RANCANGAN SISTEM INFORMASI PEMBELIAN TUNAI PADA
TOKO DEDECOM
DENGAN METODOLOGI BERORIENTASI OBYEK
Oleh :
DANU GUSTIANSYAH 0822300261
PROGRAM STUDI MANAJEMEN INFORMATIKA STMIK ATMA LUHUR PANGKALPINANG
JULI 2011
RANCANGAN SISTEM INFORMASI PEMBELIAN TUNAI PADA
TOKO DEDECOM
DENGAN METODOLOGI BERORIENTASI OBYEK
TUGAS AKHIR
Diajukan sebagai syarat meraih Gelar Ahli Madya
Oleh :
DANU GUSTIANSYAH 0822300261
PROGRAM STUDI MANAJEMEN INFORMATIKA STMIK ATMA LUHUR PANGKALPINANG
JULI 2011
ABSTRAKSI
TOKO DEDECOMmerupakan usaha yang bergerak di bidang perdagangan.Sistem pengolahan data dengan menggunakan teknologi komputer adalah bentuk alternatif yang baik dan efisien dalam menyelesaikan masalah atau pekerjaan yang berhubungan dengan proses penggunaan terhadap data dalam sebuah perusahaan agar data yang diolah menjadi sebuah informasi yang berguna bagi perusahaan.
Mengingat bahwa TOKO DEDECOM cukup terkenal di kalangan masyarakat, maka di dalam memberikan pelayanan yang maksimal kepada pelanggan dan supplier dalam bidang perdagangan, TOKO DEDECOMdituntut untuk memiliki kecepatan dan keakuratan mengenai penyajian data, terutama yang berhubungan dengan proses pembelian barang secara tunai.
Sistem pembeliannya masih dilakukan secara manual sehingga seringkali terjadi masalah baik dalam proses pemesanan barang yang masih dicatat di sebuah kertas dan tidak adanyapengarsipan, serta tidak adanya penyimpanan data-data pembelian, maupun proses pembuatan laporan yang memerlukan waktu yang lama.
Dari permasalahan yang dihadapi TOKO DEDECOMperlu dibuat sebuah sistem informasi yang profesional, terintegrasi, dan efisien agar kelancaran dalam aktivitas penjualan dan pembelian lebih efektif. Sehinggaproses pemesanan akan lebih lancar, pendataannya lebih baik dan cepat, membuat pekerjaan menjadi rapi, mempermudah pembuatan laporan, dan memudahkan beberapa pekerjaan khususnya pelayanan terhadap supplier.
i
KATA PENGANTAR
Pertama-tama sekali Penulis ingin mengucapkan syukur Alhamdulillah Ya Allah.Segala Puji dan Syukur yang sebesar-besarnya Penulis panjatkan kehadirat Allah S.W.T atas limpahan rahmat dan kasih sayang-Nya yang telah memberikan kelancaran, kemudahan dan pertolongan kepada penulis sehingga penulisan Tugas Akhir ini dapat terselesaikan dengan baik.
Adapun tujuan penulisan Tugas Akhir ini sebagai bagian dari syarat untuk mencapai gelar Ahli Madia Komputer Program Studi Manajemen Informatika di Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer (STMIK) Atma Luhur.Dalam penyusunan Tugas Akhir ini, Penulis mengambil judul “Rancangan Sistem Informasi Pembelian Tunai pada TOKO DEDECOM dengan Metodologi Berorientasi Obyek”.
Sebagai ungkapan rasa syukur Penulis, tidak lupa Penulis sampaikan ucapan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada semua pihak yang telah sangat berjasa dalam penulisan Tugas Akhir ini.
Ucapan terima kasih Penulis sampaikan kepada :
1. Allah S.W.T yang telah mengijinkan Penulis untuk menyelesaikan Tugas Akhir inidengan baik, karena hanya dengan ijin_Mu semua hal yang ada di dunia ini dapatterjadi.
2. Kedua orang tua terhebat di dunia yang tidak pernah berhenti memberikandukungan kepada penulis, baik dalam bentuk moriil, materiil, doa, semangat sertakasih sayang yang tulus. Semoga Tugas Akhir menjadi salah satu hal yang dapatmembahagiakan dan membanggakan bagi kalian.
Love U all…
3. Bapak Ibnu Choirul Awwal, M.Kom selaku Ketua Program Studi Manajemen Informatika.
4. Bapak Dr. Moedjiono , M.Sc selaku Ketua STMIK Atma Luhur.
ii
5. Bapak Ellya Helmud, M.Komselaku Dosen Pembimbing TA yang telahmemberikan bimbingan dan pengarahan dengan penuh kesabaran dalam penyusunan Tugas Akhir ini.
6. Bapak Erianto selaku Pimpinan Toko DEDECOM sekaligus staff pembelian yang telah memberikan izin kepada penulis untuk melakukan riset. Terima kasih atas kerjasama yang sangat baik.
7. Dwi Buntari yang telah memberikan cinta, kasih sayang, semangat, doadan motivasi kepada penulis, terima kasih Mama. Semoga Tugas Akhir aku bisa jadi motivasi buat kamu ☺
8. Saudara-saudara dan teman-teman di luar kampus yang tidak bisa disebutkan satuper satu yang selalu mendoakan dalam kelancaran penyusunan Tugas Akhir ini.
Penulis menyadari sepenuhnya bahwa Tugas Akhir ini masih jauh dari sempurna,masih banyak kekurangan dan kelemahan yang ditemukan, hal ini disebabkan karena keterbatasan kemampuan penulis. Untuk itu dengan segala kerendahan hati penulis selalu siap menerima kritik dan saran yang sifatnya membangun dari pembaca demi kemajuan bagi diri penulis pribadi.Penulis juga menyadari sepenuhnya bahwa Tugas Akhir ini tidak mungkin terlaksana tanpa bantuan, petunjuk, bimbingan dan saran-saran dari berbagai pihak.
Demikianlah kata pengantar yang dapat Penulis sampaikan, semoga laporan Tugas Akhir ini dapat menjadi acuan bagi rekan-rekan mahasiswa khususnya di Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer (STMIK) Atma Luhur.
Pangkalpinang, Juli 2011
Penulis
iii
DAFTAR GAMBAR
Halaman
Gambar III.1 : Struktur Organisasi ... 30
Gambar III.2 : Activity Diagram Pemesanan Barang ... 33
Gambar III.3 : Activity Diagram Penerimaan Barang ... 34
Gambar III.4 : Activity Diagram Pembuatan Laporan Pembelian... 35
Gambar III.5 : Use Case Diagram ... 42
Gambar IV.1 : Entity Relationship Diagram (ERD) ... 49
Gambar IV.2 : Transformasi ERD ke LRS ... 50
Gambar IV.3 : Logical Record Structure (LRS) ... 51
Gambar IV.4 : Struktur Tampilan ... 61
Gambar IV.5 : Rancangan Layar Menu Utama... 62
Gambar IV.6 : Rancangan Layar Menu Utama Master ... 63
Gambar IV.7 : Rancangan Layar Entry Data Barang... 64
Gambar IV.8 : Rancangan Layar Entry Data Supplier... 65
Gambar IV.9 : Rancangan Layar Entry Data Expedisi ... 66
Gambar IV.10 : Rancangan Layar Menu Utama Pesanan Barang ... 67
Gambar IV.11 : Rancangan Layar Entry Pesanan... 68
Gambar IV.12 : Rancangan Layar Cetak Pesanan ... 69
Gambar IV.13 : Rancangan LayarEntry Nota Beli ... 70
Gambar IV.14 : Rancangan Layar Entry STTTB ... 71
Gambar IV.15 : Rancangan LayarCetak Laporan Pembelian ... 71
Gambar IV.16 : Sequence Diagram Entry Data Barang ... 72
Gambar IV.17 : Sequence Diagram Entry Data Supplier ... 73
Gambar IV.18 : Sequence Diagram Entry Data Expedisi ... 74
Gambar IV.19 : Sequence Diagram Entry Pesanan ... 75
Gambar IV.20 : Sequence Diagram Cetak Pesanan ... 76
Gambar IV.21 : Sequence Diagram Entry Nota Beli ... 77
iv
Gambar IV.22 : Sequence Diagram Entry STTTB ... 78 Gambar IV.23 : Sequence Diagram Cetak Laporan Pembelian ... 79 Gambar IV.24 : Class Diagram ... 80
v
DAFTAR LAMPIRAN
Halaman Lampiran A : DokumenKeluaran Sistem Berjalan
Lampiran A-1 : Pesanan ... 86
Lampiran A-2 : Laporan Pembelian ... 87
Lampiran B : Dokumen Masukan Sistem Berjalan Lampiran B-1 : Nota ... 89
Lampiran B-2 : Surat Tanda Terima Titipan Barang (STTTB) ... 90
Lampiran C : Rancangan Keluaran Sistem Usulan Lampiran C-1 : Pesanan ... 92
Lampiran C-2 : Laporan Pembelian ... 93
Lampiran D : Rancangan Masukan Sistem Usulan Lampiran D-1 : Data Barang ... 95
Lampiran D-2 : Data Supplier ... 96
Lampiran D-3 : Data Expedisi ... 97
Lampiran D-5 : Nota Beli ... 98
Lampiran D-6 : STTTB ... 99
vi
DAFTAR TABEL
Halaman
Tabel IV.1: Tabel Supplier ... 52
Tabel IV.2 : Tabel Pesanan ... 52
Tabel IV.3: Tabel Pesan ... 52
Tabel IV.4: Tabel Barang ... 52
Tabel IV.5: Tabel NotaBeli ... 52
Tabel IV.6: Tabel STTTB ... 53
Tabel IV.7: Tabel Expedisi ... 53
Tabel IV.8: Tabel Spesifikasi File Supplier ... 53
Tabel IV.9 : Tabel Spesifikasi File Pesanan ... 54
Tabel IV.10 :Tabel Spesifikasi File Pesan ... 55
Tabel IV.11 :Tabel Spesifikasi File Barang ... 55
Tabel IV.12 :Tabel Spesifikasi File NotaBeli ... 56
Tabel IV.13 :Tabel Spesifikasi File STTTB ... 57
Tabel IV.14 :Tabel Spesifikasi File Expedisi ... 57
vii
DAFTAR SIMBOL
1. Activity Diagram
Start State
Menggambarkan awal dari suatu aktivitas yang berjalan pada sistem.
End State
Menggambarkan akhir dari suatu aktivitas yang berjalan pada sistem.
Activity
Menggambarkan aktivitas yang dilakukan pada sistem.
Swimlane
Menggambarkan pembagian / pengelompokkan berdasarkan tugas dan fungsi tersendiri.
Transition to Self
Menggambarkan hubungan antara state atau activity yang kembali kepada state atau activity itu sendiri.
Transition State
Menggambarkan hubungan antara dua state, dua activity, ataupun antara state dan activity.
NewSwimlane
viii
Decision
Menggambarkan kondisi dari sebuah aktivitas yang bernilai benar/salah.
State
Menggambarkan kondisi, situasi ataupun tempat untuk beberapa aktivitas.
Fork
Menggambarkan aktivitas yang dimulai dengan sebuah aktivitas dan diikuti oleh dua atau lebih aktivitas yang harus dikerjakan.
Join
Menggambarkan aktivitas yang dimulai dengan dua atau lebih aktivitas yang sudah dilakukan dan menghasilkan sebuah aktivitas.
2. Use Case Diagram
Actor
Menggambarkan orang atau sistem yang menyediakan atau menerima informasi dari sistem atau menggambarkan pengguna software aplikasi (user).
ix
Use Case
Menggambarkan fungsional dari suatu sistem, sehingga pengguna sistem paham dan mengerti mengenai kegunaan sistem yang akan dibangun.
Association
Menggambarkan hubungan antara actor dengan use case.
3. Class Diagram
Class
Menggambarkan keadaan (atribut/property) dari suatu objek.
Class memiliki tiga area pokok, yaitu: nama, atribut, method.
Nama menggambarkan nama dari class/objek.
Atribut menggambarkan batasan dari nilai yang dapat dimiliki oleh property tersebut.
Method menggambarkan implementasi dari layanan yang dapat diminta dari beberapa object dari class, yang mempengaruhi behaviour.
Association
Menggambarkan mekanisme komunikasi suatu objek dengan objek lainnya. Dapat juga menggambarkan ketergantungan antar kelas.
NewClass name name2 name3
opname() opname2() opname3()
x
Aggregate
Menggambarkan bahwa suatu objek secara fisik dibentuk dibentuk dari objek-objek lain, atau secara logis mengandung objek lain.
Multiplicity
Menggambarkan banyaknya objek yang terhubung satu dengan lainnya. Contoh:
Indicator Meaning Example 0..1 Zero or one
0..* Zero or more
0..n Zero to n (where n > 1) 0..3
1 One only
1..* One or more
1..n One to n (where n > 1) 1..5
* Many
N Only n (where n > 1) 9 n..* N oe more, where n > 1) 7..*
n..m Where n & m both > 1 3..10
4. Sequence Diagram
Actor
Menggambarkan seseorang atau sesuatu (seperti perangkat, sistem lain) yang berinteraksi dengan sistem.
xi
Boundary
Menggambarkan interaksi antara satu atau lebih actor dengan sistem, memodelkan bagian dari sistem yang bergantung pada pihak lain disekitarnya dan merupakan pembatas sistem dengan dunia luar.
Control
Menggambarkan “perilaku mengatur”, mengkoordinasikanperilaku sistem dan dinamika dari
suatu sistem, menanganitugas utama dan mengontrol alur kerja suatu sistem.
Entity
Menggambarkan informasi yang harus disimpan oleh sistem(struktur data dari sebuah sistem).
Object Message
Menggambarkan pesan/hubungan antar obyek, yangmenunjukan urutan kejadian yang terjadi.
Message to Self
Menggambarkan pesan/hubungan obyek itu sendiri, yangmenunjukan urutan kejadian yang terjadi.
xii
Return Message
Menggambarkan pesan/hubungan antar obyek, yang menunjukan urutan kejadian yang terjadi.
Object
Menggambarkan abstraksi dari sebuah entitas nyata/tidak nyatayang informasinya harus disimpan.
xiii
DAFTAR ISI
Halaman
Abstraksi ... i
Kata Pengantar ... ii
Daftar Gambar ... iv
Daftar Lampiran ... vi
Daftar Tabel ... vii
Daftar Simbol ... viii
Daftar Isi ... xiv
BAB I PENDAHULUAN 1. Latar Belakang ... 1
2. Masalah ... 1
3. Tujuan Penulisan ... 2
4. Batasan Masalah ... 2
BAB II engan UML ... 12
... 12
5. Metode Penelitian ... 2
6. Sistematika Penulisan ... 5
LANDASAN TEORI 1. Konsep Sistem Informasi ... 7
a. Konsep Dasar Sistem dan Informasi ... 7
b. Konsep Dasar Sistem Informasi ... 10
2. Analisa dan Perancangan Sistem Berorientasi Obyek d a. UML ... b. Analisa Sistem Berorientasi Obyek ... 13
1) Activity Diagram ... 14
2) Analisa Dokumen Keluaran ... 16
3) Analisa Dokumen Masukan ... 16
4) UseCase Diagram ... 16
5) Deskripsi Use Case ... 20
xiv
c. Perancangan Sistem Berorientasi Obyek ... 20
1) ERD ... 21
3. BAB III 3. 5. 7. 2) LRS ... 22
3) Tabel ... 22
4) Spesifikasi Basis Data ... 23
5) Rancangan Dokumen Keluaran ... 23
6) Rancangan Dokumen Masukan ... 24
7) Rancangan Layar Program ... 24
8) Sequence Diagram ... 24
9) Class Diagram ... 25
Teori Pendukung SistemPembelian ... 27
a. Pengertian Pembelian ... 27
b. Pengertian Sistem Pembelian Tunai ... 27
c. Jenis-jenis Pembelian ... 27
d. Kebutuhan Perangkat Lunak Sistem Informasi Pembelian ... 28
ANALISA SISTEM 1. Tinjauan Organisasi ... 29
a. Sejarah Toko DEDECOM ... 29
b. Tujuan Didirikannya Toko DEDECOM ... 29
c. Struktur Organisasi ... 30
d. Pembagian Tugas dan Tanggung Jawab ... 30
2. Analisa Proses ... 32
Analisa Keluaran ... 35
4. Analisa Masukan ... 36
Identifikasi Kebutuhan ... 39
6. UseCase Diagram ... 42
Deskripsi UseCase ... 43
xv
xvi BAB IV
1.
BAB V PENUT
1. Kesimpulan ... 81
... 81
Daftar Pustaka Lampira Lampiran B Lampiran Lampiran D Lampira Lampiran Kartu Bim RANCANGAN SISTEM Rancangan Basis Data ... 49
a. ERD ... 49
b. Transformasi ERD ke LRS ... 50
c. LRS ... 51
d. Tabel ... 52
e. Spesifikasi Basis Data ... 53
2. Rancangan Antar Muka ... 58
a. Rancangan Keluaran ... 58
b. Rancangan Masukan ... 59
c. Rancangan Dialog Layar ... 61
1) Struktur Tampilan ... 61
2) Rancangan Layar ... 62
d. Sequence Diagram ... 72
3. Rancangan Class Diagram ... 80
UP 2. Saran ... ... 83
n A Keluaran Sistem Berjalan ... 85
Masukan Sistem Berjalan ... 88
C Rancangan Keluaran ... 91
Rancangan Masukan ... 94
n E Surat Keterangan Riset ... 100
bingan TA ... 102