i
ANALISIS PERKERASAN JALAN
DENGAN METODE ANALISA KOMPONEN
RUAS JALAN MAGELANG KM 10-12
Laporan Tugas Akhir
Sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana dari Universitas Atma Jaya Yogyakarta
Oleh:
ARGA KUMOROJATI WIRA UTAMA NPM : 12 02 14485
PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL
FAKULTAS TEKNIKv
Untuk Gusti Allah Yang Maha Agung
Untuk Ayah dan Ibu Tercinta
Untuk Keluarga dan Saudara
Untuk ridho dan rahmat Allah yang tak berkesudahan…..
Untuk segenap cinta yang keluarga berikan…..
Untuk segenap air mata yang telah Ayah dan Ibu Urai…..
Untuk yang terkasih yang tak setiap hari dapat kutemui…..
Untuk Almarhum Kakek dan Nenek yang selalu menjaga dan menemani dari
sana…..
Untuk dapat menjadi seperti ilmu padi, yang makin berisi kan makin
menunduk……
Terima Kasih
Tak kan ada kata yang dapat menggambarkan betapa istimewa dan tak
tergantikannya kalian
vi
Setitik persembahan untuk Bangsa, Tanah Air, Keluarga, dan
Sahabat-sahabatku…..
KATA HANTAR
Puji dan Syukur penulis sampaikan ke hadirat Allah Yang Maha Esa atas rahmat dan kasih-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan Tugas Akhir ini.
Adapun tujuan penulisan Tugas Akhir dengan judul “ANALISIS PERKERASAN JALAN DENGAN METODE ANALISA KOMPONEN RUAS JALAN
MAGELANG KM 10 - 12” adalah untuk melengkapi syarat untuk menyelesaikan
jenjang pendidikan tinggi Program Strata-1 (S-1) di Fakultas Teknik Program Studi Teknik Sipil Universitas Atma Jaya Yogyakarta.
Penulis menyadari bahwa tugas akhir ini tidak mungkin dapat diselesaikan tanpa bantuan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, dalam kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih kepada pihak-pihak yang telah membantu penulis dalam menyelesaikan penulisan Tugas Akhir ini, antara lain:
1. Bapak Prof. Ir. Yoyong Arfiadi, M.Eng., selaku Dekan Fakultas Teknik Universitas Atma Jaya Yogyakarta.
2. Bapak J. Januar Sudjati, S.T, M.T., selaku Ketua Program Studi Teknik Sipil Universitas Atma Jaya.
vii
4. Bapak Ir. Y. Lule M.T., selaku Koordinator Tugas Akhir Bidang Transportasi yang telah membantu dan membimbing proses administrasi skripsi.
5. Para dosen di Program Studi Teknik Sipil Universitas Atma Jaya Yogyakarta yang telah bersedia mendidik dan membagikan ilmu kepada penulis.
6. Sekertariat Daerah DIY, Dinas Perijinan Kota Yogyakarta, Dinas PU dan ESDM DIY, Dinas Perhubungan DIY, Dinas Perhubungan Sleman, Dinas Perhubungan Kota Yogyakarta, Dinas Kimpraswil Bidang Pengairan DIY, yang telah memberikan ijin dan bantuan dalam menyelesaikan Tugas Akhir ini.
7. Keluarga yang telah memberikan dukungan dan doa selama penulisan dan pelaksanaan Tugas Akhir ini.
8. Yang terkasih Siwi Mitayani, yang selalu datang dengan suport baik fisik maupun mental yang selalu menemani hingga selesainya Tugas Akhir ini.
9. Teman seperjuangan Tugas Akhir Edgar Marciano L., Theresia Coni Ajeng P., Ibnu Fauzy., Hendrikus Lab. Swandanu., F. Noved Djarobe., Frans Mahot Michael Jack., Gusti Ngurah Widyanta., Achrens, yang sudah saling bahu membahu dalam proses penyelesaian Tugas Akhir ini.
10.Sahabat saya Daniel Dae Nuba Hoa, Jayus Tawi Putra Kalompo, Jockvom, ST., Jabat Tahat Diro Panjaitan, Gusti Ngurah Widyanta, Eko Cahyo Purnomo, Zendy
Fajrin, Febryan Dono Wikanto, Yeremia “Boyo”, Sandhi “Kodok” yang sudah
banyak membantu dalam proses pengerjaan Tugas Akhir ini.
viii
12.Teman-teman yang bergabung dalam Forum Komunitas Islam Atmajaya yang selalu membantu dalam bentuk support doa sehingga penulis dapat terus semangat mengerjakan tugas akhir ini.
13.Teman-teman yang tergabung dalam Kelompok Study Biologi yang tidak dapat disebutkan namanya satu persatu yang selalu menemani dalam pengerjaan Tugas Akhir ini.
14.Teman-teman semua yang tidak dapat disebutkan satu persatu yang telah memberikan dukungan dalam penulisan Tugas Akhir.
Penulis menyadari bahwa Tugas Akhir ini masih jauh dari sempurna, oleh karena itu penulis sangat mengharapkan kritik dan saran yang membangun demi kesempurnaan tugas akhir ini.
Yogyakarta, Juni 2016
ARGA KUMOROJATI WIRA UTAMA
ix
2.2.1 Klasifikasi Jalan Menurut Fungsi Jalan ... 8
2.2.2 Klasifikasi Jalan Menurut Kelas Jalan ... 9
2.2.3 Klasifikasi Jalan Menurut Peranan Jalan ... 10
2.3 Jenis Konstruksi Perkerasan Jalan ... 12
2.4 Perkerasan Lentur (Flexible Pavement) ... 12
2.5 Jenis-Jenis Kerusakan Jalan ... 14
2.5.1 Retak (cracks) ... 15
2.5.2 Distorsi (Distorsion) ... 20
2.5.3 Cacat Permukaan (Disintegration) ... 24
2.5.4 Kegemukan (Bleeding/ Flussing) ... 28
x
2.6 Pengertian Kontrak Konstruksi ... 30
2.7 Jenis Kontrak Konstruksi ... 30
2.7.1 Berdasarkan Aspek Perhitungan Biaya ... 30
2.7.2 Berdasarkan Aspek Perhitungan Jasa ... 31
2.7.3 Berdasarkan Aspek Cara Pembayaran ... 32
2.7.4 Berdasarkan Aspek Pembagian Tugas ... 32
2.8 Hasil Keaslian Penelitian ... 35
BAB III LANDASAN TEORI ... 37
3.1 Perencanaan Tebal Perkerasan ... 37
3.1.1 Menentukan Daya Dukung Tanah Dasar (DDT)... 38
3.1.2 Menentukan Umur Rencana (UR) ... 39
3.1.3 Menentukan Faktor Pertumbuhan Lalu Lintas (i) ... 39
3.1.4 Menentukan Tingkat Lalu Lintas Harian Rerata (LHR) 39
3.1.5 Menentukan Angka Ekivalen Kendaraan ... 39
3.1.6 Menentukan Faktor Regional (FR) ... 43
3.1.7 Menentukan Indeks Permukaan (IP) ... 44
3.1.8 Koefisien Kekuatan Relatif (a) ... 45
3.1.9 Mencari Nilai Indeks Tebal Perkerasan (ITP) ... 46
BAB IV METODE PENELITIAN ... 48
4.6 Pelaksanaan Penelitian ... 50
4.7 Metode Analisis ... 50
5.2.3 Cacat Permukaan (Disintegration) ... 65
5.3 Perencanaan Tebal Perkerasan Lentur ... 67
xi
5.4 Rencana Anggaran Biaya ... 82
5.4.1 Perhitungan Volume Pekerjaan ... 82
5.4.2 Analisis Perhitungan Harga Satuan Pekerjaan ... 108
BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN ... 114
6.1 Kesimpulan ... 114
6.2 Saran ... 115
DAFTAR PUSTAKA ... 116
xii
Klasifikasi Jalan Menurut Kelas Jalan Koefisien Distribusi Kendaraan (C)
Angka Ekivalen Beban Sumbu Kendaraan Fakor regional (FR)
Indeks Permukaan pada Awal Umur Rencana (IPo) Indeks Permukaan pada Akhir Umur Rencana (IP) Koefisien Kekuatan Relatif
Batas-Batas Minimum Tebal Lapisan Perkerasan untuk LapisPermukaan
Batas-Batas Minimum Tebal Lapisan Perkerasan untuk Lapis Pondasi
Jadwal Pelaksanaan Tugas Akhir Volume lintas harian rerata
Faktor Pertumbuhan Lalu Lintas Minimum untuk Desain Data LHR tahun 2013
Data LHR tahun 2014
Jumlah LHR Umur Rencana 5 dan 10 tahun Perhitungan Presentase Kendaraan Berat Data Curah Hujan Tahun 2014
Angka Ekivalen
Data Bahan Lapis Keras
Lintas Ekivalen Permulaan dengan Metode Bina Marga 1987 Lintas Ekivalen Akhir 5 tahun dengan Metode Bina Marga 1987
Lintas Ekivalen Akhir 10 tahun dengan Metode Bina Marga 1987
ITP terpakai
Pekerjaan Galian Perkerasan Beraspal Pekerjaan Pengisian (filler)
Pekerjaan Penebaran Pasir
Pekerjaan Lapis Resap Perekat Aspal Cair (Track Coat) Perhitungan Volume Pekerjaan AC-BC dan AC-WC Modifikasi
Perhitungan Volume Pekerjaan AC BC Mod Lapis Pertama Perhitungan Volume Pekerjaan AC WC Mod Lapis Kedua Analisa Biaya Pekerjaan
xiii
Bagan Lapis Perkerasan Retak Rambut
Retak Kulit Buaya (Aligator Crack) Retak Pinggir (Edge Cracks)
Retak Sambungan Jalan (Lane Joint Cracks)
Retak Sambungan Pelebaran Jalan (Widening Cracks) Retak Selip (Slippage Cracks)
Alur (Ruts)
Bergelombang (Coguration) Sungkur (Shoving)
Amblas (Grade Depressions) Jembul (Upheaval)
Lubang (Pothole)
Pelepasan Butir (Ravelling) Pengelupasan Lapisan (Stripping) Pengausan (Polished Aggregate) Kegemukan (Bleeding/ Flussing)
Penurunan pada Bekas Utilitas (Utility Cut Depression) Susunan Tebal Lapis Perkerasan
Grafik Korelasi DDT dan CBR Lokasi Penelitian
Titik nol Jalan Magelang Retak Rambut
Retak Kulit Buaya (Alligator Cracks) Retak Pinggir (Edge Cracks)
Alur (Ruts)
Bergelombang (Coguration) Sungkur (Shoving)
Amblas (Grade Depressions) Jembul (Upheaval)
Lubang (Pothole)
Pengelupasan Lapisan (Stripping) Grafik Korelasi DDT dan CBR Nomogram ITP 5 tahun Nomogram ITP 10 tahun
Penampang Pekerjaan Marka di Tengah (Putus - Putus) Penampang Zebra Cross
xiv
DAFTAR PERSAMAAN
No. NAMA PERSAMAAN HAL
3.1 3.2 3.3 3.4 3.5 3.6 3.7 3.8
Mencari DDT
Lintas Ekivalen Permulaan (LEP) Angka Ekivalen Sumbu Tunggal Angka Ekivalen Sumbu Ganda Lintas Ekivalen Akhir (LEA) Lintas Ekivalen Tengah (LET) Lintas Ekivalen Rencana (LER) Nilai Indeks Tebal Perkerasan (ITP)
xv
DAFTAR LAMPIRAN
No. NAMA LAMPIRAN HAL
1 2 3 4 5
Penampang Melintang Jalan Raw Traffic Count Report Data Curah Hujan
Daftar Harga Upah dan Bahan untuk Pekerjaan Jalan dan Jembatan
Harga Satuan Pekerjaan
xvi INTISARI
ANALISIS PERKERASAN JALAN DENGAN METODE ANALISA
KOMPONEN RUAS JALAN MAGELANG KM 10-12, Arga Kumorojati Wira
Utama, NPM: 12.02.14485, tahun 2016, Bidang Peminatan Transportasi, Program Studi Teknik Sipil, Fakultas Teknik, Universitas Atma Jaya Yogyakarta.
Mobilisasi di Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta menyebabkan kebutuhan sarana transportasi meningkat secara signifikan yang mengakibatkan meningkatnya kepadatan pada ruas jalan sehingga menimbulkan beban yang berlebih pada kapasitas layan jalan tersebut. Jumlah kendaraan yang berlebih ini mengakibatkan jalan tersebut cepat rusak. Hal ini menjadi dasar pertimbangan dilakukannya penelitian pada km 10 hingga 12.
Analisis pada penelitian ini dilakukan dengan cara mengamati kondisi lalu lintas yang ada pada lokasi selama 2 hari yaitu pada hari Minggu dan Senin. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui besarnya Overlay yang dibutuhkan untuk umur rencana 5 dan 10 tahun, serta perkiraan rancangan anggaran biaya yang dibutuhkan. Metodologi penelitian dilakukan dengan studi pustaka dan studi lapangan. Dalam menganalis data ini menggunakan Petunjuk Perencanaan Tebal Perkerasan Lentur Jalan Raya Metode Analisa Komponen 1987.
Berdasarkan analisis yang dilakukan kondisi jalan tersebut masih stabil. Kebutuhan tebal lapis perkerasan lentur akibat bertambahnya volume lalu lintas untuk umur rencana 5 tahun adalah sebesar 2.35 cm dan untuk 10 tahun adalah 6.5 cm. Besar rancangan anggaran biaya yang dibutuhkan guna memperbaiki kondisi jalan tersebut adalah Rp. 3.106.871.752,77.