• Tidak ada hasil yang ditemukan

TEKNIK MENYELESAIKAN PERSAMAAN DIFERENSIAL EKSAK EMPAT PEUBAH

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "TEKNIK MENYELESAIKAN PERSAMAAN DIFERENSIAL EKSAK EMPAT PEUBAH"

Copied!
6
0
0

Teks penuh

(1)

ABSTRAK

TEKNIK MENYELESAIKAN PERSAMAAN DIFERENSIAL EKSAK EMPAT PEUBAH

Oleh Alien Herlani

Bentuk umum persamaan diferensial eksak orde satu dengan empat peubah :

Penelitian ini membahas tentang penyelesaian umum dari persamaan diferensial

eksak empat peubah. Jika suatu persamaan tidak eksak, maka akan di cari suatu

(2)

V. KESIMPULAN DAN SARAN

A. KESIMPULAN

Dari bagian hasil dan pembahasan diperoleh kesimpulan sebagai berikut :

1. Suatu persamaan diferensial orde satu dengan empat peubah yang berbentuk :

Disebut eksak apabila terdapat fungsi , sehingga

dan berlaku hubungan :

2. Misalkan terdapat fungsi-fungsi : sebagai berikut :

a. dengan

dengan dengan b.

c. ∫

d. ∫

(3)

Penyelesaian umum persamaan diferensial eksak dengan empat peubah yang

berbentuk :

adalah :

dengan

∫ ∫ ∫ ∫

3. Jika persamaan diferensial

tidak eksak, maka fungsi disebut faktor integrasi

sehingga,

menjadi eksak.

B. SARAN

Penelitian ini dapat di tindak lanjuti bagi mereka yang berkeinginan untuk mencari

(4)

I. PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Persamaan diferensial adalah salah satu cabang ilmu matematika yang banyak digunakan

untuk menjelaskan masalah-masalah fisis. Masalah-masalah fisis tersebut dapat dimodelkan

dalam bentuk persamaan diferensial. Jika model matematika berbentuk persamaan

diferensial, maka masalahnya adalah bagaimana menentukan solusi (penyelesaian)

persamaan diferensial itu. Namun, harus disadari juga bahwa tidak semua model matematika

yang berbentuk persamaan diferensial mempunyai solusi.

Pada dasarnya persamaan diferensial dibagi menjadi dua, yaitu persamaan diferensial biasa

(PDB) dan persamaan diferensial parsial (PDP). Suatu persamaan diferensial biasa orde n

adalah persamaan berbentuk: yang menyatakan hubungan antara peubah bebas x, peubah terikat dan turunannya yaitu . Jadi suatu persamaan diferensial disebut mempunyai orde n jika turunan yang tertinggi dalam

persamaan diferensial tersebut adalah turunan ke n.

Persamaan diferensial biasa orde satu dapat diklasifikasikan dalam beberapa bentuk

persamaan, yaitu persamaan linier, persamaan Bernoulli, persamaan homogen, persamaan

yang dapat dipisahkan, dan persamaan eksak. Persamaan-persamaan tersebut telah banyak

dibahas pada buku-buku persamaan diferensial dan jurnal matematika yang berkaitan dengan

(5)

Penelitian ini membahas tentang persamaan diferensial eksak baik dua peubah, tiga peubah,

dan empat peubah. Karena persamaan diferensial eksak dua peubah dan tiga peubah telah

banyak dibahas dan dipelajari pada buku-buku maupun jurnal matematika yang terkait

masalah ini, maka penulis lebih memfokuskan pembahasan penelitian ini pada persamaan

diferensial eksak orde satu dengan empat peubah.

Persamaan diferensial orde satu dengan empat peubah yang berbentuk:

Disebut eksak apabila terdapat fungsi , sehingga

dan berlaku hubungan :

Pada penelitian ini dibahas mengenai suatu teknik menyelesaikan persamaan diferensial

eksak empat peubah dan menentukan faktor integrasi agar suatu persamaan diferensial yang

tidak eksak menjadi eksak.

B. Tujuan Penelitian

Penelitian ini bertujuan memaparkan teknik menyelesaikan persamaan diferensial eksak

empat peubah dan penentuan faktor integrasi agar suatu persamaan diferensial yang tidak

eksak menjadi eksak.

(6)

Penelitian ini dibatasi pada upaya menyelesaikan persamaan diferensial eksak dengan empat

peubah.

D. Manfaat Penelitian

Manfaat dari penelitian ini adalah:

1. Memberikan informasi dan wawasan kepada pembaca tentang teknik menyelesaikan

sebuah persamaan diferensial eksak empat peubah orde satu.

2. Menyajikan cara memperoleh penyelesaian persamaan diferensial eksak empat peubah.

3. Menyajikan teknik mencari faktor integrasi agar persamaan diferensial yang tak eksak

Referensi

Dokumen terkait

Alhamdulillah, segala puji hanya bagi Allah SWT yang telah menciptakan alam semesta beserta isinya, serta sholawat dan salam kepada pemimpin umat islam, junjungan yang

Kondisi tersebut menunjukkan bahwa partisipan penelitian ini adalah individu dengan karakteristik kepribadian tidak pencemas, senang sendiri, cenderung konvensional dalam

Fakta di lapangan menunjukkan bahwa penempatan perkuatan pada dinding dengan luasan yang kecil tidak terjadi lendutan karena jumlah perkuatannya (stiffner-nya) banyak

Hasil dari penelitian ini bertentangan dari temuan penelitian Gupta dan Roos (2001), yang menyatakan bahwa saat dua perusahaan melakukan merjer dan akuisisi maka akan terjadi

Sebuah cara yang efektif dari mempersiapkan prospek untuk berhubungan dengan seorang konsumen potensial (prospect) disebut seeding.. Teknik seeding seorang

Hasil kajian menunjukkan bahwa, selama periode waktu 14 bulan telah terjadi kehilangan karbon pada lapisan permukaan gambut yang didrainase dari berbagai penggunaan lahan yang

Adanya kontradiksi antara teori mengenai tanggungjawab sosial dengan berbagai penelitian mengenai faktor yang mempengaruhi pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaan