• Tidak ada hasil yang ditemukan

Analisis Dampak Publikasi Opini Audit Wajar Tanpa Pengecualian dengan Paragraf Penjelas (WTP-PP) dan Opini Audit Wajar dengan Pengecualian (WDP) terhadap Abnormal Return Saham

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Analisis Dampak Publikasi Opini Audit Wajar Tanpa Pengecualian dengan Paragraf Penjelas (WTP-PP) dan Opini Audit Wajar dengan Pengecualian (WDP) terhadap Abnormal Return Saham"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)
(2)

2

PROSIDING SEMINAR NASIONAL & CALL FOR PAPER FAKULTAS EKONOMI

PELUANG INDONESIA DALAM PERSAINGAN EKONOMI KREATIF GLOBAL UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA

ANALISIS DAMPAK PUBLIKASI OPINI AUDIT WAJAR TANPA PENGECUALIAN DENGAN PARAGRAF PENJELAS (WTP-PP) DAN OPINI AUDIT WAJAR DENGAN PENGECUALIAN (WDP) TERHADAP

ABNORMAL RETURNSAHAM

Rina Trisnawati

Jurusan Akuntansi Fakultas Ekononomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta

rina.trisnawati@ums.ac.id

NormaWibawati

Jurusan Akuntansi Fakultas Ekononomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta

norma_wibawati@gmail.com

ABSTRAK

Penelitian ini merupakan studi peristiwa yang bertujuan menganalisis dampak dari publikasi opini audit wajar tanpa pengecualian dengan paragraf penjelas (WTP-PP) dan opini audit wajar dengan pengecualian (WDP) terhadap abnormal returnsaham perusahaan di Bursa Efek Indonesia. Secara khusus penelitian ini mencoba untuk membuktikan apakah terdapat perbedaan abnormal return sebelum dan sesudah publikasi opini audit wajar tanpa pengecualian dengan paragraf penjelas (WTP-PP) dan opini audit wajar dengan pengecualian (WDP). Sampel untuk penelitian ini adalah 177 perusahaan yang terdiri dari 166 perusahaan dengan opini WTP-PP dan 11 perusahaan dengan opini WDP dari berbagai jenis sektor industri yang melakukan publikasi opiniaudit WTP-PP dan WDP pada tahun 2012. Periode peristiwa selama 10 hari sebelum dan 10 hari sesudah publikasi opini audit WTP-PP dan WDP. Berdasarkan hasil analisis dari pengujian One Sample T-Test, diperoleh kesimpulan untuk hipotesis pertama dan kedua bahwa publikasi opini WTP-PP dan WDP menghasilkan rata-rata abnormal return tetapi tidak signifikan. Alat statistik yang digunakan untuk menguji hipotesis ketiga dan keempat adalahPaired Samples T-Test. Hasil dari pengujian hipotesis ketiga dan keempat, bahwa tidak ada perbedaan yang signifikan abnormal return sebelum dan sesudah publikasi opini audit WTP-PP dan WDP. Berdasarkan hasil pengujian, dapat disimpulkan bahwa publikasi opini audit WTP-PP dan WDP tidak memberikan pengaruh yang signifikan terhadapabnormal returnsaham perusahaan go public di Indonesia

(3)

3

PROSIDING SEMINAR NASIONAL & CALL FOR PAPER FAKULTAS EKONOMI

PELUANG INDONESIA DALAM PERSAINGAN EKONOMI KREATIF GLOBAL UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA

ABSTRACT

This research is the events study aimed to analyzing the impact of the publication of an unqualified audit opinion with an explanatory paragraph (WTP-PP) and a qualified audit opinion (WDP) to abnormal stock returns in the Indonesia Stock Exchange. In particular, this study tries to examine the differences in abnormal returns before and after the publication of an unqualified audit opinion with an explanatory paragraph (WTP-PP) and a qualified opinion audit (WDP). The sample were 177 companies consisting of 166 company with WTP opinion-PP and 11 companies with WDP from various types of industries which had publication WTP-PP and WDP opinion in 2012. The period of the events is the 10 days before and 10 days after the publication of audit opinion WTP-PP and WDP. Based on the analysis (one sample t-test) showed that, that the publication of opinion-PP WTP and WDP had an average abnormal return during this periods but not significantly. Paired Samples T-Test is used to test the differences abnormal return between before and after the publication of audit opinion WTP-PP and WDP. abnormal return before and after the publication of audit opinion WTP-PP and WDP.The results of the third and fourth hypothesis showed there was no difference abnormal return before and after the publication of audit opinion WTP-PP and WDP.

Referensi

Dokumen terkait

1 Penelitian yang menilai intensitas nyeri menggunakan VAS pada subjek yang menjalani operasi laparatomi ginekologis menunjukkan pemberian parecoxib Na 40 mg pada

Refleksi merupakan analisis hasil observasi dan hasil tes. Refleksi pada siklus 2 dilaksanakan disetiap akhir pertemuan. Semua data yang diperoleh akan dipaparkan.. baik data

KONTRIBUSI PERSEPSI SISWA TENTANG KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3) TERHADAP PRILAKU SISWA DALAM PEMBELAJARAN PRAKTIK DI BIDANG KEAHLIAN TEKNIK BANGUNAN SMK N 3 KUNINGAN

Moreover, the purified enzyme exhibited hysteretic properties, performing non-linear reaction rates with a lag in the activity observed when reaction was started with

Berdasarkan penelitian yang dilakukan didapat hasil sifat fisik asap kebakaran vegetasi lahan gambut dari penelitian ini adalah debu jatuh dengan nilai rata-rata yaitu

Hal ini berarti lansia laki- laki mempunyai tingkat keseimbangan lebih baik dengan kriteria risiko jatuh rendah, sedangkan lansia perempuan mempunyai tingkat

Foto torak pada umumnya dilakukan pada kasus dengan infeksi yang diragukan etiologinya spesifik atau non spesifik, bronkiektasis dan proses paru yang lain yang secara klinis

wisata yang menjadi daya tarik bagi keputusan berkunjung wisatawan dalam. upaya meningkatkan kualitas dan mengembangkan daya tarik wisata