• Tidak ada hasil yang ditemukan

DAFTAR TABEL

PRASARANA TRANSPORTASI JALAN

A. Kondisi Sarana dan Prasarana di Wilayah Studi 1.Banda Aceh1.Banda Aceh

1) Simpang Tak Bersinyal di Medan

Berikut adalah rincian gambar simpang tak bersinyal yang dijadikan sampel di Medan beserta keterangan dimensinya.

a) Simpang 3 KFC Sisingamangaraja

b) Bundaran Sudirman

c) Simpang 5 Helvetia

Gambar 4. 31 Simpang Bundaran Sudirman

2) Persepsi Dishub dan Pengguna Simpang

Berikut adalah sajian data yang mengenai komponen yang dijadikan parameter sebagai kelengkapan sebuah simpang tak bersinyal yang terdapat di Kota Medan.

Tabel 4. 47 Persepsi Dishub dan Pengguna Jalan pada Simpang

Tak Bersinyal S im p an g 3 B u n d ar an 0% 10% 20% 30% 40% 50% 60% 70% 80% 90% 100% Lebar pendekat Jari-jari tikungan Kecepatan rerata Drainase Kemiringan Perkerasan Pulau Lalu lintas Lampu APILL Lampu countdown timer Lampu penerangan Rambu petunjuk arah Marka Simpang

Persepsi Dishub

Tidak Puas Puas Abstain

0% 10% 20% 30% 40% 50% 60% 70% 80% 90% 100% Lebar pendekat Jari-jari tikungan Kecepatan rerata Drainase Kemiringan Perkerasan Pulau Lalu lintas Lampu penerangan Rambu petunjuk arah Marka Simpang

Persepsi Pengguna Simpang Tak Bersinyal

Tidak Puas Puas Abstain

0% 10% 20% 30% 40% 50% 60% 70% 80% 90% 100% Lebar pendekat Jari-jari tikungan Kecepatan rerata Drainase Kemiringan Perkerasan Pulau Lalu lintas Lampu APILL Lampu countdown timer Lampu penerangan Rambu petunjuk arah Marka Simpang

Persepsi Dishub

S im p an g > 4 l en ga n

Secara umum, simpang 4 tak bersinyal yang terdapat di

Medan dinilai memuaskan oleh pihak Dishub dan

pengguna.Sedangkan untuk komponen rambu petunjuk arah, mayoritas responden masih menyatakan tidak puas. Oleh karena itu, diperlukan perbaikan rambu yang ada pada simpang 4 di kota Medan. Di samping itu, hampir semua

responden dari pihak Dishub dan pengguna juga

menyatakan puas untuk semua komponen kelengkapan simpang jenis bundaran dan simpang tak bersinyal dengan

0% 10% 20% 30% 40% 50% 60% 70% 80% 90% 100% Lebar pendekat Jari-jari tikungan Kecepatan rerata Drainase Kemiringan Perkerasan Pulau Lalu lintas Lampu penerangan Rambu petunjuk arah

Marka Simpang

Persepsi Pengguna Simpang Tak Bersinyal

Tidak Puas Puas Abstain

0% 10% 20% 30% 40% 50% 60% 70% 80% 90% 100% Lebar pendekat Jari-jari tikungan Kecepatan rerata Drainase Kemiringan Perkerasan Pulau Lalu lintas Lampu APILL Lampu countdown timer Lampu penerangan Rambu petunjuk arah Marka Simpang

Persepsi Dishub

Tidak Puas Puas Abstain

0% 10% 20% 30% 40% 50% 60% 70% 80% 90% 100% Lebar pendekat Jari-jari tikungan Kecepatan rerata Drainase Kemiringan Perkerasan Pulau Lalu lintas Lampu penerangan Rambu petunjuk arah

Marka Simpang

Persepsi Pengguna Simpang Tak Bersinyal

jumlah lengan lebih dari 4 yang dijadikan sebagai sampel. Namun untuk komponen drainase dan lampu penerangan jalan di simpang 5, masih dinilai kirang baik, sehingga

dibutuhkan perbaikan drainase, penambahan dan

maintenance lampu penerangan yang ada agar kondisi

simpang menjadi lebih aman dan aman.

Berikut ini merupakan rekapitulasi data mengenai parameter keselamatan, keamanan dan kenyaman pada simpang tak bersinyal di Kota Medan.

a) Simpang 3

Tabel berikut ini adalah rekapitulasi data mengenai parameter keselamatan, keamanan dan kenyaman pada simpang 3tak bersinyal di Kota Medan.

Tabel 4. 48 Kinerja Simpang 3 KFC Sisingamangaraja

Persepsi Pengguna(%) STP TP CP P SP Keselamatan Tingkat kecelakaan 10 40 20 20 10 Fasilitas 20 20 10 40 10 Kinerja operasional 10 20 30 20 20 Keamanan Tindak kriminal 0 20 10 50 20 Lampu penerangan 0 50 20 0 30 Kenyamanan

Kondisi perkerasan jalan 0 20 40 30 10

Kemacetan 0 30 40 20 10

(1) Keselamatan

Secara umum, tingkat keselamatan simpang 4 tak bersinyal di Kota Medan dinilai memuaskan oleh

mayoritas responden, walaupun tingkat

bahkan sangat buruk oleh Dishub. Oleh karena itu, diperlukan perbaikan baik dari segi fasilitas dan kinerja operasionalnya, agar kondisi simpang lebih aman dan nyaman.

(2) Keamanan

Secara keseluruhan, tingkat keamanan di simpang 4 di Medan, dinilai sudah memuaskan.Namun pada

komponen lampu penerangan, pengguna

menyatakan ketidak puasan mereka terhadap

kondisi yang ada sekarang. Untuk itu, penambahan dan perawatan berkala sangat dibutuhkan agar simpang lebih aman, terutama pada saat kondisi gelap.

(3) Kenyamanan

Di kota Medan, Dishub dan pengguna menyatakan cukup puas dengan tingkat kenyamanan yang ada, baik untuk parameter kondisi perkerasan jalan maupun tingkat kemacetan yang ada.

b) Bundaran

Tabel berikut ini adalah rekapitulasi data mengenai parameter keselamatan, keamanan dan kenyaman pada bundaran bersinyal di Kota Medan.

Tabel 4. 49 Kinerja Bundaran Sudirman Persepsi Pengguna(%) STP TP CP P SP Keselamatan Tingkat kecelakaan 0 0 70 30 0 Fasilitas 0 0 20 80 0 Kinerja operasional 0 0 30 70 0 Keamanan Tindak kriminal 0 0 60 40 0 Lampu penerangan 0 0 40 60 0 Kenyamanan

Kondisi perkerasan jalan 0 0 40 60 0

Kemacetan 0 0 30 70 0

(1) Keselamatan

Secara umum, tingkat keselamatan simpang tak bersinyal jenis bundaran di Kota Medan dinilai memuaskan oleh para responden, walaupun tingkat kecelakaan yang terjadi belum memuaskan. Untuk itu, diperlukan perbaikan baik dari segi fasilitas dan kinerja operasionalnya, agar kondisi simpang lebih aman dan nyaman.

(2) Keamanan

Untuk tingkat tindak kriminal yang terjadi di bundaran, mayoritas responden hanya menyatakan

cukup puas dengan kondisi yang ada

sekarang.Oleh karena itu, masih diperlukan pengamanan lebih agar dapat menekan angka kejahatan yang terjadi di Medan, khususnya pada simpang jenis bundarannya. Namun, untuk parameter lampu penerangan, pengguna menilai sarana yang ada sudah baik, bahkan pihak Dishub

menyatakan sangat puas dengan kondisi yang ada saat ini.

(3) Kenyamanan

Di kota Medan, mayoritas responden dari pihak Dishub dan pengguna menyatakan puas dengan tingkat kenyamanan yang ada, baik untuk parameter kondisi perkerasan jalan maupun tingkat kemacetan yang ada.

c) Simpang 5

Tabel berikut ini adalah rekapitulasi data mengenai parameter keselamatan, keamanan dan kenyaman pada simpang 5 bersinyal di Kota Medan.

Tabel 4. 50 Kinerja Simpang 5 Helvetia

Persepsi Pengguna(%) STP TP CP P SP Keselamatan Tingkat kecelakaan 0 0 0 40 60 Fasilitas 40 50 10 0 0 Kinerja operasional 50 50 0 0 0 Keamanan Tindak kriminal 0 0 0 20 80 Lampu penerangan 10 70 10 10 0 Kenyamanan

Kondisi perkerasan jalan 0 10 30 40 20

Kemacetan 0 0 0 0 100

(1) Keselamatan

Secara umum, tingkat keselamatan simpang 5 di Kota Medan dinilai tidak memuaskan oleh para responden. Bahkan untuk parameter fasilitas dan kinerja operasional simpang dinilai sangat buruk oleh sebagian besar responden. Oleh karena itu,

perbaikan fasilitas dan kinerja operasional masih sangat dibutuhkan, mengingat semakin banyak lengan yang ada pada simpang maka semakin banyak pula sarana pendukung yang dibutuhkan, walaupun dari survei yang dilakukan menunjukkan bahwa jumlah kecelakaan yang terjadi tidak banyak.

(2) Keamanan

Dari segi keamanan, pihak Dishub Kota Medan dan para pengguna menyatakan puas dengan tingkat tindak kriminal yang terjadi saat ini. Hal tersebut menunjukkan bahwa jarang terjadi tindak kejahatan yang menimpa pengguna pada simpang 5 di Medan. Akan tetapi, lampu penerangannya masih dinilai tidak memuaskan, sehinggaperlu dilakukan penambahan jumlah lampu penerangan dan maintenance berkala terhadap lampu penerangan jalan yang terdapat di simpang tersebut.

(3) Kenyamanan

Dari parameter kenyamanan, responden

menyatakan jarang terjadi kemacetan yang

menimpa para pengguna pada simpang 5 di kota Medan. Sedangkan untuk perkerasan jalan dirasa masih membutuhkan perbaikan, karena kondisi

memuaskan, baik oleh pihak Dishub maupun oleh para pengguna.

c. Jalan Arteri

Dokumen terkait