• Tidak ada hasil yang ditemukan

Sebuah Halaman Pemesanan Online Untuk CV. Amanda

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Sebuah Halaman Pemesanan Online Untuk CV. Amanda"

Copied!
126
0
0

Teks penuh

(1)

BAB I

PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang Praktek Kerja Lapangan

Pangsa pasar yang begitu luas, namun masih terbatas pada metode pemasaran

yang konservatif memang kerap menjadi masalah utama pada kemajuan sebuah

badan usaha. Hal inilah yang penulis rasa terjadi pada CV. Amanda, sebuah usaha

rumahan pada awal berdirinya, hingga kini memiliki puluhan outlet di pulau jawa.

Sebenarnya dengan kemajuan teknologi yang begitu pesatnya, dalam dunia yang

seolah tak mengenal boundary antar lokasi melalui media internet, pangsa pasar

yang demikian besar itu bisa direngkuh dengan sedikit usaha. E-commerce

mungkin salah satu jawabannya, melalui transaksi online, proses pembelian

ortodoks perlahan bisa digantikan dengan sesuatu yang lebih modern, lebih

mudah dan lebih cepat (walaupun relatif).

(2)

2

Mudah-mudahan dengan penelitian yang penulis beri judul,

”Sebuah Halaman

Pemesanan Online Untuk CV. Amanda

”

, nantinya bisa membantu CV.

Amanda untuk meraih pangsa pasar yang lebih besar. Dan pada akhirnya

perolehan laba yang lebih besar juga, amien.

1.2. Identifikasi dan Rumusan Masalah

a.

Identifikasi Masalah

Dari hasil analisis yang penulis lakukan, teridentifikasi sebuah masalah

besar yang dimiliki oleh CV. Amanda :

“Belum tersedianya mekanisme pemesanan dan penjualan produk secara

online”.

b.

Rumusan masalah

Dari hasil identifikasi, rumusan masalah yang akan dikemukakan adalah:

“Bagaimana membuat sebuah mekanisme pemesanan dan pembelian

produk secara online”

1.3. Maksud dan Tujuan Praktek Kerja Lapangan

a.

Maksud pelaksanaan kerja Praktek

a.1. Bagi Mahasiswa.

(3)

bergabung langsung sekaligus berperan serta ke dalam lingkungan kerja di

instansi.

a.1.2. Mempelajari keahlian dan perilaku baru, meningkatkan komunikasi

dan pendekatan serta menerapkan (mempraktikkan) ilmu yang didapat di

bangku perkuliahan di dalam suatu pekerjaan yang sebenarnya.

a.1.3. Memperbaiki sikap dalam hal kedisiplinan dan tanggung jawab

dalam melaksanakan pekerjaan.

a.1.4. Memberikan pengalaman secara langsung kepada mahasiswa

terhadap situasi dunia kerja.

a.1.5. Mengembangkan cara berpikir dan bertindak, serta meningkatkan

daya penalaran mahasiswa dalam penyajian laporan secara terpadu dan

ilmiah.

b.1 Bagi CV. Amanda

(4)

4

b.

Tujuan dilaksanakannya kerja praktek adalah sebagai berikut :

1.

Untuk mengetahui sistem website yang berjalan di CV. Amanda

2.

Untuk melakukan perancangan atau pembuatan halaman pemesanan dan

pembelian bagi CV. Amanda .

1.4. Metode Pengembangan Sistem

Metode yang penulis pakai dalam menganalisis sistem adalah pendekatan

berorientasi objek, karena kemudahan dalam pemaparan di tiap-tiap pendekatan.

Sedangkan pengembangan terhadap sistem menggunakan metode pengembangan

prototype, karena penulis memulai pengembangan dari hal kecil, namun

sewaktu-waktu dapat dikembangkan lebih besar lagi.

1.5.

Batasan masalah

Agar pembahasan ini tidak terlalu luas dan dapat terarah maka penulis membatasi

masalah penelitian berupa:

a.

Rancangan pembuatan halaman web pemesanan dan pembelian online

dengan pendekatan berorientasi objek.

(5)

1.6.

Lokasi dan Waktu Kerja Praktek

a.

Lokasi Kerja Praktek

Kegiatan kerja praktek ini telah dilaksanakan di CV. Amanda

Jl. Rancabolang No.29 Margahayu Bandung.

b.

Waktu Kerja Praktek

Waktu kerja praktek dilaksanakan selama 18 hari efektif, dimulai pada tanggal

24 April s/d 10 Mei 2010.

Tabel 1.1

Jadwal Kegiatan Kerja Praktek

no

aktifitas

Waktu

1

Face 2 face

dengan divisi IT

X X

2

Brainstorming

konsep

X X X

3

Perancangan

X X

4

Re-Concepting

X X

(6)

6

BAB II

LANDASAN TEORI

2.1. Pengertian Sistem

Sistem adalah sekumpulan unsur / elemen yang saling berkaitan dan saling

mempengaruhi dalam melakukan kegiatan bersama untuk mencapai suatu tujuan.

Contoh :

Sistem Komputer terdiri dari Software, Hardware, dan Brainware

Sistem Akuntansi

Menurut LUDWIG VON BARTALANFY

”Sistem merupakan seperangkat unsur yang saling terikat dalam suatu antar relasi

diantara unsur-

unsur tersebut dengan lingkungan”

Menurut ANATOL RAPOROT

”Sistem adalah suatu kumpulan kesatuan dan perangkat hubungan satu sama lain.”

Menurut L. ACKOF

”Sistem adalah setiap kesatuan secara konseptual atau fisik yang terdiri dari

(7)

SYARAT-SYARAT SISTEM :

1. Sistem harus dibentuk untuk menyelesaikan masalah.

2. Elemen sistem harus mempunyai rencana yang ditetapkan.

3. Adanya hubungan diantara elemen sistem.

4. Unsur dasar dari proses (arus informasi, energi dan material) lebih penting dari

pada elemen sistem.

5. Tujuan organisasi lebih penting dari pada tujuan elemen.

Konsep dasar sistem ada dua pendekatan yaitu penekanan pada prosedurnya dan

penekanan pada komponennya.

a.1 Definisi sistem yang lebih menekankan pada prosedur adalah :

suatu jaringan kerja dari prosedur-prosedur yang saling berhubungan, berkumpul

bersama-sama untuk melakukan suatu kegiatan atau untuk menyelesaikan suatu

sasaran tertentu.

a.1.1 Suatu prosedur adalah :

(8)

8

b.1 Definisi sistem yg lebih menekankan pada komponen/elemen adalah :

kumpulan dari elemen-elemen yang berinteraksi untuk mencapai suatu tujuan

tertentu.

2.1.2. Karakteristik sistem yaitu :

mempunyai komponen, batas sistem, lingkungan luar sistem, penghubung,

masukan, keluaran, pengolah/proses, dan sasaran atau tujuan.

1.

Komponen

–

komponen (component).

Suatu sistem terdiri dari sejumlah komponen yang saling berinteraksi untuk

membentuk suatu kesatuan komponen

–

komponen sistem berupa sub

–

sistem.

2.

Batasan sistem (boundary)

Merupakan daerah yang membatasi antara sistem dengan sistem yang lain atau

dengan lingkungan luar. Batas sistem ini dapat dipandang sebagai satu

kesatuan dan menunjukan ruang lingkup (scope) dari sistem tersebut.

3.

Lingkungan luar sistem(environment)

Segala sesuatu diluar batas dari sistem yang mempengaruhi operasi yang

bersifat menguntungkan atau merugikan.

4.

Penghubung (interface)

(9)

5.

Masukan data (input)

Energi yang dimasukan kedalam sistem yang berupa masukan perawatan

(maentenance input), agar sistem tersebut dapat beroperasi dan masukan

sinyal (signal input) yang di proses untuk menghasilkan keluaran.

6.

Keluaran (output)

Merupakan hasil dari energi yang telah di proses dan dapat di klarifikasikan

antara lain menjadi output yang langsung.

7.

Pengolah (proses)

Sistem mempunyai pengolah yang akan merubah masukan menjadi keluaran.

8.

Sasaran (objectives) dan tujuan (goal)

Dengan masukan yang ada dapat menghasilkan yang sesuai dengan apa yang

di inginkan (cepat, tepat, akurat). Sasaran sistem sangat di tentukan oleh

masukan yang dibutuhkan dan keluaran yang dihasilkan. Karena suatu sistem

dikatakan berhasil jika mengenai sasaran atau tujuannya.

2.1.3. Klasifikasi Sistem

(10)

10

elemen : peralatan yang berfungsi bersama-sama untuk menjalankan

pengolahan data.

B. SISTEM ABSTRAK ( ABSTRACT SYSTEM) :

Sistem yang dibentuk akibat terselenggaranya ketergantungan ide, dan tidak dapat

diidentifikasikan secara nyata, tetapi dapat diuraikan elemen-elemennya.

Contoh : Sistem Teologi, hubungan antara manusia dengan Tuhan.

LEBIH RINCI LAGI SISTEM DIKLASIFIKASIKAN MENJADI:

A. DETERMINISTIK SISTEM

Sistem dimana operasi-operasi (input/output) yang didalamnya dapat ditentukan/

diketahui dengan pasti.

Contoh : Program komputer, melaksanakan secara tepat sesuai dengan rangkaian

instruksinya.

B. PROBABILISTIK SISTEM

Sistem yang input dan prosesnya dapat didefinisikan, tetapi output yang

dihasilkan tidak dapat ditentukan dengan pasti; (Selalu ada sedikit

kesalahan/penyimpangan terhadap ramalan jalannya sistem).

Contoh : Sistem penilaian ujian

C. OPEN SISTEM

(11)

Contoh : Sistem keorganisasian memiliki kemampuan adaptasi.(Bisnis dalam

menghadapi persaingan dari pasar yang berubah. Perusahaan yang tidak dapat

menyesuaikan diri akan tersingkir).

D. CLOSED SISTEM

Sistem fisik di mana proses yang terjadi tidak mengalami pertukaran materi,

energi atau informasi dengan lingkungan di luar sistem tersebut.

Contoh : Reaksi kimia dalam tabung berisolasi dan tertutup.

E. RELATIVELY CLOSED SISTEM

Sistem yang tertutup tetapi tidak tertutup sama sekali untuk menerima

pengaruh-pengaruh lain. Sistem ini dalam operasinya dapat menerima pengaruh-pengaruh dari luar

yang sudah didefinisikan dalam batas-batas tertentu .

Contoh : Sistem komputer. (Sistem ini telah ditentukan sebelumnya, keluaran

yang juga telah terpengaruh oleh gejolak di luar)

F. ARTIFICIAL SISTEM

(12)

12

H. MANNED SISTEM

Sistem penjelasan tingkah laku yang meliputi keikutsertaan manusia.

Sistem ini dapat digambarkan dalam cara-cara sebagai berikut :

H.1. Sistem manusia-manusia.

Sistem yang menitik beratkan hubungan antar manusia.

H.2. Sistem manusia-mesin.

Sistem yang mengikutsertakan mesin untuk suatu tujuan.

H.3. Sistem mesin-mesin.

Sistem yang otomatis dimana manusia mempunyai tugas untuk memulai dan

mengakhiri sistem, sementara itu manusia dilibatkan juga untuk memonitor

sistem. Mesin berinteraksi dengan mesin untuk melakukan beberapa aktifitas.

Pengotomatisan ini menjadikan bertambah pentingnya konsep organisasi,

dimana manusia dibebaskan dari tugas-tugas rutin atau tugas-tugas fisik yang

berat.

Perancang sistem lebih banyak menggunakan metode " Relatively Closed dan

Deterministik Sistem ", karena sistem ini dalam pengerjaannya lebih mudah

meramalkan hasil yang akan diperoleh dan lebih mudah diatur dan diawasi.

(13)

2.2

Pengertian Informasi

Ada beberapa pengertian dari informasi yaitu:

1.

Data yang telah diolah menjadi bentuk yang berguna bagi penerimanya dan

nyata, berupa nilai yang dapat dipahami di dalam keputusan sekarang maupun

masa depan.

2.

Sesuatu yang menunjukan hasil pengolahan data yang di organisasi dan

berguna kepada orang yang menerimanya.

3.

Suatu kenyataan, data, item, yang menambah pengetahuan bagi penggunanya.

4.

Kenyataan / bentuk

–

bentuk yang berguna yang dapat digunakan untuk

pengambilan keputusan.

2.3

Pengertian Sistem Informasi

Ada beberapa pengertian dari sistem informasi yaitu:

1.

Suatu sistem yang dibuat oleh manusia yang terdiri dari komponen

–

komponen dalam organisasi untuk mencapai suatu tujuan yaitu menyajikan

informasi.

(14)

14

2.4

Metode Pendekatan dan Pengembangan Sistem

2.4.1

Metode Pendekatan Sistem

Analisis dan disain berorientasi objek adalah cara baru dalam memikirkan suatu

masalah dengan menggunakan model yang dibuat menurut konsep sekitar dunia

nyata. Dasar pembuatan adalah objek,yang merupakan kombinasi antara struktur

data dan perilaku dalam satu entitas.

Pengertian

"berorientasi objek"

berarti bahwa kita mengorganisasi perangkat

lunak sebagai kumpulan dari objek tertentu yang memiliki struktur data dan

perilakunya.

2.4.1.1 Karakteristik dari Objek

Objek:

Identitas berarti bahwa data diukur mempunyai nilai tertentu yang membedakan

entitas disebut Objek. Objek dapat kongkrit, seperti halnya arsip dalam sistem,

ataukonseptual seperti kebijakan penjadualan dalam multiprocessing pada sistem

operasi.

Setiap objek mempunyai sifat yang melekat pada identitasnya.

Kelas Objek

Kelas merupakan gambaran sekumpulan Objek yang terbagi dalam atribut,

operasi, metode, hubungan, dan makna yang sama.

Suatu kegiatan mengumpulkan data (atribut) dan perilaku (operasi) yang

mempunyai struktur data sama ke dalam satu grup.

(15)

Objek mewakili fakta/keterangan dari sebuah kelas.

2.4.1.2 Karakteritik Metodologi Berorientasi Objek

Metodologi pengembangan sistem berorientasi objek mempunyai tiga

karakteristik utama :

A. ENCAPSULATION (PENGKAPSULAN)

Encapsulation merupakan dasar untuk pembatasan ruang lingkup program

terhadap data yang diproses.

Data dan prosedur atau fungsi dikemas bersama-sama dalam suatu objek,

sehingga prosedur atau fungsi lain dari luar tidak dapat mengaksesnya.

Data terlindung dari prosedur atau objek lain, kecuali prosedur yang berada

dalam objek itu sendiri.

B. INHERITANCE (PEWARISAN)

Inheritance adalah teknik yang menyatakan bahwa anak dari objek akan

mewarisi data/atribut dan metode dari induknya langsung.

(16)

16

sifat yang dimiliki oleh kelas induknya, dan ditambah dengan sifat unik yang

dimilikinya.

Kelas Objek dapat didefinisikan atribut dan service dari kelas Objek lainnya.

C. POLYMORPHISM (POLIMORFISME)

Polimorfisme yaitu konsep yang menyatakan bahwa sesuatu yang sama dapat

mempunyai bentuk dan perilaku berbeda.

Polimorfisme mempunyai arti bahwa operasi yang sama mungkin mempunyai

perbedaan dalam kelas yang berbeda.

Kemampuan objek-objek yang berbeda untuk melakukan metode yang pantas

dalam merespon message yang sama.

Seleksi dari metode yang sesuai bergantung pada kelas yang seharusnya

menciptakan Objek.

2.4.2

Metode Pengembangan Sistem

Prototyping merupakan salah satu metode pengembangan perangat lunak yang

banyak digunakan. Dengan metode prototyping ini pengembang dan pelanggan

dapat saling berinteraksi selama proses pembuatan sistem.

(17)

Untuk mengatasi ketidakserasian antara pelanggan dan pengembang , maka harus

dibutuhakan kerjasama yanga baik diantara keduanya sehingga pengembang akan

mengetahui dengan benar apa yang diinginkan pelanggan dengan tidak

mengesampingkan segi-segi teknis dan pelanggan akan mengetahui proses-proses

dalam menyelasaikan system yang diinginkan. Dengan demikian akan

menghasilkan sistem sesuai dengan jadwal waktu penyelesaian yang telah

ditentukan.

Kunci agar model prototype ini berhasil dengan baik adalah dengan

mendefinisikan

aturan-aturan main pada saat awal, yaitu pelanggan dan pengembang harus setuju

bahwa prototype dibangun untuk mendefinisikan kebutuhan. Prototype akan

dihilangkan sebagian atau seluruhnya dan perangkat lunak aktual aktual

direkayasa dengan kualitas dan implementasi yang sudah ditentukan

2.4.2.1 Tahapan-tahapan Prototyping

Tahapan-tahapan dalam Prototyping adalah sebagai berikut:

1. Pengumpulan kebutuhan

(18)

18

2. Membangun prototyping

Membangun prototyping dengan membuat perancangan sementara yangberfokus

pada penyajian kepada pelanggan (misalnya dengan membuat input dan format

output)

3. Evaluasi protoptyping

Evaluasi ini dilakukan oleh pelanggan apakah prototyping yang sudah dibangun

sudah sesuai dengan keinginann pelanggan. Jika sudah sesuai maka langkah 4

akan diambil. Jika tidak prototyping direvisi dengan mengulangu langkah 1, 2 ,

dan 3.

4. Mengkodekan sistem

Dalam tahap ini prototyping yang sudah di sepakati diterjemahkan ke dalam

bahasa pemrograman yang sesuai

5. Menguji sistem

Setelah sistem sudah menjadi suatu perangkat lunak yang siap pakai, harus dites

dahulu sebelum digunakan. Pengujian ini dilakukan dengan White Box, Black

Box, Basis Path, pengujian arsitektur dan lain-lain

6. Evaluasi Sistem

(19)

2.4.3

Alat Bantu Analisis

1.UML

Unified Modelling Language atau lazim disebut dengan UML adalah sebuah

bahasa yang digunakan dalam Analisis dan Desain Berorientasu Object. Bahasa

ini dikembangkan untuk memberikan standar notasi terhadap berbagai metodologi

yang diterapkan dalam OOAD. UML merupakan bahasa pemodelan yang

dihasilkan oleh kolaborasi tiga orang yang telah memberikan metodologi untuk

OOAD yang telah ada sebelumnya, yakni Grady Booch

( Object Oriented Design

Methodology ),

James Rumbaugh

( Object Modelling Technique ),

dan Ivar

Jacobson

( Object Oriented Software Engineering )

. Penciptaan UML

dimaksudkan untuk memberikan solusi terhadap tiga permasalahan pokok yang

umum dihadapi dalam pengembangan sistem dengan paradigma berorientasi

object, yakni pemodelan sistem, sistem-sistem yang

mission critical

dan bahasa

pemodelan yang dapat menjembatani pemikiran manusia dan mesin.

2.

Overview UML

(20)

20

simbol- simbol di dalam notasi UML merupakan suatu semantik yang terdefinisi

dengan baik. Dalam kaitan sebagai bahasa untuk visualisasi, maka ada dua

model yang dapat

dikerjakan di dalam UML, yakni :

1.Business Modelling, merupakan teknik-teknik yang digunakan untuk

menggambarkan model sebuah bisnis. Terdapat dua jenis business modelling,

yakni business use case model dan business object model. Business object model

menggambarkan realisasi dari business use case model.

2.Model untuk rekayasa sistem merupakan teknik grafis untuk menggambarkan

sistem yang akan dibangun secara keseluruhan. Model ini bertujuan untuk :

Mendefinisikasi reguerements yang dibutuhkan dalam perekayasaan

sistem.

Melihat bagaimana komponen-komponen saling berinteraksi

Memudahkan komunikasi antar anggota tim perekayasaan dalam

memahami pemasalahan

b. Spesifikasi

(21)

c.konstruksi

UML bukanlah sebuah bahasa pemprograman visual, tetapi merupakan model

bahasa yang dapat secara langsung dihubungkan dengan berbagai varitas bahasa

pemprograman. Kondisi ini dimasudkan agar model-model yang ada dalam UML

dapat dipetakan secara langsung ke sebuah bahasa pemprograman seperti Java, C

++, dan lain sebagainya. Disamping itu model-model di dalam UML juga dapat

dipetakan ke dalam sebuah database relasional atau Object Oriented Database.

d.Dokumentasi

UML dialamatkan kepada dokumentasi dari arsitektur sistem dan semua artifact

secara detail dari Perangkat Lunak . UML juga menyediakan suatu bahasa untuk

mengungkapkan requirements dan pengajuan. Selanjutnya, UML menyediakan

sebuah bahasa untuk memodelkan aktivitas dari perencanaan proyek dan release

management.

2.5 Penggunaan Aplikasi

a.

PHP

(22)

22

b.

Database

Database

adalah kumpulan informasi yang disimpan di dalam komputer secara

sistematis sehingga dapat diperiksa menggunakan suatu program komputer untuk

memperoleh informasi dari database tersebut. Database digunakan untuk

menyimpan informasi atau data yang terintegrasi dengan baik di dalam komputer.

DBMS (

Database Management System

) merupakan suatu sistem perangkat lunak

yang memungkinkan user untuk membuat, memelihara, mengointrol dan

mengakses database secara praktis dan efisien. Dengan DBMS, user akan lebih

mudah mengontrol dan memanipulasi data yang ada. Beberapa software atau

perangkat lunak DBMS yang sering digunakan dalam aplikasi program antara lain

DB2, Microsoft SQL Server, Oracle, Sybase, Interbase, MySQL dll.

c.

Mysql

MySQL adalah sebuah perangkat lunak sistem manajemen basis data (database

management system) atau DBMS yang multithread, multi-user, dengan sekitar 6

juta instalasi di seluruh dunia

(23)

Bab III

PROFIL PERUSAHAAN

3.1.

Tinjauan Umum Perusahaan

“Amanda”

merupakan salah satu pilihan kuliner di Kota Bandung yang memiliki

ciri khas dengan kualitas produk yang tinggi. Sangat cocok untuk oleh-oleh,

dengan ketahanan produk original sekitar 4 hari dan produk 3 hari. Selain untuk

oleh-oleh Amanda juga dapat disajikan dalam rapat, arisan, maupun ulang tahun.

Memulai penjualan pada tahun 2000 dengan nama “Amanda” yaitu singkatan dari

“Anak MANtu DAmai”. Seiring dengan perkembangan pasar, “Amanda” menjadi

(24)

24

yaitu cheese stick, sweet stick, bungket duo, pisang bolen keju, pisang bolen

cokelat, pink marble, cheese roll, chicken pastry, beef pastry, cake bakan sarikaya,

cake ketan bakar blueberry.

Sejarah Perkembangan Amanda

1999 : Pengolahan RESEP AMANDA

2000 : Mulai merintis di dapur rumah, order per telepon

2001 : Pindah ke kios depan ruko Metro Soekarno-Hatta

Kios terbakar di pertengahan tahun

Akhir tahun pindah ke jalan Tatasurya sampai habis masa kontrak

2002 : Pindah ke jalan rancabolang no. 5

Membuka cabang di Emung dan Antapani

2003 : Membuka cabang di jalan Otten

2005 : Beroperasinya pabrik baru di jalan Rancabolang

Tepatnya tanggal 10 September pembukaan toko dan kantor pusat di Jl.

Rancabolang no. 29 Bandung

(25)

2006

: Peresmian dan beroperasinya “Amanda Mobile” di Dago

Cabang 1 pindah dari Jl. Lodaya no. 8 ke Jl. Lengkong Besar 101 B,

Bandung Menuju Pelayanan Terbaik

2007 : 17 Maret 2007 pembukaan outlet di Surabaya, Jl. Kutai no. 8

21 April 2007 pembukaan Outlet di Bogor, Jl. Pajajaran no. 84 F

Juni 2007 Jl. Barata Jaya XIX no. 57 A dan Jl. Mulyosari no. 97 F,

Surabaya

Desember 2007 Membuka cabang baru di Jl. Ir. H. Djuanda no. 167

Bandung

2008 : 14 Juni 2008 Pembukaan Outlet baru di Cimahi dan Medan

Jalan Raya Cibabat no 452

Jl. Abdullah Lubis no. 23 A

Jl. Kruing no. 3 F

(26)

26

3.1.1 Visi Misi dan Tujuan Perusahaan

VISI

“Menjadi leader kue kukus berkualitas, dengan cita rasa terbaik di

Indonesia”

MISI

Memperkenalkan dan selalu membuat inovasi produk yang berkualitas,

guna memenuhi kebutuhan dan keinginan konsumen.

Menciptakan nikai pertubuhan pasar secara berkesinambungan.

Memberikan dan memperkenalkan kualitas terbaik dari daur hidup produk

kepada pelanggan dengan mempertahankan cita rasa yang telah dipercaya.

Tujuan

Tujuan jangka panjang perusahaan :

Membuka cabang di luar Bandung

Go Internasional / Go Global

Tujuan jangka pendek perusahaan :

Memenuhi keinginan dan kebutuhan pelanggan

Memperluas daerah penjualan dan pemasaran di Bandung

(27)

BAB IV

ANALISIS PRAKTEK KERJA LAPANGAN

4.1. Analisis Sistem Yang Berjalan

Melalui praktikum kerja lapangan yang dilakukan penulis di CV. Amanda

Bandung, penulis dapat menganalisis website yang dimiliki oleh perusahaan.

Website yang berjalan bersifat promosi item tanpa adanya halaman pemesanan

secara online (E-Commerce). Oleh karena itu penulis mengajukan sebuah

tambahan halaman untuk melakukan pemesanan item-item yang di sediakan oleh

CV. Amanda secara online.

4.1.1. Analisis Prosedur yang sedang Berjalan

4.1.1.1.Use Case

Pembeli

Admin

Website

Browsing Situs

[image:27.595.190.436.484.665.2]
(28)

28

[image:28.595.115.513.135.310.2]

4.1.1.2.Activity Diagram

Gambar 4.1.1.2 Activity Diagram Website yang sedang Berjalan

4.1.2. Evaluasi Sistem yang berjalan

Sistem yang berjalan menampilkan halaman web yang berisi daftar produk, forum, promo

ditambah beberapa artikel mengenai perusahaan dan contact list. Website ini belum

mendukung pembelian atau pemesanan produk secara online. Website resmi amanda

bisa dilihat di http://amandacogroup.com/

4.2. Usulan Perancangan Sistem

Melalui pengamatan yang penulis lakukan selama praktikum kerja lapangan di CV.

Amanda , penulis mengajukan sebuah tambahan rancangan sistem. Jadi sistem yang

penulis rancang bersifat melengkapi apa yang telah ada dalam situs yang telah ada.

Penulis mencoba mengangkat masalah e-commerce sebagai sebuah solusi transaksi atau

boleh dikatakan sebagai tambahan opsi transaksi, karena penulis menyadari betul, pola

(29)

4.2.1. Tujuan Perancangan Sistem

Tujuan perancangan halaman transaksi online ini berupa:

1.

Memudahkan pelanggan, terutama yang jauh dari gerai untuk dapat

menikmati kelezatan Amanda , melalui pemesanan secara online.

2.

Ekspansi pasar bagi CV. Amanda melalui kemudahan pola transaksi yang

bersifat online.

(30)

30

4.2.2. Perancangan Prosedur yang Diusulkan

4.2.2.1.Use Case

Pembeli Admin

Website

Browsing Situs

Melihat Katalog

Melakukan Order Daftar User

Login User

Mengisi Order Pembelian Masuk Form User

Isi / Edit / Hapus Katalog Login Admin

Cek Order

[image:30.595.180.447.160.513.2]

Pesan Validasi

(31)
[image:31.595.114.515.131.537.2]

4.2.2.2.Activity Diagram

(32)

32

4.2.2.3.Class Diagram

+kd_customer +nama +alamat +no_telepon +email

customer

+nip +nama +jabatan +gaji

admin

+url +domain +content

website

+db_name +primary_key +content

database 1

*

[image:32.595.167.422.144.323.2] [image:32.595.117.499.460.672.2]

* 1 1 *

Gambar 4.2.2.3 Class Diagram Website yang Diusulkan

4.2.2.4 . Sequence Diagram

home_page

Top Package::Customer browse

user_page order_page

login

request_order

admin_page

check_order proceed_order

sent_message

(33)

4.2.2.5 . Collaboration Diagram

Customer

home_page user_page

order_page admin_page

browse login

p

es

an

_

b

ar

ang

mes

s

age

[image:33.595.172.451.161.294.2]

proceed_order check_order sent_messages

Gambar 4.2.2.3 Collaboration Diagram Website yang Diusulkan

4.2.3. Evaluasi terhadap sistem yang di Usulkan/dirancang

Perancangan halaman website pembelian dan pemesanan produk terbatas dalam

penggunaan database yang kecil, karena keterbatasan itulah sekiranya bisa

diperhitungkan limitasi penggunaan database. Ditambah lagi sistem yang penulis ajukan

(34)

34

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

5.1. Kesimpulan

Dari hasil analisis yang penulis lakukan selama melaksanakan Praktikum Kerja Lapangan

yang penulis lakukan di CV. Amanda dapat ditarik kesimpulan:

“Website

resmi Amanda belum mengadopsi layanan e-commerce secara

penuh, padahal implementasi e-commerce mungkin akan meningkatkan

income bagi perusahaan”.

5.2 Saran

Beberapa hal yang penulis sarankan demi kemajuan CV. Amanda:

1.

Dari sisi desain, website yang berjalan cukup menarik, penggunaan CSS

dan animasi yang apik menambah poin bagi website ini, namun dari sisi

konten, jelas website yang berjalan masih sangat kurang. Terbukti dari

belum adanya halaman pemesanan produk secara online. Penulis

menyarankan untuk menambahkan fitur tersebut.

(35)
(36)

Sebuah Halaman Pemesanan Online Untuk

CV. Amanda

Laporan Praktek Kerja Lapangan

Diajukan untuk memenuhi syarat matakuliah Praktek Kerja Lapangan Program strata satu Program Studi Sistem Informasi

Oleh :

Rizky Saputra

NIM. 10507301

PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI

FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTER

UNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA

BANDUNG

(37)

DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN

KATA PENGANTAR... i

DAFTAR ISI... iii

DAFTAR TABEL... v

DAFTAR GAMBAR... vi

DAFTAR LAMPIRAN... vii

BAB I PENDAHULUAN

1.1.

Latar Belakang Praktek Kerja Lapangan ………...

1

1.2.

Identifikasi dan Rumusan Masalah ………...

2

1.3.Maksud dan Tujuan Praktek Kerja Lapangan

………...

2

1.4.Metode Pengembangan Sistem ...

………...

4

1.5.

Batasan masalah ...………...

4

1.6.

Lokasi dan Waktu Praktek Kerja Lapangan ...………...

5

BAB II LANDASAN TEORI

(38)

iv

b.

Database... 22

c.

MySQL... 22

BAB III PROFIL PERUSAHAAN

3.1.Tinjauan Umum Perusahaan... 23

BAB IV ANALISIS PRAKTEK KERJA LAPANGAN

4.1.Analisis Sistem Yang Berjalan... 27

4.1.1.

Analisis Prosedur yang sedang Berjalan... 27

4.1.1.1.

Usecase... 27

4.1.1.2.

Activity Diagram... 28

4.1.2.

Evaluasi Sistem yang berjalan... 28

4.2.Usulan Perancangan Sistem... 28

4.2.1.

Tujuan Perancangan Sistem... 29

4.2.2.

Perancangan Prosedur yang Diusulkan... 30

4.2.2.1.

Usecase... 30

4.2.2.2.

Activity Diagram... 31

4.2.2.3.

Class Diagram... 32

4.2.2.4.

Sequence Diagram... 32

4.2.2.5.

Collaboration Diagram... 33

4.2.3.

Evaluasi terhadap sistem yang di Usulkan/dirancang...

33

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

5.1.Kesim

pulan………...

34

5.2.S

aran……….

34

DAFTA

R PUSTAKA……….

35

(39)

DAFTAR TABEL

(40)

vi

DAFTAR GAMBAR

(41)

DAFTAR LAMPIRAN

CODING PHP

Index Files... 37

Style Files

………..

42

Configuration Files... 51

Customer Files... 53

Order Files... 73

(42)

36 DAFTAR PUSTAKA

Jogiyanto , H.M, Analisa dan Desain Sistem Informasi, Andi Offset, Yogyakarta, 2001

Sudjana, Nana; Laksamana, Ulung, Menyusun Karya Tulis Ilmiah, Untuk Memperoleh Angka Kredit. Sinar Baru Algensindo, Bandung. 1991

Divisi Pengembangan dan Penelitian MADCOMS. 2004. Aplikasi PHP dan MySQL untuk membuat Website Interaktif. Yogyakarta.

http://www.kaskus.us/showthread.php?t=5533231 28 Agustus 2010

http://www.kaskus.us/showthread.php?t=5535624 28 Agustus 2010

http://www.kaskus.us/showthread.php?t=5518762 28 Agustus 2010

http://www.kaskus.us/showthread.php?t=5519432 28 Agustus 2010

(43)

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

Nama

:

Rizky Saputra

Tempat, Tanggal lahir :

Sigli, 13 Oktober 1988

Jenis Kelamin

:

Laki-laki

Agama

:

Islam

Alamat

:

Jln. T. Muda Rayeuk I No. 19, Banda Aceh

No. Telepon

:

085221320289

Latar Belakang Pendidikan :

1995

–

2001

:

Sekolah Dasar Kartika I-6

2001

–

2002

:

Pesantren Al-Zaytun Indramayu

2002

:

Pesantren Al-Kautsar Medan

2003

–

2004

:

Sekolah Menengah Pertama Negeri 4 Banda Aceh

2004

–

2007

:

Sekolah Menengah Atas Kartika I-2 Medan

(44)

i

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan ke hadirat Allah SWT karena atas limpahan

karunia dan rahmat

–

Nya penulis dapat menyelesaikan Laporan Kerja Praktek ini.

Dalam penulisan laporan Kerja Praktek ini masih banyak kekurangan dan

kelemahan yang harus diperbaiki mengingat keterbatasan pengetahuan yang

penulis miliki dan segala faktor keterbatasan yang terjadi di lapangan.

Dalam penulisan laporan ini kami mendapatkan bantuan dari berbagai

pihak baik berupa kritik, saran, bimbingan maupun dorongan moril dan materiil.

Untuk itu rasa terima kasih tidak lupa kami haturkan terima kasih

sedalam-dalamnya kepada :

1. DR.IR.Edy Soeryanto Soegoto, selaku rektor Universitas Komputer

Indonesia.

2. Prof. Dr. Ir. H. Ukun Sastraprawira, M.Sc., selaku dekan fakultas teknik

dan ilmu komputer Universitas Komputer Indonesia.

3. Bapak Dadang Munandar, S.E.,M.Si., selaku dosen wali MI

–

7 angkatan

2007, dan Ketua Prodi Sistem Informasi, yang telah memberikan masukan

dan saran serta bimbingannya kepada kami dalam menyelesaikan laporan

kerja praktek ini.

4. Ibu Novrini Hasti,S.Si.,M.T., Selaku kordinator Kerja Praktek

5. Bapak Joko Ervianto selaku Pimpinan CV. Amanda.

(45)

7. Bapak Asep Ihsan Nipan, selaku pembimbing Praktikum Kerja Lapangan

di CV. Amanda.

Penulis menyadari masih terdapat keterbatasan kemampuan dan kendala

yang dihadapi dalam pembuatan laporan ini sehingga laporan ini belum

sepenuhnya sempurna. Untuk itu, kritik dan saran sangat penulis harapkan untuk

menyempurnakan laporan ini.

Penulis berharap semoga Laporan Kerja Praktek ini dapat memberikan

manfaat dan pengetahuan bagi semua pihak.

Bandung, Oktober 2010

(46)
(47)
(48)
(49)
(50)
(51)

LAMPIRAN

CODING

IndexFiles

index.php

<!doctypehtmlpublic"-//w3c//dtdxhtml1.0transitional//en""http://www.w3.org/tr/xhtml1/dt d/xhtml1-transitional.dtd">

<htmlxmlns="http://www.w3.org/1999/xhtml"> <head>

<metahttp-equiv="content-type"content="text/html;charset=iso-8859-1"/>

<title>homepage</title>

<linkrel="stylesheet"type="text/css"href="style/style.css"/> <styletype="text/css">

<!--

.style2{font-weight:bold}

.style3{font-weight:bold;color:#ffffff;font-size:10px;} .style4{color:#000000}

.style5{font-weight:bold}

.style7{font-weight:bold;color:#860b0b;font-size:14px;} -->

</style> </head> <body> <center>

<tablewidth="743"border="0"bgcolor="#860b0b"> <tr>

<tdalign="center"><imgsrc="img/logo.png"width="890"></td> </tr>

<tr>

<center><?phpinclude("style/nav.php");?></center> </tr>

<tr>

<td><tablewidth="674"height="511"border="0"align="center"bgcolor=" #ffffff"><td></td>

<tr><td><center><spanclass="style7">.::yoursatisfyisourduty::.</sp an></center></td></tr>

<tr><td><center><imgsrc="img/welcome.gif"width="383"height="338"/> </center></td>

(52)
(53)

</p> </center>

<divalign="center">copyleftbygroovewarrior@gmail.com</div> </div>

</body> </html>

frm_login_adm.php

<html> <head>

<title>loginadmin</title>

<linkrel="stylesheet"type="text/css"href="style/style.css"/> <styletype="text/css">

<!--

.style2{font-weight:bold}

.style3{font-weight:bold;color:#ffffff;font-size:10px;} .style5{font-weight:bold;color:#860b0b}

.style7{font-weight:bold;color:#ff0000;font-size:10px;} .style6{

font-family:geneva,arial,helvetica,sans-serif; font-weight:bold;

} --> </style> </head> <body> <center>

<formmethod="post"action="#">

<tablewidth="743"border="0"bgcolor="#860b0b"> <tr>

<tdalign="center"><imgsrc="img/logo.png"width="890"></td> </tr>

<tr>

<center><?phpinclude("style/nav.php");?></center> </tr>

<tr>

<td><tablewidth="491"height="295"border="0"align="center"bgcolor=" #ffffff">

<tr>

<tdcolspan="4"><divalign="center"class="style5"><strong>loginadmin </strong></div></td>

(54)
(55)

au.php

<!doctypehtmlpublic"-//w3c//dtdxhtml1.0transitional//en""http://www.w3.org/tr/xhtml1/dt d/xhtml1-transitional.dtd">

<htmlxmlns="http://www.w3.org/1999/xhtml"> <head>

<metahttp-equiv="content-type"content="text/html;charset=iso-8859-1"/>

<title>aboutus</title>

<linkrel="stylesheet"type="text/css"href="style/style.css"/> <styletype="text/css">

<!--

.style3{font-weight:bold;color:#ffffff;font-size:10px;} a:link{

color:#ffffff; }

a:visited{ color:#ffffff; }

a:hover{

color:#ffffff; }

a:active{ color:#ffffff; }

--> </style> </head> <body>

<center><tablewidth="743"height="0"border="0"bgcolor="#860b0b"> <tr>

<tdalign="center"><imgsrc="img/logo.png"width="890"></td> </tr>

<tr>

<center><?phpinclude("style/nav.php");?></center> </tr>

<tr>

<td><tablewidth="799"align="center"bgcolor="#ffffff"><tr><td> <palign="center"><fontcolor="#860b0b"size="+2"><strong>tokohapepro file</strong></font></p>

<palign="center"><strong>... ... ...</strong></p>

(56)

42 <tr>

<td><divalign="center"><strong>email</strong>:contact@tokohape.com </div></td>

</tr> <tr>

<td><divalign="center"><strong>faximile</strong>:0229876543</div>< /td>

</tr> <tr>

<td><divalign="center"><strong>lineofbusiness</strong>:sellingqual itycellphones</div></td>

</tr> <tr>

<td><divalign="center"><strong>ourvision</strong>:aworldclasscompa nyasabreedinggroundforfutureentrepreneurswithspiritofitutilization </div></td>

</tr> <tr>

<td><divalign="center"><strong>ourmission</strong>:tobeindonesia's no.1cakestore</div></td>

</tr> <tr> <td>

<divalign="center"><imgsrc="img/nice.gif"/></div> </td>

</tr> </table>

<tr><td><divalign="center"class="style3"></div></td></tr></table> </body>

</html>

logout.php

<?php

session_start();

if(!empty($_session['nm'])) {

session_destroy();

header("location:index.php"); ?>

<?php } else {

echo"<h2>404notfound</h2>"; }

?>

Style Files

style.css

body,h1,h2,h3,p,quote,small,form,input,ul,li,ol,label{ margin:0px;

(57)

} body{

color:#860B0B; font-size:13px;

background:url(img/singlepx.png)#ffffff; font-family:Arial,Helvetica,sans-serif; }

.clear{ clear:both; }

#main-container{ width:400px; margin:30pxauto; }

#form-container{

background-color:#f5f5f5; padding:15px;

-moz-border-radius:12px; -khtml-border-radius:12px; -webkit-border-radius:12px; border-radius:12px;

} td{

white-space:nowrap; }

a,a:visited{ color:#00000;

text-decoration:none; outline:none;

}

a:hover{

text-decoration:underline; }

h1{

color:#777777; font-size:22px; font-weight:normal;

text-transform:uppercase; margin-bottom:5px;

} h2{

(58)
(59)

.pd_menuulli:hoverullia{display:block;width:12em;height:auto;line-

height:1.3em;margin-left:-1px;padding:5px10px5px10px;border- left:solid1px#860B0B;border-bottom:solid1px#860B0B;background-color:#FF0000;color:#FFFFFF;}/*Colorsubcellsnormalmode*/ .pd_menuulli:hoverullia:hover{background-color:#E63C40;text-decoration:none;color:#FFFFFF;}/*Colorsubcellshoveringmode*/

.pd_menuullia:hover{background-color:#FF0000;text-decoration:none;color:#FFFFFF;}/*Colormaincellshoveringmode*/ .pd_menuullia:hoverul{display:block;width:12em;position:absolute;z -index:999;top:29px;left:0;}

.pd_menuulliullia:visited{background-color:#FF0000;color:#FFFFFF;}/*Colorsubcellsnormalmode*/

.pd_menuullia:hoverullia{display:block;width:12em;height:1px;line-

height:1.3em;padding:4px16px4px16px;border- left:solid1px#860B0B;border-bottom:solid1px#860B0B;background-color:#FF0000;color:#FFFFFF;}

.pd_menuullia:hoverullia:hover{background-color:#E63C40;text-decoration:none;color:#FFFFFF;}/*Colorsubcellshoveringmode*/ </style>

<styletype="text/css"media="screen"> body{behavior:url("csshover2.htc");}

.pd_menu_01{float:left;padding:0;margin:0;color:#860B0B;background :#FFFFFF;width:100%;border:solid1px#860B0B;clear:both;}/*Colornavi gationbarnormalmode*/

.pd_menu_01a,.pd_menu_01a:visited{ font-family:Arial,Helvetica,sans-serif; font-style:normal;

font-weight:bold; font-size:12px; color:#860B0B;

background-color:#FFFFFF; text-decoration:none; }

.pd_menu_01ul{list-style-type:none;padding:0;margin:0;}

.pd_menu_01ulli{float:left;position:relative;z-

index:auto!important;z-index:1000;border-right:solid1px#860B0B;border-left:solid1px#860B0B;}

.pd_menu_01ullia{color:#860B0B;background:#FFFFFF;float:none!impor

tant;float:left;display:block;height:30px;line-height:30px;padding:010px010px;text-decoration:none;}

.pd_menu_01ulliul{display:none;border:none;color:#860B0B;backgroun d:#FFFFFF;width:1px}

(60)
(61)

#v_mnu_01ul{ list-style:none; margin:0;

padding:0;

font-family:Arial,Helvetica,sans-serif; font-size:12px;

font-style:normal; font-weight:bold; text-decoration:none;

} #v_mnu_01{ width:150px; margin:10px;

border-top-width:1px; border-right-width:1px; border-bottom-width:1px; border-left-width:1px; border-top-style:solid; border-right-style:solid; border-bottom-style:solid; border-left-style:solid; border-top-color:#FFFFFF; border-right-color:#FFFFFF; border-bottom-color:#FFFFFF; border-left-color:#FFFFFF;

}

#v_mnu_01lia{

text-decoration:none; border-top-width:1px; border-right-width:1px; border-bottom-width:1px; border-left-width:1px; border-top-style:none; border-right-style:none; border-bottom-style:solid; border-left-style:none; border-bottom-color:#FFFFFF; }

#v_mnu_01.notopbrdr0xNone{ border-top-style:none; border-right-style:none; border-bottom-style:none; border-left-style:none;

(62)
(63)

#v_mnu_02lia:link,#v_mnu_02lia:visited{ color:#800000;

display:block;

background-color:#FFFFFF; padding-top:3px;

padding-right:0; padding-bottom:3px; padding-left:10px; }

#v_mnu_02lia:hover{ color:#FFFFFF; background:#D70000; padding-top:3px; padding-right:0; padding-bottom:3px; padding-left:10px; }

</style> <!--[ifIE]>

<styletype="text/css"media="screen"> #v_mnu_02ul,#v_mnu_02ullia{height:1%} </style>

<![endif]-->

nav.php

<?php echo'

<tdwidth="650"align="center"><divclass="pd_menu">

<ul><li><ahref="http://localhost/tokocokelaties/index.php">HOME</a >

</li></ul>

<ul><li><ahref="http://localhost/tokocokelaties/customer/frm_login _cust.php">LOGIN</a>

</li></ul>

<ul><li><ahref="http://localhost/tokocokelaties/customer/frm_inp_c ust.php">REGISTER</a>

</li></ul>

<ul><li><ahref="http://localhost/tokocokelaties/product/show_pro.p hp">PRODUCTS</a>

</li></ul>

(64)

50

navA.php

<?php

echo'<tdwidth="650"align="center"> <divclass="pd_menu_01">

<ul><li><ahref="http://localhost/tokocokelaties/indexA.php">HOME</ a>

</li></ul>

<ul><li><ahref="http://localhost/tokocokelaties/product/frm_view_m st_pro.php">MASTERPRODUCTS</a>

<ul>

<li><ahref="http://localhost/tokocokelaties/product/frm_inp_mst_pr o.php">INPUT</a></li>

<li><ahref="http://localhost/tokocokelaties/product/frm_view_mst_p ro.php">VIEW</a></li>

</ul> </li></ul>

<ul><li><ahref="http://localhost/tokocokelaties/product/frm_view_d tl_pro.php">DETAILPRODUCTS</a>

<ul>

<li><ahref="http://localhost/tokocokelaties/product/frm_inp_dtl_pr o.php">INPUT</a></li>

<li><ahref="http://localhost/tokocokelaties/product/frm_view_dtl_p ro.php">VIEW</a></li>

</ul> </li></ul>

<ul><li><ahref="http://localhost/tokocokelaties/order/frm_manage_o rd.php">ORDER</a>

<ul>

<li><ahref="http://localhost/tokocokelaties/order/frm_manage_ord.p hp">MANAGEORDER</a></li>

<li><ahref="http://localhost/tokocokelaties/order/frm_rep_all_ord. php">REPORTORDER</a></li>

</ul> </li></ul>

<ul><li><ahref="#">REPORTS</a> <ul>

<li><ahref="http://localhost/tokocokelatiescustomer/frm_rep_cust.p hp">CUSTOMERREPORTS</a></li>

<li><ahref="http://localhost/tokocokelaties/product/frm_rep_pro.ph p">PRODUCTSREPORTS</a></li>

</ul> </li></ul>

<ul><li><ahref="http://localhost/tokocokelaties/logout.php">LOGOUT </a>

</div> </td> '; ?>

navC.php

<?php

(65)

<ul><li><ahref="http://localhost/tokocokelaties/customer/index_cus t.php">HOME</a>

</li></ul>

<ul><li><ahref="http://localhost/tokocokelaties/customer/frm_data_ cust.php">PROFILE</a>

<ul>

<li><ahref="http://localhost/tokocokelaties/customer/frm_edit_cust .php">EDITPROFILE</a></li>

<li><ahref="http://localhost/tokocokelaties/customer/frm_chpw_cust .php">CHANGEPASSWORD</a></li>

</ul> </li></ul>

<ul><li><ahref="http://localhost/tokocokelaties/product/show_pro.p hp">PRODUCTS</a>

</li></ul>

<ul><li><ahref="http://localhost/tokocokelaties/tos.php">TERMSOFSE RVICE</a>

</li></ul>

<ul><li><ahref="http://localhost/tokocokelaties/logout.php">LOGOUT </a>

</div> </td>'; ?>

Config Files

koneksi.php

<?php

$dbuser="root"; $dbpass="";

$dbname="dbtoko"; $dbhost="localhost"; //koneksikedatabase

$koneksi=@mysql_connect($dbhost,$dbuser,$dbpass)ordie("Error!!!Can 'tConnect:<BR>".mysql_error());

//pilihdatabase

$mydb=@mysql_select_db($dbname,$koneksi)ordie("Error!!!Couldn'tCon ecttoDB:<BR>".mysql_error());

functionsetID($param,$pref) {

$query="$param";

(66)
(67)

while($baris=mysql_fetch_array($query)) {

echo'<tralign="center">';

echo'<td><ahref="../order/frm_a2cart.php?action=delete&id='.$id.'" class="r"><imgsrc="../img/shopping_cart_remove.ico"height="35"widt h="35"title="RemoveFromCart"/></a></td>';

if($baris[7]=="") {

$gambar="../img/unavailable.png"; }

else {

$gambar=$baris[7]; }

echo'<td><spanclass="style6"><imgheight="55"width="35"src=../produ ct/'.$gambar.'></span></td>

<inputtype="hidden"value="'.$baris[1].'">

<td><spanclass="style6">'.$baris[2].'</span></td> <td><spanclass="style6">Rp'.$baris[4].'</span></td>

<td><inputtype="text"name="qty'.$id.'"value="'.$qty.'"size="3"maxl ength="3"/></td>

<td>Rp'.($baris[4]*$qty).'</td>'; $total+=$baris[4]*$qty;

} }

echo'</tr>'; echo'</table>';

echo'<br><palign="right">Grandtotal:<strong>Rp'.$total.'</strong>< /p>';

echo'<br><div><buttontype="submit">UpdateCart</button></div>'; echo'</form>';

}

$_SESSION['total']=$total; }

?>

CUSTOMER FILES

searchdata.php

<?php

include("../config/koneksi.php"); if(!empty($_POST['id_hp']))

(68)
(69)

"; } echo" </td> </tr> <tr>

<td><b><divalign=\"right\"class=\"style5\">PRODUCTPRICE</div></b>< /td>

<td>:</td>

<td>Rp<inputtype=\"text\"size=\"10\"value=\"$baris[4]\"name=\"hrg_ hp\"/><spanclass=\"style7\">*</span></td>

</tr> <tr>

<td><b><divalign=\"right\"class=\"style5\">STATUS</div></b></font> </td>

<td>:</td> <td>";

if($baris[5]==0) {

echo "

<selectname='stat_hp'>

<optionvalue='0'selected>AVAILABLE</option> <optionvalue='1'>UNAVAILABLE</option>

</select> ";

} else { echo "

<selectname='stat_hp'>

<optionvalue='0'>AVAILABLE</option>

<optionvalue='1'selected>UNAVAILABLE</option> </select>

"; } echo" </td> </tr> <tr>

<td><divalign=\"right\"class=\"style5\"><b>IMAGE</b></div></td> <td>:</td>

(70)
(71)

</body> </html>

frm_search.php

<html> <head>

<title>SEARCHPRODUCTS</title>

<linkrel="stylesheet"type="text/css"href="../style/style.css"/> <styletype="text/css">

<!--

.style2{font-weight:bold}

.style3{font-weight:bold;color:#FFFFFF;font-size:10px;} .style4{color:#000000}

.style5{font-weight:bold}

.style6{font-weight:bold;color:#FFFFFF;}

.style7{font-weight:bold;color:#FF0000;font-size:10px;} -->

</style> </head> <body>

<scripttype='text/javascript'> functioncreateRequestObject(){ varro;

varbrowser=navigator.appName;

if(browser=="MicrosoftInternetExplorer"){ ro=newActiveXObject("Microsoft.XMLHTTP"); }else{

ro=newXMLHttpRequest(); }

returnro; }

varxmlhttp=createRequestObject(); functionrubah(combobox)

{

varkd_hp=combobox.value; if(!kd_hp)return;

xmlhttp.open('get','ambildata.php?kd_hp='+kd_hp,true); xmlhttp.onreadystatechange=function(){

if((xmlhttp.readyState==4)&&(xmlhttp.status==200)) {

document.getElementById("divkedua").innerHTML=xmlhttp.responseText ;

}

(72)
(73)

classPDFextendsFPDF {

functionLoadData() {

$query="SELECTusername,nm,jk,telp,emailFROM017_loginwherejns=2orde rbyusername";

$result=mysql_query($query)ordie("Selecterror:".mysql_error()); $data=array();

$y=0;

while($a_row=mysql_fetch_row($result)) {

$x=0;

foreach($a_rowas$field) {

$data[$y][$x]=stripslashes($field); $x++;

} $y++; }

return$data; echo'tes'; }

functionHeader() {

$this->Image('nice.gif',10,8,35,35); $this->SetFont('Arial','B',12); $this->Cell(135);

$this->Cell(100,10,'CustomerReport',1,0,'C'); $this->Ln(30);

$this->SetFillColor('Red','',''); }

functionFooter() {

$this->SetY(-15);

$this->SetFont('Arial','I',8);

$this->Cell(0,10,'Page'.$this->PageNo().'/{nb}',0,0,'C'); }

functionFancyTable($header,$data) {

(74)
(75)

<center><?phpinclude("../style/nav.php");?></center> </tr>

<tr>

<td><tablewidth="491"height="295"border="0"align="center"bgcolor=" #FFFFFF">

<tr>

<tdcolspan="4"><divalign="center"class="style5"><strong>LOGINCUSTO MER</strong></div></td>

</tr>

<tr><td><spanclass="style7">*mustbefilled</tr> <trbordercolor="#FF0000">

<td><divalign="right"class="style5"><spanclass="style5"><b>USERNAM E</b></font></span></div></td>

<td>:</td>

<tdcolspan="2"><inputtype="text"size="10"name="username"autocomple te="off">

<spanclass="style7">*</span></td> </tr>

<trbordercolor="#FF0000">

<td><divalign="right"class="style5"><spanclass="style5"><b>PASSWOR D</b></font></span></div></td>

<td>:</td>

<tdcolspan="2"><inputtype="password"size="16"name="pwd"> <spanclass="style7">*</span></td>

</tr>

<trbordercolor="#FF0000">

<tdcolspan="4"><divalign="right"spanclass="style2"> <inputname="submit"type="submit"value="LOGIN"> </span><spanclass="style2">

<inputtype="reset"name="reset"value="CANCEL"> </span></div>

<center><?php

if(!empty($_POST['username'])&&!empty($_POST['pwd'])) {include("../config/koneksi.php");

$username=strtoupper($_POST['username']); $pwd=($_POST['pwd']);

$query="SELECT*FROM017_loginWHEREusername='$username'ANDpwd='".md5 ($pwd)."'ANDjns='2'";

$result=mysql_query($query); $rows=mysql_num_rows($result);

(76)
(77)

<tr>

<center><?phpinclude("../style/nav.php");?></center> </tr>

<tr>

<td><tablewidth="491"height="295"border="0"align="center"bgcolor=" #FFFFFF">

<tr>

<tdcolspan="4"><divalign="center"class="style5"><strong>LOGINCUSTO MER</strong></div></td>

</tr>

<tr><td><spanclass="style7">*mustbefilled</tr> <trbordercolor="#FF0000">

<td><divalign="right"class="style5"><spanclass="style5"><b>USERNAM E</b></font></span></div></td>

<td>:</td>

<tdcolspan="2"><inputtype="text"size="10"name="username"autocomple te="off">

<spanclass="style7">*</span></td> </tr>

<trbordercolor="#FF0000">

<td><divalign="right"class="style5"><spanclass="style5"><b>PASSWOR D</b></font></span></div></td>

<td>:</td>

<tdcolspan="2"><inputtype="password"size="16"name="pwd"> <spanclass="style7">*</span></td>

</tr>

<trbordercolor="#FF0000">

<tdcolspan="4"><divalign="right"spanclass="style2"> <inputname="submit"type="submit"value="LOGIN"> </span><spanclass="style2">

<inputtype="reset"name="reset"value="CANCEL"> </span></div>

<center><?php

if(!empty($_POST['username'])&&!empty($_POST['pwd'])) {include("../config/koneksi.php");

$username=strtoupper($_POST['username']);

$pwd=($_POST['pwd']);$query="SELECT*FROM017_loginWHEREusername='$u sername'ANDpwd='".md5($pwd)."'ANDjns='2'";

$result=mysql_query($query); $rows=mysql_num_rows($result);

$insert_statement=mysql_query($query); while($row=mysql_fetch_array($result)) {

(78)
(79)

<center><formmethod="post"action="frm_edit_cust.php"enctype="multi part/form-data">

<tablewidth="743"border="0"bgcolor="#860B0B"> <tr>

<tdalign="center"><imgsrc="../img/logo.png"width="890"></td> </tr>

<?php

if(!empty($_SESSION['nm'])) {

?> <tr>

<center><?phpinclude("../style/navC.php");?></center> </tr>

<tr> <td>

<divclass="style6"align="right">Welcome,<?phpprint$_SESSION['nm']? ></div>

</td> </tr> <?php

include("../config/koneksi.php"); if(!empty($_SESSION['uname'])) {

$u_name=$_SESSION['uname']; $cust_nm=$_SESSION['nm'];

//$kd_hp=strtoupper($_GET['kd_hp']);

$query=mysql_query("select*from017_loginwhereusername='$u_name'"); while($baris=mysql_fetch_array($query))

{ echo" <tr>

<td><tablewidth=\"674\"border=\"0\"align=\"center\"bgcolor=\"#FFFF FF\"></td>

</tr> <tr>

<tdcolspan=\"4\"><divalign=\"center\"class=\"style5\"><strong>".$c ust_nm."PROFILE</strong><br></div></td>

<tr> ";

if($baris[6]=="") {

$gambar="../img/unavailablep.png"; }

(80)
(81)

} else {

require_once("../style/nav.php");

echo'<tralign="center"><td><divclass="style6">YouareNotAllowedToAc cessThisPage,PleaseLogin!!!</td></tr></div>';

}?> <?php

if(!empty($_SESSION['nm'])&&(empty($_POST['nm'])||empty($_POST['te lp'])||empty($_POST['email'])||empty($_POST['add'])))

{echo'<center><tr><td><divclass="style7"align="center">PLEASECOMPL ETEYOURDATA!!!</div></td></tr></center>';

?>

<td></td><td></td><td></td><td></td></tr></table> <?php

} else {

$_SESSION['uname']=$u_name; $nm=strtoupper($_POST['nm']); $jk=strtoupper($_POST['jk']); $telp=strtoupper($_POST['telp']); $email=strtoupper($_POST['email']); $add=strtoupper($_POST['add']);

$lokasi_file=$_FILES['fupload']['tmp_name']; $nama_file=$u_name."."."jpeg";

$ukuran_file=$_FILES['fupload']['size']; $type_file=$_FILES['fupload']['type']; $direktori="pict/$nama_file";

if($type_file!="image/gif"&&$type_file!="image/jpeg"&&$type_file!= "image/png"&&$type_file!="image/jpg"&&$type_file!="")

{

//header("location:frm_inf_dtl_product_edit.php?id_product=$id_pro &col_product=$warna");

echo'<divalign="center"class="style7"align="center">ONLYALLOWEDGIF ,JPEG,JPG,PNGTYPE!!!</div>';

}

if($ukuran_file>=204800) {

//header("location:frm_inf_dtl_product_input.php");

echo'<divalign="center"class="style7"align="center">IMAGESIZEISTOO BIG(MAX.200KB)!!!</div>';

(82)
(83)

<center>

<tablewidth="743"border="0"bgcolor="#860B0B"> <tr>

<tdalign="center"><imgsrc="../img/logo.png"width="890"></td> </tr>

<?php

if(!empty($_SESSION['nm'])) {

?> <tr>

<center><?phpinclude("../style/navC.php");?></center> </tr>

<tr> <td>

<divclass="style6"align="right">Welcome,<?phpprint$_SESSION['nm']? ></div>

</td> </tr> <?php

include("../config/koneksi.php"); if(!empty($_SESSION['uname'])) {

$u_name=$_SESSION['uname']; $cust_nm=$_SESSION['nm'];

//$kd_hp=strtoupper($_GET['kd_hp']);

$query=mysql_query("select*from017_loginwhereusername='$u_name'"); while($baris=mysql_fetch_array($query))

{ echo" <tr>

<td><tablewidth=\"674\"border=\"0\"align=\"center\"bgcolor=\"#FFFF FF\"></td>

</tr> <tr>

<tdcolspan=\"4\"><divalign=\"center\"class=\"style5\"><strong>".$c ust_nm."PROFILE</strong><br></div></td>

<tr>";

if($baris[6]=="") {

$gambar="../img/unavailablep.png"; }

(84)
(85)

</table> </p> </center>

<divalign="center"></div> </div>

</body> </html>

frm_chpw_cust.php

<html> <head>

<title>CHANGEPASSWORD</title>

<linkrel="stylesheet"type="text/css"href="../style/style.css"/> <?phpsession_start();?>

<styletype="text/css"> <!--

.style2{font-weight:bold}

.style3{font-weight:bold;color:#FFFFFF;font-size:10px;} .style4{color:#000000}

.style5{font-weight:bold}

.style6{font-weight:bold;color:#FFFFFF;font-size:13px} .style7{font-weight:bold;color:#FF0000;font-size:10px;} .style8{font-weight:bold;color:#0B0FA6;font-size:10px;} }

--> </style> </head> <body> <center>

<formmethod="post"action="#">

<tablewidth="743"border="0"bgcolor="#860B0B"> <tr>

<tdalign="center"><imgsrc="../img/logo.png"width="890"></td> </tr>

<?php

if(!empty($_SESSION['nm'])) {

?> <tr>

<center><?phpinclude("../style/navC.php");?></center> </tr>

<tr>

(86)
(87)

else {

echo'<divclass="style7">FILLINTHEBLANKFIELD!!!</div>'; }

?></center></td> </tr>

</td>

</table></td> <?php

} else {

include("../style/nav.php");

echo'<tralign="center"><td><divclass="style6">YouareNotAllowedToAc cessThisPage,PleaseLogin!!!</td></tr></div>';

}?> </tr>

<td><divalign="center"class="style3">

<divalign="center">Copyleftbygroovewarrior@gmail.com</div> </div>

</table> </p> </form> </body> </html>

ORDER FILES

clear_all.php

<?php

session_start();

if(!empty($_SESSION['total'])&&!empty($_SESSION['cart'])) {

unset($_SESSION['cart']); unset($_SESSION['total']); unset($_SESSION['telp']);

header("location:../customer/index_cust.php"); ?>

<?php }

(88)

74 <title></title>

<linkrel="stylesheet"type="text/css"href="../style/style.css"/> <styletype="text/css">

<!--

.style2{font-weight:bold}

.style3{font-weight:bold;color:#FFFFFF;font-size:10px;} .style4{color:#000000}

.style5{font-weight:bold}

.style6{font-weight:bold;color:#FFFFFF;} -->

</style> </head> <body> <center>

<tablewidth="743"border="0"bgcolor="#860B0B"> <tr>

<tdalign="center"><imgsrc="../img/logo.png"width="890"></td> </tr>

<tr> </tr> <tr> <td> </td> </tr><?php

include("../style/nav.php");

echo'<tralign="center"><td><divclass="style6">YouareNotAllowedToAc cessThisPage,PleaseLogin!!!</td></tr></div>';

}?> <tr>

<td><divalign="center"class="style3">Copyleftbygroovewarrior@gmail .com</div></td>

</tr> </table> </p> </center>

<divalign="center"></div> </div>

</body> </html>

frm_a2cart.php

<?php

//IncludeMySQLclass

//require_once('../config/mysql.class.php'); //Includedatabaseconnection

require_once('../config/koneksi.php'); //Includefunctions

require_once('../config/orderfunc.php'); //Startthesession

session_start(); //Processactions

(89)

$action=$_GET['action']; switch($action){

case'add': if($cart){

$cart.=','.$_GET['id']; }else{

$cart=$_GET['id']; }

break;

case'delete': if($cart){

$items=explode(',',$cart); $newcart='';

foreach($itemsas$item){ if($_GET['id']!=$item){ if($newcart!=''){

$newcart.=','.$item; }else{

$newcart=$item; }

} }

$cart=$newcart; }

break;

case'update': if($cart){ $newcart='';

foreach($_POSTas$key=>$value){ if(stristr($key,'qty')){

$id=str_replace('qty','',$key);

$items=($newcart!='')?explode(',',$newcart):explode(',',$cart); $newcart='';

foreach($itemsas$item){ if($id!=$item){

if($newcart!=''){ $newcart.=','.$item; }else{

$newcart=$item; }

} }

(90)
(91)

<?php

echoshowCart();

?><formaction="frm_checkout.php"><center><inputtype="submit"name=" submit"value="Checkout"></center></form></td></tr>

</div> <?php } else {

include("../style/nav.php");

ech

Gambar

Gambar 4.1.1.1 Use Case Website yang sedang Berjalan
Gambar 4.1.1.2 Activity Diagram Website yang sedang Berjalan
Gambar 4.2.2.1 Use Case Website yang Diusulkan
Gambar 4.2.2.2 Activity Diagram Website yang Diusulkan
+3

Referensi

Dokumen terkait

  Mengimplementasikan  pelaksanaan  kewajiban  ikatan  dinas  bagi  karyasiswa  setelah   selesai  program  pendidikannya  sesuai  kontrak  dengan  pemberi

SK2 (100ml/pot) menunjukkan nilai rata-rata tertinggi yaitu 0,63 cmol/kg terhadap peningkatan K dalam tanah dan berpengaruh nyata terhadap KTK, pada dosis (200ml/pot)

Analisis Hubungan Gaya Belajar Terhadap Prestasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Seni Tari.. Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu |

Kondisi rumah sehat yang berhubungan dengan frekuensi sesak pada pasien Tuberkulosis di Wilayah Kerja Puskesmas Ujungpangkah Kabupaten Gresik adalah faktor

Diare merupakan buang air dengan baik cairan ( mencret ) dan merupakan gejala dari dari penyakit tertentu lainnya. Adapun cara pengobatanya dapat menggunakan obat sintesis

Maka dalam hal ini peneliti langsung hadir di lokasi penelitian di Madrasah Tsanawiyah Aswaja Tunggangri pada waktu kegiatan belajar mengajar dan agar bisa

akan terjadi persainggan baik dalam pemasaran produk atau yang lain. Bauran pemasaran yaitu kumpulan alat pemasaran teksis terkendali

Menurut alfiana sekarang perempuan bercadar juga memiliki fashion tersendiri dalam berpakaian sudah banyak model yang dipasarkan namun tetap sesuai dengan syariat