• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGENDALIAN PERSEDIAAN BAHAN BAKU DENGAN PENDEKATAN EOQ PROBABILISTIC DIKOMBINASIKAN DENGAN ALGORITMA GENETIKA (Studi kasus di PT. Mondrian Klaten).

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PENGENDALIAN PERSEDIAAN BAHAN BAKU DENGAN PENDEKATAN EOQ PROBABILISTIC DIKOMBINASIKAN DENGAN ALGORITMA GENETIKA (Studi kasus di PT. Mondrian Klaten)."

Copied!
7
0
0

Teks penuh

(1)

TUGAS AKHIR

PENGENDALIAN PERSEDIAAN BAHAN BAKU DENGAN

PENDEKATAN EOQ

PROBABILISTIC

DIKOMBINASIKAN

DENGAN

ALGORITMA GENETIKA

(Studi kasus di PT. Mondrian Klaten)

Diajukan Sebagai Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Teknik Jurusan Teknik Industri Fakultas Teknik

Universitas Muhammadiyah Surakarta

Disusun Oleh:

DIAN AYU PERTIWI D 600 050 069 05.6.106.03064.5.069

JURUSAN TEKNIK INDUSTRI FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

(2)

BAB I PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang Masalah

Perencanaan dan pengendalian produksi sangat diperlukan dalam suatu

perusahaan untuk menjamin kelancaran produksi yang dilakukan.

Perencanaan dan pengendalian produksi perlu mempertimbangkan semua

keterbatasan perusahaan, terutama yang menyangkut persediaan material

dan kapasitas yang dibutuhkan untuk dapat menghasilkan produk yang

menguntungkan sesuai dengan selera konsumen, mempunyai kualitas yang

baik dan tersedia pada waktu yang disepakati.

Bahan baku merupakan faktor utama di dalam perusahaan untuk

menunjang kelancaran proses produksi, baik dalam perusahaan besar

maupun perusahaan kecil. Kesalahan menentukan besarnya investasi (modal

yang tertanam) dalam mengotrol bahan baku pada persediaan akan menekan

keuntungan perusahaan. Adanya persediaan bahan baku yang terlalu besar

dibandingkan kebutuhan perusahaan akan menambah beban bunga, biaya

pemeliharaan dan penyimpanan dalam gudang, serta kemungkinan

terjadinya penyusutan dan kualitas yang tidak bisa dipertahankan, sehingga

semuanya ini akan mengurangi keuntungan perusahaan. Demikian pula

sebaliknya, persediaan bahan baku yang terlalu kecil dalam perusahaan akan

mengakibatkan kemacetan dalam produksi, sehingga perusahaan akan

(3)

Dalam pengadaan bahan baku, manajemen PT. MONDRIAN kurang

memperhatikan besar kecilnya persediaan bahan baku yang mereka miliki.

Kadang-kadang bahan baku yang mereka miliki cukup besar namun

kadang-kadang pula mereka kekurangan bahan baku pada saat pesanan melonjak.

Hal tersebut dapat dilihat dari keadaan pada waktu menjelang lebaran dan

setelah lebaran. Karena persediaan bahan baku di dalam perusahaan tersebut

sangat penting maka diperlukan perencanaan yang baik dalam pengendalian

bahan baku yang optimal. Perencanaan dalam jumlah optimal berarti

kebutuhan bahan baku perusahaan dapat terpenuhi, akan tetapi perusahaan

mempunyai total biaya persediaan yang paling minimal. Kriteria-kriterianya

adalah menentukan jumlah pemesanan (order quantity) serta waktu

pemesanan (reorder point) yang optimal untuk meminimumkan biaya

persediaan (Total Inventory Cost – TIC).

Pada kasus yang sama pada perusahaan yang lain Bernandus dkk.

melakukan penelitian tentang penggunaan algoritma genetika pada model

EOQ probabilistic dalam menentukan order quantity dan reorder point

untuk meminimalkan biaya inventory yang bertujuan mencari solusi optimal

dari jumlah pemesanan (order quantity) dan titik pesan kembali (reorder

point) sehingga didapatkan total biaya inventory yang minimal dengan

menggunakan model EOQ probabilistic dan mengaplikasikan algoritma

(4)

Oleh karena itu penulis mengangkat tema ”Pengendalian Persediaan

Bahan Baku Dengan Pendekatan EOQ Probabilistic Dikombinasikan

DenganAlgoritma Genetika (Studi kasus di PT. Mondrian Klaten)”.

1.2.Perumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah yang telah diuraikan di atas,

maka masalah yang dihadapi adalah:

“Bagaimana mencari solusi optimal dari perencanaan kebutuhan

bahan baku sehingga didapatkan total biaya inventory yang minimal”.

1.3. Batasan Masalah

Agar dalam pelaksanaannya lebih mengarah pada maksud dan

tujuan penulisan, maka dilakukan pembatasan permasalahan:

1. Penelitian dilakukan di gudang bahan baku PT. MONDRIAN yang

beralamat di Jln. KH Hasim Ashari 171 (bay pass) Klaten.

2. Data yang diambil dari persediaan kain untuk 1 jenis merk produk.

3. Data yang diambil dari bulan Januari-Desember 2008.

4. Metode yang digunakan adalah EOQ Probabilistic dikombinasikan

dengan algoritma genetika menggunakan software MATLAB (Matrik

(5)

1.4. Tujuan Penelitian

Dengan adanya penelitian mengenai solusi optimal dari masalah

persediaan ini diharapkan dapat memenuhi tujuan yang diinginkan, yaitu

sebagai berikut:

1. Mengetahui kondisi system persediaan perusahaan saat ini.

2. Mencari solusi optimal dengan menggunakan EOQ Probabilistic

dikombinasikan denganalgoritma genetika serta metode Q Probabilistik

untuk pembanding.

1.5. Manfaat Penelitian 1. Perusahaan

a. Memberikan masukan pada perusahaan untuk solusi optimal dalam

hal jumlah pesanan (order quantity) dan titik pemesanan kembali

(reorder point), sehingga biaya inventory bahan baku dapat ditekan.

b. Dengan penelitian ini diharapkan dapat dijadikan informasi untuk

bahan pertimbangan dalam penentuan kebijaksanaan pengadaan

bahan baku kedepan sehingga akan lebih efektif dan efisien.

2. Peneliti

Penelitian ini merupakan teori yang telah diperoleh di bangku kuliah

dengan kondisi sesungguhnya pada suatu perusahaan dan juga untuk

menambah wawasan mengenai penggunaan Model EOQ (Economical

(6)

genetika. Serta dapat digunakan sebagai sumber informasi bagi peneliti

selanjutnya.

1.6. Sistematika Penulisan Laporan

Untuk memperjelas pemahaman terhadap penelitian ini maka akan

diuraikan tentang sistematika penulisan tugas akhir sebagai berikut:

BAB I PENDAHULUAN

Bab ini berisi tentang latar belakang, perumusan masalah, batasan

masalah, tujuan penelitian, manfaat penelitian dan sistematika

penulisan laporan.

BAB II LANDASAN TEORI

Bab ini berisi tentang definisi dan penjelasan dari teori persediaan

bahan baku, jenis-jenis persediaan, Biaya Inventory, Economical

Order Quantity, dan Ongkos Pesan, Biaya Kekurangan Persediaan

(Stock Out Cost, Biaya Penyimpanan (Holding Cost), Titik

Pemesanan Ulang (Reorder Point) EOQ Probabilistic, Algoritma

Genetika, EOQ Probabilistic dikombinasikan dengan algoritma

genetik, Penelitian Lain yang Mendukung Tugas Akhir ini serta

beberapa penjelasan mengenai istilah yang terkait dengan

(7)

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

Bab ini berisi tentang objek penelitian, teknik pengumpulan data,

teknik analisis data dan pengolahan data serta kerangka

pemecahan masalah (flow chart penelitian).

BAB IV PENGUMPULAN, PENGOLAHAN DATA DAN ANALISIS HASIL PENELITIAN

Bab ini menguraikan tentang:

1. Pengumpulan Data, yang meliputi: permintaan bahan baku

(D), biaya penyimpanan (h), biaya shortage (p) dan biaya

pesan (K)

2. Pengolahan Data dan Analisis Hasil, terdiri dari: perhitungan

solusi optimal dalam hal jumlah pesanan (order quantity) dan

titik pemesanan kembali (reorder point). Serta analisa

terhadap hasil perhitungan/ pengolahan data.

BAB V PENUTUP

Referensi

Dokumen terkait

Dari hasil penelitian diperoleh kesimpulan bahwa dengan perancangan media pembelajaran berbasis TIK dapat dijadikan salah satu alternatif pembelajaran yang menarik,

Berdasarkan hasil wawancara dengan beberapa informan di atas dapat disimpulkan bahwa peran atau fungsi pendidikan lainnya yang diberikan oleh SLB ini dalam

Program Wave Creator ini mempermudah pembuatan file Wav dengan tampilan yang menarik dan hasilnya sama dengan suara yang masuk dari kaset tape. Dan Cannamp3 ini sangat mudah

Amanat Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah , menyatakan bahwa Renja SKPD disusun sebagai penjabaran Rensta SKPD untuk jangka waktu 1 (satu)

Untuk itu sebagai pemecahannya penulis membuat suatu program aplikasi yang dapat membantu kelancaran pengolahan data tersebut dan menampilkan laporan hasil transaksi (keluar

[r]

Melalui penulisan ilmiah yang berjudul âPenggunaan teknik OOP Dengan Operator Overloading Pada Matriks,â Penulis menjelaskan bagaimana cara pembebanlebihan operator-operator dalam

Rencana kerja Dinas Pengelolaan Sumber Daya Air, Kabupaten Pesisir Selatan tahun 2015. memuat tujuan, sasaran, kebijakan, program prioritas dan kegiatan