTRUMENTATION

Bobot : 4 SKS Cakupan

materi

: Electronic charging system, Integrated fuse & relay box, saklar kombinasi, meter kombinasi, auto lighting, sistem tanda, wiper dan washer, wiring hardness. Learning

outcome

: Menguasai Maintenance, Repair, Overhaull, & Diagnosis kendaraan bidang lighting & instrumentation secara profesional, dengan memilih metode yang sesuai dari beragam pilihan

Soft skill yang dimasukkan

: Mampu memimpin dan mengawasi kelompok kerja dan bertanggung jawab atas pencapaian hasil kerja kelompok

www.oto.teknik.ummgl.ac.id

41

Kompetensi yang didukung

: Menguasai Maintenance, Repair, Overhaull, & Diagnosis kendaraan secara profesional, dengan memilih metode yang sesuai dari beragam pilihan

MATA KULIAH : DRIVE TRAIN MECHANICS

Bobot : 4 SKS Cakupan

materi

: Manual & automatic drive train mechanism Learning

outcome

: Menguasai Maintenance, Repair, Overhaull, & Diagnosis kendaraan dalam bidang sistem pemindah daya secara profesional, dengan memilih metode yang sesuai dari beragam pilihan

Soft skill yang dimasukkan

: Kemampuan berkreasi dan berinovasi Kompetensi

yang didukung

: Menguasai Maintenance, Repair, Overhaull, & Diagnosis kendaraan secara profesional, dengan memilih metode yang sesuai dari beragam pilihan

MATA KULIAH : CHASSIS & BODY MECHANICS

Bobot : 4 SKS Cakupan

materi

: Mekanisme sistem rem, suspensi, kemudi; wheel Alignment

Learning outcome

: Menguasai Maintenance, Repair, Overhaull, & Diagnosis kendaraan dalam bidang chassis dan body mechanical secara profesional, dengan memilih metode yang sesuai dari beragam pilihan

Soft skill yang dimasukkan

: Mampu berkomunikasi lisan dengan baik untuk memimpin kelompok kerja dan mampu berkomunikasi tulisan dengan baik untuk menyusun laporan secara komprehensif

Kompetensi yang didukung

: Menguasai Maintenance, Repair, Overhaull, & Diagnosis kendaraan secara profesional, dengan memilih metode yang sesuai dari beragam pilihan

MATA KULIAH : AUTOMOTIVE MECHANICS

Bobot : 2 SKS Cakupan

materi

: Lever dan momen, torsi dan gear, Gesekan, Gerak, kecepatan, dan percepatan

Learning outcome

: Menguasai konsep mekanika otomotif untuk menganalisis dan memformulasikan penyelesaian masalah prosedural

www.oto.teknik.ummgl.ac.id

42

Soft skill yang dimasukkan

: Kemampuan berkomunikasi yang baik Kompetensi

yang didukung

: Menguasai konsep sains (science) otomotif dan Pengetahuan (knowledge) Hi-Tech Otomotif untuk menganalisis dan memformulasikan penyelesaian masalah prosedural

MATA KULIAH : AL ISLAM & KEMUHAMMADIYAHAN 2

Bobot : 2 SKS Cakupan

materi

: Konsep ibadah (mahdhoh dan ghoiru mahdhoh); konsep akhlaq dan moral; makna kehidupan dalam pandangan islam.

Learning outcome

: Menerapkan praktek ibadah, akhlaq, dan moral yang benar menurut islam dalam kehidupan bermasyarakat. Soft skill yang

dimasukkan

: Mampu mengimplementasikan nilai nilai islam & kemuhammadiyahan di masyarakat

Kompetensi yang didukung

: Mampu mengimplementasikan nilai nilai islam & kemuhammadiyahan di masyarakat

MATA KULIAH : COMMUNICATION ENGLISH

Bobot : 2 SKS Cakupan

materi

: Bahasa inggris untuk komunikasi di tempat kerja Outcome : Mampu berkomunikasi ddalam bahasa inggris di

tempat kerja Soft skill yang

dimasukkan

: Mampu membangun customer & partner networking Kompetensi

yang didukung

: Mampu berkomunikasi lisan dengan baik untuk memimpin kelompok kerja dan mampu berkomunikasi tulisan dengan baik untuk menyusun laporan secara komprehensif

MATA KULIAH : HEAT TRANSFER

Bobot : 2 SKS Cakupan

materi

: Fenomena perpindahan kalor konduksi, konveksi, dan radiasi pada komponen otomotif

Learning outcome

: Menguasai konsep perpindahan kalor untuk menganalisis dan memformulasikan penyelesaian masalah prosedural

Soft skill yang dimasukkan

www.oto.teknik.ummgl.ac.id

43

Kompetensi yang didukung

: Menguasai konsep sains (science) otomotif dan Pengetahuan (knowledge) Hi-Tech Otomotif untuk menganalisis dan memformulasikan penyelesaian masalah prosedural

C. Semester 3

MATA KULIAH : AC & HEATER SYSTEM

Bobot : 4 SKS Cakupan

materi

: Fungsi AC system pada kendaraan, Konsep AC, komponen pendukung AC kendaraan, sistem kontrol AC kendaraan, perawatan dan perbaikan AC kendaraan. Learning

outcome

: Menguasai Maintenance, Repair, Overhaull, & Diagnosis AC & HEATER SYSTEM kendaraan secara profesional, dengan memilih metode yang sesuai dari beragam pilihan.

Soft skill yang dimasukkan

: Mampu berkreasi dan inovasi. Kompetensi

yang didukung

: Menguasai Maintenance, Repair, Overhaull, & Diagnosis kendaraan secara profesional, dengan memilih metode yang sesuai dari beragam pilihan.

MATA KULIAH : GASOLINE ENGINE MANAGEMENT SYSTEM

Bobot : 4 SKS Cakupan

materi

: Sistem pengaturan injeksi bahan bakar bensin (kajian input sensor, aktuator, ECU proses, air induction system, spark generation, dan fuel line system). Learning

outcome

: Menguasai Maintenance, Repair, Overhaull, & Diagnosis bidang GASOLINE ENGINE MANAGEMENT SYSTEM kendaraan secara profesional, dengan memilih metode yang sesuai dari beragam pilihan.

Soft skill yang dimasukkan

: Mampu memimpin dan mengawasi kelompok kerja dan bertanggung jawab atas pencapaian hasil kerja kelompok

Kompetensi yang didukung

: Menguasai Maintenance, Repair, Overhaull, & Diagnosis kendaraan secara profesional, dengan memilih metode yang sesuai dari beragam pilihan.

www.oto.teknik.ummgl.ac.id

44

MATA KULIAH : AUTOMOTIVE STANDARD & REGULATION

Bobot : 2 SKS Cakupan

materi

: Peraturan perundangan standarisasi dan Regulasi trasnportasi, angkutan jalan, pemeriksaan kendaraan di jalan raya, alat pemberi isyarat, dan perlengkapan kendaraan.

Learning outcome

: Mampu memahami AUTOMOTIVE STANDARD & REGULATION.

Soft skill yang dimasukkan

: Kompetensi yang didukung

: Menguasai Standardisasi & Regulasi Otomotif untuk menyelesaikan masalah prosedural dan mampu mengimplementasikan skenario otomotif nasional.

MATA KULIAH : ALTERNATIVE FUEL

Bobot : 4 SKS Cakupan

materi : Kajian bahan bakar nabati untuk mesin bensin dan mesin diesel (Natural gas, alkohol, bio-diesel, Hydrogen, Di-Methil Eter /DME, LPG), Sistem perangkatnya dan Karakteristik berbagai jenis bahan bakar alternatif.

Learning outcome

: Mampu mengimplementasikan ALTERNATIVE FUEL pada kendaraan.

Soft skill : Mampu berkreasi dan inovasi. Kompetensi

yang didukung

: Mampu mengimplementasikan kebijakan energi alternatif dan mampu mengimplementasikan skenario otomotif nasional.

MATA KULIAH : VEHICLE DINAMICS

Bobot : 2 SKS Cakupan

materi

: Dinamika kendaraan : reaksi statik, efek beban saat akselerasi, tenaga kendaraan, tanjakan, Getaran dan balancing.

Learning outcome

: Mampu menganalisis permasalahan otomotif menggunakan konsep dasar VEHICLE DINAMICS. Soft skill :

Kompetensi yang didukung

: Menguasai konsep sains (science) otomotif dan Pengetahuan (knowledge) Hi-Tech Otomotif untuk menganalisis dan memformulasikan penyelesaian masalah prosedural

www.oto.teknik.ummgl.ac.id

45

MATA KULIAH : WORKSHOP MANAGEMENT

Bobot : 2 SKS Cakupan

materi

: Managemen keselamatan dan kesehatan kerja, manajemen tata letak fasilitas, manajemen spare parts, manajemen konsumen.

Learning outcome

:

Mampu mengelola bengkel secara professional berdasarkan penerapan managemen keselamatan dan kesehatan kerja (penataan, pengaturan, pemeriksaan dan pemeliharaan) serta managemen SDM.

Soft skill yang dimasukkan

: Mampu berkomunikasi lisan dengan baik untuk memimpin kelompok kerja dan mampu berkomunikasi tulisan dengan baik untuk menyusun laporan secara komprehensif

Kompetensi yang didukung

: Mampu mengelola bengkel secara profesional

MATA KULIAH : BAHASA INDONESIA : PENULISAN ILMIAH

Bobot : 2 SKS Cakupan

materi

: Tata tulis ilmiah, proposal peneitian, laporan penelitian. Learning

outcome

: Mampu membuat rancangan percobaan dan penulisan laporan sesuai dengan kaidah ilmiah.

Soft skill yang dimasukkan

: Mampu berkreasi dan inovasi. Kompetensi

yang didukung

: Mampu menyusun laporan kerja secara komprehensif.

MATA KULIAH : AL ISLAM & KEMUHAMMADIYAHAN 3

Bobot : 2 SKS Cakupan

materi

: Latar belakang pergerakan Islam dan muhammadiyah. Learning

outcome

: Meneladani semangat pergerakan dalam dakwah Islam Soft skill yang

dimasukkan

: Mampu mengimplementasikan nilai nilai islam & kemuhammadiyahan di masyarakat

Kompetensi yang didukung

: Mampu mengimplementasikan nilai nilai islam & kemuhammadiyahan di masyarakat

www.oto.teknik.ummgl.ac.id

46

D. Semester 4

MATA KULIAH : DIESEL ENGINE MANAGEMENT SYSTEM

Bobot : 4 SKS Cakupan

materi

: Sistem bahan bakar diesel tipe in line dan distributor;

common raill technology Learning

outcome

: Menguasai Maintenance, Repair, Overhaull, & Diagnosis kendaraan pada bidang sistem bahan bakar diesel modern secara profesional, dengan memilih metode yang sesuai dari beragam pilihan

Soft skill yang dimasukkan

: Mampu berkomunikasi lisan dengan baik untuk memimpin kelompok kerja dan mampu berkomunikasi tulisan dengan baik untuk menyusun laporan secara komprehensif

Kompetensi yang didukung

: Menguasai Maintenance, Repair, Overhaull, & Diagnosis kendaraan secara profesional, dengan memilih metode yang sesuai dari beragam pilihan

MATA KULIAH

: ACCESSORIES & SAFETY SYSTEM

Bobot : 4 SKS Cakupan

materi

: Central lock, Power windows; Sistem audio video; Air bag dan sistem keamanan kendaraan

Learning outcome

: Menguasai Maintenance, Repair, Overhaull, & Diagnosis bidang sistem kelengkapan dan keamanan kendaraan secara profesional, dengan memilih metode yang sesuai dari beragam pilihan

Soft skill yang dimasukkan

: Kompetensi

yang didukung

: Menguasai Maintenance, Repair, Overhaull, & Diagnosis kendaraan secara profesional, dengan memilih metode yang sesuai dari beragam pilihan

MATA KULIAH : ENGINE & VEHICLE TESTING

Bobot : 4 SKS Cakupan

materi

: Engine testing organisations; The test cell as thermodynamic system; Conditioning testing room; exhaust gas measurement; torque and rpm measurement; oil & fuel measurement; thermal effisiency, heat and mechanical losses measurement Learning

outcome

: Memahami parameter dan metode pengujian engine dan kendaraan dari berbagai macam tipe dengan metode yang tepat.

www.oto.teknik.ummgl.ac.id

47

Soft skill yang dimasukkan

: Kompetensi

yang didukung

: Menguasai pengujian kendaraan dari berbagai macam tipe dengan metode yang tepat.

MATA KULIAH : COMBUSTION & EMISSION CONTROL

Bobot : 2 SKS Cakupan

materi

: Konsep dan tipe pembakaran bahan bakar; fuel efficiency; crankcase and exhaust reduction technology; fuel vapor control

Learning outcome

: Menguasai konsep pembakaran dan pengendalian emisi kendaraan untuk menganalisis dan memformulasikan penyelesaian masalah prosedural Soft skill yang

dimasukkan

: Kompetensi

yang didukung

: Menguasai konsep sains (science) otomotif dan Pengetahuan (knowledge) Hi-Tech Otomotif untuk menganalisis dan memformulasikan penyelesaian masalah prosedural

MATA KULIAH : INNOVATION & ENTERPRENEUR

Bobot : 2 SKS Cakupan

materi

: Konsep entrepreneur; karakteristik entrepreneur; persiapan dan perencanaan untuk menjadi entrepreneur; managing a family business and corporate intrapreneurship

Learning outcome

: Mampu Mengelola dan mengembangkan Bengkel secara profesional .

Soft skill yang dimasukkan

: Mampu membangun customer & partner networking Kompetensi

yang didukung

: Mampu Mengelola Bengkel secara profesional

NAMA MATA KULIAH : COMPUTER APPLICATION Bobot : 2 SKS Cakupan materi

: MS Office Advance; Electronic & Wiring Simulations; Mat Cad ; Engineeering Simulations

www.oto.teknik.ummgl.ac.id

48

Learning outcome

: Mampu aplikasi komputer untuk engineering untuk menyelesaikan permasalahan teknik

Soft skill yang dimasukkan

: Mampu berkreasi dan berinovasi Kompetensi

yang didukung

: Mampu aplikasi komputer dan teknologi informasi untuk menyelesaikan permasalahan teknik

E. Semester 5

MATA KULIAH : ENGINE PERFORMANCE

Bobot : 4 SKS Cakupan

materi :

Power and Mechanical Efficiency, Mean Effective Pressure, Torsi, Efisiensi Volumetric, AFR, SFC, Efisiensi Thermal, Emisi.

Learning outcome

:

Menguasai konsep sains (science) otomotif dan Pengetahuan (knowledge) Hi-Tech Otomotif untuk menganalisis dan memformulasikan penyelesaian masalah pada bidang engine performance

Soft skill yang dimasukkan :

Mampu berkreasi dan inovasi. Kompetensi

yang didukung :

Menguasai konsep sains (science) otomotif dan Pengetahuan (knowledge) Hi-Tech Otomotif untuk menganalisis dan memformulasikan penyelesaian masalah procedural.

MATA KULIAH : AUTOMOTIVE MECATRONICS

Bobot : 2 SKS Cakupan

materi

: Sensor ( Binary Sensor, Analog versus Digital Sensors, Shaft Encoder, A/D Converter, Position Sensitive Device, Compass, Gyroscope, Accelerometer, Inclinometer, Vision Sensor), Aktuator, Logic Control (On-Off Control,Linear Control : PID,Fuzzy Logic,PLC) Learning

outcome

: Menguasai prinsip dan mekanisme Maintenance, Repair, Overhaull, & Diagnosis pada bidang automotive mechatronics

Soft skill : Mampu berkreasi dan inovasi. Kompetensi

yang didukung

: Menguasai konsep sains (science) otomotif dan Pengetahuan (knowledge) Hi-Tech Otomotif untuk menganalisis dan memformulasikan penyelesaian masalah procedural.

www.oto.teknik.ummgl.ac.id

49

MATA KULIAH : ADVANCE VEHICLE TECHNOLOGY

Bobot : 2 SKS Cakupan

materi

: Electric Vehicle, Hybrid vehicle, Fuel cell technology, Hyper car

Learning outcome

: Menguasai konsep Teknologi kendaraan masa depan untuk menganalisis dan memformulasikan penyelesaian masalah prosedural

Soft skill yang dimasukkan

: Mampu berkreasi dan inovasi. Kompetensi

yang didukung

: Menguasai konsep sains (science) otomotif dan Pengetahuan (knowledge) Hi-Tech Otomotif untuk menganalisis dan memformulasikan penyelesaian masalah prosedural

MATA KULIAH : AL ISLAM DAN KEMUHAMMADIYAHAN 4

Bobot : 2 SKS Cakupan

materi

: Ilmu pengetahuan dalam perspektif islam; kedudukan akal dan wahyu; integrasi islam dan ilmu pengetahuan. Learning

outcome

: Membumikan Al-Qur’an dan pemikiran Islam dalam penerapan dan pengembangan Iptek.

Soft skill yang dimasukkan

: Mampu mengimplementasikan nilai nilai islam & kemuhammadiyahan di masyarakat

Kompetensi yang didukung

: Mampu mengimplementasikan nilai nilai islam & kemuhammadiyahan di masyarakat

MATA KULIAH : PROFESSIONAL ETHICS

Bobot : 2 SKS Cakupan

materi

: Kedisiplinan, kejujuran, Peningkatan al islam dan kemuhammadiyahan, Ketangguhan & Motivasi. Learning

outcome

: Memiliki dan dapat mengaplikasikan nilai-nilai professional ethics pada kehidupan sehari-hari sebagai seorang profesional automotive, Mampu mengimplementasikan nilai nilai islam & kemuhammadiyahan di masyarakat .

Soft skill yang dimasukkan

: Mampu membangun customer & partner networking Kompetensi

yang didukung

www.oto.teknik.ummgl.ac.id

50

F. Semester 6

MATA KULIAH : ON THE JOB TRAINING (OJT)

Bobot : 5 SKS Cakupan

materi

: Mengimplementasikan konsep ilmu pengetahuan dan teknologi di dunia kerja dan industri: Menginternalisasikan sikap profesionalitas, team work; disiplin, tanggung jawab, etos kerja yang baik.

Learning outcome

: 1. Menguasai Maintenance, Repair, Overhaull, & Diagnosis kendaraan ringan secara profesional, dengan memilih metode yang sesuai dari beragam pilihan.

2. Mendapatkan referensi penanganan unit usaha / bengkel secara profesional.

Soft skill yang dimasukkan

: Kompetensi

yang didukung

: 1. Menguasai Maintenance, Repair, Overhaull, & Diagnosis kendaraan secara profesional, dengan memilih metode yang sesuai dari beragam pilihan. 2. Mampu mengelola bengkel secara profesional.

MATA KULIAH : FINAL PROJECT

Bobot : 6 SKS Cakupan

materi

: 1. Penelitian terapan untuk mendukung skenario kebijakan otomotif nasinal dan kebijakan penggunaan energi alternatif.

2. Proyek akhir tentang maintenance, Repair, Overhaull, & Diagnosis kendaraan ringan dengan memilih beragam metode dari beragam pilihan Learning

outcome

: 1. Publikasi Hasil Penelitian Terapan ;

2. peningkatan profesionalisme penguasaan Maintenance, Repair, Overhaull, & Diagnosis kendaraan secara profesional, dengan memilih metode yang sesuai dari beragam pilihan Soft skill yang

dimasukkan

: Kompetensi

yang didukung

: 1. Menguasai Maintenance, Repair, Overhaull, & Diagnosis kendaraan secara profesional, dengan memilih metode yang sesuai dari beragam pilihan. 2. Mampu mengimplementasikan kebijakan

pengembangan dan penggunaan energi alternatif dan skenario kebijakan otomotif nasional

www.oto.teknik.ummgl.ac.id

51

BAB 5

PENUTUP

Dokumen kurikulum ini selanjutnya dijadikan pedaoman dalam penyusunan Rancangan Mutu Pembelajaran (RMP) pada setiap mata kuliah. Kemudian metode pembelajaran yang diterapkan harus memperhatikan pada jenis mata kuliah,

learning outcome

yang ditetapkan dan kompetensi yang didukung. Semoga dokumen kurikulum ini dapat dijadikan pedoman bagi Program Studi dalam upaya untuk mewujudkan Visi.

www.oto.teknik.ummgl.ac.id

52

Lampiran 1. Catatan Perubahan

Dokumen Kurikulum Edisi Revisi tahun 2014 ini merupakan penyempurnaan dari dokumen kurikulum yang disahkan pada tahun 2013 dengan catatan perubahan major sebagai berikut :

1. Pada Bab 1 (Pendahuluan) ditambahkan sub bab Landasan yuridis penyusunan kurikulum.

2. Pada Bab 2 (Visi, Misi, Tujuan, dan Sasaran/ VMTS) dilakukan penggantian VMTS baru yang disahkan tahun 2014.

3. Pada Bab 3 (Mekanisme Penyusunan Kurikulum) ditambahkan sub bab : a) Tahapan penyusunan; b) Uraian scientific vision; dan c) Market signal.

4. Rumusan kompetensi lulusan yang semula dengan Kompetensi Umum, Kompetensi Utama, dan Kompetensi Khusus, diubah menjadi capaian pembelajaran berbasis KKNI level 5 dan capaian pembelajaran berbasis pencirian program studi dan institusi.

5. Distribusi mata kuliah tiap semester ditata ulang sesuai dengan konfigurasi kompetensi dan saran dari stakeholder.

Magelang, September 2014

Saifudin, ST, M.Eng. Muji Setiyo, ST, MT. Budi Waluyo, ST, MT.

Dalam dokumen DOKUMEN KBK OTOMOTIF REVISI. A5 (Halaman 44-59)

Dokumen terkait