• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB V ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN

B. Uji Normalitas dan Homogenitas

Pengujian normalitas dimaksudkan untuk mengetahui apakah setiap variabel berdistribusi normal atau tidak. Pengujian normalitas dilakukan dengan bantuan SPSS 11.05. Dari hasil uji output one-sample Kolmogorov Smirnov dapat diketahui bahwa variabel sikap mahasiswa terhadap kualitas pelayanan semua berdistribusi normal. Hal ini disebabkan nilai Asymp.Sig.(2-tailed)hitung > a = 0,05(lampiran 4 hal 99) 1. Sikap Mahasiswa Terhadap Kualitas Pelayanan Bimbingan Skripsi

Ditinjau dari Jenis Kelamin Mahasiswa Tabel 5.5

Hasil Pengujian Normalitas Data Sikap Mahasiswa Terhadap Kualitas Pelayanan Bimbingan Skripsi Ditinjau Dari Jenis

Kelamin

Perempuan Laki-laki

N 84 44

Normal Parameters(a,b) Mean 87.92 88.41 Std. Deviation 8.711 10.537 Most Extreme Differences Absolute .100 .071

Positive .076 .071

Negative -.100 -.053

Kolmogorov-Smirnov Z .919 .472 Asymp. Sig. (2-tailed) .367 .979 a Test distribution is Normal.

b Calculated from data.

Hasil pengujian normalitas data sikap mahasiswa terhadap kualitas pelayanan bimbingan skripsi ditinjau dari jenis kelamin memperlihatkan bahwa nilai asymp. Sig (2-tailed) menunjukkan nilai 0,367 untuk mahasiswa perempuan dan 0,979 untuk mahasiswa laki- laki. Dengan demikian disimpulkan data sikap

mahasiswa terhadap kualitas pelayanan bimbingan skripsi ditinjau dari jenis kelamin adalah normal.

2. Sikap Mahasiswa Terhadap Kualitas Pelayanan Bimbingan Skripsi Ditinjau dari Topik Penelitian

Tabel 5.6

Hasil Pengujian Normalitas Data Sikap Mahasiswa Terhadap Kualitas Pelayanan Bimbingan Skripsi Ditinjau Dari Topik

Penelitian

Non Pendidikan Kependidikan

N 37 91

Normal Parameters(a,b) Mean 88.09 88.13 Std. Deviation 9.340 8.973 MostExtreme Differences Absolute .073 .111

Positive .067 .078

Negative -.073 -.111

Kolmogorov-Smirnov Z .827 1.057 Asymp. Sig. (2-tailed) .501 .214 a Test distribution is Normal.

b Calculated from data

Hasil pengujian normalitas data sikap mahasiswa terhadap kualitas pelayanan bimbingan skripsi ditinjau dari topik penelitian memperlihatkan bahwa nilai asymp. Sig (2-tailed) menunjukkan nilai 0,501 untuk mahasiswa bertopik penelitian non kependidikan dan 0,214 untuk mahasiswa bertopik penelitian kependidikan. Dengan demikian disimpulkan data sikap mahasiswa terhadap kualitas pelayanan bimbingan skripsi ditinjau dari topik penelitian adalah normal.

3. Sikap Mahasiswa Terhadap Kualitas Pelayanan Bimbingan Skripsi Ditinjau dari Lama Waktu Bimbingan

Tabel 5.7

Hasil Pengujian Normalitas Data Sikap Mahasiswa Terhadap Kualitas Pelayanan Bimbingan Skripsi Ditinjau Dari Lama

Waktu Bimbingan < 6 bulan 6–12 bulan 12–18 bulan > 18 bulan N 44 58 12 14 Normal Parameters(a,b) Mean 86.82 87.55 90.75 92.00 Std. Deviation 7.986 10.224 8.454 9.632 MostExtreme Differences Absolute .092 .088 .130 .163 Positive .073 .080 .130 .092 Negative -.092 -.088 -.102 -.163 Kolmogorov-Smirnov Z .609 .672 .449 .612 Asymp. Sig. (2-tailed) .852 .757 .988 .849 a Test distribution is Normal.

b Calculated from data.

Hasil pengujian normalitas data sikap mahasiswa terhadap kualitas pelayanan bimbingan skripsi ditinjau dari lama waktu bimbingan memperlihatkan bahwa nilai asymp. Sig (2-tailed) menunjukkan nilai 0,852 untuk mahasiswa yang telah bimbingan selama < 6 bulan dan 0,757 untuk mahasiswa yang telah bimbingan antara 6- 12 bulan, kemudian nilai 0,988 untuk mahasiswa yang bimbingan antara 12-18 bulan dan 0,849 untuk mahasiswa yang bimbingan sampai > 18 bulan. Dengan demikian disimpulkan data sikap mahasiswa terhadap kualitas pelayanan bimbingan skripsi ditinjau dari lama waktu bimbingan adalah normal.

b. Uji Homogenitas

Uji homogenitas digunakan untuk menguji varians kedua sampel homogen atau tidak. Berdasarkan hasil uji Analisis of Varian dengan menggunakan SPSS 11.05, maka dapat dilihat hasilnya adalah sebagai berikut:

1. Sikap Mahasiswa Terhadap Kualitas Pelayanan Bimbingan Skripsi Ditinjau dari Jenis Kelamin.

a. Rumusan Hipotesis

Ho : Sampel berasal dari populasi yang homogen H1 : Sampel berasal dari populasi yang tidak homogen b. Hasil Pengujian Hipotesis

Tabel 5.8

Hasil Pengujian Homogenitas Data Sikap Mahasiswa Terhadap Kualitas Pelayanan Bimbingan Skripsi Ditinjau

Dari Jenis Kelamin

Sampel Dk 1/dk Si2 Log Si2 (dk)Log Si2

1 83 0,0121 18,5024 1,2672 103,9104 2 43 0,0227 13,090 1,1139 49,0116 Jumlah 126 152,422 Varians gabungan : S2 = (82)18,5024 + (44)13,090 = 16,6123 126 Log Si2= 1,2204 B = 126 (1,2204) = 153,7404 ?2 = 2,3026 (153,7404 – 152,422) = 1,8664 ?2tabel (?2 0,95;1) = 3,841

karena ?2hitung < ?2tabel, maka Ho diterima atau sampel berasal dari populasi yang sama. Artinya data sikap mahasiswa terhadap kualitas pelayanan bimbingan skripsi ditinjau dari jenis kelamin berasal dari populasi yang homogen.

2. Sikap Mahasiswa Terhadap Kualitas Pelayanan Bimbingan Skripsi Ditinjau dari Topik Penelitian

a. Rumusan Hipotesis

Ho : Sampel berasal dari populasi yang homogen H1 : Sampel berasal dari populasi yang tidak homogen b. Hasil Pengujian Hipotesis

Tabel 5.9

Hasil Pengujian Homogenitas Data Sikap Mahasiswa Terhadap Kualitas Pelayanan Bimbingan Skripsi Ditinjau

Dari Topik Penelitian

Sampel Dk 1/dk Si2 Log Si2 (dk)Log Si2

1 37 0,0178 3,2344 0,5097 18,3527 2 89 0,0111 16,2977 1,2122 109,098 Jumlah 126 127,4327 Varians gabungan : S2 = (37)3,2344 + (89)16,2977 = 12,5652 126 Log Si2 = 1,0969 B = 126 (1,0969) = 128,4954 ?2 = 2,3026 (128,4954 – 127,4327) = 1,0621 ?2tabel (?2 0,95;1) = 3,841

karena ?2hitung < ?2tabel, maka Ho diterima atau sampel berasal dari populasi yang sama. Artinya data sikap mahasiswa terhadap kualitas pelayanan bimbingan skripsi ditinjau dari topik penelitian berasal dari populasi yang homogen.

3. Sikap Mahasiswa Terhadap Kualitas Pelayanan Bimbingan Skripsi Ditinjau dari Lama Waktu Bimbingan

a. Rumusan Hipotesis

Ho : Sampel berasal dari populasi yang homogen H1 : Sampel berasal dari populasi yang tidak homogen b. Hasil Pengujian Hipotesis

Tabel 5.10

Hasil Pengujian Homogenitas Data Sikap Mahasiswa Terhadap Kualitas Pelayanan Bimbingan Skripsi Ditinjau

Dari Lama Waktu Bimbingan

Sampel Dk 1/dk Si2 Log Si2 (dk)Log Si2

1 43 0,0238 7,3142 0,8641 36,2422 2 57 0,0172 6,8758 0,8373 48,5634 3 13 0,0909 1,9709 0,2946 3,2406 4 11 0,0769 2,24 0,3502 4,5526 Jumlah 95,5488 Varians gabungan : S2 = (43)7,3142 + (57)6,8758 + (13)1,9709 + (11)2,24 = 6,1027 124 Log Si2= 0,7855 B = 124 (0,7855) = 97,4052 ?2 = 2,3026 (97,4052 – 95,5488) = 4,8564 ?2tabel (?2 0,95;3) = 7,815

karena ?2hitung < ?2tabel, maka Ho diterima atau sampel berasal dari populasi yang sama. Artinya data sikap mahasiswa terhadap kualitas pelayanan bimbingan skripsi ditinjau dari lama waktu bimbingan berasal dari populasi yang homogen.

C. Pengujian Hipotesis

Pengujian hipotesis dalam penelitian ini menggunakan uji satu arah one way Anova. Berdasarkan perhitungan dengan program SPSS 11.05 dapat dilihat hasilnya adalah sebagai berikut :

1). Sikap Mahasiswa Terhadap Kualitas Pelayanan Bimbingan Skripsi Ditinjau dari Jenis Kelamin Mahasiswa

a. Rumusan Hipotesis

Ho: Tidak ada perbedaan sikap mahasiswa terhadap kualitas pelayanan bimbingan skripsi ditinjau dari jenis kelamin mahasiswa

H1: Ada perbedaan sikap mahasiswa terhadap kualitas pelayanan bimbingan skripsi ditinjau dari jenis kelamin mahasiswa b. Hasil Pengujian Hipotesis

Tabel 5.11

Hasil Pengujian Hipotesis Sikap Mahasiswa Terhadap Kualitas Pelayanan Bimbingan Skripsi Ditinjau Dari Jenis Kelamin

Sum of Squares df Mean Square F Sig. Between Groups 7.002 1 7.002 .080 .778 Within Groups 11073.053 126 87.881 Total 11080.055 127

Hasil pengujian hipotesis menunjukan bahwa nilai Fhitung = 0,080 < Ftabel = 3,916, atau nilai probabilitas = 0,778 > a = 0,05. Hasil pengujian tersebut menyatakan bahwa Ho diterima. Artinya tidak ada perbedaan sikap mahasiswa terhadap kualitas pelayanan bimbingan skripsi ditinjau dari jenis kelamin mahasiswa

2) Sikap Mahasiswa Terhadap Kualitas Pelayanan Bimbingan Skripsi Ditinjau dari Topik Penelitian

a. Rumusan Hipotesis

Ho: Tidak ada perbedaan sikap mahasiswa terhadap kualitas pelayanan bimbingan skripsi ditinjau dari topik penelitian H1: Ada perbedaan sikap mahasiswa terhadap kualitas pelayanan

bimbingan skripsi ditinjau dari topik penelitian c. Hasil Pengujian Hipotesis

Tabel 5.12

Hasil Pengujian Homogenitas Data Sikap Mahasiswa Terhadap Kualitas Pelayanan Bimbingan Skripsi Ditinjau Dari Topik

Penelitian

Sum of Squares df Mean Square F Sig. Between Groups 53.292 1 53.292 .609 .437 Within Groups 11026.763 126 87.514

Total 11080.055 127

Hasil pengujian hipotesis menunjukan bahwa nilai Fhitung = 0,609 < Ftabel = 3,916, atau nilai probabilitas = 0,437 > a = 0,05. Hasil pengujian tersebut menyatakan bahwa Ho diterima. Artinya tidak ada perbedaan sikap mahasiswa terhadap kualitas pelayanan bimbingan skripsi ditinjau dari topik penelitian

3) Sikap Mahasiswa Terhadap Kualitas Pelayanan bimbingan Skripsi Ditinjau Dari Lama Waktu Bimbingan

a. Rumusan Hipotesis

Ho: Tidak ada perbedaan sikap mahasiswa terhadap kualitas pelayanan bimbingan skripsi ditinjau dari lama waktu bimbingan

H1: Ada perbedaan sikap mahasiswa terhadap kualitas pelayanan bimbingan skripsi ditinjau dari lama waktu bimbingan

b. Hasil Pengujian Hipotesis

Tabel 5.13

Hasil Pengujian Homogenitas Data Sikap Mahasiswa Terhadap Kualitas Pelayanan Bimbingan Skripsi Ditinjau Dari Lama

Waktu Bimbingan

Sum of Squares df Mean Square F Sig. Between Groups 376.819 3 125.606 1.455 .230 Within Groups 10703.236 124 86.316

Total 11080.055 127

Hasil pengujian hipotesis menunjukan bahwa nilai Fhitung = 1,455 < Ftabel = 2,677, atau nilai probabilitas = 0,230 > a = 0,05. Hasil pengujian tersebut menyatakan bahwa Ho diterima. Artinya tidak ada perbedaan sikap mahasiswa terhadap kualitas pelayanan bimbingan skripsi ditinjau dari lama waktu bimbingan.

Dokumen terkait