PERANCANGAN MESIN PEMARUT DAN PEMERAS KELAPA
Oleh: TEGUH TRI WIBOWO ( 01510079 )Mechanical Engineering
Dibuat: 2008-08-25 , dengan 3 file(s).
Keywords: Pemarut, Pemeras, Kelapa.
Hasil bumi seperti kelapa yang selama ini hanya dijual ke pasar masih dalam bentuk kelapa utuh, ternyata dapat dimanfaatkan sebagai bahan dasar masakan berupa santan. Dengan
berkembangnya ilmu pengetahuan dan teknologi yang begitu pesat dengan berbagai aplikasinya, tidak menutup kemungkinan hal ini untuk direalisasikan. Disisi lain bagi para usaha kecil yang tidak mampu mengembangkan usahanya karena terbentur masalah dana atau sarana, maka dengan diciptakannya mesin pemarut dan pemeras kelapa ini akan menjadi sarana bagi mereka untuk bisa mengembangkan usahanya serta dapat membuka bentuk usaha baru dan dapat digunakan untuk hal- hal yang bermanfaat
Dari permasalahan diatas diperlukan alternatif teknologi tepat guna untuk mempermudah para pengusaha kecil dan meningkatkan nilai jual kelapa. Maka dirancang mesin pemarut dan pemeras kelapa.
Adapun mesin pemarut dan pemeras kelapa yang dirancang berukuran : 1300mm x 1000mm x 800mm, tebal rata-rata kelapa = 10 mm, Kapasitas hasil pemarutan dari alat ini adalah 29 Kg/jam atau sekitar 66 biji/jam.
Land product like coconut which during the time only sold to market still in the form o f intact coconut, in the reality can be exploited upon which cookery base in the form of coconut mink. Expanded science him and technology which is fast so by various his application, not close possibility of this matter to isn't. Other side to all small industries which unable to develop the effort him because collided the problem of medium or fund, hence created machine him of curt and magle of coconut this will become medium for them to be able to develop the effort him and also can open new effort form and can be used for worthwhile things of needed above problems of precise technological alternative utilize to water down all small entrepreneurs and improve value sell coconut. Hence designed machine of curt and magle of coconut.