• Tidak ada hasil yang ditemukan

Peramalan Tingkat Produksi Kelapa Sawit di PT. Perkebunan Nusantara IV (Persero) Tahun 2015-2017 dengan Metode Eksponensial Smoothing

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Peramalan Tingkat Produksi Kelapa Sawit di PT. Perkebunan Nusantara IV (Persero) Tahun 2015-2017 dengan Metode Eksponensial Smoothing"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

BAB 1 PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Indonesia merupakan negara bahari dan agraris di mana dulu Indonesia

merupakan negara yang memiliki pertanian dan perkebunan yang terbesar di

ASEAN. Sektor pertanian mempunyai peranan penting dalam kegiatan membantu

perekonomian di Indonesia. Salah satu sub sektor yang cukup besar potensinya

adalah sub sektor perkebunan. Produksi hasil perkebunan di Indonesia sangat

berperan penting baik di bidang ekonomi maupun sosial karena dapat menghasilkan

devisa yang cukup besar untuk membangun bangsa dan negara. Dari perkebunan

dapat dihasilkan komoditi ekspor terbesar setelah sub sektor pertambangan minyak

dan gas serta kehutanan. Perkebunan mempunyai peranan yang tidak dapat diabaikan

dalam negara karena selain merupakan sumber energi bagi industri pengolahan

hasilnya, juga dapat menyerap tenaga kerja karena pada dasarnya yang dikelola

adalah jenis tanaman yag sulit digarap secara mekanis terutama tanaman keras

tahunan. Hal ini dapat memberikan dampak yang positif bagi pelestarian alam

sekitarnya dan dapat menciptakan kehidupan sehat dalam lingkungan.

Berdasarkan data statistik yang ada dapat dilihat bahwa kelapa sawit

cukup beperan bagi pemasukan negara. Oleh karena itu salah satu persyaratan

yang sangat diperlukan untuk mengoptimalkan tersebut adalah dengan cara

meningkatkan produksi. Maka penulis memaparkan ke dalam tugas akhir yang

berjudul “PERAMALAN TINGKAT PRODUKSI KELAPA SAWIT DI PT. PERKEBUNAN NUSANTARA IV (PERSERO) TAHUN 2015-2017”.

1.2 Rumusan Masalah

Bagaimana mengetahui peramalan tingkat produksi kelapa sawit di PT.

Perkebunan Nusantara IV pada tahun yang akan datang dengan menggunakan

metode pemulusan smoothing

(2)

2

1.3 Batasan Masalah

Berdasarkan latar belakang yang telah diuraikan di atas, maka penulis membatasi

masalah hanya peramalan tingkat produksi kelapa sawit di PT. Perkebunan

Nusantara IV (Persero) tahun 2015-2017.

1.4 Tujuan Penelitian

Tujuan penelitian ini adalah meramalkan produksi kelapa sawit yang akan

dihasilkan oleh PT. Perkebunan Nusantara IV untuk periode tahun 2015-2017.

1.5 Lokasi Penelitian

Penulis menggunakan data dari PT. Perkebunan Nusantara IV (Persero) Sumatera

Utara. PT. Perkebunan Nusantara IV (Persero) ini merupakan Badan Usaha Milik

Negara yang bergerak pada sub sektor perkebunan dengan mengelola budidaya

karet dan kelapa sawit.

1.6 Kajian Pustaka

Teori penunjang yang digunakan untuk mewujudkan tulisan ini dikutip dari buku

Metode Aplikasi Peramalan Edisi ke II oleh Spyros Makridakis dan buku Teknik

dan Metode Peramalan Sofjan Assauari tahun 1084. Bentuk umun yang

digunakan dalam penyusunan suatu ramalan di dalam Eksponensial Smoothing

tunggal yaitu:

Sedangkan di dalam Eksponensial Smoothing yang linier atau yang dikenal

dengan “Brown’s One Parameter Linear Eksponensial Smoothing”. Formula yang

digunakan adalah:

=

(3)

3

( ) -

(

Keterangan:

m = Jumlah periode di depan yang diramalkan

= Nilai eksponensial smoothing tunggal

= Nilai eksponensial smoothing ganda

= Parameter pemulusan eksponensial

= Konstanta pemulusan

= Hasil peramalan untuk m periode ke depan yang akan diramalkan

1.7 Metode Penelitian

Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu:

1. Studi kepustakaan (Studi Litelatur)

Studi kepustakaan yaitustudi pengumpulan data untuk memperoleh data dan

informasi dari perpustakaan dengan cara membaca buku-buku referensi dan

bahan-bahan yang bersifat teoritis yang mendukung penulisan tugas akhir.

2. Metode Pengumpulan Data

Pengumpulan data untuk keperluan riset ini dilakukan dengan menggunakan

data sekunder yang diperoleh langsung PT. Perkebunan Nusantara IV Sumatera

Utara.

3. Melakukan Analisis Data

Pengolahan Data Produksi Kelapa Sawit dari tahun 2001-2014 di PT.

Perkebunan Nusantara IV dengan menggunakan Metode Pemulusan

(Smoothing) Eksponensial Ganda yaitu Metode Linier Satu Parameter dari

Brown.

Referensi

Dokumen terkait

ALIENATION IN LEO TOLSTOY’S ANNA KARENINA : A MARXIST APPROACH.. This study investigates how the major character’s alienation is

Melalui program ini alat dikendalikan dengan data yang sudah baku dan sudah dirancang agar tampilan pada alat sesuai dengan menekan beberapa tombol

Berdasarkan pemaparan di atas mengenai kemampuan para ODAPUS dari kalangan Yayasan Syamsi Dhuha untuk dapat bertahan, memperbaiki dan melanjutkan hidup di tengah

Puji Tuhan kehausan dan kelaparan saya untuk mengenal kebenaran, dipuaskan Tuhan, dan saya lahir baru, lahir dari benih yang tidak fana, dan sekarang firman yang adalah roh dan

"Apoptosis Induction of Cervical Carcinoma HeLa Cells Line by. Dichloromethane Fraction of the

"Chronic Toxicity of Leaf Extract from Sphagneticola trilobata (L.) Pruski", Pharmacognosy Journal,

Puji syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas berkat dan rahmat-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah Selama dalam penyusunan Karya Tulis

(3) Ketentuan mengenai tata cara pengumpulan data, analisis, mobilitas dan persebaran penduduk sebagai bagian dari perkembangan kependudukan dan pembangunan keluarga