• Tidak ada hasil yang ditemukan

Strategi dan Sikap Masyarakat Terhadap Program Corporate Social Responsibility (CSR) Pelindo I di Provinsi Sumatera Utara

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Strategi dan Sikap Masyarakat Terhadap Program Corporate Social Responsibility (CSR) Pelindo I di Provinsi Sumatera Utara"

Copied!
24
0
0

Teks penuh

(1)

STRATEGI DAN SIKAP MASYARAKAT TERHADAP

PROGRAM CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR)

PELINDO I DI PROVINSI SUMATERA UTARA

T E S I S

Oleh:

AINAL MARDIAH

147018013/MEP

MAGISTER EKONOMI PEMBANGUNAN

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS

SUMATERA UTARA MEDAN

(2)

STRATEGI DAN SIKAP MASYARAKAT TERHADAP

PROGRAM CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR)

PELINDO I DI PROVINSI SUMATERA UTARA

T E S I S

Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Gelar Magister Sains dalam Program Studi Ilmu Ekonomi Pembangunan pada Fakultas Ekonomi

dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

Oleh:

AINAL MARDIAH

147018013/MEP

MAGISTER EKONOMI PEMBANGUNAN

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS

SUMATERA UTARA MEDAN

(3)

Judul Tesis : STRATEGI DAN SIKAP MASYRAKAT TERHADAP PROGRAM CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR) PELINDO I DI PROVINSI SUMATERA UTARA

Nama Mahasiswa : Ainal Mardiah Nomor Pokok : 147018013

Program Studi : Ekonomi Pembangunan

Menyetujui Dosen Pembimbing

(Prof. Dr. Sya’ad Afifuddin, M.Ec) (

Ketua Pembimbing Anggota Pembimbing Dr. Rahmanta, MSi)

Ketua Program Studi Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Magister Ekonomi Pembangunan

(4)

Tanggal Lulus : 08 Desember 2016 Telah Diuji pada

Tanggal : 08 Desember 2016

PANITIA PENGUJI TESIS

Ketua : Prof. Dr. Sya’ad Afifuddin, M.Ec

Anggota : Dr. Rahmanta, M.Si : Prof. Dr. HB. Tarmizi, SU Dr, Rujiman, MA

Dr. M. Akbar Siregar, M.Si

(5)

PERNYATAAN

Saya yang bertandatangan di bawah ini Nama : Ainal Mardiah

NIM : 147018013

dengan ini saya menyatakan Tesis yang berjudul: “STRATEGI DAN SIKAP MASYRAKAT TERHADAP PROGRAM CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR) PELINDO I DI PROVINSI SUMATERA UTARA”.

Adalah benar hasil kerja saya sendiri dan belum dipublikasikan oleh siapapun sebelumnya. Sumber-sumber data dan informasi yang digunakan telah dinyatakan secara benar dan jelas.

Medan, 08 Desember 2016 Yang membuat pernyataan

(6)

ABSTRAK

Corporate Sosial Responsibility (CSR) adalah komitmen perusahaan untuk berpartisipasi pada pembangunan ekonomi berkelanjutan untuk meningkatkan kualitas hidup dan lingkungan yang bermanfaat baik bagi perusahaan maupun

komunitas serta masyarakat secara keseluruhan. Melalui program kemitraan dan

bina lingkungan, perusahaan mewujudkan tanggung jawab sosialnya dengan

melaksanakan berbagai program yang berkelanjutan. Oleh karena itu, tujuan

penelitian ini untuk (a) menganalisis pengaruh program CSR Pelindo I terhadap kondisi sosial budaya masyarakat, (b) menganalisis sikap atau persepsi masyarakat tentang adanya kegiatan CSR Pelindo I, (c) dampak keberadaan CSR Pelindo I terhadap masyarakat sekitar perusahaan, (d) menganalisis strategi pengembangan program CSR Pelindo I ke depan. Data yang digunakan adalah data primer. Model analisis yang digunakan adalah analisis deskriptif dan model analisis SWOT. Hasil penelitian menunjukkan bahwa program CSR Pelindo I memberikan pengaruh yang positif terhadap kondisi sosial masyarakat, persepsi/sikap masyarakat tentang program CSR Pelindo I pada umumnya bersifat positif, program CSR Pelindo I memberikan dampak positif bagi peningkatan pendapatan masyarakat di sekitar wilayah CSR tersebut, strategi yang dilakukan dalam rangka pengembangan CSR adalah peningkatan kekuatan dan pemanfaatan peluang yang ada dalam rangka pemberdayaan usaha kecil ke depan.

(7)

ABSTRACT

Corporate Social Responsibility (CSR) commitment companies to participate in economy development continues to increase alive quality and that environment both for companies also communities with society as a whole. Pass program partner and build environment, company to realize the social responsibility with carry out various that program. Therefore, this watchfulness aim is to (a) analyzes program influence CSR Pelindo I towards society culture social condition, (b) analyze attitude or society perception about activity existence CSR Pelindo I, (c) existence impact CSR Pelindo I towards society around company, (d) analyze program development strategy CSR Pelindo I forwards. Data that used primary data. Analysis model that used analysis deskriptif and analysis model SWOT. Watchfulness result shows that program CSR Pelindo I give which are positive influence towards society social condition, sosiety perception/attitude about program CSR Pelindo I in general has positive, program CSR Pelindo I give positive impact for society income enhanced around area CSR, strategy that development draft CSR strength enhanced and existing opportunity utilization in order to small industry enableness forwards.

(8)

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kehadirat Allah SWT, karena berkat rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan tesis yang berjudul: “Strategi dan Sikap Masyarakat Terhadap Program Corporate Social Responsibility (CSR)

Pelindo I Di Provinsi Sumatera Utara”.

Penyusunan tesis ini merupakan salah satu syarat untuk memperoleh gelar Magister Sains dalam Program Studi Magister Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara.

Dalam penyelesian tesis ini, penulis senantiasa mendapat bantuan dari berbagai pihak terutama dari keluargaku, anak-anakku dan dukungan orang tua kami.

Pada kesempatan ini penulis ingin menyampaikan terima kasih kepada: 1. Bapak Prof. Dr, Runtung Sitepu, SH selaku Rektor Universitas Sumatera

Utara.

2. Bapak Prof. Dr. Ramli, SE, MS selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara.

3. Bapak Prof. Dr. Sya’ad Afifuddin S, S.E., M. Ec, selaku Ketua Program Studi Magister Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara.

(9)

5. Bapak Prof. Dr. Syaad Afifuddin S, S.E., M.Ec, selaku Ketua Pembimbing dan Bapak Dr. Rahmanta, MSi selaku Anggota Pembimbing yang telah banyak memberikan saran, bimbingan dan petunjuk bagi penulis.

6. Bapak Prof. Dr, HB. Tarmizi, SU, M.Si, Bapak Dr. Rujiman, M.A. dan Bapak Dr. M. Akbar Siregar, M.Si. selaku Pembanding atas masukan dan arahan yang diberikan.

7. Bapak dan Ibu dosen Program Studi Magister Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara.

8. Bapak Pimpinan dan pegawai Pelindo I Belawan Medan, Pimpinan dan pegawai Pelindo I Tanjung Balai Karimun, Pimpinan dan pegawai Pelindo I Sibolga dan Pimpinan dan pegawai Pelindo II (IPC) Tanjung Peiok Jakarta yang telah banyak memberikan berbagai data dan informasi kepada penulis. 9. Seluruh rekan-rekan mahasiswa Magister Ekonomi Pembangunan terutama

seangkatan kuliah yang telah banyak memberikan bantuan motivasi dan inspirasi.

Penulis menyadari bahwa tesis ini masih perlu disempurnakan, oleh karenanya kritik dan saran sangat penulis harapkan guna menyempurnakan penelitian ini. Akhir kata, penulis mengucapkan banyak terima kasih dan semoga tesis ini dapat berguna bagi kita semua.

Hormat Saya

(10)

DAFTAR ISI

Halaman

ABSTRAK ... i

ABSTRACT ... ii

KATA PENGANTAR ... iii

DAFTAR ISI ... v

DAFTAR TABEL ... xi

DAFTAR GAMBAR ... xv

DAFTAR LAMPIRAN ... xviii

BAB I PENDAHULUAN ... 1

1.1. Latar Belakang ... 1

1.2. Rumusan Masalah ... 7

1.3. Tujuan Penelitian ... 7

1.4. Manfaat Penelitian ... 8

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ... 9

2.1. Landasan Teori ... 9

2.1.1. Pengertian CSR dan Dasar Hukum ... 9

2.1.2. Etika Bisnis ... 11

2.1.3. Corparate Social Responsibility ... 13

2.1.4. Bentuk Program Corparate Social Responsibility 14

2.1.5. Konsep Pembangunan Ekonomi ... 16

2.1.6. Konsep Pembangunan Ekonomi ... 19`

2.1.7. Sikap Masyarakat ... 22

2.2. Penelitian terdahulu ... 23

2.3. Kerangka Pemikiran ... 25

2.4. Hipotesis Penelitian ... 25

BAB III METODE PENELITIAN ... 27

(11)

3.2. Jenis dan Rancangan Penelitian ... 27

4.1.1. Keadaan Geografis Kota Medan ... 35

4.1.2. Iklim Kota Medan ... 35

4.1.3. Penduduk Kota Medan ... 36

4.1.4. Usia Responden Pelindo I Kota Medan ... 37

4.1.5. Jenis Kelamin Responden Pelindo I Kota Medan. 39 4.1.6. Tingkat Pendidikan Responden Pelindo I Kota Medan ... 40

4.1.7. Tanggungan Keluarga Responden Pelindo I Kota Medan ... 41

4.1.8. Status Kepemilikan Rumah Responden Pelindo I Kota Medan ... 42

4.1.9. Pekerjaan Responden Pelindo I Kota Medan ... 44

4.1.10. Pengaruh Program CSR Pelindo I Terhadap Sosial Budaya Masyarakat Kota Medan ... 44

4.1.11. Pengaruh Program CSR Pelindo I Kota Medan Terhadap Kegiatan Gotong Royong ... 46

4.1.12. Pengaruh Program CSR Pelindo I Terhadap Interaksi Sosial Antar Warga Masyarakat di Kota Medan ... 47

4.1.13. Persepsi Masyarakat Tentang Adanya Kegiatan CSR Pelindo I Kota Medan ... 48

(12)

4.1.15. Persepsi Masyarakat Tentang Kegiatan CSR Pelindo I yang dapat Meresahkan Responden

Kota Medan ... 50

4.1.16. Dampak Keberadaan CSR Pelindo I Kota Medan ... 51

4.1.17. Dampak Keberadaan CSR Pelindo I Terhadap Penyerapan Tenaga Kerja Kota Medan ... 55

4.1.18. Dampak Keberadaan CSR Pelindo I Terhadap Berkembangnya Usaha Masyarakat Kota Medan ... 56

4.1.19. Dampak Keberadaan CSR Pelindo I Terhadap Jenis dan Tingkat Kriminilitas Kota Medan ... 58

4.1.20. Pembangunan Ke Depan CSR Pelindo I Kota Medan ... 59

4.1.21. Pendapatan Responden CSR Pelindo I Kota Medan ... 60

4.1.22. Analisis SWOT dan Strategi Pengembangan CSR Kemitraan Pelindo I di Kota Medan ... 61

4.2. Kondisi CSR Pelindo I Kota Tanjung Balai ... ... 68

4.2.1. Keadaan Geografis Kota Tanjung Balai ... 68

4.2.2. Wilayah Administrasi Kota Tanjung Balai ... 69

4.2.3. Keadaan Iklim Kota Tanjung Balai ... 69

4.2.4. Penduduk Kota Tanjung Balai ... 70

4.2.5. Ketenagakerjaan Kota Tanjung Balaia ... 70

4.2.6. Usia Responden CSR Pelindo I Kota Tanjung Balai ... 71

4.2.7. Jenis Kelamin Responden Pelindo I Kota Tanjung Balai Balai. ... 73

4.2.8. Tingkat Pendidikan Responden Pelindo I Kota Tanjung Balai ... 74

(13)

4.2.10. Status Kepemilikan Rumah Responden Pelindo I Kota Kota Tanjung Balai ... 76 4.2.11. Pekerjaan Responden Pelindo I Kota Tanjung

Balai ... 78 4.2.12. Pengaruh Program CSR Pelindo I Terhadap

Sosial Budaya Masyarakat di Kota Tanjung

Balai ... 79 4.2.13. Pengaruh CSR Pelindo I Tanjung Balai

Terhadap Kegiatan Sosial Gotong Royong

Responden ... 80 4.2.14. Pengaruh CSR Pelindo I Kota Tanjung Balai

Terhadap Interaksi Sosial Antar Warga

Masyarakat ... 82 4.2.15. Persepsi Masyarakat Terhadap CSR

PT. Pelindo I Kota Tanjung Balai ... 83 4.2.16. Pendapat Masyarakat Tentang Keberadaan CSR

Pelindo I Kota Tanjung Balai ... 84 4.2.17. Persepsi Masyarakat Tentang Keberadaan CSR

Pelindo I Yang Dapat Meresahkan Responden Kota Tanjung Balai ... 86 4.2.18. Dampak Keberadaan CSR Pelindo I Kota

Tanjung Balai ... 87 4.2.19. Dampak Keberadaan CSR Terhadap Tenaga

Kerja Pelindo I Kota Tanjung Balai ... 91 4.2.20. Keberadaan CSR Pelindo I Telah Menyebabkan

Berkembangnya Usaha Masyarakat Kota

Tanjung Balai ... 92 4.2.21. Dampak Keberadaan CSR Pelindo I Terhadap

Jenis dan Tingkat Kriminilitas Kota Tanjung Balai ... 94 4.2.22. Pembangunan Kedepan CSR Pelindo I Kota

(14)

4.2.23. Pendapatan Responden CSR Pelindo I Kota

Tanjung Balai ... 96

4.2.24. Analisis SWOT dan Strategi Pengembangan CSR Kemitraan Pelindo I di Kota Tanjung Balai ... 98

4.3. Kondisi CSR Pelindo I Kota Sibolga ... ... 104

4.3.1. Keadaan Geografis Kota Sibolga ... 104

4.3.2. Iklim Kota Sibolga ... 107

4.3.3. Keadaan Pemerintahan Kota Sibolga ... 105

4.3.4. Penduduk dan Ketenagakerjaan Kota Sibolga ... 105

4.3.5. Usia Responden Kota Sibolga ... 106

4.3.6. Distribusi Responden Menurut Jenis Kelamin Kota Sibolga. ... 107

4.3.7. Distribusi Responden Berdasarkan Tingkat Pendidikan Pelindo I Kota Sibolga ... 109

4.3.8. Jumlah Tanggungan Responden Kota Sibolga ... 110

4.3.9. Distribusi Responden Berdasarkan Status Kepemilikan Rumah Pelindo I Kota Sibolga ... 111

4.3.10. Pekerjaan Responden Pelindo I Kota Sibolga . 113 4.3.11. Pengaruh CSR Terhadap Sosial Budaya Masyarakat Pelindo I di Kota Sibolga ... 114

4.3.12. Kegiatan Sosial Gotong Royong Responden Pelindo Kota Sibolga ... 115

4.3.13. Kondisi Interaksi Sosial Antar Warga Masyarakat Pelindo I Kota Sibolga ... 117

4.3.14. Persepsi Masyarakat Terhadap CSR di Pelindo I Kota Sibolga ... 118

4.3.15. Pendapat Masyarakat Tentang Keberadaan CSR Pelindo I Kota Sibolga ... 119

(15)

4.3.17. Dampak Keberadaan CSR Pelindo I Kota

Sibolga ... 121

4.3.18. Dampak Keberadaan CSR Terhadap Tenaga Kerja Pelindo I Kota Sibolga ... 125

4.3.19. Keberadaan CSR Pelindo I Kota Sibolga yang Telah Menyebabkan Berkembangnya Usaha Masyarakat ... 127

4.3.20. Dampak Keberadaan CSR Pelindo I Terhadap Jenis dan Tingkat Kriminilitas di Kota Sibolga 128 4.3.21. Pembangunan Kedepan CSR Pelindo I Kota Sibolga ... 129

4.3.22. Pendapatan Responden CSR Pelindo I Kota Sibolga ... 130

4.3.23. Analisis SWOT dan Strategi Pengembangan CSR Kemitraan Pelindo I di Kota Sibolga ... 131

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ... 136

5.1. Kesimpulan ... 136

5.2. Saran ... 136

(16)

DAFTAR TABEL

Nomor Teks Halaman

Tabel 4.1. Distribusi Responden Berdasarkan Usia di Pelindo I

Kota Medan ... 37 Tabel 4.2. Distribusi Responden Berdasarkan Jenis Kelamin di Pelindo I

Kota Medan ... 39 Tabel 4.3. Distribusi Responden Berdasarkan Tingkat Pendidikan di

Pelindo I Kota Medan ... 40 Tabel 4.4. Jumlah Tanggungan Keluarga Responden di Pelindo I Kota

Medan ... 41 Tabel 4.5. Distribusi Responden Berdasarkan Status Kepemilikan Rumah

Pelindo I Kota Medan ... 42 Tabel 4.6. Pekerjaan Responden Pelindo I Kota Medan ... 44 Tabel 4.7. Pengaruh CSR Terhadap Kesejahteraan Sosial Budaya

Responden di Pelindo I Kota Medan... 45 Tabel 4.8. Kegiatan Sosial Gotong Royong Responden Pelindo I

Kota Medan Terhadap Kegiatan Gotong Royong ... 46 Tabel 4.9. Kondisi Interaksi Sosial antar Warga Masyarakat di Pelindo I

Kota Medan ... 47 Tabel 4.10. Persepsi Masyarakat Tentang Adanya Kegiatan CSR di

Pelindo I Kota Medan ... 48 Tabel 4.11. Persepsi Masyarakat Tentang Keberadaam CSR Pelindo I

Kota Medan ... 49 Tabel 4.12. Persepsi Masyarakat Tentang Kegiatan CSR yang Dapat

Meresahkan Responden Pelindo I Kota Medan ... 50 Tabel 4.13. Dampak Keberadaan CSR Terhadap Aspek Sosial, Ekonomi

dan Budaya Masyarakat Pelindo I Kota Medan ... 51 Tabel 4.14. Dampak Keberadaan CSR Terhadap Penyerapan Tenaga Kerja

(17)

Tabel 4.15. Keberadaan CSR Telah Menyebabkan Berkembangnya Usaha

Masyarakat Pelindo I Kota Medan ... 57

Tabel 4.16. Pengaruh Keberadaan CSR Terhadap Tingkat Kriminilitas Pelindo I Kota Medan ... 58

Tabel 4.17. Pembangunan yang Diharapkan Atas Dukungan CSR Pelindo I Kota Medan ... 59

Tabel 4.18. Pendapatan Responden CSR Pelindo I Kota Medan ... 60

Tabel 4.19. Strategi Faktor Internal Pelindo I Kota Medan ... 63

Tabel 4.20. Strategi Faktor Eksternal Pelindo I Kota Medan ... 64

Tabel 4.21. Analisis Strategi Pengembangan CSR Kemitraan di Pelindo I Kota Medan ... 66

Tabel 4.22. Distribusi Responden Berdasarkan Usia Pelindo I Kota Tanjung Balai ... 71

Tabel 4.23. Distribusi Responden Berdasarkan Jenis Kelamin Pelindo I Kota Tanjung Balai ... 73

Tabel 4.24. Distribusi Responden Berdasarkan Tingkat Pendidikan Pelindo I Kota Tanjung Balai ... 74

Tabel 4.25. Jumlah Tanggungan Responden Pelindo I Kota Tanjung Balai 75 Tabel 4.26. Distribusi Responden Berdasarkan Status Kepemilikan Rumah Pelindo I Kota Tanjung Balai ... 77

Tabel 4.27. Pekerjaan Responden Pelindo I Kota Tanjung Balai ... 78

Tabel 4.28. Pengaruh CSR Terhadap Kesejahteraan Sosial Budaya Responden Pelindo I Kota Tanjung Balai ... 79

Tabel 4.29. Kegiatan Sosial Gotong Royong Responden Pelindo I Kota Tanjung Balai ... 80

Tabel 4.30. Kondisi Interaksi Sosial Antar Warga Masyarakat Pelindo I Kota Tanjung Balai ... 82

Tabel 4.31. Persepsi Masyrakat Tentang Adanya Kegiatan CSR Pelindo I Kota Tanjung Balai ... 83

(18)

I Kota Tanjung Balai ... 86

Tabel 4.34. Dampak Keberadaan CSR Terhadap Aspek Sosial, Ekonomi Dan Budaya Masyarakat Pelindo I Kota Tanjung Balai ... 87 Tabel 4.35. Dampak Keberadaan CSR Terhadap Penyerapan Tenaga Kerja

Lokal Pelindo I Kota Tanjung Balai ... 91 Tabel 4.36. Keberadaan CSR Pelindo I Telah Menyebabkan

Berkembangnya Usaha Masyarakat di Kota Tanjung Balai ... 93 Tabel 4.37. Pengaruh Keberadaan CSR Terhadap Tingkat Kriminilitas

Pelindo I Kota Tanjung Balai ... 94 Tabel 4.38. Pembangunan yang Diharapkan Atas Dukungan CSR Pelindo

I Kota Tanjung Balai ... 95 Tabel 4.39. Pendapatan Responden CSR Pelindo I Kota Tanjung Balai ... 96 Tabel 4.40. Strategi Faktor Internal Pelindo I Kota Tanjung Balai ... 99 Tabel 4.41. Strategi Faktor Eksternal Pelindo I Kota Tanjung Balai ... 100 Tabel 4.42. Analisis Strategi Pengembangan CSR Kemitraan di Pelindo I

Kota Tanjung Balai ... 102 Tabel 4.43. Distribusi Responden Berdasarkan Usia di Pelindo I

Kota Sibolga ... 106 Tabel 4.44. Distribusi Responden Berdasarkan Jenis Kelamin di Pelindo I

Kota Sibolga ... 107 Tabel 4.45. Distribusi Responden Berdasarkan Tingkat Pendidikan di

Pelindo I Kota Sibolga ... 109 Tabel 4.46. Jumlah Tanggungan Responden Pelindo I Kota Sibolga ... 110 Tabel 4.47. Distribusi Responden Berdasarkan Status Kepemilikan

Rumah di Pelindo I Kota Sibolga ... 112 Tabel 4.48. Pekerjaan Responden di Pelindo I Kota Sibolga ... 113 Tabel 4.49. Pengaruh Terhadap Kesejahteraan Sosial Budaya Responden

di Pelindo I Kota Sibolga ... 114 Tabel 4.50. Kegiatan Sosial Gotong Royong Responden di Pelindo I

(19)

Kota Sibolga ... 117

Tabel 4.52. Persepsi Masyrakat Tentang Adanya Kegiatan CSR di Pelindo I Kota Sibolga ... 118

Tabel 4.53. Pendapat Masyarakat Tentang Keberadaam CSR Pelindo I Kota Sibolga ... 119

Tabel 4.54. Kegiatan CSR yang Meresahkan Responden Pelindo I Kota Sibolga ... 120

Tabel 4.55. Dampak Keberadaan CSR Terhadap Aspek Sosial, Ekonomi Dan Budaya Masyarakat di Kota Sibolga ... 121

Tabel 4.56. Dampak Keberadaan CSR Terhadap Penyerapan Tenaga Kerja Lokal Pelindo I Kota Sibolga ... 126

Tabel 4.57. Keberadaan CSR Telah Menyebabkan Berkembangnya Usaha Masyarakat Pelindo I Kota Sibolga ... 127

Tabel 4.58. Dampak Keberadaan CSR Terhadap Tingkat Kriminilitas di Kota Sibolga ... 128

Tabel 4.59. Pembangunan yang Diharapkan Atas Dukungan CSR Pelindo I Kota Sibolga ... 129

Tabel 4.60. Pendapatan Responden CSR Pelindo I Kota Sibolga ... 130

Tabel 4.61. Strategi Faktor Internal Pelindo I Kota Sibolga ... 133

Tabel 4.62. Strategi Faktor Eksternal Pelindo I Kota Sibolga ... 133

(20)

DAFTAR GAMBAR

Nomor Teks Halaman

Gambar 2.1. Kerangka Pemikiran Program CSR Pelindo I Provinsi

Sumatera Utara ... 25

Gambar 3.1. Analisis SWOT ... 33

Gambar 4.1. Diagram Jenis Usia Responden Pelindo I Kota Medan ... 38

Gambar 4.2. Distribusi Jenis Kelamin di Pelindo I Kota Medan ... 39

Gambar 4.3. Diagram Tingkat Pendidikan di Pelindo I Kota Medan ... 40

Gambar 4.4. Diagram Jumlah Tanggungan Keluarga Pelindo I Kota Medan ... 41

Gambar 4.5. Diagram Status Kepemilikan Rumah Responden Pelindo I Kota Medan ... 43

Gambar 4.6. Diagram Kesejahteraan Sosial Budaya Pelindo I Kota Medan ... 45

Gambar 4.7. Diagram Kegiatan Gotong Royong Pelindo I Kota Medan. 46 Gambar 4.8. Diagram Kondisi Interaksi Sosial Pelindo I Kota Medan ... 47

Gambar 4.9. Diagram Persepsi Masyarakat Pelindo I Kota Medan ... 48

Gambar 4.10. Diagram Persepsi Masyarakat Pelindo I Kota Medan ... 49

Gambar 4.11. Kegiatan CSR yang dapat Meresahkan Masyarakat Pelindo I Kota Medan ... 51

Gambar 4.12. Diagram Dampak Keberadaan CSR Terhadap Aspek Sosial, Ekonomi dan Budaya Masyarakat Pelindo I Kota Medan .. 53

Gambar 4.13. Diagram Penyerapan Tenaga Kerja Pelindo I Kota Medan 56

Gambar 4.14. Diagram Berkembangnya Usaha Pelindo I Kota Medan .... 57

Gambar 4.15. Diagram Tingkat Kriminilitas Pelindo I Kota Medan ... 58

Gambar 4.16. Pembangunan Kedepan Oleh CSR Pelindo I Kota Medan . 59 Gambar 4.17. Pendapatan Responden CSR di Pelindo I Kota Medan ... 61

Gambar 4.18. Hasil Analisis SWOT di Pelindo I Kota Medan ... 65

(21)

Gambar 4.20. Diagram Jenis Kelamin di Pelindo I Kota Tanjung Balai ... 73 Gambar 4.21. Diagram Tingkat Pendidikan Pelindo I Kota Tanjung Balai 74 Gambar 4.22. Diagram Jumlah Tanggungan Keluarga di Pelindo I Kota

Tanjung Balai ... 76 Gambar 4.23. Diagram Status Kepemilikan Rumah di Pelindo I Kota

Tanjung Balai ... 77 Gambar 4.24. Diagram Pekerjaan Responden Pelindo I Kota Tanjung

Balai ... 78 Gambar 4.25. Diagram Kesejahteraan Sosial Budaya Pelindo I Tanjung

Balai ... 79 Gambar 4.26. Diagram Kegiatan Gotong Royong Pelindo I Kota

Tanjung Balai ... 81 Gambar 4.27. Diagram Kondisi Interaksi Sosial Pelindo I Kota Tanjung

Balai ... 82 Gambar 4.28. Diagram Persepsi Masyarakat Terhadap CSR Pelindo I

Kota Tanjung Balai... 84 Gambar 4.29. Diagram Pendapat Masyarakat ... Pelindo I Kota Tanjung

Balai ... 85 Gambar 4.30. Diagram Kegiatan CSR yang Meresahkan Masyarakat

Pelindo I Kota Tanjung Balai ... 86 Gambar 4.31. Diagram Keberadaan CSR Terhadap Aspek Sosial,

Ekonomi dan Budaya Pelindo I Kota Tanjung Balai ... 89 Gambar 4.32. Diagram Penyerapan Tenaga Kerja Pelindo I Kota Tanjung

Balai ... 92 Gambar 4.33. Diagram Perkembangan Usaha Pelindo I Kota Tanjung

Balai ... 93 Gambar 4.34. Diagram Tingkat Kriminilitas Pelindo I Kota Tanjung

Balai ... 94 Gambar 4.35. Diagram Pembangunan Kedepan Pelindo I Kota Tanjung Balai ... 95 Gambar 4.36. Pendapatan Responden CSR di Pelindo I Kota Tanjung

(22)

Gambar 4.37. Hasil Analisis SWOT Pelindo I Kota Tanjung Balai ... 101 Gambar 4.38. Karakteristik Usia Responden Pelindo I Kota Sibolga ... 106 Gambar 4.39. Karakteristik Jenis Kelamin Pelindo I Kota Sibolga ... 108 Gambar 4.40. Tingkat Pendidikan Responden Pelindo I Kota Sibolga .... 109 Gambar 4.41. Diagram Jumlah Tanggungan Keluarga Pelindo I Kota

Sibolga ... 111 Gambar 4.42. Diagram Status Kepemilikan Rumah Responden di

Pelindo I Kota Sibolga... 112 Gambar 4.43. Diagram Pekerjaaan Pelindo I Kota Sibolga ... 113 Gambar 4.44. Diagram Kesejahteraan Sosial Budaya Pelindo I Kota

Sibolga ... 115 Gambar 4.45. Diagram Kegiatan Gotong Royong Pelindo I Kota Sibolga 116 Gambar 4.46. Diagram Kondisi Interaksi Sosial Pelindo I Kota Sibolga .. 117 Gambar 4.47. Diagram Persepsi Masyarakat Pelindo I Kota Sibolga... 118 Gambar 4.48. Diagram Pendapat Masyarakat Pelindo I Kota Sibolga ... 120 Gambar 4.49. Diagram Kegiatan CSR yang Meresahkan Pelindo I Kota

Sibolga ... 121 Gambar 4.50. Diagram Dampak Keberadaan CSR Terhadap Aspek Sosial,

Ekonomi dan Budaya Masyarakat Pelindo I Kota Sibolga . 123 Gambar 4.51. Diagram Penyerapan Tenaga Kerja Pelindo I Kota Sibolga 126 Gambar 4.52. Diagram Berkembangnya Usaha Pelindo I di Kota

(23)

DAFTAR LAMPIRAN

Nomor Teks Halaman

Lampiran 1. Identitas Responden Masyarakat Penerima Program

CSR Pelindo I Kota Medan ... 140 Lampiran 2. Sosial Budaya Masyarakat Penerima CSR Pelindo I Kota

Medan ... 142 Lampiran 3. Persepsi Masyarakat Penerima CSR di Pelindo I Kota

Medan ... 143 Lampiran 4. Dampak Keberadaan CSR Pelindo I Kota Medan ... 144 Lampiran 5. Dampak Keberadaan CSR di Pelindo I Kota Medan

Terhadap Penyerapan Tenaga Kerja dan Kegiatan Ekonomi Masyarakat ... 145 Lampiran 6. Jenis dan Tingkat Kriminilitas Terkait Keberadaan CSR

Pelindo I Kota Medan ... 146 Lampiran 7. Pembangunan CSR Kedepan Oleh Pelindo I Kota Medan . 147 Lampiran 8. Identitas Responden Masyarakat Penerima . CSR Pelindo I

Kota Tanjung Balai ... 148 Lampiran 9. Sosial Budaya Masyarakat Penerima CSR Pelindo I Kota

Tanjung Balai ... 149 Lampiran 10. Persepsi Masyarakat Penerima CSR Pelindo I Kota

Tanjung Balai ... 151 Lampiran 11. Dampak Keberadaan CSR Pelindo I Kota Tanjung Balai . . 152 Lampiran 12. Dampak Keberadaan CSR di Pelindo I Kota Tanjung Balai

Terhadap Penyerapan Tenaga Kerja dan Kegiatan Ekonomi Masyarakat ... 153 Lampiran 13. Jenis dan Tingkat Kriminilitas Terkait Keberadaan CSR

Pelindo I Kota Tanjung Balai ... 154 Lampiran 14. Pembangunan Keepan Oleh CSR Pelindo I Kota Tanjung

(24)

Kota Sibolga ... 156 Lampiran 16. Sosial Budaya Masyarakat Penerima CSR Pelindo I Kota

Sibolga ... 158 Lampiran 17. Persepsi Masyarakat Penerima CSR Pelindo I Kota

Sibolga ... 159 Lampiran 18. Dampak Keberadaan CSR Pelindo I Kota Sibolga . ... 160 Lampiran 19. Dampak Keberadaan CSR Pelindo I Kota Sibolga

Terhadap Penyerapan Tenaga Kerja dan Kegiatan Ekonomi Masyarakat ... 161 Lampiran 20. Jenis dan Tingkat Kriminilitas Terkait Keberadaan CSR

Referensi

Dokumen terkait

Saudara atau yang diberi kuasa membawa berkas asli dan 1 (satu) copy dokumen penawaran beserta kelengkapan dokumen kualifikasi sesuai isian tabel kualifikasi yang

Nurmina (2004) di desa Paribun Kecamatan Barus Jahe, ada hubungan yang bermakna antara Personal Hygiene dan pemakaian alat pelindung diri dengan infeksi

Pening- katan waktu proses per unit pada satu batch adalah proporsional dengan lama waktu tunggu mulai dari saat batch selesai dikerjakan sampai dengan saat penyerahan ( due

Protecting housing areas/ public roads

Untuk faktor pembiayaan berdasarkan akad, diketahui hanya pembiayaan dengan akad qardh yang memiliki perbedaan rata-rata antara sebelum penerbitan dengan setelah

Peningkatan nilai toleransi risiko dari = , sampai dengan = , hanya menghasilkan peningkatan nilai perbandingan antara rata-rata tingkat pengembalian portofolio

Hubungan Personal Hygiene dan Sanitasi Lingkungan dengan Keluhan Penyakit Kulit di Kelurahan Denai Kecamatan Medan Denai Kota Medan.. Dasar-Dasar Metodologi Penelitian

[r]