• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN SEKRETARIAT p1

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "PENGARUH KUALITAS PELAYANAN SEKRETARIAT p1"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

ABSTRAK

Di era globalisasi yang sarat dengan persaingan, kualitas layanan yang

baik menjadi perhatian bagi perusahaan yang ingin tetap eksis, terutama

perusahaan dibidang jasa seperti perguruan tinggi (PT) di Indonesia. Lembaga

dengan kualitas layanan yang rendah akan kurang diminati atau bahkan

ditinggalkan oleh pelanggan. Oleh karena itu, identifikasi terhadap

karakteristik kualitas layanan, tentu saja dengan memperhatikan lima dimensi

kualitas pelayanan diantaranya keandalan, daya tanggap, jaminan, empati dan

bukti fisik diperlukan dalam upaya peningkatan kualitas layanan.

Salah satu unit pendukung yang ada di perguruan tinggi swasta seperti IM

Telkom adalah sekretariat Administrasi Bisnis. Populasi dalam penelitian ini

adalah mahasiswa Admnistrasi Bisnis dari angkatan 2008 sampai dengan

angkatan 2011. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 100

responden dengan menggunakan metode quota sampling dan simple random

sampling dan metode analisis data penelitian ini menggunakan analisis regresi

linier berganda.

Dari hasil uji regresi linier berganda menunjukkan bahwa sub variabel

jaminan dan empati berpengaruh signifikan terhadap kepuasan mahasiswa dan

sub variabel empati merupakan faktor paling berpengaruh sebesar 1,692 atau

secara parsial dengan menggunakan metode koefisien beta x zero order

sebesar 0,218 atau 21,8%, sedangkan sub variabel keandalan, daya tanggap

dan bukti fisik tidak berpengaruh signifikan terhadap kepuasan mahasiswa.

Sementara uji determinasi adalah 0,464 yang berarti 46,4% kepuasan

mahasiswa dipengaruhi oleh keandalan, daya tanggap, jaminan, empati dan

bukti fisik, sedangkan 53,6% dipengaruhi variabel lain.

Referensi

Dokumen terkait

Menurut Napsiyana (2007), untuk penjadwalan dengan menggunakan metode jaringan kerja (network planning), beberapa hal yang perlu diperhatikan, seperti penetapan waktu yang

Fenomena kehidupan masyarakat Turki menjadi menarik ketika negara Turki berdiri tahun 1923 menyatakan sebagai sebuah negara sekuler, di mana Islam yang telah

Analisis kebutuhan dan perancangan aplikasi Aplikasi petunjuk alur pendaftaran pasien berbasis virtual reality adalah suatu aplikasi yang memberikan informasi kepada pasien

Aplikasi Gojek terdiri dari beberapa layanan yang dalam pelaksanaan layanan-layanan tersebut terjadi perpindahan orang dan/atau barang dari suatu tempat ke tempat

Berdasarkan hasil penelitian ini maka dapat diperoleh suatu simpulan bahwa: 1) Ada hubungan antara persepsi pasien mengenai ketepatan jadwal makan dengan terjadinya sisa

Menurut Kajian Kebijakan Pembangunan 2014, Indonesia: Menghindari Perangkap oleh Bank Dunia, terdapat grafik yang menunjukkan perbandingan produktivitas tenaga kerja di

Berdasarkan latar belakang masalah di atas, seperti kurangnya informasi absensi dosen pada papan pengumuman, banyaknya kejadian dosen yang hadir tidak tertera pada papan

Asdep Bidang Perniagaan, Kewirausahaan dan Ketenagakerjaan merupakan salah satu Unit Kerja Eselon II di bawah Deputi Bidang Perekonomian, yang dibentuk berdasarkan Peraturan