KESADARAN SEJARAH DAN
IDENTITAS BANGSA
A.
MAKNA KESADARAN SEJARAH.
MAKNA KESADARAN SEJARAH
KESEJARAHAN (HISTORISITAS)
MERUPAKAN EKSISTENSI MANUSIA
YANG PALING UNIK DAN ISTIMEWA.
KESEJARAHAN ADALAH PREROGATIF
MANUSIA.
EKSISTENSI MANUSIA YANG
DITANDAI OLEH KESEJARAHAN.
MANUSIA ADALAH MAKHLUK
 DENGAN MEREFLEKSI BAGAIMANA POTENSI
KESADARAN MENYEJARAH KITA, KESADARAN AKAN KEMAMPUAN DAN KEMAUAN KITA UNTUK BERUBAH TELAH KITA KEMBANGKAN SEJAUH MUNGKIN SESUAI DENGAN RUANG DAN WAKTU YANG ADA, DAPAT
MENYADARKAN DAN MENDUDUKKAN SECARA PROPORSIONAL TOTALITAS KEHADIRAN KITA
SEKARANG INI, PERORANGAN MAUPUN KOLEKTIF , DAN BAGAIMANA SELANJUTNYA DAPAT
DIMANFAATKAN UNTUK MENOREHKAN SESUATU YANG LEBIH BERMAKNA BAGI KEHIDUPAN