• Tidak ada hasil yang ditemukan

EFEK INVESTASI ASING LANGSUNG, EKSPOR NETO, DAN KEBIJAKAN ANGGARAN DEFISIT TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI EFEK INVESTASI ASING LANGSUNG, EKSPOR NETO, DAN KEBIJAKAN ANGGARAN DEFISIT TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI Studi Kasus Negara-negara ASEAN Tahun 2000-20

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "EFEK INVESTASI ASING LANGSUNG, EKSPOR NETO, DAN KEBIJAKAN ANGGARAN DEFISIT TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI EFEK INVESTASI ASING LANGSUNG, EKSPOR NETO, DAN KEBIJAKAN ANGGARAN DEFISIT TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI Studi Kasus Negara-negara ASEAN Tahun 2000-20"

Copied!
15
0
0

Teks penuh

(1)

EFEK INVESTASI ASING LANGSUNG, EKSPOR NETO, DAN KEBIJAKAN ANGGARAN DEFISIT TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI

Studi Kasus Negara-negara ASEAN Tahun 2000-2014

Skripsi

Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Sarjana Ekonomi (S1)

Pada Program Studi Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi Universitas Atma Jaya Yogyakarta

Disusun oleh : Ilham Hasura Maulana

NPM : 11 11 19047

FAKULTAS EKONOMI

UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA YOGYAKARTA,

(2)

i

EFEK INVESTASI ASING LANGSUNG, EKSPOR NETO, DAN KEBIJAKAN ANGGARAN DEFISIT TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI

Studi Kasus Negara-negara ASEAN Tahun 2000-2014

Skripsi

Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Sarjana Ekonomi (S1)

Pada Program Studi Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi Universitas Atma Jaya Yogyakarta

Disusun oleh : Ilham Hasura Maulana

NPM : 11 11 19047

FAKULTAS EKONOMI

UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA YOGYAKARTA,

(3)
(4)
(5)
(6)

v

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis haturkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, atas segala berkat dan rahmat-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul “EFEK INVESTASI ASING LANGSUNG, EKSPOR NETO, DAN

KEBIJAKAN ANGGARAN DEFISIT TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI, Studi Kasus Negara-negara ASEAN tahun 2000-2014 . Skripsi ini disusun dalam rangka untuk memenuhi persyaratan guna memperoleh gelar Sarjana Ekonomi (S1) pada Program Studi Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan Fakultas Ekonomi Universitas Atma Jaya Yogyakarta.

Penelitian ini dapat dilaksanakan dan disusun menjadi skripsi atas bantuan dari berbagai pihak yang telah memberikan kontribusi kepada penulis. Pada kesempatan ini, penulis ingin menyampaikan ucapan terima kasih yang sedalam-dalamnya atas bimbingan, bantuan, masukan, perhatian, waktu, serta dukungan dari berbagai pihak dalam proses penulisan skripsi ini. Oleh karena itu, penulis ingin mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada :

1. Tuhan Yang Maha Esa atas segala rahmat, berkat, dan penyertaan-Nya yang tak terhingga sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik.

(7)

vi

3. Ibu Yenny Patnasari, SE., M.Si. selaku Ketua Program Studi Ilmu Ekonomi Fakultas Ekonomi Universitas Atma Jaya Yogyakarta.

4. Bapak R. Maryatmo, Dr., MA. selaku dosen pembimbing yang telah berkenan meluangkan waktu, tenaga, dan pikiran serta memberikan bimbingan dan koreksi dalam penyusunan skripsi ini.

5. Bapak Andreas Sukamto, Drs., M.Si. selaku dosen pembahas kolokium yang sudah memberikan masukan serta saran yang bermanfaat bagi penulisan skripsi ini.

6. Bapak Dr. Sigit Triandaru dan Bapak A. Edi Sutarta., SE., M.Si. Sebagai dosen Penguji.

7. Ibu Nurcahyaningtyas, SE., M.Si. yang sudah meluangkan waktu, tenaga, dan pikiran, serta masukan kepada penulis ketika mengalami kesulitan, serta memberikan pinjaman buku yang sangat bermanfaat bagi penulis.

8. Orangtua tercinta yang dengan sabar selalu memberikan semangat, nasehat, doa, waktu, dan perhatian serta dorongan selama penulis menempuh studi dan proses penulisan skripsi ini.

9. Veronika Narendra Novelita yang dengan sabar menemani, memberikan perhatian, doa, dukungan, waktu, dan sumbangan pemikiran selama masa penulisan.

(8)

vii

11. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang telah membantu dalam penyusunan skripsi ini.

Semoga Tuhan membalas segala kebaikan semua pihak yang telah membantu penulis dalam menyelesaikan skripsi ini. Penulis menyadari bahwa penulisan skripsi ini masih terdapat banyak kekurangan dan keterbatasan pengetahuan serta pengalaman yang dimiliki. Akhir kata, penulis berharap semoga skripsi ini dapat memberikan sumbangan dan inspirasi bagi penelitian selanjutnya terhadap masalah yang berkaitan.

Yogyakarta, 18 Mei 2015

Penulis,

(9)

viii

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ... i

HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING ... ii

HALAMAN PENGESAHAN SKRIPSI ... iii

HALAMAN PERNYATAAN ... iv

KATA PENGANTAR ... v

DAFTAR ISI ... viii

DAFTAR TABEL ... ix

DAFTAR GAMBAR ... x

DAFTAR LAMPIRAN ... xi

INTISARI ... xii

BAB I. PENDAHULUAN ... 1

1.1. Latar Belakang Masalah ... 1

1.2. Rumusan Masalah ... 9

1.3.Tujuan Penelitian ... 10

1.4.Manfaat Penelitian ... 10

1.5.Hipotesis Penelitian ... 11

1.6.Sistematika Penulisan ... 11

BAB II. TINJAUAN PUSTAKA ... 13

2.1.Pengertian Pertumbuhan Ekonomi ... 13

(10)

ix

2.1.2. Pertumbuhan Ekonomi Neoklasik ... 15

2.1.3. Pendekatan Pengeluaran ... 17

2.2.Sekilas Mengenai Perkembangan Teori Investasi Asing Langsung ... 19

2.2.1. Kaitan Investasi Asing Langsung dengan Pertumbuhan Ekonomi... 20

2.3.Sekilas Mengenai Perkembangan Teori Perdagangan Internasional... 23

2.3.1. Kaitan Ekspor Neto dengan Pertumbuhan Ekonomi .... 26

2.4. Sekilas Mengenai Perkembangan Teori Defisit Anggaran Pemerintah ... 29

2.4.1. Kaitan Defisit Anggaran Pemerintah dengan Pertumbuhan Ekonomi... 30

BAB III. METODE PENELITIAN ... 33

3.1.Data dan Sumber Data ... 33

3.2. Batasan Operasional ... 33

3.2.1. Variabel Investasi Asing Langsung ... 33

3.2.2. Variabel Defisit Anggaran (DEF) ... 34

3.2.3. Variabel Ekspor Neto(NX) ... 34

3.2.4. Variabel Pertumbuhan Ekonomi ... 35

3.3. Alat Analisis ... 36

3.3.1. Uji Signifikansi Fixed Effect (Uji chow) ... 36

3.3.2. Uji Signifikansi Random Effect (uji Hausman) ... 37

3.3.3. Persamaan Fungsional ... 38

3.3.4. Persamaan Ekonometri ... 39

3.4. Uji Signifikansi t-test ... 40

3.5.Uji Signifikansi F-test ... 41

(11)

x

BAB IV. HASIL DAN PEMBAHASAN ... 43

4.1. Uji Signifikansi Model ... 43

4.1.1. Uji Signifikansi Fixed Effect ... 44

4.1.2. Uji Signifikansi Random Effect ... 46

4.2. Uji Signifikansi Variabel ... 49

4.2.1. Uji Statistik t-test ... 49

4.2.2. Uji Signifikansi F-test... 51

4.3. Uji Koefisen Determinasi ... 52

4.4. Interpretasi Ekonomi ... 52

BAB V. PENUTUP ... 57

5.1.Kesimpulan ... 57

5.2. Saran ... 57

DAFTAR PUSTAKA ... 60

(12)

xi

DAFTAR TABEL

[image:12.595.87.512.180.705.2]

Halaman

Tabel 4.1. Hasil Estimasi Uji Chow... 45

Tabel 4.2. Hasil Estimasi Uji Hausman ... 47

Tabel 4.3. Perbandingan Prob t-hitung... 48

(13)

xii

DAFTAR GAMBAR

[image:13.595.84.508.176.702.2]
(14)

xiii

DAFTAR LAMPIRAN

Halaman Lampiran 1. Data GDP, FDI, NX, dan DEF

Negara-Negara di Asean Tahun 2000-2014... 67

Lampiran 2. Hasil Estimasi Model Common Effect... 71

Lampiran 3. Hasil Estimasi Model Fixed Effect... 72

Lampiran 4. Hasil Estimasi Model Random Effect... 73

Lampiran 5. Hasil Estimasi Uji Chow... 74

(15)

xiv

EFEK INVESTASI ASING LANGSUNG, EKSPOR NETO, DAN KEBIJAKAN ANGGARAN DEFISIT TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI

Studi Kasus Negara-negara ASEAN tahun 2000-2014 Disusun oleh :

Ilham Hasura Maulana NPM : 11 11 19047

Pembimbing R. Maryatmo, Dr., MA.

Intisari

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh penarikan investasi asing langsung, upaya menaikkan ekspor neto, dan kebijakan defisit anggaran terhadap pertumbuhan ekonomi di kawasan Asean tahun 2000-2014. Variabel yang digunakan adalah gross domestic product sebagai variabel dependen dan investasi asing langsung neto, ekspor neto, defisit anggaran sebagai variabel independen. Data yang digunakan dalam penelitian ini merupakan pengolahan dari data yang disediakan oleh International Monetary Fund dalam International Financial Statistic, World Bank, dan Badan Pusat Statistik 10 negara Asean. Metode analisis

yang digunakan adalah regresi data panel dengan pendekatan model common effect. Penulis menggunakan aplikasi Eviews 8 untuk mengolah data. Anilisis memberikan kesimpulan bahwa : investasi asing langsung dan ekspor neto berpengaruh positif dan signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi, sedangkan defisit anggaran berpengaruh negatif dan signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi.

Gambar

Tabel 4.1.   Hasil Estimasi Uji Chow............................................................
Gambar 1.1.Pertumbuhan Ekonomi Negara di Asean..................................    3

Referensi

Dokumen terkait

blackspot karena keadaan jalan tersebut merupakan tanjakan ataupun turunan sehingga mengakibatkan kecelakaan lalu lintas, jalan tersebut antara lain adalah

Pada buku teks matematika SMP berjudul Contextual Teaching and Learning Matematika untuk Kelas VII SMP/MTs Edisi 4, diterbitkan oleh Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan

Perlakuan ketiga penambahan dedak padi sebesar 16,72% dan SKN sebesar 2,89% meningkatkan nilai DBK dan DBO sebesar 18,39 dan 16,96% dibandingkan perlakuan kedua dan

Bertolak dari latar belakang masalah yang diungkapkan diatas, peneliti tertarik untuk melakukan penelitian tentang penerapan model pembelajaran kooperatif Tipe

Kesimpulan : Ada hubungan antara lokasi fraktur tulang wajah dengan beratnya cedera otak, dimana makin ke atas lokasi fraktur tulang wajah makin tinggi resiko

Sintesis senyawa kalsium fosfat dengan menggunakan metode single drop telah dilakukan dan hasil yang diperoleh membentuk fase kalsium fosfat yaitu

PERTAMA Tanggal 10 Agustus ditetapkan sebagai Hari Konservasi Alam

[r]