• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENULISAN HUKUM / SKRIPSI PENEGAKAN HUKUM TERHADAP TINDAKAN MALPRAKTEK DI BIDANG PELAYANAN KESEHATAN.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PENULISAN HUKUM / SKRIPSI PENEGAKAN HUKUM TERHADAP TINDAKAN MALPRAKTEK DI BIDANG PELAYANAN KESEHATAN."

Copied!
11
0
0

Teks penuh

(1)

1

PENULISAN HUKUM / SKRIPSI

PENEGAKAN HUKUM TERHADAP TINDAKAN MALPRAKTEK DI BIDANG PELAYANAN KESEHATAN

Disusun oleh:

YOSEPHINE INDRI KURNIANTI

NPM : 06 05 09387

Program Studi : Ilmu Hukum

Program Kekhususan : Peradilan dan Penyelesaian Sengketa Hukum

UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA

FAKULTAS HUKUM

2010

(2)
(3)
(4)

4

HALAMAN MOTTO

“ L a n gk a h p er t a m a d a n y a n g p a l i n g p en t i n g m en u j u

k esu k sesa n a d a l a h m er asa k a n ba h w a k i t a bi sa

(5)

5

HALAMAN PERSEMBAHAN

Skripsi ini penulis persembahkan kepada:

Tuhan Yang M aha Esa, atas semua rahmat dan karunia yang diberikan-Nya.

K edua orang tuaku, Bapak dan I bu yang selalu mendoakan aku untuk meraih

kesuksesan dan memberikan dorongan serta nasihat at as semua yang kulakukan

selama ini.

K akakku yang paling nyebelin, M as Endro, makasih ya udah mau nganterin dan

nungguin aku waktu penelitian… hehehe…

M bak Ratih, makasih ya mbak udah mau direpotin ngeprint… hehehe…

M y Best Friends, Sylvi and D othy, aku ga akan lupain kebersamaan

kita,ketawa-ketiwi di kost apalagi di kampus yang bikin orang lain keganggu… hahaha,, kita kan

cewe2 rempong and suka nggosip… wakakakkk… I love you!!!

Teman-temanku Angkatan 2006, Ocie, Elya, W inda, N ovi, dan semua teman-teman

yang udah mengisi hari-hariku selama kuliah di kampus kita tercinta, Fakultas

Hukum U niversitas Atma Jaya Yogyakarta, aku ga akan lupain kalian. Tetap

semangat and keep contact guys!!!

(6)

6

KATA PENGANTAR

Segala puji dan syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas segala rahmat yang diberikan-Nya, sehingga penulis dapat menyusun dan menyelesaikan skripsi

yang berjudul “PENEGAKAN HUKUM TERHADAP TINDAKAN

MALPRAKTEK DI BIDANG PELAYANAN KESEHATAN” ini sebagai salah satu syarat kelulusan Program Studi Ilmu Hukum S-1 Fakultas Hukum Universitas Atma Jaya Yogyakarta.

Berkat dorongan dan motivasi dari pihak-pihak yang membantu penulis, maka skripsi ini dapat selesai tepat pada waktunya. Melalui kesempatan ini, penulis mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada:

1. Ibu Dr. Y. Sari Murti Widiyastuti, SH., M. Hum, selaku Dekan Fakultas Hukum Universitas Atma Jaya Yogyakarta.

2. Ibu Anny Retnowati, SH., M. Hum, selaku Dosen Pembimbing skripsi.

3. Bapak dan Ibu Dosen dan Staf Akademik Fakultas Hukum Atma Jaya Yogyakarta, yang telah mendidik dan membina penulis selama di bangku kuliah.

(7)

7

5. dr. Triharnoto, Dokter (Kepala Bidang Pelayanan Medik) di RS. Panti Rapih Yogyakarta, selaku narasumber yang telah membantu penulis dalam menyusun skripsi ini.

6. Bapak, Ibu, Mas Hendro dan Mbak Ratih yang selalu memberikan dorongan, bantuan, dan doa sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini.

7. Teman-teman tersayang Sylvi, Dothy, Ocie, Elya, Winda, Novi, dan semua teman-teman yang tidak bisa disebutkan satu persatu yang telah memberikan semangat dan sumbang saran untuk terselesaikannya skripsi ini.

8. Serta semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu.

Penulis menyadari bahwa sebenarnya skripsi ini jauh dari kesempurnaan baik dari segi penulisan dan bahasa, untuk itu penulis memohon maaf sebesar-besarnya dan membutuhkan kritik dan saran guna perbaikan dan penyempurnaan skripsi ini.

Akhirnya, semoga skripsi ini dapat berguna dan bermanfaat bagi semua yang berkepentingan terutama pada diri penulis sendiri.

Yogyakarta, 25 November 2010

Penulis

(8)

8

ABSTRACT

Increasing public awareness of their rights resulting in malpractice cases is now much talked about and go to court. A sense of public trust in medical care systems in health care facilities began to fade due to relief efforts that do not all health personnel in accordance with the wishes of patients and frequent errors that can lead to a crime. Law enforcement conducted law enforcement officials regarding violations committed by the physician or other health workers have difficulty in terms of level of understanding between the breach of ethics and legal violations which raised doubts in upholding the law. This is what will be discussed by the author in a thesis presented two problems: first, concerning the enforcement of the act of malpractice in the field of health care and second, the inhibiting factors in law enforcement malpractice action. The purpose of this research is to understand the law enforcement against malpractice actions in the field of health services and to determine the inhibiting factors in law enforcement action such malpractice. The method used is by normative legal research that focuses on the norms and secondary data as primary data. Data was collected through literature and interviews with sources. Analysis of data using qualitative analysis and the method of deductive thinking. Based on the results of research and discussion, it can be concluded that enforcement of laws against malpractice actions in the field of health care have the same procedure with criminal acts in general, may be subject to criminal prosecution under the laws and regulations. Doctors and hospitals who commits an offense can be held accountable and can be processed in accordance with the provisions of law as well as processed through the judicial profession. Inhibiting factors in law enforcement most major malpractice action regarding expert witnesses are not objective and tend to defend his contemporaries. Advice can be given is for the patient in order to follow a variety of legal and health counseling, is also expected law enforcement officials and doctors to follow the extension is so that there is overwhelming agreement in handling malpractice cases.

(9)

9

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ... i

HALAMAN PERSETUJUAN ... ii

HALAMAN PENGESAHAN ... iii

HALAMAN MOTTO ... iv

HALAMAN PERSEMBAHAN ... v

KATA PENGANTAR ... vi

ABSTRACT ... viii

DAFTAR ISI ... ix

PERNYATAAN KEASLIAN ... xi

BAB I. PENDAHULUAN... 1

A. LATAR BELAKANG MASALAH ... 1

B. RUMUSAN MASALAH ... 5

C. TUJUAN PENELITIAN ... 5

D. MANFAAT PENELITIAN... 5

E. KEASLIAN PENELITIAN ... 6

F. BATASAN KONSEP ... 7

G. METODE PENELITIAN... 8

H. SISTEMATIKA / KERANGKA ISI PENULISAN SKRIPSI ... 10

BAB II. MALPRAKTEK DI BIDANG PELAYANAN KESEHATAN ... 12

A. TINJAUAN UMUM MENGENAI MALPRAKTEK DI BIDANG PELAYANAN KESEHATAN ... 12

a. Pengertian Malpraktek ... 12

b. Kriteria Dalam Menentukan dan Membuktikan Adanya Tindakan Malpraktek ... 14

c. Dasar Hukum Pelayanan Kesehatan ... 16

(10)

10

d. Hubungan Antara Pasien, Dokter, dan Rumah Sakit ... 20

e. Pertanggungjawaban Dokter Menurut KODEKI ... 25

f. Upaya Pencegahan Tindakan Malpraktek ... 28

B. PENEGAKAN HUKUM TERHADAP TINDAKAN MALPRAKTEK ... 29

a. Pengertian Penegakan Hukum dan Hukum Pidana ... 29

b. Penegakan Hukum Pidana... 32

1. KUHP (Kitab Undang-Undang Hukum Pidana) ... 34

2. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 29 Tahun 2004 Tentang Praktek Kedokteran... 41

3. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009 Tentang Kesehatan ... 43

4. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 44 Tahun 2009 Tentang Rumah Sakit ... 47

c. Pertanggungjawaban Pidana Tindakan Malpraktek ... 48

(11)

11

SURAT PERNYATAAN KEASLIAN

Dengan ini penulis menyatakan bahwa Penulisan Hukum / Skripsi ini merupakan hasil karya asli penulis, bukan merupakan duplikasi ataupun plagiasi dari hasil karya penulis lain. Jika Penulisan Hukum / Skripsi ini terbukti merupakan duplikasi ataupun plagiasi dari hasil karya penulis lain, maka penulis bersedia menerima sanksi akademik dan / atau sanksi hukum yang berlaku.

Yogyakarta, 25 November 2010

Yang menyatakan,

Yosephine Indri Kurnianti

Referensi

Dokumen terkait

a) Mengetahui faktor-faktor ergonomi dalam sistem kerja tebang, angkut dan giling. b) Mengetahui beban kerja fisik untuk pekerja. c) Mengetahui persepsi pekerja dan manajemen

Nilai signifikansi dalam uji F pada tabel 3 sebesar 0.000 yang berarti nilai signifikansi tersebut di bawah 0.05 maka model regresi ini dapat digunakan untuk

Telah dilakukan Identifikasi Zat Pewarna Tambahan Pangan Pada Jeli Secara Kromatografi Kertas. Pelarut yang digunakan adalah isobutanol:etanol:air dengan perbandingan

Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi rasio kecukupan beras di Sumatera Utara untuk menganalisis apakah ada pengaruh harga beras,luas panen padi, jumlah penduduk,

Pada Program Studi Diploma III Teknik Informatika Universitas Sebelas Maret..

Sementara Diffie dan Hellman tidak dapat menemukan sistem seperti itu, mereka menunjukkan bahwa kriptografi kunci-publik memang benar mungkin dengan menunjukkan protokol

tesr Lisan Menguraikan mengenai PKPU, proses dan prosedur PKPU serta tugas dan kedudukan Pengurus dan Hakim Pengawas dengan benar dan lengkap Menguraikan mengenai

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kebijakan BPJS-kesehatan yang berkaitan dengan faktor-faktor komunikasi, sumber daya disposisi, dan struktur