• Tidak ada hasil yang ditemukan

Spesifikasi Kebutuhan Sistem

Kepala Sekolah Melihat dan Melakukan Pencarian

3.6.3 Spesifikasi Kebutuhan Sistem

Untuk mendeskripsikan kebutuhan sistem ini, kami menggunakan 3 jenis pandangan (view) yang berbeda yakni : pandangan siswa, pandangan guru dan pandangan administrator situs.

1. Pandangan Siswa a. Kebutuhan data

No Kebutuhan Data Deskripsi

1 Siswa Sekolah SMAK IPEKA TOMANG II

memiliki sejumlah siswa di dalam aktivitas belajar mengajar. Data yang akan disimpan di entitas Siswa ini antara lain: idisiswa,password, nama, alamat, tempat/tanggal lahir, telepon dan kelas dimana siswa tersebut berada. Idsiswa bersifat unik untuk setiap siswa.

2 Kelas Kelas merupakan tempat dimana proses

belajar mengajar berlangsung. Data yang disimpan di entitas kelas antara lain: idkelas, dan namakelas. Idkelas bersifat unik untuk semua kelas.

3 Mata Pelajaran Aktivitas belajar mengajar di dalam

kelas bertujuan untuk memberikan informasi seluas- luasnya sehingga siswa mendapatkan ilmu tentang mata pelajaran yang sedang dipelajari di kelas tersebut. Data yang disimpan di dalam mata pelajaran antara lain: idmatapelajaran dan matapelajaran.

Idmatapelajaran bersifat unik untuk semua mata pelajaran yang terdapat di SMAK IPEKA TOMANG II

4 Jadwal Setiap kelas di SMAK IPEKA

TOMANG II memiliki jadwal aktivitas belajar mengajarnya masing - masing. Data – data yang disimpan di dalam tabel jadwal antara lain : idjadwal, hari dan jam. Idjadwal bersifat unik untuk semua jadwal.

5 Ujian Ujian di SMAK IPEKA TOMANG II

bertujuan untuk mengukur seberapa dalam tingkat pemahaman para siswa terhadap mata pelajaran yang telah diajarkan. Data- data yang disimpan di dalam ujian antara lain : idujian, tglujian, dan jamujian. Idujian bersifat unik untuk semua jadwal ujian yang tersedia.

6 Praktikum Seringkali, untuk beberapa mata

pelajaran terdapat juga kesempatan bagi para siswa untuk melakukan praktek langsung di dalam laboratorium untuk membuktikan apa yang telah diajarkan di kelas teori. Data – data yang hendak

disimpan di praktikum antara lain idpraktikum, haripraktek dan jampraktek. Idpraktikum bersifat unik untuk semua jadwal praktikum yang ada.

7 Ujian praktek Selain ujian teori, juga terdapat ujian

praktek untuk beberapa mata pelajaran yang memang terdapat praktikumnya. Data – data yang disimpan antara lain : idujianpraktek, tglujianpraktek dan jamujianpraktek.

8 Nilai Sistem ini juga menginginkan untuk

siswa melihat secara langsung nilai yang mereka dapatkan di smester terkait. Data yang ingin disimpan antara lain : idsiswa, idmatapelajaran, tugas, us1, dan us2, dimana us1 dan us2 merepresentasikan nilai ujian smester 1 dan ujian semester 2 dan idsiswa serta idmatapelajaran bersifat unik.

9 Silabus Ini merupakan inti dari kebutuhan sistem

yang dikembangkan, dimana siswa dapat mengakses materi pelajaran sebagai bahan persiapan sebelum mereka berangkat ke sekolah dan juga sebagai

standarisasi dalam metode pengajaran. Data-data yang ingin disimpan antara lain : idsilabus, chapter, deskripsi, dirPokok, dirTugas dan deadline. dirPokok dan dirTugas masing-masing merepresentasikan lokasi penyimpanan file materi pokok dan tugas di server agar dapat didownload oleh siswa. Idsilabus bersifat unik untuk semua silabus.

10 Additional material Selain materi pokok yang terdapat di

sistem, ada alternatif pengajaran lain dengan dibuatnya sistem ini. Guru juga bisa mengupload materi pelajaran tambahan yang sekiranya menarik untuk dipelajari oleh para siswa di luar rutinitas jam sekolah. Data-data yang disimpan antara lain: idbahan, tglupload, waktu, komentar, direktori. Direktori merepresentasikan lokasi penyimpanan file hasil upload guru di server dan idbahan bersifat unik untuk semua additional material.

pokok untuk dipelajari, juga terdapat soal atau tugas yang dapat dikerjakan oleh siswa sebagai evaluasi tingkat pemahaman siswa terhadap materi. Data-data yang disimpan antara lain : idjwbtugas, path, tglJwb dan jamJwb. Idjwbtugas bersifat unik untuk semua upload tugas.

12 Faq Apabila siswa mempunyai pertanyaan

seputar kegiatan sekolah mereka dan pertanyaan tersebut seringkali ditanyakan atau sudah umum, maka modul faq ini menjadi solusinya.

Faq menyimpan sejumlah pertanyaan umum sesuai kategori permasalahan mereka. Data-data disimpan antara lain: idfaq, isi, jawab. Idfaq bersifat unik untuk semua faq.

13 Pertanyaan Modul pertanyaan ini digunakan untuk

siswa menulis pertanyaan yang tidak terdapat di menu faq. Nantinya, pertanyaan yang masuk akan dijawab oleh administrator situs. Data-data yang disimpan antara lain: idpertanyaan,

jawaban, status, dan tanggal. Pada saat siswa mengirim pertanyaan pertama kali, status default-nya adalah belum terjawab. Idpertanyaan bersifat unik untuk semua pertanyaan.

14 Berita Modul berita digunakan untuk

menginformasikan kepada siswa dan guru segala macam berita dan pengumuman tentang segala hal yang berkaitan dengan aktivitas belajar mengajar dan sekolah SMAK IPEKA TOMANG pada umumnya. Data-data yang disimpan antara lain: idberita, judul, isi dan tanggal. Idberita bersifat unik untuk semua berita.

15 News feed Ditambahkan satu fitur menarik yaitu

pengguna sistem ini dapat mengupdate status mereka seperti halnya facebook atau twitter. Data-data yang ingin disimpan antara lain: idnewsfreed, comment, tanggal dan waktu. Idnewsfreed bersifat unik untuk semua newsfreed.

memberikan komentar terhadap status dari user lain. Data-data yang disimpan antara lain: idreply, reply, tanggal dan waktu. Idreply bersifat unik untuk semua reply.

17 Thread Suatu sarana yang dapat digunakan

untuk interaksi antara pengguna sistem, dalam hal ini siswa dan guru adalah forum diskusi. Forum ini terdiri atas sejumlah topic atau disebut dengan thread. Data-data yang disimpan antara lain: idthread, thread. Idthread bersifat unik untuk semua thread.

18 Posting Pengguna sistem dapat menulis posting

mereka di thread-thread yang ada. Data-data yang disimpan antara lain: idposting, user, posting, tanggal dan waktu, idposting bersifat unik untuk semua posting.

19 Private Message Private message ini berisikan pesan

pribadi yang ditujukan secara spesifik terhadap siswa tertentu sehingga hanya siswa terkait yang mengetahuinya. Data-data yang disimpan: idprivate, judul, isi

dan tanggal. Idprivate bersifat unik untuk semua private message.

20 Kategori Kategori ini berisi subject pertanyaan

yang dipilih oleh siswa. Data-data yang disimpan : idKategori, dan Kategori yang bersifat unik.

b. Kebutuhan Transaksi

No Jenis Transaksi Deskripsi

1 Entri Data a) Mengupload jawaban tugas sesuai

dengan silabus yang sedang diakses b) Menulis pertanyaan seputar kegiatan

sekolah mereka c) Mengupdate status

d) Memberikan komentar terhadap status user lain

e) Menulis thread

f) Menulis posting di thread terkait

2 Update / Hapus Data a) Mengganti Password dari siswa

yang sedang login ke dalam sistem

3 Query Data a) Melihat daftar mata pelajaran yang

sesuai dengan kelas

sedang login

c) Tampilkan jadwal pelajaran teori

d) Tampilkan jadwal pelajaran praktikum

e) Melakukan pencarian terhadap jadwal guru mengajar

f) Tampilkan jadwal ujian teori g) Tampilkan jadwal ujian praktikum h) Tampilkan nilai semester berjalan i) Tampilkan faq

j) Tampilkan berita k) Tampilkan news feed

l) Tampilkan reply terhadap news freed bersangkutan

m) Tampilkan pesan pribadi terhadap siswa yang login

n) Tampilkan silabus sesuai dengan kelas siswa dan mata pelajaran

o) Tampilkan isi dari posting pada thread yang di akses

p) Tampilkan pertanyaan sesuai dengan kategori yang dipilih

2. Pandangan Guru a. Kebutuhan Data

No Data Deskripsi

1 Guru Sekolah SMAK IPEKA TOMANG II

mempekerjakan sejumlah guru untuk mengajar bidang studi kepada siswa. Data-data yang disimpan antara lain: idguru, password, nama, alamat, tempat/tanggal lahir, telepon. Idguru bersifat unik untuk semua guru.

2 Matapelajaran Satu guru di SMAK IPEKA TOMANG

II mengajar tepat satu bidang studi. Data yang disimpan di dalam mata pelajaran antara lain: idmatapelajaran dan matapelajaran. Idmatapelajaran bersifat unik untuk semua mata pelajaran yang terdapat di SMAK IPEKA TOMANG II

3 Jadwal Setiap guru diberikan jadwal untuk

mengajar kelas-kelas tertentu. Data – data yang disimpan di dalam tabel jadwal antara lain : idjadwal, hari dan jam. Idjadwal bersifat unik untuk semua jadwal.

4 Praktikum Selain di kelas, guru juga dapat membimbing siswa dalam melakukan pelajaran praktikum. Data – data yang hendak disimpan di praktikum antara lain idpraktikum, haripraktek dan jampraktek. Idpraktikum bersifat unik untuk semua jadwal praktikum yang ada.

5 Silabus Pada saat mengajar, guru berpedoman

kepada silabus yang sudah disusun oleh sistem ini. Data-data yang ingin disimpan antara lain : idsilabus, chapter, deskripsi, dirPokok, dan dirTugas. dirPokok dan dirTugas masing-masing merepresentasi-kan lokasi penyimpanan file materi pokok dan tugas di server agar dapat didownload oleh siswa. Idsilabus bersifat unik untuk semua silabus.

6 Additional material Guru dapat memberikan materi tambahan

kepada siswa untuk dipelajari di luar jam sekolah. Data-data yang disimpan antara lain: idbahan, tglupload, waktu, komentar, direktori. Direktori merepresentasikan lokasi penyimpanan file hasil upload guru di server dan

idbahan bersifat unik untuk semua additional material.

7 Berita Guru juga dapat mengakses berita dan

pengumuman yang terdapat di sekolah. Data-data yang disimpan antara lain: idberita, judul, isi dan tanggal. Idberita bersifat unik untuk semua berita.

8 News feed Guru juga dapat mengupdate status

mereka. Data-data yang ingin disimpan antara lain: idnewsfreed, comment, tanggal dan waktu. Idnewsfreed bersifat unik untuk semua newsfreed.

9 Reply Guru dapat member komentar terhadap

status guru lain dan siswa. Data-data yang disimpan antara lain: idreply, reply, tanggal dan waktu. Idreply bersifat unik untuk semua reply.

10 Thread Guru dapat membuat thread sebagai

sarana diskusi antara guru dan siswa. Data-data yang disimpan antara lain: idthread, thread. Idthread bersifat unik untuk semua thread.

11 Posting Guru dapat menulis posting di thread

antara lain: idposting, user, posting, tanggal dan waktu, idposting bersifat unik untuk semua posting.

12 Upload tugas Guru dapat memeriksa siapa saja siswa

yang sudah menjawab tugas di silabus yang sedang dibahas. Data-data yang disimpan antara lain : idjwbtugas, path, tglJwb dan jamJwb. Idjwbtugas bersifat unik untuk semua upload tugas.

b. Kebutuhan Transaksi

No Jenis Transaksi Deskripsi

1 Entri Data a) Mengupload materi tambahan untuk

dipelajari oleh siswa di luar jam kelas

b) Mengupdate status

c) Memberikan komentar terhadap status user lain

d) Menulis thread

e) Menulis posting di thread terkait

2 Update/hapus data a) Mengganti password pada saat login

3 Query Data a) Tampilkan daftar kelas dan mata

pelajaran yang diajar oleh guru yang sedang login

b) Tampilkan profil

c) Tampilkan jadwal guru mengajar teori

d) Tampilkan jadwal guru mengajar pelajaran praktikum

e) Tampilkan berita dan pengumuman f) Tampilkan status di news freed g) Tampilkan komentar di news freed

terkait

3. Pandangan Administrator Situs a. Kebutuhan Transaksi

No Jenis Transaksi Deskripsi

1 Entri Data a) Menambah siswa baru

b) Menambah guru baru c) Menambah kelas baru d) Menambah mata pelajaran e) Menambah jadwal (teori dan

praktikum)

f) Menambah ujian (teori dan praktikum)

g) Menambah berita

h) Menambah silabus materi pelajaran 2 Update atau hapus data a) Memperbaharui atau menghapus

Siswa

b) Memperbaharui atau menghapus Guru

c) Memperbaharui atau menghapus Kelas

d) Memperbaharui atau menghapus Mata pelajaran

e) Memperbaharui atau menghapus Jadwal

f) Memperbaharui atau menghapus Ujian

g) Memperbaharui atau menghapus Berita

h) Memperbaharui atau menghapus Silabus

i) Menjawab pertanyaan

3 Query Data a) Tampilkan siswa

b) Tampilkan guru c) Tampilkan kelas

d) Tampilkan mata pelajaran e) Tampilkan jadwal

f) Tampilkan ujian g) Tampilkan berita

h) Tampilkan silabus

i) Tampilkan pertanyaan yang belum terjawab

Dokumen terkait