• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENERAPAN ACTIVITY BASED MANAGEMENT (ABM) SEBAGAI SARANA UNTUK MENINGKATKAN EFISIENSI BIAYA PRODUKSI PADA PT. MAYATAMA MANUNGGAL SENTOSA MALANG

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PENERAPAN ACTIVITY BASED MANAGEMENT (ABM) SEBAGAI SARANA UNTUK MENINGKATKAN EFISIENSI BIAYA PRODUKSI PADA PT. MAYATAMA MANUNGGAL SENTOSA MALANG"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

PENERAPAN ACTIVITY BASED MANAGEMENT (ABM) SEBAGAI

SARANA UNTUK MENINGKATKAN EFISIENSI BIAYA PRODUKSI PADA

PT. MAYATAMA MANUNGGAL SENTOSA MALANG

Oleh: ANASTASIA SANTY. A ( 01610391 ) Management

Dibuat: 2006-06-30 , dengan 3 file(s).

Keywords: Activity Based Management

Penelitian ini merupakan penelitian terapan (applied research) dengan judul ”Penerapan Activity

Based Management sebagai sarana untuk meningkatkan efisiensi biaya produksi pada PT.

Mayatama Manunggal Sentosa Malang”. Penelitian terapan merupakan tipe penelitian yang

menekankan pada pemecahan masalah-masalah praktis. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana menerapkan Activity Based Management secara empiris untuk meningkatkan efisiensi biaya produksi pada PT. Mayatama Manunggal Sentosa Malang.

Berdasarkan hasil perhitungan menunjukkan bahwa pada PT. Mayatama Manunggal Sentosa ada beberapa aktivitas produksi yang tidak memberikan nilai tambah sehingga berakibat pemborosan bagi perusahaan. Melalui analisis aktivitas, yaitu pengeliminasian aktivitas tidak bernilai tambah, biaya aktivitas dapat berkurang sehingga dapat menekan biaya produksi.

Dari hasil analisis aktivitas di atas dapat disimpulkan bahwa cost effeciency pada PT. Mayatama Manunggal Sentosa Malang telah tercapai. Hal ini menunjukkan bahwa penerapan konsep Activity Based Management mampu mengeliminasi pemborosan.

Penulis mengimplikasikan sebaiknya manajemen perusahaan menggunakan informasi aktivitas untuk mencapai cost effeciency dengan cara penerapan dua dimensi Activity Based

Management. Informasi aktivitas-aktivitas tersebut memberi pemahaman bagi pihak manajemen untuk menghilangkan sumber pemborosan. Keberhasilan Activity Based Management ini tidak lepas dari dukungan dan peran serta kerjasama seluruh bagian dari departemen yang ada pada PT. Mayatama Manunggal Sentosa Malang. Bagi peneliti selanjutnya diharapkan dapat

digunakan sebagai acuan dalam melakukan penelitian selanjutnya serta menambah wawasan bagi peneliti selanjutnya berkaitan dengan identifikasi aktivitas perusahaan, pengeliminasian non value added activity untuk mencapai efisiensi biaya melalui analisis Activity Based

Referensi

Dokumen terkait

Hasil penelitian ini diharapkan dapat menambah khasanah ilmiah dalam penyusunan anggaran produksi berdasarkan anggaran berbasis aktivitas pada suatu perusahaan yang nantinya

1) Bagi peneliti, adanya penelitian ini diharapkan mampu menambah ilmu penulis dan wawasan penulis. Serta penulis mampu mengembangakan ilmu yang telah diperoleh

Tujuan umum penelitian ini adalah membantu pemilik usaha menerapkan konsep Activity Based Management (ABM) dan melakukan analisis terhadap aktivitas tidak bernilai tambah (

Adapun cara yang dapat dilakukan oleh perusahaan untuk bisa bersaing dalam dunia bisnis adalah dengan cara mengurangi biaya yang dikeluarkan, meningkatkan produktivitas

Untuk itulah maka seharusnya perusahaan menerapkan Activity Based Management System (ABM) dalam proses produksi dan perhitungan biaya aktivitas produksinya agar