• Tidak ada hasil yang ditemukan

Apa Itu Business Intelligence

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Apa Itu Business Intelligence"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

Ruang Chupa @ Wordpress

Apa Itu Business Intelligence

Posted by Muhammad Yusuf on  4 Oktober   ∙ Tinggalkan sebuah Komentar 

Business intelligence, biasa disebut BI adalah teknologi yang menggunakan komputer yang berguna untuk mencari, menggali, dan menganalisis informasi dari data bisnis misalnya hasil penjualan suatu produk atau pendapatan/pengeluaran salah satu anak perusahaan.

Hasil keluaran dari teknologi BI dapat berupa tampilan lampau dari operasi bisnis, juga tampilan operasi bisnis saat ini, atau juga prediksi untuk operasi bisnis di masa depan. Fungsi umum yang biasa terdapat pada BI adalah reporting, online analytical processing, analytics, data mining, business performance management, benchmarking, text mining, dan predictive analytics.

BI menggunakan Data Warehouse untuk mengelola data‑datanya dalam jumlah besar dan

kemudian data tersebut dapat dimining. Namun tidak semua BI menggunakan Data Warehouse dalam mengelola data‑datanya. Artinya tidak semua BI membutuhkan Data Warehouse dalam mengelola data‑datanya.

BI bertujuan untuk memudahkan dan mendukung pembuatan keputusan pada operasi bisnis. Sistem BI tersebut dapat disebut juga Decision Support System  DSS . DSS memberikan bantuan manajemen dan perencanaan dari sebuah organisasi dan bisa membantu dalam membuat

keputusan yang tidak dapat dibuat secara mudah oleh manusia. Misalnya keputusan yang sulit dispesifikasikan karena hal yang berkaitan dapat berubah secara acak.

Berikut contoh dari Decision Support System untuk John Day Reservoir:

HOME

RUANG CHUPA FAMILY ABOUT

(2)

Salah satu pembuat software BI terkemuka adalah Cognos  Cognos Incorporated  yang pada tahun  8 sudah diakuisisi oleh IBM. Nama Cognos tetap digunakan untuk lingkup IBM dalam bidang BI.

Info lebih lanjut tentang IBM Cognos bisa dilihat di: http://www‑ .ibm.com/software/data/cognos/

Microsoft juga menawarkan solusi untuk Business Intelligence, bisa dilihat di:

http://www.microsoft.com/bi/

Dewasa ini dikenal juga yang namanya Mobile business intelligence, Mobile business

intelligence atau dikenal dengan Mobile BI atau Mobile Intelligence adalah distribusi dari data bisnis ke sebuah alat mobile seperti ponsel pintar  smartphone . Bisa juga dianggap sebagai sistem BI yang tertanam pada sebuah alat mobile.

Filed under Computer and Technology, Data Mining ∙ Tagged with BI, Business Intelligence, Cognos,

Decision Support System, DSS, IBM, Microsoft, mobile BI, Mobile business intelligence, Mobile Intelligence

Ruang Chupa @ Wordpress ∙ The character of sharing. One of MY Computer Corporationʹs flexible labs and researches. In Deo speramus. In felicis credimus.

Blog di WordPress.com. The Structure Theme.

฀ Ikuti

Follow “Ruang Chupa @ Wordpress”

Buat situs dengan WordPress.com

Referensi

Dokumen terkait

Apabila nilai euro kuat dan juga terdapat kebijakan yang efisien untuk menangkal krisis terjadi, maka hal ini tidak akan mempengaruhi krisis utang lebih

1) Menyusun Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) dengan mengimplementasikan model picture and picture berbantuan media stick.. Adapun RPP yang dirancang untuk

Kuadran II : Meskipun menghadapi berbagai ancaman, perusahaan ini masih memiliki kekuatan dari segi internal, strategi yang harus diterapkan adalah menggambar

Guru menjelaskan pada tiap-tiap kelompok barang apa saja yang sudah dibawak dari dirumah untuk dijual belikan saat Market Day anak dipersilahkan untuk menata

Berdasarkan hasil analisis tabulasi antara jumlah konsumsi tablet Fe dengan kejadian anemia pada ibu hamil trimester III di wilayah kerja Puskesmas Bergas Kabupaten Semarang

Defisiensi unsur P pada kultur Chlamydomonas pada medium air tanah dapat terlihat setelah kultur berumur lebih dari 14 hari, yang ditunjukkan oleh kultur yang berwarna

Penting bagi suatu perusahaan untuk menjaga hubungan baik dengan pihak eksternal perusahaan maupun pihak internal perusahaan tersebut, hal ini dilakukan oleh Restoran

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa : 1) Perlindungan Hukum Terhadap Korban Anak Yang Melakukan Pengedaran Narkotika Dalam Perkara Pidana Di Makassar yaitu