• Tidak ada hasil yang ditemukan

Nilai-Nilai Patriotisme Dalam Novel Toba Dreams Karya T.B Silalahi Analisis: Sosiologi Sastra

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Nilai-Nilai Patriotisme Dalam Novel Toba Dreams Karya T.B Silalahi Analisis: Sosiologi Sastra"

Copied!
9
0
0

Teks penuh

(1)

NILAI-NILAI PATRIOTISME DALAM NOVEL TOBA DREAMS KARYA T.B. SILALAHI ANALISIS: SOSIOLOGI SASTRA

SKRIPSI

OLEH

AGA FRANSISKHO GINTING

110701035

PROGRAM STUDI SASTRA INDONESIA FAKULTAS ILMU BUDAYA

(2)

NILAI-NILAI PATRIOTISME DALAM NOVEL TOBA DREAMS KARYA T.B. SILALAHI: ANALISIS SOSIOLOGI SASTRA

Oleh Aga Fransiskho

110701035

Skripsi ini diajukan untuk melengkapi pernyataan memperoleh gelar sarjana ilmu sastra dan telah disetujui oleh:

Pembimbing I, Pembimbing II,

Drs. Irwansyah, M. S. Dra. Nurhayati Harahap, M.Hum.

NIP 195304251983031002 NIP 19620419 198703 2 001

Program Studi Sastra Indonesia Ketua,

(3)

PERNYATAAN

Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi ini tidak pernah diajukan untuk memperoleh gelar sarjana di perguruan tinggi. Sepengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis maupun diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis dijadikan sebagai sumber referensi pada skripsi ini dan disebutkan dalam daftar pustaka. Apabila pernyataan yang saya buat ini tidak benar, maka saya bersedia menerima sanksi berupa pembatalan gelar kesarjanaan yang saya peroleh.

Medan, Maret 2017

Penulis,

Aga Fransiskho

(4)

ABSTRAK

NILAI-NILAI PATRIOTISME DALAM NOVEL TOBA DREAMS KARYA T.B. SILALAHI: ANALISIS SOSIOLOGI SASTRA

AGA FRANSISKHO 110701035

(5)

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis sampaikan kepada Tuhan yang maha esa, yang telah memberikan kesehatan dan kemampuan kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan skripsi ini. Skripsi ini bertujuan untuk memenuhi persyaratan di Program Studi Sastra Indonesia, Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Sumatera Utara, dalam memperoleh gelar sarjana ilmu sastra.

Terima kasih kepada ayah dan ibu yang tercinta Mantis Ginting dan Kartinita Sinuraya yang telah banyak berkorban untuk saya, baik materi maupun non materi, serta abang dan adik saya juga teman-teman Koridor sastra yang selalu mengingatkan saya akan tugas akhir kuliah ini. Mereka adalah orang yang selalu memberikan dukungan dan semangat tiada henti kepada saya, agar bisa menyelesaikan skripsi ini dengan cepat sehingga dapat wisuda sarjana.

Penulis juga menyadari bahwa skripsi ini tidak akan selesai tanpa adanya dukungan dari berbagai pihak baik dalam idea atau gagasan, moral, maupun materi oleh karena itu, penulis mengucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya kepada:

1. Rektor Universitas Sumatera Utara, Bapak Prof. Dr. Runtung Sitepu, M. Hum. beserta jajarannya.

2. Dekan Fakultas Ilmu Budaya, Bapak Dr. Budi Agustono, M. S. beserta jajarannya.

3. Ketua Program Studi Sastra Indonesia, Bapak Drs. Haris Sutan Lubis, M. S. P.

(6)

5. Pak Drs. Irwansyah, M. S. selaku dosen pembimbing I yang selalu memberikan nasehat dan memotivasi saya agar menyelesaikan skripsi saya dengan cepat.

6. Ibu Dra. Nurhayati Harahap, M.Hum. yang selalu bersedia untuk membimbing saya dan memberikan dukungan serta semangat dalam penulisan skripsi ini.

7. Bapak Slamet yang telah memudahkan penulis untuk penyelesaian semua administrasi selama penulisan skripsi.

8. Semua pihak yang telah mendukung penulis dalam penyelesaian skripsi ini.

Penulis sangat menyadari bahwa skripsi ini belum sempurna, penulis sangat mengharapkan kepada pembaca agar memberi kritik dan saran yang bermanfaat demi penyempurnaan skripsi ini. Akhir kata, semoga skripsi ini dapat menambah wawasan dan pengetahuan kita bersama.

Medan, Juni 2017

Penulis,

Aga Fransiskho

(7)
(8)

DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN……….…....i

PERNYATAAN…..….……….…...ii

ABSTRAK………..……….….…iii

KATA PENGANTAR………..……….…..iv

DAFTAR ISI………..……….….vi

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah………..……….…..…...1

1.2 Rumusan Masalah………..……….……….….3

1.3 Batasan Masalah……….…………...4

1.4 Tujuan dan Manfaat Penelititan………..………...…4

1.4.1 Tujuan Penelitian……….………... 4

1.4.2 Manfaat Penelitian………...5

(9)

BAB III METODE PENELITIAN

3.1 Metode Penelitian……….…….…..12

3.2 Sumber Data………..…..12

3.3 Teknik Pengumpulan Data………..13

3.4 Teknik Analisis Data………...…14

BAB IV NILAI – NILAI PATRIOTISME YANG TERKANDUNG DALAM NOVEL TD KARYA T.B SILALAHI 4.1 Patriotisme……….…..…16

4.2 Nilai-nilai Patriotisme……….…...24

4.2.1 Cinta Tanah Air……….25

4.2.2 Rela Berkorban untuk Kepentingan Bangsa dan Negara……...28

4.2.3 Menempatkan Persatuan, Kesatuan, serta Keselamatan Bangsa dan Negara diatas kepentingan Pribadi dan Golongan…..30

Referensi

Dokumen terkait

menjadi lebih baik untuk pengolahan limbah organik menjadi biohidrogen dibandingkan dengan. fotofermentasi karena tingginya modal pembuatan fotobioreaktor

1) Media pembelajaran dapat memperjelas penyajian pesan dan informasi sehingga dapat memperlancar dan meningkatkan proses dan hasil belajar.. 2) Media pembelajaran dapat

• Pada cat lama yang daya rekatnya masih baik cukup dilakukan pengamplasan, jika lapisan catnya sudah mengelupas / mengapur harus dikerok lalu dibersihkan dengan air bersih

Dalam hal sumber daya manusia secara kuantitatif relatif tidak ada masalah, walaupun masih juga ditemui ada Kantor Bappeda yang hanya diisi oleh 2 (dua) orang, yaitu 1

Menyatakan bersedia menjadi responden penilitian yang dilakukan oleh mahasiswa S1 Program Studi Ilmu Keperawatan Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga yang

“Dasar Teknik Tenaga Listrik dan Elektronika Daya” , Edisi ke- 5, Penerbit Gramedia, Jakarta. Universitas

Tujuan penelitian ini adalah mengetahui faktor-faktor yang memengaruhi tumbuh kembang balita yang tinggal di sekitar TPA Blondo, Bawen, Kabupaten Semarang.

Puji syukur kepada Allah SWT yang selalu memberikan rahmat, hidayah, nikmat dan bimbingannya yang tiada henti selalu diberikan kepada penulis sehingga dapat