• Tidak ada hasil yang ditemukan

SIMPANAN DARI NASABAH (Lanjutan) c Deposito berjangka terdiri dari (lanjutan)

Dalam dokumen PT BANK MASPION INDONESIA TBK (Halaman 70-74)

INDONESIA 30 September 2013/

14. SIMPANAN DARI NASABAH (Lanjutan) c Deposito berjangka terdiri dari (lanjutan)

Berdasarkan sisa umur sampai dengan saat jatuh tempo :

14. DEPOSITS FROM CUSTOMERS (Continued)

c.Time deposits consist of (continued) : Based on remaining period until maturity :

30 September 2013/

September 30, 2013

31 Desember 2012/

December 31, 2012

Rupiah Rupiah

Kurang dari atau sama

dengan 1 bulan 1.578.157.845 1.435.639.510 Less than or until 1 month

Lebih dari 1 - 3 bulan 288.970.166 330.247.728 From 1 - 3 months

Lebih dari 3 - 6 bulan 38.155.139 54.002.371 From 3 - 6 months

Lebih dari 6 - 12 bulan 4.134.135 19.633.381 From 6 - 12 months

1.909.417.285 1.839.522.990

Mata uang asing Foreign currency

Dolar Amerika Serikat United States Dollar

Kurang dari atau sama

dengan 1 bulan 16.026.767 10.651.643 Less than or until 1 month

Total deposito berjangka 1.925.444.052 1.850.174.633 Total time deposits

Tingkat suku bunga rata-rata per tahun: Average interest rates per annum:

30 September 2013/ September 30,2013 31 Desember 2012/ December 31, 2012 Rupiah Rupiah 1 bulan 6,91% 6,52% 1 month 3 bulan 7,40% 7,07% 3 months 6 bulan 7,38% 7,27% 6 months 12 bulan 7,22% 7,26% 12 months

Mata uang asing Foreign currency

Dolar Amerika Serikat United States Dollar

1 bulan 1,25% 1,25% 1 month

Tingkat suku bunga rata-rata per tahun untuk deposito berjangka dari pihak berelasi adalah sama dengan tingkat suku bunga yang diberlakukan terhadap pihak ketiga.

The average interest rates per annum on time deposits from related parties are similar to those for third parties.

Pada tanggal 30 September 2013 dan 31 Desember 2012, jumlah deposito berjangka yang diblokir dan dijadikan jaminan kredit, masing-masing sebesar Rp 241.909.443 dan Rp 256.352.927, (Catatan 8g).

As of September 30, 2013 and December 31, 2012, time deposits held under liens and used as security were Rp 241,909,443 and Rp 256,352,927, respectively (Note 8g).

15. SIMPANAN DARI BANK LAIN 15. DEPOSITS FROM OTHER BANKS

30 September 2013/

September 30, 2013

31 Desember 2012/

December 31, 2012

Deposito berjangka 44.552.175 4.100.000 Time deposits

Giro 2.482.835 1.866.214 Current accounts

Tabungan Emas Eksklusif 342.189 283.245

Emas Eksklusif savings accounts

Tabungan - 1.000.000 Savings accounts

Total simpanan dari bank lain 47.377.199 7.249.459

Total deposits from other banks

Giro merupakan giro Rupiah dengan tingkat suku bunga rata-rata per tahun pada periode 2013 dan tahun 2012, masing-masing sebesar 1,99% dan 1,94%.

Current accounts represent current accounts in Rupiah with average interest rates per annum of 1.99% and 1.94%, for 2013 period and 2012, respectively.

Tabungan dan tabungan Emas Eksklusif merupakan tabungan dalam Rupiah dengan tingkat suku bunga rata-rata per tahun untuk periode 2013 dan tahun 2012, masing-masing sebesar 4,50% dan 4,72% untuk tabungan dan 2,68% dan 2,85% untuk tabungan Emas Eksklusif.

Savings accounts and Emas Eksklusif savings accounts represent Rupiah saving deposits with average interest rates per annum of 4.50% and 4.72% for savings accounts and 2.68% and 2.85%, for Emas Eksklusif savings accounts for 2013 period and 2012, respectively.

Deposito berjangka merupakan deposito dalam Rupiah, dengan tingkat suku bunga rata-rata per tahun, masing-masing sebesar 6,91% dan 5,94% untuk periode 2013 dan tahun 2012 dengan jangka waktu 1 bulan.

Time deposits represent Rupiah time deposits, with interest at average rates per annum of 6.91% and 5.94%, for 2013 period and 2012 respectively, with maturities of 1 month.

Pada tanggal 30 September 2013 dan 31 Desember 2012, tidak terdapat simpanan dari bank lain yang merupakan pihak berelasi.

As of September 30, 2013 and December 31, 2012, the Bank had no deposits from other banks with related parties.

Pada tanggal 30 September 2013 dan 31 Desember 2012 tidak terdapat simpanan dari bank lain yang dijadikan jaminan.

As of September 30, 2013 and December 31, 2012, there are no deposits from other banks which are pledged as collateral.

16. PERPAJAKAN 16. TAXATION

a. Hutang pajak a. Taxes payable

30 September 2013/

September 30,2013

31 Desember 2012/

December 31, 2012

Pajak penghasilan Withholding income tax -

Pasal 23/4 (2) 3.067.537 2.597.566 Articles 23/4 (2)

Pajak penghasilan Pasal 25 777.200 535.549 Income tax - Article 25

Pajak penghasilan Pasal 21 702.754 640.503 Income tax - Article 21

Pajak penghasilan Pasal 29

(Catatan 16b) 1.127.175 838.857

Income tax - Article 29 (Note 16b)

Pajak Pertambahan Nilai 9.436 9.017 Value Added Tax

Total utang pajak 5.684.102 4.621.492 Total taxes payable

b. Manfaat (beban) pajak b. Tax benefit (expense)

2013 2012

Kini (8.009.658) (5.758.451) Current

Tangguhan 435.843 - Deferred

Beban pajak, neto (7.573.815) (5.758.451) Tax expense, net

Rekonsiliasi antara laba sebelum manfaat (beban) pajak seperti yang disajikan dalam laporan laba rugi komprehensif dan taksiran penghasilan kena pajak untuk Periode Sembilan Bulan yang yang berakhir pada tanggal-tanggal 30 September 2013 dan 30 September 2012 adalah sebagai berikut:

The computation of reconciliation between income tax benefit (expense) as shown in the statements of comprehensive income and estimated taxable income for the six- month periods ended September 30, 2013 and September 30, 2012, are as follows:

16. PERPAJAKAN (Lanjutan) 16. TAXATION (Continued)

b. Manfaat (beban) pajak (Lanjutan) b. Tax benefit (expense) (continued)

2013 2012

Laba sebelum manfaat (beban) pajak sesuai dengan laporan laba

rugi komprehensif 30.088.824 23.033.806

Income before tax benefit (expense) as per statements of

comprehensive income

Beda tetap Permanent differences

Beban yang tidak dapat

dikurangkan: Non-deductible expense:

Beban telepon 89.520 - Telephone expense

Beban non-operasional 116.915 - Non-operating expenses

Beda waktu Temporary differences

Pembentukan (pembalikan) cadangan kerugian penurunan nilai aset keuangan dan aset

non- keuangan 863 -

Provision for (reversal of) allowance for impairment losses on financial assets and non-

financial assets Pembentukan cadangan imbalan

kerja 1.782.535 -

Provision for employee benefits liabilities

Aset tetap (40.024) - Fixed assets

Taksiran penghasilan kena pajak 32.038.633 23.033.806 Estimated of taxable income

Beban pajak penghasilan sesuai

tarif pajak yangberlaku 8.009.658 5.758.451

Income tax based on the applicable tax rate Pajak penghasilan dibayar di muka

- Pasal 25 (6.882.483) (5.519.445) Prepayment of corporate income tax - Article 25

Pajak penghasilan kurang bayar (Catatan 16a)/ (Taksiran

tagihan pajak penghasilan) 1.127.175 239.006

Under payment of corporate income tax (Note 16a)/ (Estimated

claim for tax return)

Rekonsiliasi antara beban pajak dengan menggunakan tarif pajak yang berlaku dari laba sebelum manfaat (beban) pajak dan beban pajak – neto seperti yang disajikan dalam laporan laba rugi komprehensif untuk Periode Sembilan Bulan yang berakhir pada tanggal 30 September 2013 dan 30 September 2012 adalah sebagai berikut:

The reconciliation between the tax expense computed by applying the applicable tax rate on the income before tax benefit (expense) and the tax expense - net shown in the statement of comprehensive income for the six-month period ended September 30, 2013 and September 30, 2012, are as follows:

2013 2012

Laba sebelum manfaat (beban)

pajak 30.088.824 23.033.806 Income before tax benefit (expense)

Taksiran pajak penghasilan

dengan tarif pajak yang berlaku (7.522.206) (5.758.451)

Estimated income tax at applicable tax rate Pengaruh pajak atas beda tetap (51.609) - Tax effect on permanent differences

Beban pajak, neto (7.573.815) (5.758.451) Tax expense, net

Perhitungan taksiran penghasilan kena pajak untuk Periode Sembilan Bulan yang berakhir pada tanggal 30 September 2013 dan 2012 merupakan perhitungan sementara yang di buat untuk tujuan laporan keuangan ini.

The computations of estimated taxable income for the six-month periods ended September 30, 2013 and 2012 are a preliminary estimate prepared for financial statements purposes.

16. PERPAJAKAN (Lanjutan) 16. TAXATION (Continued)

c. Manfaat (beban) pajak tangguhan, neto c. Deferred tax benefit (expense), net

Rincian manfaat (beban) pajak tangguhan - bersih dengan memperhitungkan pengaruh beda temporer pada tarif pajak adalah sebagai berikut:

The details of the deferred income tax benefit (expenses) - net computed on temporary differences tax rate are as follows:

2013 2012

Pembentukan cadangan imbalan

kerja 445.634 -

Provision for employee benefits liabilities

Aset tetap (10.006) - Fixed assets

Pembentukan (pembalikan) cadangan kerugian penurunan nilai aset keuangan dan aset

non- keuangan 215 -

Provision for (reversal of) allowance for impairment

losses on financial and non-financial assets

Manfaat (beban) pajak tangguhan,

neto 435.843 - Deferred tax benefit (expense), net

d. Aset (liabilitas) pajak tangguhan d. Deferred tax assets (liabilities)

Pengaruh pajak atas perbedaan temporer yang signifikan antara pelaporan komersial dan pajak adalah sebagai berikut:

The tax effects on significant outstanding temporary differences between commercial and tax reporting purposes are as follows:

30 September 2013/

September 30, 2013

31 Desember 2012/

December 31, 2012

Cadangan imbalan kerja 2.169.415 1.723.781 Employee benefits liabilities

Aset tetap 146.976 156.982 Fixed assets

Cadangan kerugian penurunan nilai aset keuangan dan non-

keuangan 1.163 948 on financial and non-financial assets Allowance for impairment losses

Total aset pajak tangguhan,

neto 2.317.554 1.881.711 Total deferred tax assets, net

Manajemen berpendapat bahwa aset pajak tangguhan dapat dipulihkan seluruhnya.

Management believes that deferred tax assets are fully realizable.

17. LIABILITAS LAIN-LAIN 17. OTHER LIABILITIES

30 September 2013/

September 30, 2013

31 Desember 2012/

December 31, 2012

Rupiah Rupiah

Imbalan kerja (Catatan 32b) 8.677.660 6.895.125 Employee benefits (Note 32b)

Bunga masih harus dibayar 7.049.250 5.858.514 Accrued interest

Setoran jaminan 566.031 353.251 Guarantee deposits

Cadangan kesejahteraan karyawan 236.498 123.155 Allowance for employee welfare

Lain-lain 2.785.293 2.523.227 Others

19.314.732 15.753.272

Mata uang asing Foreign currency

Dolar Amerika Serikat United States Dollar

Bunga masih harus dibayar 12.737 10.963 Accrued interest

12.737 10.963

Dalam dokumen PT BANK MASPION INDONESIA TBK (Halaman 70-74)