• Tidak ada hasil yang ditemukan

ANALISIS LIRIK LAGU DEWA 19 PADA ALBUM LASKAR CINTA DAN ALTERNATIF PENGEMBANGANNYA SEBAGAI BAHAN AJAR APRESIASI SASTRA DI SMA SKRIPSI

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "ANALISIS LIRIK LAGU DEWA 19 PADA ALBUM LASKAR CINTA DAN ALTERNATIF PENGEMBANGANNYA SEBAGAI BAHAN AJAR APRESIASI SASTRA DI SMA SKRIPSI"

Copied!
12
0
0

Teks penuh

(1)

ANALISIS LIRIK LAGU DEWA 19 PADA ALBUM “LASKAR

CINTA” DAN ALTERNATIF PENGEMBANGANNYA

SEBAGAI BAHAN AJAR APRESIASI SASTRA DI SMA

SKRIPSI

Oleh

BUDI PRIMA OKTARINGGA NIM 07340078

PRODI PENDIDIKAN BAHASA SASTRA INDONESIA DAN DAERAH FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG MALANG

(2)

v

MOTTO DAN PERSEMBAHAN

“Orang-orang hebat di bidang apapun bukan baru bekerja karena mereka terinspirasi, namun mereka menjadi terinspirasi karena mereka lebih suka bekerja. Mereka tidak menyia-nyiakan waktu untuk menunggu inspirasi.”

(Ernest Newman)

“Banyak kegagalan dalam hidup ini dikarenakan orang-orang tidak menyadari betapa dekatnya mereka dengan keberhasilan saat mereka menyerah”

(Thomas Alva Edison)

"Jenius adalah 1 % inspirasi dan 99 % keringat.

“Saya datang, saya bimbingan, saya ujian, saya revisi dan saya menang!”

Skripsi ini saya persembahkan kepada:  Papi Tercinta (Maryuto)

 Mami Tersayang (Siti Zaenab)

 Saudara Sedarah (Ratu Tamara Nur Azizah)  Nenek Tercinta (Alm. Seini)

 Sanak Saudara di Madura (Nde Ento, Nde Kar, Eenk, Om Erpan, Mbak Lim, Mas Endi, Cak Adduk, Mbak Hilda, Lek Inong, Sahril, Nanda, Lek Imam)

 Bapak Ibu Dosen UMM

 Pecinta Sastra dan Musik Sedunia

 Sahabat Dekat dan Sepenanggungan (Dodik, Udit, Antoni, Jana, Daniel, Ferdy, Ageng, U-dha, Ryan Podey, Iyank, Duk, Yoga, Samidi, dan Amin)

(3)

x DAFTAR ISI

Halaman Judul ... i

Halaman Persetujuan ... ii

Halaman Pengesahan ... iii

Surat Pernyataan... iv

Motto dan Persembahan ... v

Abstrak ... vi

Abstract ... vii

Kata Pengantar ... viii

Daftar Isi... x

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah ... 1

1.2 Rumusan Masalah ... 6

1.3 Penjelasan Rumusan Masalah ... 7

1.4 Tujuan Penelitian ... 7

1.5 Manfaat Penelitian ... 8

1.6 Penegasan Istilah ... 8

BAB II LANDASAN TEORI 2.1 Tinjauan Pustaka ... 10

2.2 Pengertian Puisi ... 11

2.2.1 UnsurKebahasaan ... 13

2.2.1.1 Pemilihan Kata Khas ... 14

2.2.1.2 Pengimajian ... 22

2.2.2 Pengungkapan Isi ... 27

2.2.2.1 Tema ... 27

2.2.2.2 Nada dan Suasana Penyair ... 39

2.2.2.3 Amanat... 40

BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Pendekatan Penelitian ... 43

3.2 Metode Penelitian ... 44

3.3 Data dan Sumber Data ... 45

3.3.1 Data ... 45

3.3.2 Sumber Data ... 46

3.3.2.1 Sumber Data Primer ... 46

3.3.2.2 Sumber Data Sekunder ... 46

3.4 Teknik Pengumpulan Data ... 47

3.5 Teknik Analisis Data ... 49

3.6 Instrumen Penelitian ... 49

3.7 Prosedur Penelitian ... 50

3.7.1 Tahap Persiapan Penelitian ... 50

(4)

xi

3.7.3 Tahap Penyelesaian ... 51

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 4.1 Analisis Unsur Kebahasaan ... 52

4.1.1 Pemilihan Kata Khas ... 52

4.1.1.1 Makna Kias ... 52

4.1.1.2 Lambang ... 62

4.1.1.3 Persamaan Bunyi atau Rima ... 75

4.1.2 Pengimajian ... 79

4.2 Analisis Pengungkapan Isi ... 93

4.2.1 Tema ... 93

4.2.2 Nada Serta Suasana ... 103

4.2.3 Amanat... 111 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan ... 136 5.2 Saran ... 137 Daftar Pustaka ... 138 Lampiran

(5)

123

DAFTAR PUSTAKA

Ali, Mohammad, 1992. Peneliti Kependidikan: Prosedur dan Stategi. Bandung: Angkasa.

Aminuddin. 1990. Pengembangan Penelitian kualitatif dalam Bidang Bahasa dan Sastra. Malang: Yayasan Asih Asuh ( YA3).

Badrun, Ahmad. 1989. Teori Puisi. Jakarta: Depdikbud Dirjen Dikti. Chaer, Abdul. 2007. Linguistik Umum. Jakarta: Rineka Cipta.

Dewa 19. 2004. Laskar Cinta. Jakarta: Aqurius Musikindo.

Djajasudarma, Fatimah. 2008. Semantik I. Bandung: Refika Aditama.

Endraswara, Suwardi. 2011. Metode Penelitian Sastra: Epistemologi, Model, Teori, dan Aplikasi. Yogyakarta: CAPS.

Luxemburg, Jan Van. Dkk. 1982. Pengantar Ilmu Sastra Terjemahan Dicki Hartoko. Jakarta: Gramedia.

Nurgiyantoro, Burhan. 1995. Teori Pengkajian Fiksi. Yogyakarta: University Press

Pradopo, Rachmat Djoko. 1987. Pengkajian Puisi. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press.

Prodi Bahasa, Sastra Indonesia, dan daerah. 2010. Pedoman Penulisan dan Pembimbingan Skripsi. Malang: Universitas Muhammadiyah Malang. Ratna, Nyoman Kutha. 2004. Penelitian Sastra: Teori, Metode, dan Teknik.

Yogyakarta:Pustaka Pelajar.

Ratna, Nyoman Kutha. 2009. Stilistika: Kajian Puitika Bahasa, Sastra, dan Budaya. Yogyakarta:Pustaka Pelajar.

Sachari, Agus. 2002. Estetika: Makna, Simbol, dan Daya. Bandung: ITB. Semi, Atar.1988. Kritik Sastra. Bandung: Angkasa.

Siswantoro. 2010. Metode Penelitian Sastra: Analisis Struktur Puisi. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

(6)

124

Situmorang, B.P. 1983. Puisi Teori Apresiasi Bentuk dan Struktur. Ende Flores: Nusa Indah.

Sukadana, Made. 1993. Pembinaan Kritik Sastra Indonesia. Bandung: Angkasa. Sumardjo, Jakob. 1991. Apresiasi Sastra. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama. Supriyadi. 2006. Nilai Dedaktik Nyanyian Permainan Anak-Anak Sapeken Pulau

Sapeken Kecamatan Sapeken Kabupaten Sumenep. Skripsi. Malang: Program Sarjana Bahasa Indonesia Universitas Muhammadiyah Malang. Surachmad, Winarno. 1975. Dasar dan Teknik Research, Pendekatan Praktis.

Bandung: Tarsito.

Suroso. 2009. Estetika: Sastra, Sastrawan, dan Negara. Yogyakarta: Pararaton Publishing.

Tarigan, Henry Guntur. 1984. Prinsip-Prinsip Dasar Sastra. Bandung: Angkasa. Umi & windy. 2006. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Surabaya: Kashiko. Waluyo, Herman J. 2005. Apresiasi Puisi. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama. http://www.Abdurrosyid.wordpress.com (diakses 11 Februari 2012).

http://adegustiann.blogsome.com (diakses 15 Maret 2012). http://Alyandnongkojajar.blogspot.com (diakses 15 Maret 2012). http://id.wikipedia.org/wiki/dewa_19 (diakses 11 Februari 2012). http://id.wikipedia.org/wiki/musik_populer (diakses 11 Februari 2012). http://www.situsbahasa.info (diakses 15 Maret 2012).

(7)

ANALISIS LIRIK LAGU DEWA 19 PADA ALBUM “LASKAR

CINTA” DAN ALTERNATIF PENGEMBANGANNYA

SEBAGAI BAHAN AJAR APRESIASI SASTRA DI SMA

SKRIPSI

Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Bahasa Sastra Indonesia dan Daerah

Oleh

BUDI PRIMA OKTARINGGA NIM 07340078

PRODI PENDIDIKAN BAHASA SASTRA INDONESIA DAN DAERAH FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG MALANG

(8)

viii

KATA PENGANTAR

Alhamdulillahirabbil’alamin Puji syukur penulis panjatkan ke hadirat Allah SWT karena hanya berkat rahmat, hidayah dan karunia-Nya penulis berhasil menyelesaikan skripsi dengan judul “Analisis Lirik Lagu Dewa 19 Pada Album Laskar Cinta dan Alternatif Pengembangannya Sebagai Bahan Ajar Apresiasi Sastra di SMA“

Penulisan skripsi ini saya lakukan dalam rangka memenuhi salah satu syarat untuk mencapai gelar Sarjana Pendidikan FKIP-UMM. Yang pasti, tanpa segenap motivasi, kesabaran, kerja keras, dan do’a mustahil saya sanggup untuk menjalani tahap demi tahap dalam kegiatan akademik saya di UMM.

Pada kesempatan ini penulis mengucapkan terima ksih yang sebesar-besarnya kepada semua pihak yang telah mendukung, membantu, membimbing, dan mengarahkan saya dalam menyelesaikan skripsi ini, terutama kepada:

1) Bapak Dr. Muhadjir Effendy, M. Ap, selaku Rektor Universitas Muhammadiyah Malang.

2) Bapak Dr. Arif Budi Wurianto, M.Si, selaku Pembimbing I yang telah meluangkan waktunya untuk memberikan motivasi, bimbingan, dan pengarahan kepada penulis dengan penuh kesabaran serta ketegasan.

3) Bapak Drs. Djoko Asihono selaku Pembimbing II yang telah meluangkan waktu untuk memberikan motivasi, bimbingan, dan pengarahan kepada penulis dengan penuh kesabaran serta ketegasan.

(9)

ix

4) Ibu Dr. Ekarini Saraswati, M.Pd selaku Ketua Jurusan Pendidikan Bahasa Sastra Indonesia dan Daerah.

5) Bapak Drs. H. Fauzan, M.Pd selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan.

6) Ibu Dr. Ribut Wahyu Eriyanti, M.Si, M.Pd selaku Dosen Wali yang selalu membimbing saya semenjak awal perkuliahan sampai akhir perkuliahan dalam bidang akademik.

7) Bapak dan Ibu Dosen yang telah mendidik, memberikan ilmu, pengarahan, pengalaman, dan motivasi kepada penulis.

8) Kedua Orang Tua di rumah yang selalu memberikan didikan, dukungan, serta do’a kepada penulis dalam menjalani tiap langkah kehidupannya. 9) Seluruh teman-teman perkuliahan Jurusan Pendidikan Bahasa Sastra

Indonesia dan Daerah angkatan 2007 yang telah memberikan semangat dan berbagi ilmu selama perkuliahan.

10) Seluruh sahabat-sahabat dekat (Dodik, Udit, Antoni, Daniel,Ferdy, Jana, Ageng, U-dha, dan Amin) yang membantu dan mendukung penulis dalam berinspirasi, inovasi, serta berpikir kritis.

Malang, 21 April 2012

(10)

LEMBAR PENGESAHAN

Dipertahankan di Depan Dewan Penguji Skripsi Jurusan Pendidikan Bahasa Sastra Indonesia dan Daerah

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Malang

Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan

Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Bahasa Sastra Indonesia dan Daerah Tanggal 1 Mei 2012

Mengesahkan,

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Malang

(11)

LEMBAR PERSETUJUAN

Skripsi yang berjudul “Analisis Lirik Lagu Dewa 19 Pada Album Laskar Cinta Dan Alternatif Pengembangannya Sebagai Bahan Ajar Apresiasi Sastra Di SMA”. Judul ini telah disetujui oleh Dosen Pembimbing Skripsi pada tanggal 24 April 2012

(12)

SURAT PERNYATAAN

Yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama : Budi Prima Oktaringga

Nim : 07340078

Jurusan : Pendidikan Bahasa Sastra Indonesia dan Daerah Fakultas : Keguruan dan Ilmu Pendidikan

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG Dengan ini menyatakan dengan sebenar-benarnya bahwa:

1. Tugas akhir dengan judul:

Analisis Lirik Lagu Dewa 19 Pada Album Laskar Cinta dan Alternatif Pengembangannya Sebagai Bahan Ajar Apresiasi Sastra di SMA

Adalah hasil karya saya dan dalam naskah tugas akhir ini tidak terdapat karya ilmiah yang pernah diajukan oleh orang lain untuk memperoleh gelar akademik di suatu perguruan tinggi dan tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan orang lain, baik sebagian atau keseluruhan, kecuali yang secara tertulis dikutip dalam naskah ini dan disebutkan dalam sumber kutipan dan daftar pustaka.

2. Apabila ternyata di dalam naskah tugas akhir ini dapat dibuktikan terdapat unsure-unsur PLAGIAT, saya bersedia TUGAS AKHIR INI DIGUGURKAN dan GELAR AKADEMIK YANG SAYA PEROLEH DIBATALKAN, serta diproses sesuai dengan ketentuan hokum yang berlaku.

3. Tugas akhir ini dapat dijadikan sumber pustaka yang merupakan HAK BEBAS ROYALTI NON EKSKLUSIF.

Demikian peryataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.

Referensi

Dokumen terkait