• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGARUH KONSENTRASI EM4 (Effective Mikroorganisms) TERHADAP KADAR KALIUM DAN BAU KOMPOS KANDANG

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PENGARUH KONSENTRASI EM4 (Effective Mikroorganisms) TERHADAP KADAR KALIUM DAN BAU KOMPOS KANDANG"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

PENGARUH KONSENTRASI EM4(Effective Mikroorganisms)TERHADAP

KADAR KALIUM DAN BAUKOMPOS KANDANG

Oleh: WAHYUDI RAHMAN ( 98910025 )

Animal Husbandry

Dibuat: 2008-02-09 , dengan 3 file(s).

Keywords: Kata Kunci: EM-4, Kalium, Bau, Kompos Kandang

ABSTRAKSI

Wahyudi Rahman, 2007. Pengaruh Konsentrasi EM-4 (Effective Mikroorganisms) Terhadap Kadar Kalium dan Bau Kompos Kandang

Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan tehnik eksperimen yang dilakukan di

Experimental Farm Fapetrik Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) dengan jangka waktu pelaksanaan penelitian dimulai pada bulan Mei sampai Juni 2007.

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh penggunaan konsentrasi EM-4 (Effective Microorganisms) terhadap kandungan Kalium dan bau pada kompos kandang. Materi yang digunakan adalah kotoran sapi. Metode menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan 4 perlakuan konsentrasi EM-4 yaitu T0 (EM-4 0%), T1 (EM-4 5%) T2 (EM-4 7,5%), T3 (EM-4 10%). Masing- masing perlakuan diulang 3 kali dan tiap ulangan ditambahkan dengan kapur gamping sebanyak 2%, serbuk gergaji sebanyak 5%, abu sekam sebanyak 10%. Jika berpengaruh nyata atau sangat nyata dilanjutkan dengan uji BNT.

Hasil analisis menunjukkan bahwa penambahan EM-4 berpengaruh sangat nyata (P<0,01) terhadap kadar Kalium kompos kandang dengan hasil perlakuan yang terbaik pada T2 dan T3. Penambahan EM-4 juga berpengaruh sangat nyata (P<0,01) terhadap bau kompos kandang dengan hasil perlakuan yang terbaik pada .

Kesimpulan dari hasil penelitian adalah penambahah berbagai konsentrasi EM-4 berpengaruh sangt nyata (P<0,01) terhadap kadar Kalium dan bau kompos kandang.

ABSTRACT

Wahyudi Rahman, 2007. The Effect of EM-4 (Effective Microorganisms) Concentration to Potassium Content and Stall Compost Smell.

This research was conducted by using experimental design, which was done in Experimental Farm of Fapetrik of Muhammadiyah University of Malang with the experimental period of time was started from May to June 2007.

The purpose of this research is to know the effect of EM-4 (effective microorganisms) concentration application to the Potassium content and the smell of stall compost.

The used material is livestock waste in the form of cow feces. The method uses Completely Randomized Design with 4-treatments of EM-4 concentration, that is T0 (EM-4 0%), T1 (EM-4 5%), T2 (EM-4 7.5%), and T3 (EM-4 10%). It is repeated 3 times for each treatment. Each repetition is added with 2% limestone, 5% sawdust, and 10% husk ash. If they have real or very real effect, it continued with Least Significance Difference (LSD) test.

(2)

also has very real effect (P<0.01) to the smell of stall compost with the best treatment result on T3.

Referensi

Dokumen terkait

Objek penelitian ini adalah Lembaga Pengumpul Zakat (LPZ) BAZDA Provinsi Jambi dan LAZ RSIM serta 150 Orang Masyarakat Muslim pemberi derma. Pengumpulan data

Selanjutnya untuk prosedur selanjutnya dalam melakukan wakaf uang diatur dalam pasal 29 yakni: (1) Wakaf benda bergerak berupa uang sebagaimana dimaksud dalam pasal 28

Peradilan dilakukan &#34;Demi Keadilan berdasar Ketuhanan Yang Maha Esa&#34; yang bukan berarti keadilan yang subyektif, melainkan keadilan yang

Terdapat pengaruh yang signifikan dari penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Teams Games Tournament (TGT) terhadap hasil belajar siswa pada materi passing bola basket

akhlak tasawuf memberikan kontribusi terhadap kemampuan mengatasi masalah atau daya juang dalam mencapai keberhasilan ( adversity quotient) mahasiswa IAIN Salatiga. Hal ini

Perbedaan warna umpan tiruan terhadap hasil tangkapan ikan Tongkol ( Euthynnus affinis ) pada alat tangkap pancing tonda ( troll line ) pada penelitian ini

Suatu penelitian oleh Bitzer et al (1998) menunjukkan bahwa glioma dengan VEGF negatif jarang sekali berhubungan dengan edema, dimana glioma VEGF positif seringkali tampil

Area fokus otomatis dari sensor AF deteksi fase khusus Sensor AF Deteksi fase khusus dengan 79 titik fokus digunakan untuk fokus otomatis bila lensa yang tidak mendukung sistem