• Tidak ada hasil yang ditemukan

EvaluasiPelatihanuntukOperator dengan Menggunakan MetodeReturn on Investment di PT H.M. Sampoerna Tbk.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "EvaluasiPelatihanuntukOperator dengan Menggunakan MetodeReturn on Investment di PT H.M. Sampoerna Tbk."

Copied!
25
0
0

Teks penuh

(1)

Evaluasi Pelatihan untuk Operator

dengan Menggunakan

Metode Return on Investment

di PT H.M. Sampoerna Tbk.

Prita Kristantia

2507.100.121

Dosen Pembimbing :

(2)

LATAR BELAKANG

Untuk meningkatkan kemampuan karyawan

untuk meningkatkan dan menjaga kualitas dari produk yang

dihasilkan PT. H.M. Sampoerna Tbk banyak mengadakan berbagai macam jenis pelatihan

LATAR BELAKANG

K

o

n

d

is

i

E

k

si

st

in

g

PT. H.M. Sampoerna sendiri sudah melaksanakan evaluasi pelatihan dengan menggunakan model Kirkpatrick

K

o

n

d

is

i

E

k

si

st

in

g

Evaluasi pelatihan hanya dilaksanakan sampai tahap ketiga yaitu tahap application

K

o

n

d

is

i

E

k

si

st

in

g

Alasan mengapa PT. H.M. Sampoerna belum menerapkan sepenuhnya evaluasi pelatihan level 4

Impact dan level 5 Return on Investment

salah satunya yang paling utama adalah dikarenakan keterbatasan waktu

(3)

PERUMUSAN MASALAH

• mengevaluasi pelatihan untuk level operator dengan

mempertimbangkan nilai informasi,

customer focus,

frekuensi pemakaian, dan tingkat kesulitan dalam penilaian

Bagaimana

TUJUAN PENELITIAN

Untuk mengetahui hasil evaluasi pelatihan pada level operator dengan mempertimbangkan nilai

informasi, customer focus, frekuensi pemakaian, dan tingkat

(4)

RUANG LINGKUP

Batasan

1. Penelitian dilaksanakan pada level operator

2. Level 1, level 2, dan level 3 telah dilaksanakan dan peniliti menggunakan data yang sudah ada.

3. Penelitian ini hanya mempertimbangan nilai informasi, customer focus, frekuensi pemakaian, dan tingkat kesulitan dalam penilaian dalam implementasi model yang digunakan.

Asumsi

Asumsi yang digunakan pada penelitian ini adalah pelatihan yang dilaksanakan dalam tiga tahun terakhir.

MANFAAT PENELITIAN

1

• Bagi Perusahaan, membantu manajemen perusahaan dalam

mengevaluasi pelaksanaan pelatihan hingga level 4 dan tahap return on

investment.

2

• Bagi peneliti lain dapat digunakan sebagai bahan referensi dalam variasi perhitungan return on investment pada suatu penelitian pengembangan manajemen sumber daya manusia.

3

• Bagi penulis, dapat digunakan untuk memahami evaluasi pelatihan pada perusahaan dan mengetahui pentingnya penyelenggaraan pelatihan.

(5)

TINJAUAN PUSTAKA

1

2

Kirkpatrick's Four-Level

Return On

Investment

(6)

PENELITIAN TERDAHULU

Aksu dan Yildiz 2011

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menghitung nilai return on investment pada pelatihan program software yang dilaksanakan di hotel bintang 5 di Turkey, hasilnya pengembalian investasi (payback period)adalah 4,5 bulan untuk hotel yang sedang diteliti.

Tupamahu 2005

Twiname 2011

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menyelidiki investasi yang dilakukan oleh perusahaan-perusahaan akuntansi mengenai pelatihan karyawan baru ke posisi entry level, hasilnya untuk posisi khusus di sektor jasa biaya untuk melatih dan merekrut karyawan baru yang lebih tinggi. Penelitian yang dilakukan penulis bertujuan untuk mengevaluasi training pada level 3 dan level 4 serta menghitung ROI pada training di salah satu Bank , hasilnya ROI menunjukkan manfaat yang diberikan oleh training jauh lebih besar daripada biaya yang dikeluarkan untuk penyelenggaraan training.

(7)

METODOLOGI PENELITIAN

Tahap Identifikasi Masalah

Mulai Studi Dokumentasi di PT. H.M Sampoerna Tbk. Studi Dokumentasi 1. Textbook 2. Journal Studi Pustaka

PengIdentifikasian dan Perumusan Masalah

Perumusan Tujuan, Manfaat, Batasan dan Asumsi Penelitian

METODOLOGI PENELITIAN

Tahap Pengumpulan Data

Pengumpulan Data

Data Level 3 (Application) Data Level 2 (Learning)

Data Level 1 (Reaction) Data Biaya Training A

(8)

METODOLOGI PENELITIAN

Pengevaluasian empat level dan hasil perhitungan Return on Investment Perhitungan Return on Investment Pengidentifikasian Biaya Training Pengkonversian Data ke Monetary Values

Pemisahan Pengaruh Training terhadap

perusahaan

Pengevaluasian level 4 (Bussiness Impact) A

Tahap Pengolahan Data

METODOLOGI PENELITIAN

A

Analisa dan Interpretasi Hasil

Kesimpulan dan Saran

Selesai

Tahap Analisis dan Kesimpulan

(9)

PENGUMPULAN DATA

Mesin Focke 350

Mesin GDX2NV

Mesin Protos 70

UNIT

PACKER

UNIT

(10)

PENGUMPULAN DATA

Data Level 1 Reaction

Nilai Materi 4.2

Nilai Trainer 4.5

Nilai Materi dan Trainer Protos 70

Nilai Materi dan Trainer Protos 70

Nilai Materi 4.2

Nilai Trainer 4.3

Nilai Materi dan Trainer GD X2NV Nilai Materi 4.4

Nilai Trainer 4.4

Nilai Materi dan Trainer FOCKE 350

PENGUMPULAN DATA

Data Level 2 Learning

Diketahui hasil nilai peserta setelah mengikuti pelatihan.

Data Level 3 Implementation

Diketahui apakah peserta dapat menerapkan materi yang didapatkan setelah pelatihan pada tempat mereka bekerja.

(11)

PENGOLAHAN DATA

Setelah dilakukan evaluasi tahap ketiga, maka dilakukan evaluasi tahap 4 yaitu business impact

(12)

PENGOLAHAN DATA

Setelah dilakukan evaluasi tahap ketiga, maka dilakukan evaluasi tahap 4 yaitu business impact

(13)

PENGOLAHAN DATA

PENGOLAHAN DATA

Convert Data to

Monetary Values

Identifikasi Biaya

Pelatihan

Perhitungan ROI

(14)

PENGOLAHAN DATA

Convert Data to

Monetary Values

Working time before training Working time after training Upah Tenaga Kerja

PENGOLAHAN DATA

Convert Data to

Monetary Vales

(15)

PENGOLAHAN DATA

Convert Data to

Monetary Vales

PENGOLAHAN DATA

Convert Data to

Monetary Vales

(16)

PENGOLAHAN DATA

Convert Data to

Monetary Vales

PENGOLAHAN DATA

Biaya Pelatihan

Biaya langsung

PACKER

(17)

PENGOLAHAN DATA

Biaya Pelatihan

BIAYA TAK LANGSUNG

PACKER

MAKER

PENGOLAHAN DATA

Convert Data to

Monetary Vales

Biaya Pelatihan

(18)

PENGOLAHAN DATA

UNIT MAKER UNIT PACKER

ANALISIS DAN INTERPRETASI DATA

1. Melihat hasil evaluasi pada Level 1 Reaction di atas maka diketahui bahwa hasil evaluasi level 1 sudah baik.

2. Pada evaluasi pelatihan Level 1 Reaction yang ada aspek yang tidak diperhitungkan oleh PT. H.M. Sampoerna Tbk di evaluasi tahap ini yaitu fasilitas pelatihan.

(19)

ANALISIS DAN INTERPRETASI DATA

1. Diketahui dari Data level 2 peserta sudah dapat menerima materi dengan baik dikarenakan hasil evaluasi tahap Learning rata-rata peserta yaitu 8.

2. Hasil yang baik pada tahap Learning ini diakibatkan pula oleh materi yang baik dan cara penyampaian materi yang baik.

LEVEL 2 Learning

ANALISIS DAN INTERPRETASI DATA

LEVEL 3 Implementation

1. Menyebar kuisoner setelah 6 bulan peserta kembali ke tempat kerja. 2. Berdasarkan kuisoner yang disebar peserta sudah menguasai

pekerjaan setelah kembali ke tempat kerja.

3. Operator mampu memperbaiki beberapa kerusakan pada mesin. 4. Hampir tidak ada kecelakaan kerja pada saat proses produksi.

(20)

ANALISIS DAN INTERPRETASI DATA

LEVEL 4 Business Impact

1. Tujuan dari evaluasi Level 4 adalah untuk melihat dampak pelatihan terhadap perusahaan.

2. Pada penelitian ini dampak dari pelatihan ini dapat dilihat dari trend pada data nilai uptime, dimana trend data nilai uptime cenderung meningkat pada saat peserta sudah melaksanakan pelatihan.

3. Setelah manfaat dari pelatihan diketahui maka manfaat tersebut dikonversikan kenilai uang.

4. Berdasarkan pengolahan data nilai manfaat pada unit maker dan packer didapatkan hasil yang positif yaitu 193250239.58 (maker) dan

153073958.33 (packer).

ANALISIS DAN INTERPRETASI DATA

LEVEL 5 Return On Investmest

Unit Maker

1. Nilai BCR sebesar 1.57 menunjukkan bahwa setiap Rp 1.00 yang dikeluarkan untuk pelatihan maka perusahaan akan mendapatkan Rp 1.57.

2. Nilai ROI sebesar 57.58% menunjukkan bahwa perusahaan mendapatkan pengembalian investasi sebesar 57.58% dari biaya pelatihan yang dikeluarkan.

(21)

ANALISIS DAN INTERPRETASI DATA

LEVEL 5 Return On Investmest

Unit Packer

1. Nilai BCR sebesar 1.64 menunjukkan bahwa setiap Rp 1.00 yang dikeluarkan untuk pelatihan maka perusahaan akan mendapatkan Rp 1.64.

2. Nilai ROI sebesar 64.66% menunjukkan bahwa perusahaan mendapatkan pengembalian investasi sebesar 64.66% dari biaya pelatihan yang dikeluarkan.

ANALISIS DAN INTERPRETASI DATA

LEVEL 5 Return On Investmest

Nilai ini memang terlihat kecil namun pada kenyataan di lapangan sebenarnya nilainya bisa lebih besar, hal ini dikarenakan sebagai berikut :

1. Pada penelitian ini tidak semua manfaat dari penelitian dikonversikan ke dalam nilai uang. Salah contoh manfaat yang lain seperti menurunnya nilai

downtime, menurunnya biaya maintenance, dan menurunnya product reject.

2. Pada penelitian hanya memperhitungkan manfaat dari pelatihan selama satu tahun, sedangkan kenyataannya manfaat dari pelatihan dapat berdampak untuk dua atau tiga tahun kedepan.

(22)

KESIMPULAN

Evaluasi pada level 1 Reaction, nilai materi dan

nilai trainer sudah cukup baik.

Evaluasi pada lever 2 Learning, peserta sudah

dapat menerima materi dengan baik dilihat

dari hasil post test yang nilai rata-ratanya 8.

Pada Evaluasi level 3 Implementation, peserta

sudah dapat menguasai dan menerapkan

materi yang didapatkan pada tempat kerja.

KESIMPULAN

Nilai uptime cenderung meningkat sehingga

dapat dikatakan bahwa operator dapat

memaksimalkan penggunaan mesin.

Di dapatkan nilai ROI 57.58% untuk unit maker

dan 64.66% untuk unit packer.

Pada kenyataannya evaluasi tahap ke 4 Business

Impact dan Return on Investment memang susah

untuk dilakukan tetapi hal ini berguna dilakukan

karena dapat mengetahui manfaat pelatihan

dalam bentuk finansial.

(23)

SARAN

Untuk penelitian selanjutnya :

Mempertimbangkan semua aspek manfaat dari pelatihan

yang nantinya dikonversikan ke nilai mata uang.

Untuk Perusahaan :

 Level 1 Reaction dilengkapi dengan penilaian

untuk fasilitas pelatihan

 Level 2 Learning sebaiknya peserta diukur dulu

kemampuannya sebelum melaksanakan pelatihan.

DAFTAR PUSTAKA

Aksu, A.A. dan Yildiz, S. 2011. Measuring Results of Training With ROI Method : An

Application in a 5-Star Hotel in Antalya Region of Turkey. An Internation

Multidisciplinary Journal of Tourism Vol 6, Number 1, Spring 2011, pp. 193-212.

Antariksa, Y. 2011. Ranking Perusahaan Terbesar di Indonesia. Diakses pada 15 Oktober 2011

http://strategimanajemen.net/2011/07/18/ranking-perusahaan-terbesar-di-indonesia.

Barker, K. 2001. Return on Training Investment : An Environmental Scan and

Literature Review. FuturEd.

Driwantara. 2005. Mengukur ROI Terhadap Efektivitas Suatu Pelatihan. Jurnal Sitem Teknik Industri Volume 6, No 4 Oktober 2005.

Faranani Facilitation Services (Pty) Ltd. 2010. Return on Investment (ROI) in

Training.

(24)

DAFTAR PUSTAKA

Kirkpatrick D.L dan Kirkpatrick J.D. 2008. Evaluating Training Programs, 3rd

edition. San Fransisco : Berret-Koehler Publisher, Inc.

• Kumpikaite. 2007. Human Resource Training Evaluation. Journal Engineering Economics No 5 (55)

• Pangarkar, Ajay., dan Kirkwood.2005. Making Cents From Your Training ROI. Canadian HR Reporter,18,15.

Phillips, J.J. 2003. Return On Investment in Training and Performance

Improvements Programs, 2ndedition. United States of America : Elsevier

Science.

Phillips, J. J. dan Stone, D. R. 2002. How to Measure Training Results. New York : McGraw-Hill.

Phillips, J.J., Phillips, P.P., Stone D.R., dan Burkett., H. 2007. The ROI Field

Book Strategies for Implementing ROI in HR and Training. United States

of America : Elsevier Science.

DAFTAR PUSTAKA

Phillips J.J dan Phillips P.P. The Return on Investment (ROI) Process Issues and

Trends. Jack Phillips Center for Research.

• Sekilas Sampoerna diakses pada 15 Oktober 2011.

www.sampoerna.com/id_id/about_us/pages/sampoerna_overview.aspx.

Shelton, S. dan Alliger, G. 1993. Who’s Afraid of Level 4 Evaluation? A Practical

Approach. Training and Development,47,43-46.

Tupamahu, S dan Soetjipto, B.W. 2005. Pengukuran Return on Training Investment. Thesis Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia. Jakarta.

Twiname, L., Samujh, H., dan Rae, S. 2011. Accounting for The Costs of Recruiting

and Training . Waikato Management School. New Zealand : The University of

Waikato.

Willyerd, K.A. 1997. Balancing Your Evaluation Act. Training, March 1997, pp. 52-58.

(25)

Referensi

Dokumen terkait

Hasil penelitian ini menyimpulkan hal-hal sebagai berikut: (1) Kinerja pelayanan pada bagian pelayanan nasabah yang telah dibekali dengan pendidikan dan pelatihan tetap

Metode yang digunakan mungkin agak berbeda dengan metode-metode pelajaran dipesantren tapi kalau bukunya mungkin tak lebih besar dari imriti cuma ada tambahan sedikit, apalagi

Dalam penelitian ini, penulis melakukan wawancara dengan Bapak Nasikhudin selaku Pimpinan Cabang Pembantu di BRI Syariah KCP Jatibarang Brebes dan Mba Fera selaku Account

Berdasarkan uraian di atas, pengertian dari judul Pengembangan Taman Tugu Banjir Sungai Bengawan Solo Berbasis Eduwisata, berarti mengembangkan kegiatan

Dalam tulisan ini disajikan (1) hasil identifikasi sektor-sektor ekonomi unggulan di 5 kabupaten/kota dalam wilayah Sub DAS Bengawan Solo Hulu, yaitu: Wonogiri, Boyolali,

Sehingga diharapkan penelitian ini dapat menghasilkan sediaan farmasi topikal krim M/A yang efektif sebagai anti-inflamasi, tidak mengiritasi kulit, dan memiliki

Dalam kegiatan belajar mengajar, sumber belajar dapat digunakan, baik secara terpisah maupun terkombinasi, se- hingga mempermudah peserta didik dalam mencapai tujuan belajar atau

Terlihat bahwa pariwisata dan SDGs saling memberikan dampak yang baik satu dan lainnya, dengan meningkatnya kunjungan wisatawan secara internasional dan segmen wisata