• Tidak ada hasil yang ditemukan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )"

Copied!
8
0
0

Teks penuh

(1)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

NAMA : IIS WURDIANINGSIH, SPD.I Satuan Pendidikan : SDN PABEAN

Surel : iiswurdianingsih87@guru.belajar.id

Kelas / Semester : VI / I

Mata Pelajaran : PENDIDIKAN AGAMA ISLAM Bab : IX INFAQ DAN SEDEKAH Materi : HIKMAH INFAK DAN SEDEKAH Alokasi Waktu : 2 x 35 menit

Waktu Pelaksanaan : Sabtu, 09 April 2022

1. Kompetensi Dasar dan Indikator

KOMPETENSI DASAR INDIKATOR

3.7

Memahami hikmah zakat, infaq dan sedekah sebagai implementasi dari rukun Islam.

3.7.1 Menjelaskan perbedaan infak dan sedekah.

4.7

Menunjukkan hikmah zakat, infaq dan sedekah sebagai implementasi dari rukun Islam.

4.7.1 Menunjukkan membuat tabungan kotak amal.

2. Tujuan Pembelajaran

Dengan memahami dan menunjukkan hikmah infak dan sedekah sebagai implementasi dari rukun islam.

3. Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Aloka

si Waktu Pendahuluan  Memberikan salam, menyanyakan kesehatan

peserta didik, mengecek kehadiran dan

10 menit

(2)

kesiapan peserta didik untuk memulai pembelajaran.

 Memberikan informasi tentang materi pembelajaran dan tujuan yang diharapkan.

Inti  Membaca buku paket PAI hal : 91 – 95 tentang Infak dan Sedekah.

 Peserta didik membaca teks pada halaman 93 – 94.

 Pendidik bertanya jawab kepada peserta didik tentang pengertian infak dan sedekah.

 Pendidik memberikan penjelasan pengertian infak dan sedekah.

 Pendidikan membagikan LKPD tentang cara membuat “ Tabungan kotak amal “.

45 menit

(3)

 Pendidik menyiapkan alat dan bahan untuk membuat kotak amal.

 Peserta didik mengumpulkan hasilnya.

 Pendidik mempajangkannya hasil peserta didik di kelas.

 Pendidik membagikan butir evaluasi.

 Peserta didik mengumpulkan hasil butir evaluasi.

 Melakukan tanya jawab.

 Menulis rangkuman materi dari pendidik.

Penutup  Pendidik memberikan umpan balik terhadap proses pembelajaran dirumah.

 Pendidik memberikan penguatan dan kesimpulan.

 Pendidik menyampaikan refleksi dan salam penutup kegiatan.

15 menit

(4)

4. Alat dan sumber belajar Alat :

- Gunting - Lem - Kardus - Kardus - Kertas Kado Sumber :

- Buku paket PAI buku siswa halaman : 91 – 95.

- Buku paket PAI buku guru halaman : 80 – 86.

- Reverensi lain ( geogle )

5. Penilaian

1. Sikap : Tanggung jawab

2. Pengetahuan : Mengerjakan butir evaluasi

3. Keterampilan : Hasil produk cara membuat Tabungan Kotak amal

4. Produk : Hasil Tabungan Kotak Amal

Cilegon, 09 April 2022 Kepala UPT Satuan Pendidikan

SDN PABEAN

IIS WURDIANINGSIH, S.Pd.i NIP. 1974 0718201101 2001

(5)

RANGKUMAN MATERI

 Untuk lebih memahami makna infak dan sedekah cermatilah perbedaan keduanya berikut ini:

 Berinfak dan bersedekah adalah wujud dari rasa syukur kepada Allah Swt. Berinfak dan bersedekah adalah perbuatan sunah. Berinfak dan bersedekah harus dilaksanakan dengan tulus karena Allah Swt. Bagi orang yang diberi bantuan, hendaknya bantuan digunakan untuk keperluan yang baik dan tidak melanggar syariat Islam.

 Q.S. al-Mā'idah/5:2 mengajarkan kita untuk saling tolong-menolong dengan sesama dalam perbuatan baik dan taqwa, dan tidak tolong-menolong dalam perbuatan dosa dan saling bermusuhan.

 Q.S. al-Mā'idah/5:3 mengajarkan agar kita hanya takut kepada Allah Swt., Allah Swt. telah menyempurnakan ajaran agama untuk Nabi Muhammad saw, serta Allah Swt.

rida agama Islam sebagai agama yang dibawa Nabi Muhammad saw.

 Q.S. al-¦ujurāt/49:12 mengajarkan agar kita beriman

hanya kepada Allah Swt, janganlah berprasangka buruk

kepada orang lain karena hal itu dosa besar. 4. Q.S.

(6)

al-¦ujurāt/49:13, mengajarkan bahwa orang yang paling mulia di sisi Allah Swt. adalah orang yang taqwa

LEMBAR KERJA PEESERTA DIDIK ( LKPD )

Petunjuk :

 Peserta didik menyiapkan alat dan bahan : - Alat :

 Gunting

 Lem - Bahan :

 Karton

 Kertas kado

 Kertas origami

 Langkah kerja membuat “Tabungan Kotak Amal“ :

 Karton di bentuk sesuai ukuran, lalu di lem

 Membuat tutup atas bawah :

Membut bulatan atau sejenisnya lalu di lem diantara dua sisi membentuk tabung atau

sejenisnya. Dan tidak lupa di tengah salah satu tutup di beri lubang.

 Mempercantik hasil di beri kertas kado

sejenisnya.

(7)

BUTIR EVALUASI

(8)

NB : Diskripsi metode pembelajaran : pelaksanaan

kegiatan kreatif learning di kelas. ( Kolom sebelum

penilaian ) ( Terlampir )

Referensi

Dokumen terkait

Kepada para peserta yang dinyatakan lulus mengikuti Diklat akan diberikan Surat Tanda Tamat Pendidikan dan Pelatihan (STTPP), sedangkan bagi peserta yang tidak

Perumusan masalah dalam penelitian ini adalah pertama bagaimana pengaruh pendapatan usaha berpengaruh terhadap laba bersih pada perusahaan manufaktur sektor konsumsi yang

Seksi  Pendidikan  dan  Kesehatan  mempunyai  tugas  membantu  Camat  dalam  menyiapkan  bahan  perumusan  kebijakan,  pelaksanaan,  evaluasi  dan  pelaporan 

Kehadiran sebuah museum di suatu komunitas akan sangat membantu kurikulum pendidikan sejarah dalam mengembangkan kemampuan berfikir kritis yang dikemukakan Harris

Secara teoritis wilayah tersebut memang sangat rentan terhadap ancaman banjir, selain karena mempunyai elevasi yang sangat rendah, juga sangat dekat dengan garis

Berdasarkan atas potensi Zakat, Infak dan Sedekah di masyarakat yang belum dikelola secara optimal, meskipun tentang Zakat, Infak dan Sedekah, dan dana sosial

Tujuan utama dari pembuatan sistem informasi ZIS adalah untuk merancang sistem informasi yang memberikan kemudahan dalam mencatat, mengelola dan melaporkan

Norma subyektif terhadap praktik akuntansi zakat dan infak/sedekah adalah persepsi atau pandangan amil zakat dan infak/sedekah terhadap steakholder atau pemangku