PROPOSAL
HARI JADI FORUM KOMUNIKASI
“X-TATTO 13”
SEKRETARIAT
Jln. Ciburial RT 001/011 Desa Margajaya Kecamatan Ngamprah Kabupaten Bandung Barat 40552 Phone 082214492213
FORUM KOMUNIKASI XTATTO 13 KABUPATEN BANDUNG BARAT
SEKRETARIAT
Jln. Ciburial RT 001/011 Desa Margajaya Kecamatan Ngamprah Kabupaten Bandung Barat 40552 Phone 082214492213
Bandung Barat, 17 Juli 2018 Nomor : 02/FKXT13KBB/VII/2018
Lampiran : 1 Bundel
Hal : Permohonan Bantuan Hibah
Kepada
Yth. Bapak Bupati Bandung Barat Cq Kesbangpol
Di Bandung Barat
Assalamu’alaikum Wr.Wb.
Puji syukur kami panjatkan kepada Allah SWT, serta sholawat dan salam kepada Nabi Muhammad SAW, keluarga dan sahabatnya.
Dengan ini kami bermaksud memohon bantuan Bapak Bupati Jepara untuk dapat memberikan bantuan Hibah kepada kami, sehingga dalam acara Milad Forum Komunikasi XTatto 13 ke-5 dapat meningkatkan kepedulian terhadap sesama anggota dan masyrakat disekitar.
Sebagai bahan pertimbangan kami lampirkan proposal permohonan bantuan Hibah Yang memuat :
1. Latar belakang pengajuan Proposal 2. Maksud dan Tujuan Kegiatan 3. Landasan Kegiatan
4. Nama Kegiatan 5. Tema Kegiatan 6. Rangkaian Kegiatan 7. Nara Sumber
8. Waktu dan Tempat Pelaksanaan 9. Panitia Pelaksana
10. Peserta Kegiatan 11. Kontribusi Dana
12. Rencana Anggaran Biaya 13. Publikasi
14. Penutup
Demikian surat permohonan ini kami haturkan, atas perhatian dan diterimanya permohonan ini kami ucapkan terima kasih.
Wassalamu’alaikum Wr.Wb.
Ketua Umum Forum Komunikasi XTatto
13
( Malik Ibrahim )
Sekretaris
( Randi Yusup P. )
A. LATAR BELAKANG
Sejarah menyatakan bahwa Forum Komunikasi XTatto 13 yang berdiri pada tanggal 13 Desember tahun 2013, akan memperingati milad Forum Komunikasi XTatto ke 5 yang bertujuan untuk memberikan motivasi dan dalam rangka mengenang Sejarah berdirinya Forum Komunikasi XTatto 13. Maka diharapkan nuansa baru setiap tahunnya sehingga semua anggota termotivasi untuk senantiasa bergerak menuju perubahan yang lebih baik dan senantiasa dinamis di dalam mengembangkan Forum Komunikasi XTatto 13 ini.
Mengingatkan kembali betapa perjuangan para pendiri Forum Komunikasi XTatto 13 ini dengan tekad, hati dan jiwa serta dorongan memajukan kekeluargaan bagi orang – orang yang bertattoo akan menjadi lebih baik, para pendahulu ini rela mengorbankan harta, waktu dan tenaga demi tercapainya berdirinya Forum Komunikasi XTatto 13 ini. Semoga dengan peringatan milad yang ke 5 ini akan menjadikan seluruh pengurus Forum Komunikasi XTatto 13 selalu termotivasi untuk membawa Forum Komunikasi XTatto 13 ini akan semakin lebih baik dan lebih maju.
Tahun ini Forum Komunikasi XTatto 13 telah berusia 5 tahun. Dalam usianya yang ke 5 tahun ini, banyak hikmah dan pelajaran yang dapat diambil. Namun demikian Forum Komunikasi XTatto 13 terus berusaha untuk selalu dekat dengan Anggota keseluruhan di tiap-tiap DPC Forum Komunikasi XTatto 13 yang tersebar dan kepada Masyarakat disekitar sebagai bentuk komitmen dalam rangka menjaga nilai-nilai kepedulian terhadap sesama umat manusia.
B. TUJUAN KEGIATAN
1. Memperingati Milad Akbar Forum Komunikasi XTatto 13 ke-5.
2. Memupuk Tali Silaturahmi antar setiap anggota Forum Komunikasi Xtatto13.
3. Sebagai Tonggak kebangkitan Forum Komunikasi XTatto 13.
C. LANDASAN KEGIATAN.
1. Rapat kerja formatur Panitia, pada tanggal 1 Juni 2018 2. Pembuatan Proposal, pada tanggal 1 Juli 2018
3. Rapat Panitia Milad Forum Komunikasi XTatto 13
a. 7 Juli 2018 membahas persiapan Milad Forum Komunikasi XTatto 13 ke-5
D. NAMA KEGIATAN.”Milad dan Pembagian Sembako”
E. TEMA KEGIATAN.“Silaturahmi memupuk kembali rasa saling memiliki dan kepedulian terhadap sesama anggota dan masyarakat disekitar lingkungan tempat tinggal”
F. RANGKAIAN KEGIATAN Peringatan milad Forum Komunikasi XTatto 13 ke -5 ini terdiri dari :
1. Pembukaan Oleh Pembawa Acara/MC
2. Sambutan KETUA UMUM Forum Komunikasi Xtatto 13 3. Sambutan Dewan Penasehat Forum Komunikasi Xtatto 13 4. Sambutan Ketua DPC Forum Komunikasi Xtatto 13 Cileunyi 5. Sambutan Ketua DPC Forum Komunikasi Xtatto 13 Cikalong
6. Potong Tumpeng Oleh KETUA UMUM Forum Komunikasi Xtatto 13 7. Makan Bersama
8. Hiburan
9. Penyerahan Bantuan Sembako secara symbolis oleh KETUA UMUM Forum Komunikasi Xtatto 13
10. Foto Bersama 11. Hiburan 12. Istirahat
13. Pembagian sub copy AD/ART dan SK Forum Komunikasi Xtatto 13
G. NARA SUMBER.
1. Kepala Dinas KESBANGPOL 2. Kepala Desa Margajaya 3. Kepala Desa Cikamuning 4. Kepala Desa Mekarsari
H. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN.
Peringatan Kesyukuran Milad Forum Komunikasi Xtatto 13 ke-5 dilaksanakan pada : Hari/Tanggal : Sabtu dan Minggu, 15-16 Desember 2018
Waktu : 09.00 s/d selesai
Tempat : Bumi Perkemahan Cikole Dengan rincian sebagai berikut :
1. Hari/Tanggal : Sabtu, 15 Desember 2018 Pembukaan kesyukuran milad ke-5
2. Hari/Tanggal : Minggu, 16 Desember 2018
I. PANITIA PELAKSANA.
Pelaksana kegiatan ini terdiri dari : Penasehat
Penanggung Jawab
Ketua Pelaksana
Sekretaris
Bendahara
Div. Acara
Div. Logistik
Div. Konsumsi
Dekorasi dan Dokumentasi
Div. Transportasi
Publikasi
Keamanan
J. PESERTA KEGIATAN.
Adapun yang menjadi peserta pada kegiatan ini adalah : 1. Perwakilan dari POL yang turut diundang
2. Perwakilan dari Dinas KESBANGPOL yang turut diundang K. KONTRIBUSI DANA.
Adapun pendanaan untuk pelaksanaan kegiatan ini diperoleh dari : 1. Dana awal panitia.
2. Sponsorsip 3. Dinas Terkait
L. RENCANA ANGGARAN.
Terlampir.
M. PUBLIKASI
1. Spanduk 2. Radio
N. PENUTUP.
Demikianlah proposal ini kami buat, sebagai acuan untuk pelaksanaan kegiatan “Kesyukuran Milad ke-5 Forum Komunikasi XTatto 13”, dan sebagai bahan pertimbangan kerjasama dengan pihak-pihak yang terkait. Semoga kegiatan ini dapat memberikan kontribusi bagi kemajuan Forum Komunikasi XTatto 13. Kami berharap dukungan moril maupun materiel dari berbagai pihak untuk mensukseskan kegiatan ini.
Semoga Allah memberikan kemudahan dan petunjuk. Amin. Atas segala perhatian dan dukungannya, kami sampaikan terima kasih.
Ketua Umum
Forum Komunikasi XTatto13
( Malik Ibrahim )
Sekretaris
( Randi Yusup P )
Mengetahui
Pimpinan
PANITIA
KESYUKURAN MILAD Ke-5
SUSUNAN PANITIA
Penasehat : H. Ahmad Saepudin Lc. Ma Ade Kosasih
Penanggung Jawab : Briptu. Adhitya Bangun Permana Ketua Pelaksana : Malik Ibrahim
Sekretaris : Randi Yusup Pratomo Bendahara : Dudi Kurnia
Div. Acara : Ade Hermansyah Anissa
Div. Logistik : Yusuf Suhendar Firman Bahri Andri Pratama Dadan
Div. Konsumsi : Umi Mustafsirotun Verani
Fitri
Malasari Ibrahim Dekorasi dan Dokumentasi: Dicky Setiandi
Agus Dani Div. Transportasi : Andris Hadiana
Usep Kurnia Publikasi : Eko
Taufik
Keamanan : Bono Sancoko Jelli Nurjalil
Erwin Hari Umbara
RENCANA ANGGARAN DANA
A. PENGELUARAN.
No Nama Barang Volume Satuan Jumlah
Kesekretariatan
1 Cetak Undangan dan
Proposal 1.000 2.000
2.000.000
2 Transportasi 2 1.000.000
2.000.000
3 ATK 10 100.000
1.000.000
4 Kocard 40 5.000
200.000 Perlengkapan
1 Umbul-umbul 50 20.000 1.000.000
2 Spanduk berdiri 30 100.000 3.000.000
3 Banner 20 100.000 2.000.000
4 Sewa kursi 1000 1.000 1.000.000
5 Sound system 5 1.500.000 7.500.000
6 Terop 10 300.000 3.000.000
8 Meja kursi tamu VIP 5 set 100.000 500.000
9 Kaos panitia 50 50.000 2.500.000
11 Pemasangan Spanduk,
umbul-umbul, banner. 100 1.000 100.000
12 Gapura / Baleho 3 300.000 900.000
Publikasi
1 Pengumuman
selebaran 500 1.000 500.000
3 Stiker 1.000 1.000 1.000.000
4 Cindera mata 10 50.000 500.000
Dokumentasi
1 Foto dan Album 200.000
3 Cetak Foto dan CD 300.000
Acara
1 Pembagian Sembako 50 50..000 2.500.000
2 Tumpeng 1 500.000 5.000.000
3 Sujud syukur 1
2.500.000 2.500.000 Jumlah Keseluruhan
Unit Kegiatan Jumlah
1 Kesekretariatan 5.200.000
2 Perlengkapan 21.500.000
3 Publikasi 2.000.000
4 Dokumentasi 500.000
5 Acara 10.000.000
JUMLAH TOTAL 39.200.000
Tiga puluh sembilan juta dua ratus ribu rupiah
Keterangan :
~ Sekretariat Panitia : Jln. Ciburial RT 001/011 Desa Margajaya Kecamatan Ngamprah Kabupaten Bandung Barat 40552 Phone 082214492213
SPONSORSHIP
Panitia Kesyukuran Milad ke-5 Forum Komunikasi XTatto 13 memberikan kesempatan kepada perusahaan/ instansi terkait untuk ikut berpartisipasi mensponsori pembiayaan dari penyediaan perlengkapan panitia dalam bentuk sebagai berikut :
Sponsor Utama Kelas A
Adalah pihak sponsor yang bersedia bekerja sama dengan member pendanaan sebesar 70%
dari jumlah total anggaran atau sebesar Rp. 39.200.000 Adapun Timbal balik yang diberikan :
Sponsor Utama Kelas B
Adalah pihak sponsor yang bersedia bekerja sama dengan member pendanaan sebesar 50%
dari jumlah total anggaran atau sebesar Rp. 39.200.000 Adapun Timbal balik yang diberikan :
1. Nama/logo sponsor pada 20 buah umbul-umbul (panitia) dan 40 buah umbul-umbul (partisipan)
2. Nama/logo sponsor pada 3 buah spanduk berdiri 3. Nama/logo sponsor pada 50 kaos panitia
4. Nama/logo sponsor pada 600 lembar stiker 6 cm x 10 cm 5. Nama/logo sponsor pada 5 buah cindera mata
Ketentuan : Pembuatan dan pemasangan ditanggung Panitia Lokasi pemasangan : Kampus Pondok Ngabar dan sekitar Ponorogo Sponsor Pendamping
Adalah pihak sponsor yang bersedia bekerja sama dengan member pendanaan sebesar 25%
dari jumlah total anggaran atau sebesar Rp. 39.200.000 Adapun Timbal balik yang diberikan :
1. Nama/logo sponsor pada 10 buah umbul-umbul (panitia) dan 20 buah umbul-umbul (partisipan)
2. Nama/logo sponsor pada 3 buah spanduk rentang jalan 3. Nama/logo sponsor pada 300 lembar stiker 6 cm x 10 cm 4. Nama/logo sponsor pada 5 buah cindera mata
Ketentuan : Pembuatan dan pemasangan ditanggung Panitia
Lokasi pemasangan : Jalan dan Tempat Berlangsungnya Acara di Bumi Perkemahan Cikole – Lembang Bandung Barat