BAB V PENUTUP
Lampiran 8 Surat Izin Penelitian
80
LAMPIRAN 1
PERANGKAT PEMBELAJARAN
81
RENCANA DAN PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
KELAS EKSPERIMEN
Nama Sekolah : SD Negeri Krapyak Wetan
Mata Pelajaran : IPA
Kelas/Semester : V (Lima) / 2 (Dua)
Alokasi Waktu : 2 x 35 Menit
A. STANDAR KOMPETENSI
6, Menerapkan sifat-sifat cahaya melalui kegiatan penemuan
B. KOMPETENSI DASAR
6.1 Mendeskripsi-kan sifat-sifat cahaya
C. INDIKATOR
6.1.1 Mendiskripsikan sumber-sumber cahaya
6.1.2 Mendeskripsikan sifat-sifat cahaya merambat lurus dan menembus benda bening, beserta contoh penerapannya dalam kehidupan sehari-hari
6.1.3 Mengidentifikasi benda tembus cahaya dan benda tidak tembus cahaya
D. TUJUAN PEMBELAJARAN
82
2. Mendeskripsikan sifat-sifat cahaya merambat lurus dan menembus benda bening, beserta contoh penerapannya dalam kehidupan sehari- hari
3. Mengidentifikasi benda tembus cahaya dan benda tidak tembus cahaya
E.MATERI POKOK Sifat-sifat Cahaya F. METODE PEMBELAJARAN a. Metode 1) Ceramah bervarian 2) Percobaan 3) Diskusi b. Model
Model Children’s Learning In Science (CLIS)
G. Alat Dan Media Pembelajaran
a. Lilin
b. Kertas karton c. Lampu senter d. Kaca bening
e. Gelas bening berisi air sirup f. Gelas bening
g. Kertas tipis
h. Belas bening berisi air keruh i. Gelas aqua
83 j. Plastik bening dan piring
H. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
1. Kegiatan Awal
a. Salam, Berdoa, dan Presensi Oleh Guru b. Guru mengelola kelas dengan tertib c. Apersepsi:
Guru memberikan pertanyaan klasikal kepada siswa/i, yaitu: “
Adik-adik apa yang kalian rasakan di saat lampu mati”
Guru mengaitkan apersepsi dengan materi serta menyampaikan tujuan pembelajaran
2. Kegiatan Inti
a. Menjelaskan topik tujuan dan hasil belajar yang ingin dicapai (Orientasi)
b. Menunjukkan pentingnya topik dalam kegiatan belajar (Orientasi) c. Mengajukan pertanyaan dari pokok-pokok kegiatan yang harus
dilakukan siswa (Orientasi)
d. Mengintruksi siswa untuk menjawab pertanyaan di LKS (Pemunculan Gagasan)
e. Memberikan aba-aba untuk mendiskusikan jawaban pertanyaan di atas dalam kelompok masing-masing (Pertukaran gagasan)
f. Membimbing kegiatan percobaan 1 & 2di LKS 1 (Situasi Konflik) g. Membimbing siswa yang kurang mengerti dengan teknik bertanya
84
h. Membimbing siswa untuk menentukan jawaban yang tepat berdasarkan informasi dan data yang diperoleh (Penerapan Gagasan)
i. Membimbing siswa untuk membuat kesimpulan permasalaahan yang dibahas (Pemantapan Gagasan)
j. Meyakinkan jawaban dari siswa dengan menentukan data-data yang relevan. (Pemantapan Gagasan).
3. Kegiatan Akhir
a. Siswa mengerjakan soal evaluasi yang telah dibagikan oleh guru b. Siswa bersama guru membahas soal evaluasi (Dilakukan bila
waktu pembelajaran masih ada)
c. Guru mengakhiri pembelajaran dengan mengucap salam dan
berdo’a dipimpin oleh salah satu perwakilan siswa.
I. SUMBER BELAJAR
1. Silabus KTSP SD Kelas V IPA.
2. Heri Sulistiyanto, dkk. (2008). Ilmu Pengetahuan Alam kelas 5 SD dan MI Kelas 5. Jakarta: Depdiknas.
86
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
KELAS KONTROL
Nama Sekolah : SD Negeri Krapyak Wetan
Mata Pelajaran : IPA
Kelas/Semester : V (Lima) / 2 (Dua)
Alokasi Waktu : 2 x 35 Menit
A. STANDAR KOMPETENSI
6. Menerapkan sifat-sifat cahaya melalui kegiatan penemuan
B. KOMPETENSI DASAR
6.1 Mendeskripsi-kan sifat-sifat cahaya
C. INDIKATOR
6.1.1 Mendeskripsikan sifat-sifat cahaya yang mengenai cermin datar dan cermin lengkung (cembung atau cekung)
6.1.2 Menunjukkan contoh peristiwa pembiasan cahaya dalam kehidupan sehari-hari melalui percobaan.
D. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Mendeskripsikan sumber cahaya-cahaya dengan benar
2. Mendeskripsikan sifat-sifat cahaya merambat lurus dan menembus benda bening, beserta contoh penerapannya dalam kehidupan sehari- hari
87
3. Mengidentifikasi benda tembus cahaya dan benda tidak tembus cahaya 4. Membedakan macam-macam pemantulan cahaya
5. Mendeskripsikan sifat-sifat cahaya dapat dibiaskan beserta contoh penerapannya dalam kehidupan sehari-hari
6. Mendeskripsikan cahaya dapat dibiaskan melalui percobaan.
E. MATERI POKOK Sifat-sifat Cahaya F. METODE PEMBELAJARAN 1. Ceramah 2. Tanya Jawab G. MEDIA PEMBELAJARAN
Media Pembelajaran: Gambar-gambar tentang sifat cahaya
H. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
a. Kegiatan Awal
1) Salam, Berdoa, dan Presensi Oleh Guru 2) Guru mengelola kelas dengan tertib 3) Apersepsi:
Guru memberikan pertanyaan klasikal kepada siswa/i, yaitu: “ Adik-adik apa yang kalian rasakan di saat lampu mati”
4) Guru mengaitkan apersepsi dengan materi serta menyampaikan tujuan pembelajaran
88 b. Kegiatan Inti
1) Guru mengorientasikan siswa pada masalah otentik yang akan dipecahkan. Masalah tersebut adalah mengenai sifat-sifat cahaya 2) Siswa diberi penjelasan mengenai berbagai peralatan yang akan
dicobakan dalam eksperimen
3) Siswa diminta memastikan kelengkapan peralatan percobaan yang mereka bawa masing-masing. (Pada pertemuan sebelumnya siswa ditugasi membawa peralatan yang berkaitan dengan materi sifat- sifat cahaya)
4) Siswa di bagi ke dalam kelompok kecil 5) Siswa di beri LKS
6) Siswa aktif melakukan percobaan 7) Guru mengawasi kegiatan siswa
8) Siswa bersama kelompok membuat laporan hasil percobaan dengan bimbingan guru
9) Siswa bersama kelompok menyiapkan hasil karya 10)Guru bersama siswa membahas laporan percobaan
11)Guru bersama siswa menyimpulkan hasil dari proses pembelajaran 12)Guru merefleksi siswa dengan menanyakan hal-hal yang ditemukan
89 c. Kegiatan Akhir
1) Siswa mengerjakan soal evaluasi pembelajaran yang telah dibagikan oleh guru
2) Guru menutup pembelajaan dengan do’a yang di pimpin oleh ketua kelas.
91
LAMPIRAN RPP PREE TEST DAN POST TEST
92
MATERI AJAR
a. Cahaya
Cahaya memegang peranan penting dalam kehidupan manusia.
Tanpa cahaya kita tidak melihat apa-pun yang berada disekitar kita baik berupa makhluk hidup maupun benda. Cahaya yang ada akan membantu kita dalam menikmati keindahan dunia dan alam semesta yang berupa ciptaan Tuhan. Manusia memperoleh pengetahuan sebagian besar dari indra penglihatan atau mata manusia, dan tanpa adanya cahaya alat indra penglihatan kita tidak akan dapat berfungsi semestinya.
b. Sifat-Sifat Cahaya
Cahaya merupakan gelombang yang mempunyai sifat elektromagnetik, sehingga cahaya mempunyai beberapa sifat-sifat tertentu yang dapat memberikan manfaat bagi kehidupan manusia serta makhluk hidup lainnya. Berikut sifat-sifat cahaya, antara lain:
1. Cahaya Merambat Lurus
Cahaya mempunyai sifat yang merambat lurus dan dapat dibuktikan dengan meninjau yang berdasarkan dapat atau tidaknya benda untuk meneruskan cahaya. Benda yang memiliki sifat tidak tembus cahaya tidak bisa meneruskan cahaya yang mengenai benda tersebut. Apabila dikenai cahaya dan benda tersebut membentuk bayangan. Benda yang seperti itu digolongkan sebagai benda gelap, yang memiliki arti bahwa benda-benda tersebut tidak bisa
93
menghasilkan cahaya sendiri. Contohnya antara lain: kayu, tembok, batu, dan sebagainya. Sedangkan itu, benda yang dapat tembus cahaya dapat meneruskan cahaya yang mengenai benda tersebut. Benda yang seperti itu dikenal sebagai jenis golongan benda sumber cahaya. Contohnya seperti kaca.
2. Cahaya Dapat Dipantulkan
Cahaya juga dapat dipantulkan, pemantulan cahaya terdiri atas pemantulan baur (pemantulan difus) serta pemantulan teratur. Pemantulan baur atau pemantulan difus dapat terjadi apabila cahaya yang mengenai permukaan tidak rata dan arah sinar pantulnya menjadi tidak beraturan. Sedangkan pemantulan teratur dapat terjadi jika cahaya yang dapat mengenai permukaan yang rata seperti cermin datar maka sinar hasil pantulannya mempunyai arah yang teratur. Adapun benda-benda yang mempunyai sifat cahaya tersebut adalah cermin. Berdasarkan dari bentuk permukaannya, cermin dibedakan menjadi cermin lengkung serta cermin datar. Cermin lengkung dibedakan menjadi 2 macam, yaitu cermin cembung serta cermin cekung. Berikut sedikit penjelasan tentang cermin tersebut.
a. Cermin Datar
Cermin datar adalah jenis cermin yang mempunyai permukaan tidak melengkung. Cermin datar adalah cermin yang sering digunakan untuk berias. Sifat cermin datar antara lain.
94
1) Memiliki ukuran bayangan yang sama dengan dengan ukuran bendanya.
2) Jarak antara bayangan yang dihasilkan sama dengan jarak benda ke cermin tersebut.
3) Bayangan yang terbentuk dari cermin datar bersifat semu atau maya (bayangan dapat di lihat, namun tidak dapat ditangkap layar).
4) Bayangan pada cermin datar adalah tegak. b. Cermin Cembung
Cermin cembung ialah salah satu jenis cermin yang permukaannya melengkung ke arah luar. Bayangan yang terbentuk memiliki sifat semu atau maya.
c. Cermin Cekung
Cermin cekung mempunyai permukaan yang melengkung ke dalam. Bayangan yang terbentuk pada cermin cekung bersifat tegak, diperbesar, serta semu. Apabila terdapat sebuah benda yang letaknya jauh dari cermin cekung tersebut, maka bayangan yang dihasilkan bersifat nyata dan terbalik. Dalam kegunaan cermin tersebut, cermin cekung biasanya dipakai sebagai reflektor pada lampu.
3. Cahaya dapat Dibiaskan
Pembiasan adalah sebuah peristiwa pembelokan arah rambat cahaya, cahaya merambat dengan melalui 2 zat yang mempunyai kerapatan yang berbeda. Apabila terdapat cahaya datang yang berasal
95
dari zat yang mempunyai kerapatan yang kurang menuju ke zat yang mempunyai kerapatan yang lebih, maka cahaya itu akan dibiaskan mendekati garis normal.
Contoh peristiwa pembiasan cahaya :
a. Sedotan yang dimasukkan ke dalam air dalam gelas, maka sedotan tersebut akan terlihat membengkok.
b. Kolam yang mempunyai air yang jernih terlihat seperti dangkal. c. Melihat bintang dengan menggunakan teleskop.
4. Cahaya Dapat Menembus Benda Bening
Sifat cahaya yang dapat menembus benda bening dapat dibuktikan dengan contoh :
a) Cahaya matahari dapat masuk ke rumah dengan menembus jendela yang mempunyai kaca bening. Apabila kaca jendela tersebut kemudian ditutupi dengan sebuah kain berwarna hitam maka cahaya matahari tidak dapat menembus kaca tersebut. b) Ketika sedang berjalan di siang hari akan nampak terlihat
bayangan tubuh, hal ini dapat menjelaskan bahwa cahaya tersebut tidak dapat menembus tubuh karena bukan suatu benda bening, pada akhirnya yang terbentuk hanyalah sebuah bayangan.
96
LAMPIRAN 2
97
Lembar observasi aktivitas guru dalam melaksanakan pembelajaran menggunakan model pembelajaran IPA dengan tipe CLIS
Sasaran Observasi : Guru Hari/Tanggal :
Berilah tanda cek list (√) pada kolom kemunculan sesuai dengan yang diamati!
No Sub Aspek Yang di Amati Kemunculan Keterangan Terlihat Tidak Terlihat 1 Kegiatan Awal a. Membuka pembelajaran dengan Do’a b. Memeriksa kehadiran siswa c. Melakukan apersepsi d. Menyampaikan tujuan pembelajaran e. Memusatkan perhatian siswa 2 Kegiatan Inti
f. Membagi siswa ke dalam kelompok belajar
g. Memberikan instruksi tentang penggunaan model pembelajaran IPA dengan tipe CLIS
h. Menguasai materi sifat- sifat cahaya disampaikan i. Kesesuaian materi yang
98 disampaikan
j. Memanfaatkan media kongkrit sebagai sumber belajar.
k. Melibatkan siswa dalam pembelajaran
l. Memberikan kesempatan kepada siswa untuk berpendapat
m. Memberikan kesempatan kepada siswa untuk bertanya dan menjawab pertanyaan
n. Merespon pertanyaan dan tanggapan siswa
o. Mengulangi pelajaran yang disampaikan pada akhir pembelajaran p. Menghubungkan
pengalaman siswa dengan materi yang di pelajari
q. Kecocokan Model, Media dan Materi Pembelajaran
3 Kegiatan Akhir
r. Membuat kesimpulan materi yang dipelajari s. Menutup Pembelajaran
99
Lembar observasi aktivitas siswa dalam melaksanakan pembelajaran menggunakan model pembelajaran IPA dengan tipe CLIS
Sasaran Observasi : Siswa Kelas V SD Negeri Krapyak Wetan Hari/Tanggal :
Berilah tanda cek list (√) pada kolom kemunculan sesuai dengan yang di amati! No Aspek/Sub Aspek Yang di
Amati
Kemunculan Keterangan Terlihat Tidak
Terlihat
1 Antusias Siswa dalam Mengikuti Pembelajaran
a. Bersungguh-sungguh dalam Berdo’a
b. Mengikuti instruksi guru dengan baik c. Memperhatikan guru menjelaskan pembelajaran dengan baik d. Serius dalam mengerjakan tugas- tugas pembelajaran e. Memusatkan perhatian siswa f. Serius bekerjasama dalam kelompok belajar
2 Keterlibatan siswa/keaktifan siswa dalam mengikuti pembelajaran
g. Siswa mengikuti permainan
100 pembelajaran
h. Siswa aktif bertanya mengenai sifat-sifat cahaya
i. Siswa aktif menjawab pertanyaan j. Siswa bekerjasama dalam kelompok k. Siswa mengamati media yang ditampilkan l. Berani dalam mengemukakan pendapat m. Siswa mempresentasikan tugas kelompok
3 Ketertarikan siswa dalam mengikuti pembelajaran
n. Antusias dalam mengikuti pembelajaran
o. Merasa senang ketika melihat media
101
LEMBAR KERJA SISWA Petunjuk !!!!!
1. Pilih salah satu anak dalam kelompok kalian untuk menjadi ketua kelompok!
2. Diskusikan bersama kelompok kalian tentang sifat-sifat cahaya dibawah ini! 3. Setiap kelompok melakukan semuapercobaan yang ada dengan cara
bergantian!
4. Setelah selasai berdiskusi masing-masing kelompok membuat hasil karya berupa poster percobaan!
5. Hasil diskusi ditulis pada lembar LKS yang telah disedikan dan presentasikan hasil kerja kelomponya di depan!
102
PERCOBAAN 1 Alat dan Bahan:
1. Lilin 1 buah
2. Kertas karton 3 lembar 3. Penjepit kertas
4. Benang
Langkah Kerja
1. Tandai ketiga karton tersebut dengan huruf A, B, dan C
2. Lubangi ketiga karton setinggi lilin dengan paku kecil atau bisa juga dengan kayu berukuran paku kecil
3. Letakkan ketiga karton secara berurutan, dengan penyangga, mulai dari karton A, B, dan C. Sehingga setiap lubang terletak pada satu garis lurus. Untuk memudahkan, gunakan benang yang dimasukkan pada setiap lubang karton, Amtilah gambar di Atas.
4. Nyalakan lilin dan letakkan di depan karton
103
LEMBAR KERJA SISWA
No Pertanyaan Jawaban
1. Apakah cahaya lilin terlihat dari lubang kertas karton A?
2. Geserlah karton A atau karton B ke kana dan ke kiri! Apakah cahaya lilin masih terlihat ketika posisi karton dipindahkan?
3. Bagaimanakah letak lubang ketiga karton agar cahaya lilin terlihat?
4. Apakah kesimpulan dari kegiatan ini?
104
PERCOBAAN 2 Alat dan Bahan
p. Lampu senter q. Kaca bening
r. Gelas bening berisi air sirup s. Kertas karton
t. Gelas bening u. Kertas tipis
v. Gelas bening berisi air keruh w. Piring
x. Gelas aqua y. Plastik bening
Langkah Kerja:
a. Sinarilah setiap benda dengan lampu senter seperti pada gambar
b. Amatilah bayangan yang terbentuk pada tembok yang dilapisi kertas putih. Apakah terbentuk bayangan benda? Bila iya, maka benda tersebut
termasuk benda tak tembus cahaya
c. Cobalah ulangi kegiatan tersebut dengan menggunakan bahan-bahan yang berbeda. Bisakah kalian mengelompokkan benda yang tembus cahaya (meneruskan cahaya) dengan yang tidak!
105
LEMBAR KERJA SISWA 2
No Benda Tembus Cahaya Benda Tidak Tembus Cahaya 1 2 3 4 5 6 7 8
106
Soal Evaluasi Hasil Belajar Siswa
Soal Pree Test
Pilihlah Jawaban yang paling tepat dengan cara memberikan tanda silang (X) pada jawaban a, b, c, atau d yang kamu anggap benar!
1) Pemantulan teratur adalah....
a. Pemantulan cahaya pada satu arah saja b. Pemantulan cahaya ke dua arah
c. Pemantulan cahaya pada seluruh arah d. Pemantulan cahaya ke tiga arah 2) Sumber cahaya adalah....
a. Benda yang berwarna putih
b. Benda yang dapat memantulkan cahaya
c. Benda yang dapat memancarkan cahaya sendiri
d. Benda yang dapat membuat benda lain mengeluarkan cahaya 3) Pada pemantulan teratur, cahaya datang akan dipantulkan ke....
a. Dua arah b. Satu arah saja c. Tiga arah d. Berbagai arah
4) Cahaya dari proyektor film yang dipancarkan ke arah layar pada saat menonton film di gedung bioskop, membuktikan bahwa cahaya memiliki sifat....
107 a. Merambat lurus
b. Dipantulkan c. Dibiaskan
d. Menembus benda bening
5) Yang termasuk sifat cahaya adalah.... a. Merambat lurus
b. Memantulkan c. Membiaskan d. Benar Semua
6) Gambar dibawah ini menunjukkan berkas pantulan cahaya pada permukaan X dan Y.
X Y
I Permukaan X Pemantulan secara teratur
II Permukaan Y Pemantulkan tidak teratur
III Permukaan X pemantulan yang tidak teratur
IV Permukaan Y Pemantulan Secara Teratur
108 a. I dan II
b. III dan IV c. II dan III d. I dan IV
7) Cahaya senter yang dipantulkan ke tubuh manusia akan menghasilkan sifat cahaya. Sifat cahaya yang dihasilkan adalah...
a. Tembus cahaya b. Tak tembus cahaya c. Cahaya mati
d. Cahaya semakin terang
8) Gambar dibawah ini menunjukkan keadaan sebatang pensil yang diletakkan di dalam sebuah gelas berisi air. Cara yang dilakukan agar pensil terlihat lurus lagi adalah....
a. Air di dalam gelas itu dikurangi sedikit b. Air di dalam gelas itu ditambah sedikit
109 c. Mengisi penuh air tersebut
d. Menambah air seukuran 1 cm
9) Berikut ini yang merupakan sumber cahaya adalah a. Bintang dan lampu
b. Matahari dan bulan c. Bulan dan bintang d. Lampu dan bulan
10)Kaca spion pada mobil berfungsi untuk melihat kendaraan lain dibelakangnya tanpa perlu menoleh ke belakang, hal itu disebabkan karena cahaya....
a. Dibiaskan b. Dipantulkan c. Dibelokkan d. Bergerak lurus
11)Salah satu sifat bayangan cermin datar adalah.... a) Lebih besar
b) Lebih kecil c) Sama besar d) Lebih jauh
12)Sifat bayangan yang dibentuk oleh cermin cembung adalah.... a. Nyata, terbalik, dan sama besar
110 b. Nyata, tegak dan diperkecil
c. Maya, terbalik, dan diperbesar d. Maya, tegak, dan diperkecil
13)Ketika berenang, kaki terlihat pendek. Ini menunjukkan bahwa cahaya.... a. Dapat dipantulkan
b. Dapat dibiaskan
c. Menembus benda bening d. Merambat lurus
14)Peristiwa yang merupakan akibat pembiasaan cahaya yaitu.... a. Terbentuknya warna pada gelembung sabun
b. Terbentuknya bayangan oleh cermin
c. Dasar sungai yang airnya jernih tampak lebih dangkal d. Sampainya cahaya matahari dipermukaan bumi 15)Perhatikan gambar berikut ini!
111
Apabila layar karton C digeser 1 cm ke kiri atau ke kenan, maka pengamat tidak dapat melihat cahaya. Hal ini disebabkan karena....
a. Cahaya merambat lurus b. Cahaya dibiaskan c. Cahaya dibelokan d. Cahaya dipantulkan 16)Pemantulan baur adalah....
a. Pemantulan ke dua arah
b. Pemantulan cahaya pada satu arah c. Pemantulan ke segala arah
d. Pemantulan cahaya pada cermin datar
17)Perhatikan gambar dibawah ini! Pembiasan seperti pada gambar terjadi bila cahaya datang dari....
a. Cahaya menuju air b. Air menuju air c. Air menuju cahaya d. Udara menuju air
18)Kita dapat melihat benda dibalik kaca jendela karena.... a. Kaca jendela tipis
112 b. Cahaya dapat melewati kaca c. Kaca jendela mengkilap d. Kaca jendela berair
19)Gelas kaca yang biasa kita gunakan untuk minum saat disoroti dengan senter dapat dilewati oleh cahaya senter tersebut, peristiwa itu menunjukkan bahwa gelas merupakan....
a. Benda yang dapat ditembus cahaya b. Benda yang dapat memantulkan cahaya c. Benda yang dapat membiaskan cahaya d. Benar Semua
20)Sifat-sifat cahaya yang dihasilkan oleh cermin tentunya berbeda-beda sesuai dengan bentuk permukaan cermin. Pada cermin meja rias memanfaatkan sifat cahaya pada cermin....
a. Cermin cembung b. Cermin cekung c. Cermin datar d. Cermin lengkung
113
Soal Evaluasi Hasil Belajar Siswa
Soal Post Test
Pilihlah Jawaban yang paling tepat dengan cara memberikan tanda silang (X) pada jawaban a, b, c, atau d yang kamu anggap benar!
1) Salah satu sifat bayangan cermin datar adalah.... a. Lebih besar
b. Lebih kecil c. Sama besar d. Lebih jauh
2) Sifat bayangan yang dibentuk oleh cermin cembung adalah.... a. Nyata, terbalik, dan sama besar
b. Nyata, tegak dan diperkecil c. Maya, terbalik, dan diperbesar d. Maya, tegak, dan diperkecil
3) Ketika berenang, kaki terlihat pendek. Ini menunjukkan bahwa cahaya.... a. Dapat dipantulkan
b. Dapat dibiaskan
c. Menembus benda bening d. Merambat lurus
4) Peristiwa yang merupakan akibat pembiasaan cahaya yaitu.... a. Terbentuknya warna pada gelembung sabun
114
c. Dasar sungai yang airnya jernih tampak lebih dangkal d. Sampainya cahaya matahari dipermukaan bumi 5) Perhatikan gambar berikut ini!
Dari gamabar diatas, cahaya lilin dapat dilihat oleh pengamat.
Apabila layar karton C digeser 1 cm ke kiri atau ke kenan, maka pengamat tidak dapat melihat cahaya. Hal ini disebabkan karena....
a. Cahaya merambat lurus b. Cahaya dibiaskan c. Cahaya dibelokan d. Cahaya dipantulkan 6) Pemantulan baur adalah....
a. Pemantulan ke dua arah
b. Pemantulan cahaya pada satu arah c. Pemantulan ke segala arah
115
7) Perhatikan gambar dibawah ini! Pembiasan seperti pada gambar terjadi bila cahaya datang dari....
a. Cahaya menuju air b. Air menuju air c. Air menuju cahaya d. Udara menuju air
8) Kita dapat melihat benda dibalik kaca jendela karena.... a. Kaca jendela tipis
b. Cahaya dapat melewati kaca c. Kaca jendela mengkilap d. Kaca jendela berair
9) Gelas kaca yang biasa kita gunakan untuk minum saat disoroti dengan senter dapat dilewati oleh cahaya senter tersebut, peristiwa itu menunjukkan bahwa gelas merupakan....
a. Benda yang dapat ditembus cahaya b. Benda yang dapat memantulkan cahaya c. Benda yang dapat membiaskan cahaya d. Benar Semua
116
10)Sifat-sifat cahaya yang dihasilkan oleh cermin tentunya berbeda-beda sesuai dengan bentuk permukaan cermin. Pada cermin meja rias memanfaatkan sifat cahaya pada cermin....
a. Cermin cembung b. Cermin cekung c. Cermin datar d. Cermin lengkung
11)Pemantulan teratur adalah....
a. Pemantulan cahaya pada satu arah saja b. Pemantulan cahaya ke dua arah
c. Pemantulan cahaya pada seluruh arah d. Pemantulan cahaya ke tiga arah 12)Sumber cahaya adalah....
a. Benda yang berwarna putih
b. Benda yang dapat memantulkan cahaya
c. Benda yang dapat memancarkan cahaya sendiri
d. Benda yang dapat membuat benda lain mengeluarkan cahaya 13)Pada pemantulan teratur, cahaya datang akan dipantulkan ke....
a. Dua arah b. Satu arah saja c. Tiga arah d. Berbagai arah
117
14)Cahaya dari proyektor film yang dipancarkan ke arah layar pada saat menonton film di gedung bioskop, membuktikan bahwa cahaya memiliki sifat....
a. Merambat lurus b. Dipantulkan c. Dibiaskan
d. Menembus benda bening
15)Yang termasuk sifat cahaya adalah.... a. Merambat lurus
b. Memantulkan c. Membiaskan d. Benar Semua
16)Gambar dibawah ini menunjukkan berkas pantulan cahaya pada permukaan X dan Y.
X Y
I Permukaan X Pemantulan secara teratur
II Permukaan Y Pemantulkan tidak teratur
118 IV Permukaan Y Pemantulan Secara Teratur
Pernyataan yang benar adalah....
a. I dan II b. III dan IV c. II dan III d. I dan IV
17)Cahaya senter yang dipantulkan ke tubuh manusia akan menghasilkan sifat cahaya. Sifat cahaya yang dihasilkan adalah...
a. Tembus cahaya b. Tak tembus cahaya c. Cahaya mati
d. Cahaya semakin terang
18)Gambar dibawah ini menunjukkan keadaan sebatang pensil yang diletakkan di dalam sebuah gelas berisi air. Cara yang dilakukan agar pensil terlihat lurus lagi adalah....
119 a. Air di dalam gelas itu dikurangi sedikit b. Air di dalam gelas itu ditambah sedikit c. Mengisi penuh air tersebut
d. Menambah air seukuran 1 cm
19)Berikut ini yang merupakan sumber cahaya adalah a. Bintang dan lampu
b. Matahari dan bulan c. Bulan dan bintang d. Lampu dan bulan
20)Kaca spion pada mobil berfungsi untuk melihat kendaraan lain dibelakangnya tanpa perlu menoleh ke belakang, hal itu disebabkan karena cahaya....
a. Dibiaskan b. Dipantulkan c. Dibelokkan d. Bergerak lurus
120
KUNCI JAWABAN PRETEST
1. A 2. C 3. B 4. A 5. D 6. A 7. A 8. A 9. A 10.B 11.C 12.D 13.B 14.C 15.A 16.C 17.A 18.B 19.D 20.C
Penilaian tes terulis (Pilihan Ganda)
121
KUNCI JAWABAN POST TEST
1. C 2. D 3. B 4. C 5. A 6. C 7. A 8. B 9. D 10.C 11.A 12.C 13.B 14.A 15.D 16.A 17.A 18.A 19.A 20.B
Penilaian tes terulis (Pilihan Ganda)
122
LAMPIRAN 3
Dokumentasi Aktivitas Guru dan
Siswa
123
Dokumentasi Pelaksanaan Pembelajaran Model CLIS: