• Tidak ada hasil yang ditemukan

FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB MUNCULNYA SIKAP PERMISIF MASYARAKAT TERHADAP POSTITUSI LIAR (Studi deskriptif pada masyarakat Gebang Waru RT 01/RW VII Kelurahan Kebonagung Kecamatan Kaliwates Kabupaten Jember)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB MUNCULNYA SIKAP PERMISIF MASYARAKAT TERHADAP POSTITUSI LIAR (Studi deskriptif pada masyarakat Gebang Waru RT 01/RW VII Kelurahan Kebonagung Kecamatan Kaliwates Kabupaten Jember)"

Copied!
16
0
0

Teks penuh

(1)

FAKTOR-F AKTOR P ENYEB AB MUNCULNYA SIKAP PERMISIF MASYARAKAT TERHADAP POSTITUSI LIAR

(Studi deskriptif pada masyarakat Gebang Waru RT 01/RW VII Kelurahan Kebonagung Kecamatan Kaliwates Kabupaten Jember)

THE F ACTORS CAUSING THE EMERG ENCE OF THE PERMISSIVE ATTITUDE OF SOCIETY TOWARD OF ILEG AL PROSTITUTION (Descriptive study on Society RT 01/RW VII Gebang Waru, Kebonagung District,

Kaliwates Sub district, Jember Regency)

SKRIPSI

Oleh

(2)

FAKTOR-F AKTOR P ENYEB AB MUNCULNYA SIKAP PERMISIF MASYARAKAT TERHADAP PROSTITUSI LIAR

(Studi deskriptif pada masyarakat Gebang Waru RT 01/RW VII Kelurahan Kebonagung Kecamatan Kaliwates Kabupaten Jember)

THE F ACTORS CAUSING THE EMERG ENCE OF THE PERMISSIVE ATTITUDE OF SOCIETY TOWARD OF ILEG AL PROSTITUTION (Descriptive Study on Society RT 01/RW VII Gebang Waru, Kebonagung District,

Kaliwates Sub district, Jember Regency)

SKRIPSI

diajukan guna melengkapi tugas akhir dan memenuhi salah satu syarat untuk menyelesaikan Program Studi Ilmu Kesejahteraan Sosial (S1)

dan mencapai gelar Sarjana Sosial

Oleh

Ye ni Ratna Mayasari NIM 040910301085

JURUSAN ILMU KESEJAHTERAAN SOSIAL FAKULTAS ILMU SOSIAL D AN ILMU POLITIK

(3)

PERSEMBAHAN

Skripsi ini saya persembahkan kepada :

1. Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan kesehatan serta rezeki kepadaku. 2. Kepada kedua orang tuaku, Bapak Imam Mahdi dan Ibu Choirul yang melalui

keduanya aku hadir di dunia ini menikmati keindahan dunia dan bukti kebesaran Tuhan yang Maha Esa, dengan semua cinta dan kasih sayang serta doa yang terus mengalir dan membawaku ke titik ini menjadi manusia yang bermanfaat untuk diriku sendiri dan keluarga.

3. Kepada kedua Kakakku Anang Yulianto dan Milati Indah yang selama ini memberikan motivasi baik secara moril, material serta do’a.

(4)

Mot t o

“ orang yang cerdas adalah orang yang mengoreksi dirinya dan

mempersiapkan amal untuk bekal sesudah mati. D an orang yang bodoh

adalah yang selalu menurunkan hawa nafsunya dan berangan-angan kepada

A llah”

“D ihampiri jalan surga dengan perkara-perkara sulit ( yang dibenci ) dan

dihampiri jalan menuju neraka dengan syahwat (keindahan yang

melenakan)”

( H adis R iwayat. T irmidzi dalam

I zzuddin 2006:45 )

(5)

PERNYATAAN

Saya yang bertanda tangan dibawah ini: Nama : Yeni Ratna Mayasari Nim : 040910301085

menyatakan dengan sesungguhnya bahwa karya tulis ilmiah (skripsi) yang berjudul “Faktor-faktor Penyebab Munculnya Sikap Permisif Masyarakat Terhadap Prostitusi Liar“ Studi Deskriptif di Lingkungan Gebang Waru RT 01/RW VII Kelurahan Kebonagung, Kecamatan Kaliwates, Kabupaten Jember. Adalah benar-benar hasil karya sendiri, kecuali jika disebutkan sumbernya dan belum pernah diajukan pada institusi manapun, serta bukan karya jiplakan. Saya bertanggung jawab atas keabsahan dan kebenaran isinya sesuai dengan sikap ilmiah yang harus dijunjung tinggi.

Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya, tanpa adanya tekanan dan paksaan dari pihak manapun serta bersedia mendapatkan sanksi akademik jika ternyata kemudian hari pernyataan ini tidak benar.

Jember, 16 Juni 2011 Yang menyatakan,

(6)

SKRIPSI

FAKTOR-F AKTOR P ENYEB AB MUNCULNYA SIKAP PERMISIF MASYARAKAT TERHADAP POSTITUSI LIAR

(Studi deskriptif pada masyarakat Gebang Waru RT 01/RW VII Kelurahan Kebonagung Kecamatan Kaliwates Kabupaten Jember)

Oleh

Ye ni Ratna Mayasari NIM 040910301085

Pembimbing

(7)

PENGESAHAN

Diterima dan dipertahankan di depan tim penguji Skripsi guna memenuhi syarat memperoleh gelar sarjana srata 1 jurusan Ilmu Kesejahteraan Sosial Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Jember.

Hari : Kamis

Tanggal : 16 Juni 2011

Jam : 09.00 WIB

Tempat : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Jember.

(8)

KATA PENGAN TAR

Penyusun panjatkan syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa yang telah membimbing dan menunjukkan jalan sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul “Faktor - Faktor Penyebab Munculnya Sikap Permisif Masyarakat Terhadap Prostitusi Liar“ Studi deskriptif pada masyarakat Gebang Waru RT 01/RW VII Kelurahan Kebonagung, Kecamatan Kaliwates, Kabupaten Jember.

Skripsi ini merupakan matakuliah wajib dan sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan pendidikan strata satu (SI) pada program studi Ilmu Kesejahteraan Sosial Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Jember.

Selama penulisan skripsi ini, telah banyak mendapatkan bantuan, bimbingan dan pengarahan dari berbagai pihak yang membantu. Dalam kesempatan ini tak lupa penulis mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada :

1. Bapak Prof. Dr. Harry Yuswadi. MA selaku Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Jember.

2. Bapak Drs. Partono selaku ketua Jurusan Ilmu Kesejahteraan Sosial Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmi Politik Universitas Jember.

3. Bapak Drs. Hadi Prayitno M.Kes selaku dosen pembimbing yang telah banyak membantu proses penyelesaian penulisan skripsi ini.

4. Bapak Erwin selaku Ketua RT 01/RW VII Lingkungan Gebang Waru yang telah membantu dalam memberikan data.

5. Teman-temanku: Lia, Ayu, Toha, Dian, Ardhi, Fifi, Ardhana, Yayan, anak-anak KS ’04 tetap senyum dan semangat.

6. Semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu.

(9)

Akhir kata, penulis berharap semoga skripsi ini dapat memberikan manfaat yang berarti bagi penulis khususnya dan pembaca pada umumnya.

(10)

RINGKASAN

Faktor-faktor Penyebab Munculnya Sikap Permisif Masyarakat Terhadap Prostitusi Liar (Studi deskriptif di RT 01/RW VII lingkungan Gebang Waru Kelurahan Kebonagung Kecamatan Kaliwates Kabupaten Je mber); Yeni Ratna Mayasari; 040910301085; 2011; 77 halaman; Jurusan Ilmu Kesejahteraan Sosial; Fakultas Ilmu Sosial dan ILmu Politik

Praktek prostitusi saat ini semakin marak karena pertumbuhannya sudah menyebar, baik di kota dan desa. Fenomena tersebut ternyata terjadi juga di wilayah di Jember. Penelitian yang dilakukan penulis berlokasi di lingkungan Gebang Waru RT 01/RW VII Kelurahan Kebonagung kecamatan Kaliwates Kabupaten Jember, dengan menetapkan informan sejumlah 10 warga Gebang Waru RT 01/RW VII. Rumusan masalah penelitian ini adalah apa sajakah faktor-faktor penyebab munculnya sikap permisif masyarakat terhadap keberadaan prostitusi liar. Tujuan dari penelitian ini adalah ingin mengetahui, mendeskripsikan dan menganalisis faktor-faktor penyebab munculnya sikap permisif masyarakat terhadap prostitusi liar. Dengan demikian diharapkan peneliti akan mendapatkan hasil penelitian yang menggambarkan faktor-faktor yang mempengaruhi penyebab munculnya sikap permisif masyarakat terhadap prostitusi liar, baik yang bersifat internal maupun eksternal.

(11)
(12)
(13)

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL... i

HALAMAN PERSEMBAHAN... ii

HALAMAN MOTTO ... iii

HALAMAN PERN YATAAN... iv

HALAMAN PEMBIMBINGAN... v

HALAMAN PENGESAHAN... vi

2.2Hasil Penelitian Terdahulu... 26

(14)

3.2.2 Metode Wawancara... 35

3.2.3 Metode Dokumentasi ... 36

3.3 Teknik Analisis Data... 37

3.4 Teknik Keabsahan Data... 38

BAB 4. PEMBAHASAN... 39

4.1Gambaran Umum Lokasi Penelitian... 39

4.1.1Keadaan Geografi... 39

4.1.2Keadaan Demografi... 40

4.1.3Keadaan Sosial Ekonomi ... 42

4.2Deskripsi Informan... 46

4.2.1Informan Penelitian... 46

4.2.2Pekerjaan ... 46

4.2.3Jenis Kelamin dan Usia ... 47

4.3 Analisis Data... 47

4.4 Faktor-Faktor Internal Penyebab Masyarakat Bersikap Permisif Terhadap lokalisasi Liar... 51

4.4.1 Tokoh Masyarakat ... 53

4.4.2 Faktor Ekonomi... 55

4.4.3 Melemahnya Kontrol Sosial di Masyarakat ... 59

4.5 Faktor-Faktor Eksternal Penyebab Masyarakat Bersikap Permisif Terhadap Lokalisasi Liar... 62

4.5.1 Adanya Oknum Yang Membackingi... 62

4.5.2 Faktor Globalisasi ... 64

4.5.3 Kebijakan Pemerintah ... 67

BAB 5. PEN UTUP... 71

5.1Kesimpulan... 71

5.2Saran... 72

(15)

DAFTAR TABEL

Halaman 3.1 Komposisi informan pokok warga lingkungan Gebang Waru

RT 01/RW VII... 32 3.2 Komposisi Informan Sekunder di lingkungan Gebang Waru

RT 01/RW VII... 33 4.1 Distribusi Penduduk lingkungan Gebang Waru RT 01/RW VII

berdasarkan Jenis Kelamin ... 41 4.2 Distribusi Penduduk lingkungan Gebang Waru RT 01/RW VII

berdasarkan Umur ... 42 4.3 Distribusi Penduduk lingkungan Gebang Waru RT 01/RW VII

menurut Agama ... 43 4.4 Distribusi Penduduk lingkungan lingkungan Gebang Waru RT 01/RW VII

menurut Tingkat Pendidikan ... 44 4.5 Distribusi Penduduk lingkungan Gebang Waru RT 01/RW VII menurut

(16)

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1. Denah Lokasi Penelitian Lampiran 2. Pedoman Wawancara Lampiran 3. Surat izin Penelitian

Lampiran 4. Rekapitulasi Data Deskripsi Informan

Referensi

Dokumen terkait

Faktor-faktor penunjang meliputi: (1) Kebutuhan terhadap subsistem pendidikan SLTP Terbuka oleh masyarakat, karena masih banyaknya anak usia 13-15 tahun yang belum tertampung di

Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya, karena berkat rahmat dan karunia-Nya kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul

Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk memperoleh bentuk alternatif desain pondasi kacapuri untuk bangunan rumah bubungan tinggi / rumah panggung di atas tanah

Demikian juga dengan hukum Adat; teristimewa disini dijumpai perhubungan dan persesuaian yang langsung antara hukum dan kesusilaan; pada akhirnya hubunghan antra

Kesimpulan dari penelitian ini adalah terdapat korelasi positif antara tekanan darah dan LVMI pada penderita hipertensi, namun hubungan yang signifikan hanya ditemukan antara

Dalam pelaksanaan siklus 3 peneliti bertindak sekaligus sebagai Guru untuk mengamati, meneliti mendokumentasi dan menjalankan aktifitas pengajaran sesuai dengan RPP

Berdasarkan uraian serta permasalahan yang telah dikemukakan maka penulis tertarik untuk melakukan penelitian dengan judul Pengaruh Word of Mouth dan Nama Merek

Penelitian ini menggunakan judul ” Pengaruh Modal Kerja Terhadap Profitabilitas Pada Perusahaan Hotel Dan Restoran Di Bursa Efek Indonesia “. Tujuan dari penelitian