• Tidak ada hasil yang ditemukan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Oleh : Rice,S.Si

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Oleh : Rice,S.Si"

Copied!
9
0
0

Teks penuh

(1)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Oleh : Rice,S.Si

Satuan pendidikan : SMP Pembangunan LABORATORIUM UNP Kelas / Semester : VIII / II

Sub tema : Hukum Archimedes Pembelajaran ke : 1

Alokasi waktu : 2 x 40 menit KOMPETENSI INTI

1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya

2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya

3. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata

4. Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori

KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR

1.1 Mengagumi keteraturan dan kompleksitas ciptaan Tuhan tentang aspek fisik dan kimiawi, kehidupan dalam ekosistem, dan peranan manusia dalam lingkungan serta mewujudkannya dalam pengamalan ajaran agama yang dianutnya.

2.1 Menunjukkan perilaku ilmiah dalam aktivitas sehari-hari sebagai wujud implementasi sikap dalam melakukan pengamatan, percobaan dan/atau berdiskusi.

3.8. Memahami tekanan pada zat cair dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari untuk menjelaskan tekanan darah, difusi pada peristiwa respirasi, dan tekanan osmosis

Indikator

1) Mendiskripsikan tentang Hukum Archimedes dan penerapannya dalam kehidupan sehari- hari

4.3 Melakukan percobaan untuk menyelidiki Hukum Archimedes A. Tujuan Pembelajaran

1. Melalui kegiatan pengamatan presentasi PPT, Peserta didik dapat mendeskripsikan tentang Hukum Archimedes dan penerapannya

2. Peserta didik dapat Melakukan percobaan tentang konsep Hukum Archimedes

(2)

Model Pembelajaran : Discovery Learning

Metode Pembelajaran : Praktikum dan diskusi kelompok B. Kegiatan Pembelajaran

TAHAP PEMBELAJARA

N

KEGIATAN

PEMBELAJARAN

PLATFORM TEKNOLOG I

ALOKAS I

WAKTU

PROFIL PELAJAR PANCASIL A

PENDAHULUAN - Memberi salam dan mengajak berdoa Bersama (Religius) - Memeriksakesiapan

peserta didik dengan menanyakan keadaan kesehatan dan melakukan absensi peserta didik (mengenal karakteristik)

10 menit - Beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan Berakhla k Mulia

Apersepsi Guru memberikan apersepsi (berpikir logis) dengan pertanyaan:

“Sebutkan alat-alat yang bekerja berdasarkan hukum pascal

tersebut?Peserta didik merespon pertanyaan guru

- bernalar kritis

Motivasi

(membangkitkan peserta didik agar memiliki karakter ingin tahu)

Guru menayangkan gambar

- Mengapa kapal terbuat dari besi tidak

tenggelam?

- Mengapa berat beban di air lebih ringan daripada berat beban di udara?

PPT - bernalar

kritis - kreatif

Guru menyampaikan tujuan pembelajaran KEGIATAN INTI Stimulation (Pemberian

rangsangan)

Peserta didik melihat

PPT 10 menit - bernalar kritis - kreatif

(3)

Tayangan PPT tentang Materi Hukum

Archimedes

- gotong royong Problem statemen

(pertanyaan/Identifikasi masalah)

- Peserta didik diberi kesempatan untuk bertanya

setelah melihat tayangan PPT

- Guru memberikan arahan kepada peserta didik untuk duduk sesuai kelompok masing – masing.

- Guru membagikan LKPD kepada peserta didk

10 menit - bernalar kritis - kreatif - gotong

royong

Data collection (Pengumpulan data) - Peserta didik melakukan

praktik dengan kelompok masing- masing

- Guru meminta pesera didik melakukan praktik sesuai petunjuk yang ada di LKPD

20 menit - bernalar kritis - kreatif - gotong

royong

Data processing (PengolahanData) Guru memberikan

kesempatan kepada setiap kelompok untuk mendiskusikan hasil kegiatan yang sudah dilakukan dan mengolah data hasil praktik

10 - bernalar

kritis - kreatif

Verification(Pembuktian )

- Peserta didik membaca buku siswa dan

15 menit - bernalar kritis - kreatif

(4)

mengecek kembali kesesuaian materi hasil praktik dengan teori yang terdapat dalam buku siswa - Guru meminta

Perwakilan peserta didik untuk

menampilkan hasil kegiatan dan

ditanggapi oleh peserta didik yang lain

PENUTUP Generalization (menarik kesimpulan)

- Guru beserta peserta didik membuat kesimpulan dari kegiatan yang sudah dilakukan.

- Guru menjelaskan lebih lanjut tentang hukum archimedes.

- Guru memberikan evaluasi kepada masing masing peserta didik.

- Memberikan

penghargaan kepada kelompok yang terbaik dalam pembelajaran kooperatif.

- Guru

mengimformasikan materi untuk

pertemuan berikutnya.

- guru menutup pelajaran dengan berdoa dan

mengucapkan salam penutup.

5 menit - bernalar kritis - kreatif

(5)

C. Penilaian Pembelajaran

1. Teknik dan Bentuk Instrumen

Teknik Bentuk Instrumen

Pengamatan Sikap Lembar Pengamatan Sikap dan Rubrik Tes Tertulis / pengetahuan Pilihan Ganda

Tes Unjuk Kerja/ keterampilan Uji Petik Kerja dan Rubrik

2. Instrumen

a. Lembar Pengamatan Sikap

No Aspek yang dinilai 3 2 1 Keterangan 1 mengagumi material ciptaan Tuhan

2 memiliki rasa ingin tahu (curiosity) 3 menunjukkan ketekunan dan

tanggungjawab dalam belajar dan bekerja baik secara individu maupun berkelompok

Rubrik Penilaian Sikap

No Aspek yang dinilai Rubrik

1 Mengagumi material sebagai ciptaan Tuhan

1: menunjukkan ekspresi kekaguman terhadap tekanan pada zat cair dan/atau ungkapan verbal yang

menunjukkan rasa syukur terhadap Tuhan 2: belum secara eksplisit menunjukkan ekspresi

kekaguman atau ungkapan syukur, namun menaruh minat terhadap mekanisme penglihatan mata manusia dan mata serangga.

3: belum menunjukkan ekspresi kekaguman, atau menaruh minat terhadap tekanan pada zat cair atau ungkapan verbal yang menunjukkan rasa syukur

(6)

terhadap Tuhan

2 Menunjukkan rasa ingin tahu

1: menunjukkan rasa ingin tahu yang besar, antusias, terlibat aktif dalam kegiatan kelompok tentang tekanan pada zat cair

2: menunjukkan rasa ingin tahu, namun tidak terlalu antusias, dan baru terlibat aktif dalam kegiatan kelompok ketika disuruh

3: tidak menunjukkan antusias dalam pengamatan, sulit terlibat aktif dalam kegiatan kelompok walaupun telah didorong untuk terlibat

3 Menunjukkan ketekunan dan

tanggung jawab dalam belajar dan bekerja baik secara individu maupun berkelompok

1: tekun dalam menyelesaikan tugas dengan hasil terbaik yang bisa dilakukan, berupaya tepat waktu dalam menyusun laporan

2: berupaya tepat waktu dalam menyelesaikan tugas, namun belum menunjukkan upaya terbaiknya 3: tidak berupaya sungguh-sungguh dalam

menyelesaikan tugas, dan tugasnya tidak selesai

b.Tes Tertulis Pilihan Ganda

No Soal No Soal

1. Pada suatu wadah berisi air, tempat yang tekanan zat cairnya paling besar adalah ....

A. bagian dasar dari wadah B. bagian atas wadah C. bagian tengah wadah D. semuanya sama

4. Suatu benda yang dicelupkan sebagian atau seluruhnya ke dalam zat cair akan mengalami gaya apung yang besarnya ... dengan berat zat cair yang

dipindahkan oleh benda tersebut.

A. lebih kecil C. lebih besar B. sama D. bisa sama bisa 2. Kapal laut dapat terapung di

permukaan air. Hal ini disebabkan … A. massa jenis bahan pembuat kapal

lebih kecil daripada massa jenis air

B. massa jenis seluruh kapal lebih

(7)

kecil daripada massa jenis air C. massa jenis bahan pembuat kapal

lebih besar daripada massa jenis air

D. massa jenis bahan pembuat kapal sama dengan massa jenis air 3. Sebuah benda di dalam zat cair

akan mengapung jika ....

A. Fa < w B. Fa = w C. Fa > w D. massanya kecil

Rubrik Penilaian Tes Pilihan Ganda 1. Jumlah soal = 5 butir soal 2. Bobot tiap soal = 20

3. Skor Ideal = 5 x 20 = 100

C. Tes Unjuk Kerja

Pedoman Penilaian Kinerja / praktek

No Aspek yang Dinilai

Skor

0 1 2 3 4

1 Menyiapkan alat dan bahan yang diperlukan

2 Melakukan kegiatan praktikum 3 Membuat laporan

Jumlah

Skor Maksimum

Nilai Akhir = Skor yang didapat x 100

(8)

Rubrik Penilaian Kinerja

No Indikator Rubrik

1 Menyia

pkan alat dan bahan

2 = Menyiapkan seluruh alat dan bahan yang diperlukan.

1 = Menyiapkan sebagian alat dan bahan yang diperlukan.

0 = Tidak menyiapkan alat bahan

2 Melakukan praktek hukum archimedes

4 = Melakukan 5 langkah kerja dengan tepat.

3 = Melakukan 4 langkah kerja dengan tepat.

2 = Melakukan 3 langkah kerja dengan tepat.

1 = Melakukan 2 langkah kerja dengan tepat.

0 = Tidak melakukan langkah kerja.

Langkah kerja:

1. Menyediakan tiga buah gelas bening yang sama ukurannya, yang sama-sama di isi dengan ¾ air putih

2. Masukan telur yang pertama ke gelas pertama

3. Masukan 2 sendok makan garam halus ke gelas yang kedua,diaduk sampai garam larut dengan air, lalu masukkan telur yang kedua kedalam gelas tersebut.

4. Masukan 4 sendok makan garam halus ke gelas yang ketiga,diaduk sampai garam larut dengan air, lalu masukkan telur yang ketiga kedalam gelas tersebuat.

5. Mengamati yang terjadi dengan ketiga telur yang ada di dalam gelas.

3 Membuat

laporan

3 = Memenuhi 3 kriteria 2 = Memenuhi 2 kriteria 1 = Memenuhi 1 kriteria 0 = Tidak memenuhi kriteria Kriteria laporan:

1. Memenuhi sistematika laporan (judul, tujuan, alat dan bahan, prosedur, data pengamatan, pembahasan, kesimpulan)

2. Data, pembahasan, dan kesimpulan benar

3. Komunikatif

(9)

Referensi

Dokumen terkait

Pada aspek teoritik akan dibahas tentang pengertian kultur sekolah, peran kultur sekolah dalam membangun mutu sekolah, karakteristik kultur sekolah, komponen kultur

Deskripsi Mata Kuliah : Melalui mata kuliah ini akan dibahas tentang konsep Kesenjang Antar Genger, konsep dan teori Gender serta analisisnya, serta Norma

Setelah diadakan Koreksi Aritmatik terhadap panawaran yang masuk dari urutan Penawar Terendah ke - 1 ( Pertama ) s/d Penawar Urutan 3 ( Tiga ) / terakhir pada saat pembukaan

Demikian pula, dalam pasar bebas, setiap permintaan berlebih (atau kekurangan) akan menyebabkan kenaikan harga, mengurangi kuantitas yang diminta (sebagai pelanggan adalah harga

[r]

Menilik pada hasil akhir penilaian risiko menggunakan matriks 5x5, dapat disimpulkan bahwa berdasarkan frekuensi kejadian dan konsekuensi yang direpresentasikan menggunakan

[r]

Berdasarkan Berita Acara Hasil Pelelangan ( BAHP ) Nomor 11/P.04/POKJA ULP KONSTRUKSI/CK- BB/IV/2013 Tanggal 5 April 2013, Kegiatan Pembangunan Gedung Kantor, kami yang bertanda