• Tidak ada hasil yang ditemukan

5. Struktur Penulisan

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "5. Struktur Penulisan"

Copied!
40
0
0

Teks penuh

(1)

Metodologi Penelitian

Rudi Susanto | [email protected]| 086547296211

pemahaman merupakan awal proses

penelitian

(2)

Course Outline

1. Pengantar Penelitian 2. Tahapan Penelitian 3. Masalah Penelitian 4. Literature Review 5. Struktur Penulisan 6. Kesalahan Penulisan 7. Metode Eksperimen 8. Pengujian

(3)

5. Struktur Penulisan

(4)

5.1 Judul Penelitian

(5)

Judul Penelitian

• Judul penelitian sebaiknya singkat padat dan

mewakili seluruh isi penelitian kita

• Maksimal hanya terdiri dari 10-12 kata

• Tidak ada singkatan

• Tidak menggunakan kata-kata redundant (study on, research on, dsb)

• Judul penelitian wajib memuat:

1. Method/Model

2. Tujuan Penelitan

(6)

Contoh Judul Penelitian

Method Tujuan Obyek

• Penerapan Algoritma Semut untuk Pemilihan Arsitektur Jaringan pada Neural Network pada

Pengujian Software Metode Blackbox

• Penerapan Algoritma A* yang Diperbaiki untuk Pencarian Tempat Parkir Kosong di Mal dan

Supermaket

• Penggabungan Forward Selection dan Backward Elimination untuk Pemilihan Fitur pada Prediksi Mahasiswa DO dengan menggunakan Algoritma C4.5

(7)

Penulis

Tanpa disertai gelar akademik

Hanya yang memberikan kontribusi

signifikan yang berhak dicantumkan

sebagai penulis

Mencantumkan

nama lembaga asal

penulis

Disertai

alamat

untuk korespondensi

(alamat surat atau email penulis)

(8)
(9)

5.2 Abstrak Penelitian

(10)

Abstrak Penelitian

• Harus menggambarkan keseluruhan isi dari tulisan atau penelitian yang kita lakukan

• Abstrak diuraikan dengan bahasa lugas, langsung ke sasaran, dan harus memuat:

1. Masalah penelitian

2. Metode (plus pengembangan/perbaikan) yang kita gunakan untuk memecahkan masalah

penelitian

3. Hasil penelitian

• Kata kunci memuat kata-kata konseptual, dan jumlah sekitar 3-5 kata

(11)

Fungsi / Tujuan abstrak

– Current awareness: memudahkan para pembaca untuk mendapatkan informasi

terbaru tentang suatu bidang yang diminati, tanpa harus membaca seluruh isi dokumen

– Menghemat waktu pembaca

– Melanjutkan membaca atau tidak ?

– Menghindari terjadi duplikasi tulisan

– Keyword : memudahkan dalam penyimpanan secara elektronis

(12)

Tipe Abstrak

• Descriptive Abstract

– Berisi informasi yang terdapat pada tulisan

– Berisikan tujuan, metode, dan cakupan dari tulisan

– Tidak mencakup hasil, kesimpulan dan rekomendasi

– Biasanya sangat pendek

– Memperkenalkan kepada pembaca tentang subjek dari tulisan

(13)

Tipe Abstrak

• Informative abstract:

– merupakan substitusi dari dokumen

– Berisi spesifik informasi dari tulisan

– versi miniature dari dokumen yang mencakup tujuan, metode, cakupan, hasil, kesimpulan dan rekomendasi dari tulisan

– Pendek, biasanya 10 % dari panjang tulisan

(14)

Tipe Abstrak (Contoh)

Descriptive Abstract

This paper presents the results of some experiments investigating the use of Neural Network in the learning engine of an Connectionist Information Retrieval System called CIRS. CIRS uses the learning and generalization capabilities of the Back Propagation learning algorithm to acquire and use application domain knowledge in the form of a sub-symbolic knowledge representation. This paper

describes the architecture of CIRS and reports on experiments on three different learning strategies. *) Crestani, Fabio, “Domain Knowledge Acquisition for

Information Retrieval using Neural Network”, Department of Computing Science, University of Glasgow, Scotland, 1994.

(15)

Tipe Abstrak (Contoh)

• Informative Abstract

Artificial neural networks have proven to be a successful, general method for inductive learning from example. However, they have not often been viewed in terms of constructive induction. We describe a method for using a knowledge-based neural network of the kind

created by the KBANN algorithm as the basis of a system for

constructive induction. After training, we extract two types of rules from a network: modified versions of the rules initially provided to the knowledge-based neural network, and rules which describe newly constructed features. Our experiments show that the extracted rules are more accurate, at classifying rules are more accurate, at classifying novel examples, than the trained network from which the rules are extracted.

*) Towell, Geoffrey, G, et al, “Constructive Induction in Knowledge Based Neural Network”, Department of Computer Science,

(16)

5.3 Latar Belakang Masalah

Penelitian

(17)

Kiat Menyusun Latar Belakang Masalah*

1. Latar belakang masalah penelitian harus

menjawab semua pertanyaan MENGAPA (WHY) dari judul penelitian kita. Bila judul penelitian: Prediksi Produksi Padi dengan menggunakan Support Vector Machine

berbasis Particle Swarm Optimization, maka latar belakang masalah harus bisa menjawab pertanyaan:

1. mengapa padi?

2. mengapa prediksi produksi padi?

3. mengapa support vector machine?

4. mengapa particle swarm optimization?

*http://romisatriawahono.net/2012/06/18/kiat-menyusun-alur-latar-belakang-masalah-penelitian/

(18)

Kiat Menyusun Latar Belakang Masalah

2. Pola alur paragraf mengikuti OMKKMasaSolTu

1. obyek penelitian (O)

2. metode-metode yang ada (M)

3. kelebihan dan kelemahan metode yang ada (KK)

4. masalah pada metode yang dipilih (Masa)

5. solusi perbaikan metode (Sol)

(19)

5.4 Proposal Penelitian

(20)

Proposal Penelitian

• The project proposal is a short description of your initial ideas about what you would like to do, and how you intend to achieve the overall goal of the project

• Once the project proposal has been accepted, the ideas in your proposal are developed into a

more extensive problem description

• Typically, developing a problem description includes activities such as searching for

information at the university library,

developing the aim (the overall goal) and

objectives (how to reach the aim) of the project, and developing arguments which support the aim

(21)

Tugas Pembuatan Proposal Penelitian

1. Buat draft proposal penelitian dalam bentuk slide (pptx) dengan sistematika sebagai berikut:

1. Judul

2. Latar Belakang Masalah

3. Identifikasi Masalah

4. Pertanyaan Penelitian

5. Tujuan Penelitian

6. Landasan Teori

7. Related Research (Tinjauan Studi)

1. Minimal 3 research lain yang mirip dan berhubungan dengan research kita (5 tahun terakhir), berisi Masalah, Metode dan Hasil (bentuk tabel)

2. Sebutkan beda penelitian kita dengan related research tersebut secara Masalah dan Metode

8. Metode Penelitian

9. Daftar Referensi

(22)

5.5 Struktur Skripsi

(23)

Struktur Skripsi – Bab I

Bab I Pendahuluan

1.1 Latar Belakang Masalah

1.2 Identifikasi Masalah (Research Problems) 1.3 Rumusan Masalah (Research Questions) 1.4 Tujuan Penelitian (Research Objectives) 1.5 Manfaat Penelitian

1.6 Kontribusi Penelitian 1.7 Sistematika Penulisan

(24)

Struktur Skripsi – Bab II

Bab II Landasan Teori

2.1 Tinjauan Studi (Related Research)

(uraikan minimal 3 penelitian lain yang berhubungan (masalah-metode-hasil), serta tunjukkan bedanya dengan penelitian kita)

2.2 Tinjauan Pustaka (Landasan Teori)

2.2.1 Obyek Penelitian

2.2.2 Landasan Teori Tentang Metode, Tahapan Algoritma dan Contoh Penerapannya

2.3 Kerangka Pemikiran

(25)

Apa Itu Kerangka Pemikiran?

• Kerangka pemikiran adalah suatu bagan alur

yang menghubungkan masalah dan pendekatan penelitian yang dihasilkan dari

teori/konsep/model yang ada di landasan teori

• Kerangka pemikiran menjelaskan bagaimana pola pikir dan konsep kita dalam melakukan

penelitian

• Kerangka pemikiran akan menjadi acuan kita dalam menyusun metodologi penelitian

• Kerangka pemikiran bisa digunakan untuk

(26)

Contoh Kerangka Pemikiran*

(27)
(28)

Contoh Proposed Method

Metode yang diusulkan adalah metode SVM dengan pemilihan parameter C, Gamma dan Epsilon diotomatisasi menggunakan PSO

(29)

Struktur Skripsi – Bab III

Bab III Metode Penelitian

3.1 Desain Penelitian

Metode penelitian yang dilakukan adalah metode penelitian eksperimen, dengan tahapan penelitian seperti berikut:

1. Pengumpulan Data (Data Gathering)

(jelaskan langkah yang dilakukan di tahapan ini ... )

2. Pengolahan Awal Data (Data Pre-processing) 3. Model/Metode Yang Diusulkan/Dikembangkan

(Proposed Model/Method)

4. Eksperimen dan Pengujian Model/Metode (Model/Method Test and Experiment)

(30)

Tahapan Penelitian

Pengumpulan Data

Pengolahan Awal Data Model/Metode Yang

Diusulkan/Dikembangkan

Eksperimen dan Pengujian Model/Metode

(31)

Struktur Skripsi – Bab III

3.2 Pengumpulan Data

(jelaskan tentang sumber data dan metode pengumpulan data )

3.3 Pengolahan Awal Data

(jelaskan teknik pengolahan awal (pre-processing) data yang akan dilakukan)

3.4 Metode Yang Diusulkan

(jelaskan perbaikan, revisi, usulan atau pengembangan metode/model yang telah kita lakukan dalam bentuk diagram skema dan formula)

3.5 Eksperimen dan Pengujian Metode

(jelaskan dengan detail dan algoritmik bagaimana teknik

eksperimen/pengujian/penerapan metode/model yang akan dilakukan)

3.6 Evaluasi dan Validasi Hasil

(jelaskan dengan detail dan algoritmik bagaimana teknik evaluasi dan validasi metode/model yang akan dilakukan)

(32)

Struktur Tesis – Bab IV

Bab IV Hasil dan Pembahasan

4.1 Hasil

(sajikan hasil eksperimen dan pengujian metode/model pada data eksperimen)

4.2 Pembahasan

(lakukan analisis dan pembahasan secara lengkap dan menyeluruh hasil eksperimen, evaluasi dan validasi hasil pengujian yang telah kita lakukan)

(33)

Contoh Kompilasi Hasil

Eksperimen

Method DS 1 DS 2 DS 3 DS 4

NN 2.4 3.1 1.5 6.7

(34)

Struktur Tesis – Bab V

Bab V Kesimpulan dan Saran

5.1 Kesimpulan

(menjawab rumusan masalah, sinkron dengan tujuan)

5.2 Saran

(future works yang akan dilakukan sebagai tahapan berikutnya dari penelitian kita, boleh dari temuan-temuan hasil

(35)

Kesimpulan

Pernyataan umum

(general) hasil

penelitian

Ringkasan dari temuan-temuan

yang

didapat dari analisa hasil penelitian

Contoh:

– Dari hasil eksperimen dan evaluasi penelitian,

disimpulkan bahwa bahwa algoritma klasifikasi C4.5 akurat digunakan untuk penentuan kelayakan kredit perbankan

– Dari hasil eksperimen dan evaluasi penelitian dapat disimpulkan bahwa akurasi metode fuzzy c-means pada pemetaan pemilihan peminatan mahasiswa mencapai 83%

(36)

Saran

• Langkah berikutnya setelah temuan diperoleh (Future Works)

• Saran bisa berupa teori, implementasi (praktis), atau untuk penelitian berikutnya

• Apabila kesimpulan menolak hipotesis, maka perlu disarankan penelitian lebih lanjut untuk

menguji teori-teori yang ada

• Apabila kesimpulan menerima hipotesis, maka saran diarahkan ke langkah praktis bagaimana supaya hasil penelitian bisa diimplementasikan

(37)

5.6 Pembimbingan Penelitian

(38)

Actor dalam Penelitian

1. The student, who identifies, approaches and solves a problem

2. The supervisor, who guides you in your work

3. The examiner, who critically assesses your work

(39)
(40)

Referensi

Dokumen terkait

 Penyajian hasil penelitian memuat uraian tentang data dan temuan penelitian yang diperoleh.  Pembahasan berupa penjelasan teoritik, baik

 Kerangka pemikiran adalah suatu bagan alur yang menghubungkan masalah dan pendekatan penelitian yang dihasilkan dari teori/konsep/model yang ada di landasan teori. 

Pertanyaan pada rumusan masalah itu, akan dijawab oleh eksperimen penelitian kita, dan dirangkumkan secara lugas, jelas di bagian kesimpulan Jumlah eksperimen dan hasil yang

Berdasarkan tahapan penelitian yang telah dilakukan, maka dapat disimpulkan hasil penelitian teenlit karya Dyan Nuranindya mencakupi struktur karya sastra teenlit

Pada hasil eksperimen ketiga membuat lembaran dengan ukuran yang lebih besar untuk melihat seber- apa elastis kain yang sudah dilakukan eksperimen, hasil dari eksperimen

Model Penelitian yang diusulkan 3 Eksperimen dan Pengujian Pada penelitian ini dilakukan eksperimen dan pengujian model dilakukan dengan beberapa tahapan sebagai berikut: a Menyiapkan

Setelah melakukan tahapan segmentasi, kemudian tahapan identifikasi dilakukan dengan menggunakan jaringan saraf tiruan berikut ini : Langkah berikutnya adalah menenentukan hasil

Pada proses penulisan hasil dan temuan pada penelitian yang telah dilakukan nantinya akan ditulis secara ringkas agar para pembaca bisa lebih mudah untuk mengetahui apa saja yang