• Tidak ada hasil yang ditemukan

LombaVideoPembelajaranKreatif.doc

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "LombaVideoPembelajaranKreatif.doc"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

Lomba Video Pembelajaran Kreatif

Dalam rangka Dies Natalis Universitas Terbuka ke-33, UT mengajak para guru untuk mengikuti lomba video pembelajaran kreatif, dengan tema "Guru Kreatif, Anak Produktif".

Lomba terbuka bagi para guru mulai dari guru PAUD, SD, SMP dan SMA. Pemenang berdasarkan kategori Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD), Pendidikan Dasar (SD, SMP) dan Pendidikan Menengah (SMA). Pemenang I, II, dan II akan mendapat sertifikat dan hadiah menarik.

Tanggal Penting:

Pendaftaran dan Pengiriman Karya 1 Juli - 5 Agustus 2017.Penjurian Karya 7 Agustus - 19 Agustus 2017

Pengumuman 21 Agustus 2017

Ketentuan Video yang dilombakan:

● Video berdurasi sekitar 3-5 menit ● Karya orisinal

● Karya yang dibuat merupakan program pembelajaran kreatif yang

dikembangkan sendiri/kelompok

● Video harus menampilkan situasi proses belajar mengajar ● Tidak melanggar HAKI

● Tidak mengandung unsur SARA

Kriteria Penilaian:

● Kesesuaian dengan tema,

● Ide dan pesan yang disampaikan, ● Orisinalitas cerita,

● teknik pengambilan gambar dan editing.

Cara Mengikuti Lomba Video Pembelajaran

● Mengunduh dan mengisi formulir pendaftaran

di http://www.gurupintar.ut.ac.id

● Karya dalam format file MOV, AVI, MKV, MP4, atau MPEG, dikumpulkan dalam

DVD disertai box cover yang bertuliskan: Judul, Nama Peserta/tim, dan Asal Institusi/sekolah

● Karya dan formulir pendaftaran dikirim ke [email protected]

(2)

Video pemenang menjadi hak milik Universitas Terbuka

Referensi

Dokumen terkait

Dengan karakteristik sistem pembelajaran jarak jauh, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Terbuka (FMIPA-UT) dapat mengambil peran yang strategis berkaitan

Indikator yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah peningkatan motivasi belajar akuntansi pada siswa X AK 4 SMK Negeri 2 Blitar dengan menggunakan media pembelajaran

Pembelajaran Vokal Pada Paduan Suara Mahasiswa Di Unit Program Belajar Jarak Jauh Universitas Terbuka (UPBJJ-UT) bandung.. (Skripsi Program Strata Satu Pendidikan

Berdasarkan tahapan penilaian dan penentuan nilai yang dilakukan oleh panitia dan juri, maka pemenang Lomba Pembelajaran Senam Aerobik Jambore 1000 PTK-PNF Tingkat

Pengembangan PSB dapat memperkaya kegiatan pembelajaran, melalui penggunaan media Audio Visual Aids (AVA), melalui pesawat televisi (TV), Video Compact Disk (VCD), internet,

Persyaratan karya yang diikutkan dalam lomba Video pembelajaran bagi Guru se Kabupaten Langkat adalah guru PAUD/RA, SD/MI, SMP/MTs, SMA/SMK/MA Negeri dan swasta

Dengan karakteristik sistem pembelajaran jarak jauh, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Terbuka (FMIPA-UT) dapat mengambil peran yang strategis berkaitan

Berdasarkan tahapan penilaian dan penentuan nilai yang dilakukan oleh panitia dan juri, maka pemenang Lomba Pembelajaran Senam Aerobik Jambore PTK PAUD NI Tingkat