• Tidak ada hasil yang ditemukan

STRATEGI PENGEMBANGAN PRODUK SEBAGAI SARANA UNTUK MENINGKATKAN VOLUME PENJUALAN PADA PT. PHOENIX MAS PERSADA LOMBOK

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "STRATEGI PENGEMBANGAN PRODUK SEBAGAI SARANA UNTUK MENINGKATKAN VOLUME PENJUALAN PADA PT. PHOENIX MAS PERSADA LOMBOK"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

STRATEGI PENGEMBANGAN PRODUK SEBAGAI SARANA UNTUK

MENINGKATKAN VOLUME PENJUALAN PADA PT. PHOENIX MAS

PERSADA LOMBOK

Oleh: M. FAHMI RAMDHANI ( 05610271 ) Management

Dibuat: 2010-06-22 , dengan 6 file(s).

Keywords: Kata Kunci: Strategi Pengembangan Produk dan Volume Penjualan

ABSTRAK

Penelitian yang penulis lakukan dalam hal ini adalah menggunakan jenis penelitian diskriptif analisis, dengan obyek penelitian pada PT. Phoenix Mas Persada Lombok. Dengan alamat AA. Gde Ngurah Cakranegara Kabupaten Lombok Barat –NTB dengan judul “Strategi

Pengembangan Produk Sebagai Sarana Untuk Meningkatkan Volume Penjualan Pada PT.

Phoenix Mas Persada”.

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui strategi pengembangan produk sebagai sarana untuk meningkatkan volume penjualan pada PT. Phoenix Mas Persada. Kegunaan penelitian yang ingin dicapai khususnya bagi perusahaan yaitu sebagai bahan masukan bagi perusahaan mengenai strategi pengembangan produk dan prosedur pengkajian yang dapat dilakukan oleh perusahaan.

Dari analisis lingkungan internal dapat diperoleh hasil bahwa yang merupakan kekuatan perusahaan yaitu mengenai factor produk dalam hal ini yaitu merek dan kualitas produk yang ditawarkan. Kebijakan harga menjadi faktor kekuatan. Faktor terakhir yang menjadi kekuatan perusahaan yaitu mengenai faktor promosi yang dilakukan perusahaan. Faktor kemasan produk memiliki pengaruh yang netral dalam analisis lingkungan internal. Adapun faktor yang

merupakan kelemahan perusahaan yaitu mengenai harga jual produk, agen dan transportasi. Hasil analisis lingkungan eksternal dapat diperoleh hasil bahwa faktor yang merupakan peluang yaitu mengenai keadaan ekonomi yaitu dengan adanya indikasi tidak terdapat perubahan tingkat inflasi, pendapatan perkapita masyarakat yang menunjukan adanya peningkatan dan adanya pertumbuhan ekonomi. Faktor lain yang menjadi peluang perusahaan yaitu mengenai faktor pemerintah, selanjutnya faktor yang menjadi peluang perusahaan yaitu mengenai demografi dalam hal ini adanya peningkatan jumlah penduduk dan adanya perkembangan teknologi. Berdasarkan hasil analisis kondisi lingkungan eksternal dan internal perusahaan maka alternatif strategi yang dapat dilakukan yaitu dengan menerapkan strategi perluasan atau pengembangan pasar. Hasil perhitungan mengenai peramalan penjualan dapat diketahui bahwa adanya

peningkatan penjualan pada PT. Phoenix Mas Persada Lombok, dimana pada tahun 2009 hasil peramalan penjualan yaitu sebesar 171.959.000 unit, tahun 2010 yaitu sebesar 176.658.000 unit dan tahun 2011 yaitu sebesar 181.357.000 unit.

(2)

ABSTRACT

Research conducted by the author in this case is to use descriptive study analysis, with the object of research at PT. Phoenix Persada Mas Lombok. With AA address. Gde Ngurah Cakranegara Lombok Barat - NTB with the title "Product Development Strategy As a Means to Increase Sales Volume At PT. Phoenix Persada Mas. "

The purpose of this study was to determine the product development strategy as a means to increase the volume of sales at PT. Phoenix Mas Persada. Usefulness of research to be achieved, especially for a company that is as an input for the company on product development strategies and assessment procedures that can be done by the company.

From the analysis of the internal environment can be obtained which is the result that the strength of the company that is on factor in this product that is branded and quality products offered. Pricing policy became the power factor. The last factor that into the power company that is about the promotion of factors that carried the company. Factor the product packaging has a neutral effect in the analysis of the internal environment. The factor which is a weakness that is on the selling price of the product, agents and transportation. The result of external

environmental analysis may be obtained results that factor is an opportunity that is about the state of the economy that is with an indication there is no change in the rate of inflation, per capita income people who show an increase and economic growth. Another factor that into opportunities for the company that is about the government factor, then factor that into opportunities for the company that is about the demographics in this case an increase in the population and the development of technology.

Based on the analysis of external and internal environmental conditions, the company's strategic alternatives that can be done is to implement the expansion strategy or market development. The calculation result of forecasting sales can be seen that an increase in sales at PT. Phoenix Persada Mas Lombok, where in 2009 the results of forecasting sales, which amounted to 171.959 million units in 2010 which amounted to 176.658 million units in 2011 which amounted to 181.357 million units.

Based on the conclusions of the research, then put forward some suggestions that the company expected to pay attention to the internal condition of the company which is a weakness of the company. It is expected the company to anticipate or face the competition that happens it is expected the company to use all forms of power held by the company. It is expected that

Referensi

Dokumen terkait

instrumental, pokoknya bisa membuat enjoy dan rileks...”18 Pendapat Hisnul Mahmudi juga dalam sebuah wawancara: “saya senang mengikuti pelajaran ibu Dwi Retno Yuli Utami, karena

Walaupun corak gaya didikan utama adalah sama iaitu autoritatif, jelas bahawa pelajar cemerlang mempunyai peratusan yang lebih tinggi iaitu 87.5 peratus berbanding

Dalam pembelajaran, evaluasi dilakukan bukan hanya untuk siswa, akan tetapi dapat digunakan untuk menilai kinerja guru itu sendiri, berdasarkan hasil evaluasi

Dari semua faktor-faktor di atas, faktor yang paling berpengaruh yang menyebabkan anak menjadi tidak mandiri pada usia 5-6 tahun di Raudatul Athfal Babussalam

Dan anak produk kloning tersebut jika dihasilkan dari proses pemindahan sel telur yang telah digabungkan dengan inti sel tubuh ke dalam rahim perempuan yang bukan pemilik sel

Terima kasih kepada Ibu Aulia Fikriarini Muchlis, M.T, selaku Ketua Jurusan Teknik Arsitektur Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang sekaligus dosen pembimbing

produk barang atau jasa pada media komunikasi (Allen, 2007:40-42) pada film Filosofi Kopi 2 digunakan untuk mengukur tingkat brand awareness yakni kemampuan sebuah merek

Analisis data dilakukan dengan menggunakan teknik uji bedaOne-Way Between Group ANOVA dengan bantuan program SPSS versi 16.00 for Windows.Hasil analisis data menunjukkan