• Tidak ada hasil yang ditemukan

METODE PENELITIAN

3.6 Teknik Analisis Data

Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan analisa kuantitatif, yaitu metode analisis data dengan menggunakan teknik-teknik perhitungan statistik. Adapun teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut:

1. Simulasi Historis

Menurut Hanafi, (2007) pendekatan metode simulasi historis merupakan model perhitungan menggunakan data historis (data masa lalu) untuk menghitung VaR. Dalam model simulasi historis merupakan model yang dapat langsung dilaksanakan untuk menghitung besar nya VaR. Jika diketahui nilai historis masa lalunya semakin banyak, maka hasil perhitungan nilai VaR yang dihasilkan akan semakin baik. Dalam model simulasi historis merupakan model yang dapat langsung dilaksanakan untuk menghitung besar nya VaR.

41

Model ini tidak membutuhkan asumsi mengenai normalitas data time series nya. Langkah-langkah dalam simulasi historis yaitu:

1. Return

Setelah menentukan perusahaan-perusahaan yang akan menjadi sampel maka perlu menghitung return, lalu diurutkan mulai dari return terendah hinggareturntertinggi.

2. Eksposure

Eksposure adalah objek yang rentan terhadap risiko dan berdampak pada kinerja perusahaan apabila risiko yang diprediksikan benar-benar terjadi.Eksposure yang paling umum berkaitan dengan ukuran keuangan, misalnya harga saham, laba, pertumbuhan penjualan dan sebagainya. 3. Tingkat Kepercayaan

Penentuan tingkat kepercayaan dalam menghitung VaR tergantung pada penggunaan VaR. Penentuan tingkat konfidensi berperan sangat penting karena hal tersebut dapat menggambarkan seberapa besar perusahaan tersebut mampu mengambil suatu risiko dengan harga kerugian melebihi VaR.Tingkat kepercayaan yaitu probabilitas dimana nilai VaR tidak akan melebihi kerugian maksimum. Semakin besar tingkat kepercayaan yang diambil, semakin besar pula risiko dan alokasi modal untuk menutupi kerugian yang diambil.

4. Periode Waktu

Lamanya waktu yang digunakan untuk pengukuran risiko bergantung pada jenis bisnis perusahaan. Bila pergerakan faktor-faktor pasar untuk suatu jenis bisnis tertentu semakin dinamis, maka semakin singkat periode

42

waktu yang digunakan dalam mengukur tingkat risiko yang dihadapi. Semakin statis faktor-faktor pasar suatu jenis bisnis tertentu, maka semakin lama periode waktu yang digunakan dalam mengukur tingkat risiko yang dihadapi.

5. MenghitungValue at Risk

Untuk menghitung VaR menggunakan rumus sebagai berikut: VaR = V0xPercentile5% x

Dimana:

VaR : Potensi kerugian maksimal

V0 :Eksposure

Percentile5% :Returnke 5% dari data historis

√t : Horizon waktu

6. MenghitungTime Horizon30 Hari Kedepan

Time horizon 30 hari kedepan yaitu untuk memprediksi nilai VaR dalam jangka waktu 30 hari kedepan. Untuk Menghitung time horizon 30 hari kedepan menggunakan rumus:

Eksposurexpercentilex√30

2. Uji Normalitas

Untuk menguji apakah suatu data itu berdistirbusi normal atau tidak dapat digunakan tes distribusi normal dengan Kolmogorov-Smirnov Test. Tolak ukur untuk menentukannya (jika digunakan tingkat kepercayaan 95%) adalah sebagai berikut :

43

>0,05 data berdistribusi normal <0,05 data berdistribusi tidak normal

3. Uji Beda

Uji beda digunakan untuk menguji hipotesis yang diajukan dengan menggunakan SPSS. Untuk merumuskan hipotesis:

Ho : Tidak ada perbedaan H1 :Ada perbedaan

Apabila signifikansi >0,05 maka Ho diterima sebaliknya apabila signifikansi <0,05 maka H1diterima.

Daftar pustaka

Arikunto, Suharsini. 1996. Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktek. PT. Rienaka Cipta. Jakarta.

Anoraga, Panji. 2000.Pengantar Pasar Modal. PT.Rineka Cipta. Jakarta.

Buchdadi, Agung D. 2007. Penghitungan Value at Risk Portofolio Optimum Saham Perusahaan Berbasis Syariah Dengan Pendekatan EWMA. Sekolah Tinggi Manajemen PPM.

Fakhruddin, M. dan Sopian M Hadianto. 2001. Perangkat dan Model Analisis Investasi di Pasar Modal. PT Elex Media Komputindo. Jakarta.

Fakhruddin, Hendi. M. 2008. Istilah Pasar Modal A-Z.PT Elex Media Komputindo. Jakarta.

Fardiansyah, Teddy. 2006. Penerapan Manajemen Risiko Perbankan Indonesia. PT Elex Media Komputindo. Jakarta.

Furchan, Arief. 2004. Pengantar Penelitian Dalam Pendidikan. Pustaka Pelajar. Yogyakarta.

Halim, A. 2005.Analisis Investasi. Edisi kadua. Salemba Empat. Jakarta.

Hanafi, Mamduh M. 2007. Manajemen Risiko. Yogyakarta, Sekolah Tinggi Ilmu Manajemen YKPN.

Hartono, Jogiyanto. 2000. Teori Portofolio dan Analisis Investasi. Edisi kedua. Yogyakarta: BPPE.

Hartono, Jogiyanto. 2010.Teori Portofolio dan Analisis Investasi. Yokyakarta,BPFE- Yokyakarta.

Husnan, S. 2001. Dasar-Dasar Teori Portofolio dan Analisis Sekuritas. Edisi Ketiga. Unit penerbit & percetakan AMP YKPN. Yogyakarta.

Husnan, S. 1998. Dasar-Dasar Teori Portofolio dan Analisis Sekuritas. Edisi Pertama. Unit penerbit & percetakan AMP YKPN. Yogyakarta.

http://ilerning.com/index.php?option=com_content&view=article&id=2616:rmacam- macam-probabilitas-edit-mar&catid=37:pengantar-statistika

Jorion, Philippe. 2001. Value at Risk:New Benchmark for Managing Financial Risk. Mc Graw-Hill USA.

Kahar, Yuskar. 2009. Perhitungan Value at Risk Pada Institusi Perbankan Berdasarkan Metode Variance Covariance. Akuntabilitas,Maret 2009. hal. 160-181 Vol. 8, No. 2 ISSN 1412-024.

Khairunnisa, Dyah. 2007. Penghitungan Taksiran Value at Risk Dengan Metode Simulasi Historis. Depok, Universitas Indonesia Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Umum.

Maruddani dan Purbowati. 2009. Pengukuran Value at Risk Pada Aset Tunggal dan Portofolio Dengan Simulasi Monte Carlo. Media Statistika, Vol. 2, No. 2, Desember 2009: 93-104.

Nainggolan, hady, suhardy. 2007.Economic Value Added dan Implikasinya terhadap Pergerakan Harga Saham Properti di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Akuntansi dan Keuangan.

Nazir,M. 1988.Metode Penelitian. Ghalia Indonesia. Jakarta.

Nestiana, Desti. Analisis Perbandingan Tingkat Risiko Investasi pada Bank BUMN dan Bank Swasta dengan Menggunakan Value at Risk (VaR). Fakultas Ekonomi Universitas Padjajaran.Bandung.

Nurhayanto. 2011.Analisis Risiko Pasar Portofolio Investasi Saham Dengan Metode Value at Risk. Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia. Jakarta.

Pohan, Daulat H.H. 2004. Estimasi Volatilitas Return Reksadana Saham Sebagai Pertimbangan Keputusan Investasi (Perbandingan Model EWMA dan GARCH). Karya Akhir. MMUI. Jakarta.

Riano Karahap, Andi. 2005. Perhitungan Value at Risk-Foreign Enchange Risk Menggunakan Pendekatan EWMA, GARCH, dan Monte Carlo Simulation (Studi Kasus Bank X). Karya Akhir MMUI. Jakarta.

Rosyidah, Nur. 2009. Analisis Fundamental dan Risiko Sistematis Terhadap Harga Saham. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Lampung. Bandar Lampung.

Rusdin. 2005.Pasar Modal. Cetakan Kesatu, Penerbit ALFABETA. Bandung.

Samsul, Mohamad. 2006. Pasar Modal dan Manajemen Portofolio. Erlangga. Jakarta.

Sartono, R Agus. 1997. Manajemen Keuangan. Edisi ketiga. BPFE Yogyakarta. Yogyakarta.

Sartono, R Agus. 2006. VaR Portofolio Optimal: Perbandingan Antara Metode Markowitz dan Mean Absolute Deviation, Fakultas Ekonomi Universitas Gadjah Mada,JSB Vol. 11 No. 1.

Siamad, Dahlan, 2004. Manajemen Lembaga Keuangan. Edisi Keempat, Edisi Keempat, Lembaga Penerbit Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia.

Situngkir H. dan Surya Y. 2006.VaR yang Memperhatikan Sifat Statistika Distribusi Return. Bandung FE Institute. Bandung.

Sundjaja, Ridwan S dan Barlian, Inge. 2003. Manajemen Keuangan Jilid 2. Literata Lintas Media. Jakarta.

Tambunan, Andy Porman. 2008. Menilai Harga Wajar Saham. PT Elex Media Komputindo. Jakarta.

Tandelilin, Eduardus. 2010. Analisis Investasi dan Manajemen Portofolio. Edisi Pertama, Kanisius. Yogyakarta.

1