• Tidak ada hasil yang ditemukan

(ABSTRAK) SURVEI KESEGARAN JASMANI SISWA KELAS V PUTRA SD NEGERI GUGUS MONGINSIDI KECAMATAN WONOPRINGGO KABUPATEN PEKALONGAN TAHUN 2008/2009.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "(ABSTRAK) SURVEI KESEGARAN JASMANI SISWA KELAS V PUTRA SD NEGERI GUGUS MONGINSIDI KECAMATAN WONOPRINGGO KABUPATEN PEKALONGAN TAHUN 2008/2009."

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

SURVEI KESEGARAN JASMANI SISWA KELAS V

PUTRA SD NEGERI GUGUS MONGINSIDI

KECAMATAN WONOPRINGGO

KABUPATEN PEKALONGAN

TAHUN 2008/2009

SKRIPSI

Diajukan dalam rangka Penyelesaian Studi Strata 1

untuk mencapai gelar Sarjana Pendidikan

Oleh

LULUK PUJIASTUTI

6101907055

PENDIDIKAN JASMANI KESEHATAN DAN REKREASI

FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN

(2)

ii

SARI

Luluk Pujiastuti. 2009. Survei Kesegaran Jasmani Siswa Kelas V Putra SD Negeri Gugus Monginsidi Kecamatan Wonopringgo Kabupaten Pekalongan Tahun 2008/2009. Skripsi, Jurusan Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi, Fakultas Ilmu Keolahragaan, Universitas Negeri Semarang.

Kata Kunci adalah Kesegaran Jasmani.

Dalam penelitian ini permasalahan yang diangkat adalah bagaimana kesegaran jasmani siswa SD Negeri Putera kelas V Gugus Monginsidi Kecamatan Wonopringgo Kabupaten Pekalongan Tahun Pelajaran 2009. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana tingkat kesegaran jasmani siswa SD Negeri Putera kelas V Gugus Monginsidi Kecamatan Wonopringgo Kabupaten Pekalongan Tahun Pelajaran 2009.

Populasi penelitian berjumlah 43 siswa putera kelas V SD Negeri Gugus Monginsidi Kecamatan Wonopringgo Kabupaten Pekalongan Tahun Pelajaran 2009. Teknik pengambilan sampel adalah Total Sampling. Jumlah sampel yang diambil adalah 43 siswa dari seluruh jumlah populasi yang ada yaitu 43 siswa. Teknik pengumpulan data yaitu teknik menggunakan tes. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif prosentase.

Berdasarkan analisis deskriptif persentase, tingkat kesegaran jasmani pada Siswa SD Putra Kelas V Gugus Monginsidi Kec. Wonopringgo untuk kategori sedang menunjukkan jumlah persentase paling besar yaitu 40 %, kategori baik 29%, kategori kurang 19 % dan kategori kurang sekali 2 %.

Referensi

Dokumen terkait

Berdasarkan hasil analisis data secara statistik diketahui bahwa baik secara simultan maupun parsial Sosialisasi perbankan syariah yang terdiri dari: media yang digunakan (X 1

Some tips for mathematics teachers for teaching and learning mathematics activities based on Gardner's multiple intelligences are: (1) each student has

Biopsi jarang diperlukan untuk kepentingan diagnosis kondiloma akuminata, namun sering dianjurkan untuk yang dicurigai ganas atau memiliki potensi ganas, terdapat lesi

Hadirnya buku ini diharapkan juga bisa m engispirasi gene- rasi m uda (khususn ya di lin gkun gan Muham m adiyah) un tuk dapat kem bali kepada n ilai-n ilai Al-Qur’an , berfikir un

Kemampuan dalam berbahasa akademik, yakni penguasaan kaidah bahasa Indonesia yang meliputi tata bahasa (struktur), diksi, dan ejaan dan aplikasinya dalam tulisan (dan juga

Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Terdapat pengaruh yang positif dengan diterapkannya pemberian reward dalam pembelajaran terhadap aktivitas siswa.. Hal ini dapat

Nigella sativa seed extract was able to reduce the breast cell damage and proliferation. This study indicated