• Tidak ada hasil yang ditemukan

5.1 Simpulan

Sehubungan dengan hasil yang diperoleh dari penelitian dan pembahasan ini, diperoleh simpulan sebagai berikut :

1. Siswa/siswi etnis Tionghoa di SMA “X” Bandung sebagian besar memiliki derajat self-compassion yang rendah dengan komponen self-kindness, common humanity dan mindfulnes yang rendah.

2. Derajat self-compassion yang rendah pada siswa/siswi etnis Tionghoa di SMA “X” Bandung dipengaruhi oleh faktor jenis kelamin. Ditemukan derajat self-compassion yang lebih rendah pada anak laki-laki.

3. Derajat self-compassion yang rendah pada siswa/siswi etnis Tionghoa di SMA “X” Bandung dipengaruhi oleh faktor maternal critism dan fearfull attachment. Semakin tinggi maternal critism maka semakin rendah self-compassion dan semakin tinggi fearfull attachtment maka semakin rendah self-compassion yang dimiliki.

4. Derajat self-compassion yang rendah pada siswa/siswi etnis Tionghoa di SMA “X” Bandung dipengaruhi oleh personality neuroticism dan conscientiousness. Semakin tinggi derajat personality neuroticism dan conscientiousness maka semakin rendah self-compassion yang dimiliki.

97

5. Faktor akulturasi budaya yang terjadi memengaruhi derajat self-compassion yang rendah pada siswa/siswi etnis Tionghoa di SMA “X” Bandung. Semakin tinggi derajat siswa/siswi etnis Tionghoa di SMA “X” Bandung yang memiliki tradisi Tionghoa yang sudah berbaur dengan budaya lain semakin rendah derajat self-compassion.

6. Faktor-faktor seperti derajat ekstraversion, agreeableness, dan openess to experience dari The Big Five Personality, Maternal Support dan Secure Attachment tidak menunjukkan adanya pengaruh dengan derajat self-compassion yang dimiliki oleh siswa/siswi etnis Tionghoa di SMA “X” Bandung.

5.2 Saran

5.2.1 Saran Teoritis

Bagi peneliti lain yang berminat melakukan penelitian lanjutan mengenai compassion, disarakan untuk melakukan penelitian mengenai hubungan antara self-compassion dengan faktor-faktor yang memengaruhi, khususnya mengenai personality. Disarankan juga untuk menjaring data mengenai faktor-faktor yang memengaruhi self-compassion dengan menambah pertanyaan melalui open question melalui pertanyaan yang lebih spesifik dan mempertajam pertanyaan agar mendapat data yang lebih mendalam khususnya mengenai penghayatan. Dapat dilakukan juga penelitian selanjutnya dengan menggunakan metode kualitatif untuk memperoleh gambaran mengenai self-compassion yang lebih luas. Selain itu juga untuk penelitian selanjutnya sample yang dapat diteliti adalah untuk remaja saja.

98

5.2.2 Saran Praktis

1. Kepada siswa/siswi etnis Tionghoa di SMA “X” Bandung, agar meningkatkan self-compassion yang mereka miliki dengan cara berbagi pengalaman, bersikap terbuka baik dengan orang tua ataupun teman lainnya dan mengarahkan diri untuk berpikir positif.

2. Kepada kepala sekolah dan guru BK di SMA “X” Bandung yang memiliki siswa/siswi etnis Tionghoa, agar dapat menggunakan pengetahuan dan pemahaman mengenai penghayatan self-compassion yang dimiliki oleh murid-muridnya sehingga dapat memberikan bimbingan dan konseling yang dapat mengembangkan self-compassion.

3. Kepada keluarga dan orang tua siswa/siswi etnis Tionghoa di SMA “X” Bandung dengan lebih memberikan perhatian dan support, mendengarkan penjelasan siswa/siswi tersebut terlebih dahulu serta tidak mengkritik secara berlebihan bilamana siswa/siswi tersebut mengalami suatu kegagalan atau kesalahan.

Universitas Kristen Maranatha DAFTAR PUSTAKA

Barnard, Laura K dan John F. Curry. 2011. Self-Compassion : Conceptualization, Corelates, & Intervensions. American Psychological Assosiation.

Berry, John W., Poortiga, Ype H., Segall, Marshall H. & Dasen, Pierre R. 1992. Cross-Cultural Psychology: Research and Application, 1st Edition. New York: Cambridge University Press.

Bond, Michael H. 1993. The Psychology of Chinese People. Hongkong: University Press.

----, Michael H. 1998. Finding Universal; Dimensions of Individual Variation in Multicultural Studies of Values: The Rokeach and Chinese Value Surveys. Journal of Personality and Social Psychology, Vol 55, 6, 1009-1015.

Chinese Culture Connections. 1987. Chinese Values and The Search For A Culture-free Dimension of Culture. Journal of Cross-Cultural Psychology, 18, 143-164. Herkovits, M.J. 1964. Cultural Dynamics. New York: Alfred Knopf.

Hofstede, Geert. 1991. Cultures and Organixations: Software of the Mind. London:McGraw-Hill.

Kumar, Ranjit. 1999. Research Methodology: A Step-by-step Guide For Beginners. London: SAGE Publications Ltd

Meij, Lim Sing. 2009. Ruang sosial baru perempuan Tionghoa, Sebuah kajian pascakolonial. Jakarta: Yayasan obor Indonesia.

Nazir, Mohammad. 2003. Metode Penelitian. Jakarta: Ghalia Indonesia.

Neff, K. D. 2003. The Development and Validation of a Scale to Measure Self-Compassion. University of Texas at Austin, Austin, Texas, USA

----, K. D. 2003. Self-Compassion: An Alternative Conceptualization of a Healthy Attitude Toward Oneself. University of Texas at Austin, Austin, Texas, USA ----, K. D., Rude, Stephanie, S., Kirkpatrick, L.K. 2006. An examination of

self-compassion in relation to positive psychological functioning and personality traits. University of Texas at Austin : Educational Psychology Department. ----, K. D., Kirkpatrick, L, Kristin., Rude, S. 2006. Self-compassion and adaptive

Universitas Kristen Maranatha psychological functioning. USA: Educational Psychology Department, University of Texas at Austin, 1 University Station.

----, K. D. & McGeehee, P. 2009. Self-compassion and psychological resilience among adolescents and young adults. Self and Identity, 9, 225-240.

----, 2009. Self-Compassion. In M. R. Leary & R. H. Hoyle (Eds.), Handbook of Individual Differences in Social Behavior (pp. 561-573). New York: Guilford Press.

----, Kristin. 2011. Self-Compassion: Stop Beating Yourself Up and Leave Insecurity Behind. Harper Collins Publisher

----,Kristin., Pommier, Elizabeth., 2012. The Relationship between Self-compassion and Other-focused Concern among College Undergraduates,Community Adults, and Practicing Meditators. Self and Identity. USA: Educational Psychology Department, University of Texas at Austin, 1 University Station. ----, K. D., Hsieh, Ya-Ping., Tanpa Tahun. Dejitterat, Kullaya. Self-compassion,

Achievement Goals, and Coping with Academic Failure.

Pratiwi, P. H. Tanpa Tahun. ASIMILASI DAN AKULTURASI: Sebuah Tinjauan Konsep.

Rammstedt, Beatrice. 2007. Measuring personality in one minute or less:A 10-item short version of the Big Five Inventory in English and German.

Santrock, John W. 2007. Adolescence. 11th edition. New York: McGraw-Hill Stolorow, R., Brandchaft, B. & Atwood, G. 1987. Psychoanalytic Treatment: An

Intersubjective Approach. Hillsdale, NJ: The Analytic Press.

Suryadinata, Leo. 2010. Etnis Tionghoa dan Nasionalisme Indonesia: Sebuah Bunga Rampai 1965-2008. Jakarta: PT. Kompas Media Nusantara.

Tan, Mely G. 2008. Etnis Tionghoa di Indonesia. Jakarta: Yayasan Obor Indonesia. Yarnell, L. M., Neff, K. D. 2012. Self-compassion, interpersonal conflict resolutions,

Universitas Kristen Maranatha DAFTAR RUJUKAN

Anonim. 2009. Pedoman Penulisan Skripsi Sarjana Edisi revisi III. Bandung: Fakultas Psikologi Universitas Maranatha Bandung.

Feransa, Selly. 2009. Studi Deskriptif Mengenai Ethnic Identity Pada Dewasa Awal Keturunan Tionghoa Di Paguyuban “X”. Skripsi. Bandung: Fakultas Psikologi Universitas Kristen Maranatha.

http://en.wikipedia.org/wiki/Acculturation, diakses 10 September 2012. http://www.self-compassion.org/, diakses 18 September 2012.

http://www.friesian.com/confuci.htm#classics, diakses 25 September 2012. http://id.scribd.com/doc/73445574/Etnis-Cina, diakses 25 September 2012.

http://www.psychologymania.com/2011/09/ajaran-konfusionisme-konghucuconfucius.html diakses 25 September 2012.

http://www.mercuryfm.co.id/index.php?option=com_content&view=article&id=207:

budaya-tionghoa-indonesia-berasimilasi&catid=1:sosial-dan-budaya&Itemid=50 diakses 10 Oktober 2012.

http://lontar.ui.ac.id/file?file=digital/20282593-T%2029391-Mindfulness%20di%20kalangan-full%20text.pdf diakses 15 Oktober 2012. Santosa, Agoes. 2011. Studi Deskriptif Mengenai Gambaran Chinese Values Pada

Mahasiswa Etnis Tionghoa Yang Berada Pada Tahap Late Adolescence Di Fakultas Psikologi Universitas “X” Kota Bandung. Skripsi. Bandung: Fakultas Psikologi Universitas Kristen Maranatha.

Schwartz, Shalom H. Basic Human Values: An Overview (Basic Human Values: Theory, Methods, and Applications). (Online).

(

http://segr-did2.fmag.unict.it/Allegati/convegno%207-8-10-05/Schwartzpaper.pdf) diakses 10 Oktober 2012)

Widjaja, Ardi A. 2006. Studi Deskriptif Mengenai Chinese Values Pada Jemaat Dewasa Akhir Etnis Tionghoa Di Gereja “X” Bandung. Skripsi. Bandung: Fakultas Psikologi Universitas Kristen Maranatha.

Dokumen terkait