• Tidak ada hasil yang ditemukan

Refrat MS

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "Refrat MS"

Copied!
5
0
0

Teks penuh

(1)

BAB I BAB I

PENDAHULUAN PENDAHULUAN

A.

A. Latar BelakangLatar Belakang

Multiple sclerosis (MS) pertama kali ditemukan pada tahun 1882 oleh Sir  Multiple sclerosis (MS) pertama kali ditemukan pada tahun 1882 oleh Sir  Agustus D’este dari Inggris, akan tetapi Cruveilhier & Charcot memberi Agustus D’este dari Inggris, akan tetapi Cruveilhier & Charcot memberi gambaran lebih terperinci tentang adanya plak dan sclerosis pada susunan saraf  gambaran lebih terperinci tentang adanya plak dan sclerosis pada susunan saraf   pusat.

 pusat.

Multiple sklerosis termasuk penyakit-penyakit demielinisasi. Di dalam Multiple sklerosis termasuk penyakit-penyakit demielinisasi. Di dalam susunan saraf sentral terjadi daerah-daerah yang mengalami demielinisasi. susunan saraf sentral terjadi daerah-daerah yang mengalami demielinisasi. Gejala-gejalanya hilang timbul dalam serangan-serangan dan tiap serangan Gejala-gejalanya hilang timbul dalam serangan-serangan dan tiap serangan meninggalkan cacat. Gejala-gejala neurologis tergantung dari bagian yang meninggalkan cacat. Gejala-gejala neurologis tergantung dari bagian yang mengalami kerusakan. Karena keadaan alergi juga dapat menimbulkan mengalami kerusakan. Karena keadaan alergi juga dapat menimbulkan demielinisasi dalam susunan saraf sentral (vaksinasi terhadap cacar, pengobatan demielinisasi dalam susunan saraf sentral (vaksinasi terhadap cacar, pengobatan anti-rabies), orang menduga bahwa multipel sklerosis juga merupakan penyakit anti-rabies), orang menduga bahwa multipel sklerosis juga merupakan penyakit auto-immune.

auto-immune.22 (Harsono, Multiple Sclerosis, pada Kapita Selekta Neurologi.(Harsono, Multiple Sclerosis, pada Kapita Selekta Neurologi. Yogyakarta : Gadjah Mada Universitay Press, 2009)

Yogyakarta : Gadjah Mada Universitay Press, 2009)

Multiple sklerosis merupakan salah satu gangguan neurologis yang paling Multiple sklerosis merupakan salah satu gangguan neurologis yang paling sering menyerang orang pada usia muda. Gejala jarang muncul sebelum usia 15 sering menyerang orang pada usia muda. Gejala jarang muncul sebelum usia 15 tahun atau setelah usia 60 tahun. Multiple sklerosis ditandai dengan timbulnya tahun atau setelah usia 60 tahun. Multiple sklerosis ditandai dengan timbulnya destruksi bintik mielin yang meluas diikuti oleh gliosis pada susbtansia alba destruksi bintik mielin yang meluas diikuti oleh gliosis pada susbtansia alba susunan saraf pusat. Ciri khas perjalanan multiple sklerosis adalah serangkaian susunan saraf pusat. Ciri khas perjalanan multiple sklerosis adalah serangkaian serangan terbatas yang menyerang bagian susunan saraf pusat yang berlainan. serangan terbatas yang menyerang bagian susunan saraf pusat yang berlainan. Masing-masing serangan kemudian akan memperlihatkan beberapa derajat Masing-masing serangan kemudian akan memperlihatkan beberapa derajat  pengurangan,

 pengurangan, namun namun keseluruhan keseluruhan gambaran gambaran adalah adalah suatu suatu keadaan keadaan yang yang makinmakin memburuk. (

memburuk. ( Price  Price Sylvia Sylvia A., A., Wilson Wilson Lorraine Lorraine M. M. Multipel Multipel Sklerosis.Sklerosis.  Patofisiologi

 Patofisiologi : : konsep konsep klinis klinis proses-proses proses-proses penyakit penyakit Edisi Edisi 6 6 Volume Volume 2. 2. 2005.2005.  Jakarta : EGC. Hal. 1145-1147 

(2)

Penyakit ini lebih sering ditemukan pada area dengan suhu sedang dibandingkan daerah iklim tropis. Penyakit ini lebih sering terjadi pada  perempuan daripada laki-laki (1,5:1). Penyakit dapat terjadi pada segala usia, walaupun onset pertama jarang terjadi pada anak-anak dan orang usia lanjut. Biasanya usia munculnya gejala antara 20-40 tahun. (Ginsberg, Lionel. Lecture  Notes Neurologi edisi ke-8. Jakarta: Erlangga Medical Series.2005)

Secara global, diperkirakan prevalensi rata-rata multiple sclerosis adalah 30 per 100 000. Secara regional, prevalensi diperkirakan rata-rata multiple  sclerosis adalah terbesar di Eropa (80 per 100 000), diikuti oleh Mediterania Timur (14,9), Amerika (8.3), Pasifik Barat (5), Asia Tenggara (2,8), dan Afrika (0,3). ( Price, Wilson. Patofisiologi. Jakarta : EGC: 2005.)(  Atlas of Multiple Sclerosis. In http://www.who.int )

B. Definisi

Multipel sklerosis adalah satu kondisi autoimun dimana sistem kekebalan tubuh menyerang sistem saraf pusat ( SSP ), yang mendorong ke arah terjadinya demielinisasi. Mungkin menyebabkan banyak gejala fisik dan mental, dan sering  juga berkembang menjadi cacat fisik dan kognitif. Serangan Penyakit biasanya

terjadi pada dewasa muda, umumnya terjadi pada wanita, dan mempunyai

 prevalensi mencakup antara 2 sampai 150 setiap 100,000 tergantung pada negara atau populasi spesifik. MS pertama digambarkan pada tahun 1835 oleh Jean-Martin Charcot ( Adams RD, Victor M 

.

 principles of neurology, vol.2. 6th ed. New York:McGraw Hill, 2007; 902-21).

Penyakit ini menyebabkan luka-luka pada sarung pelindung mielin ( lemak yang melingkupi aksons sel-sel saraf ), oligodendrosit (sel-sel yang menghasilkan mielin), akson dan sel-sel saraf. Gejala dari multipel sklerosis  bervariasi, tergantung pada lokasi dari plak ( area dari jaringan parut ) di dalam sistem saraf pusat. Gejala umum mencakup kelemahan dan kelelahan, gangguan

(3)

sensoris di dalam limbus, gangguan fungsi saluran kemih atau saluran  pencernaan, gangguan fungsi seksual, dan kehilangan keseimbangan. Walaupun  penyakit ini tidak dapat diobati atau dicegah pada saat ini, penanganannya adalah untuk mengurangi gejala dan progresivitas. (Chamberlin, Stacey L. Narins,  Bringham. The Gale Encyclopedia of Neurological Disorders vol.2. Detroit:

Thompson Gale. 2005)

 Multiple sclerosis adalah suatu peradangan yang terjadi di otak dan sumsum tulang belakang yang menyerang daerah substansia alba dan merupakan  penyebab utama kecacatan pada dewasa muda. Penyebabnya dapat disebabkan

oleh banyak faktor, terutama proses autoimun.  Focal lymphocytic infiltration atau sel T bermigrasi keluar dari lymph node ke dalam sirkulasi menembus sawar  darah otak (blood brain barrier ) secara terus-menerus menuju lokasi dan melakukan penyerangan pada antigen myelin pada sistem saraf pusat seperti yang umum terjadi pada setiap infeksi. Hal ini dapat mengakibatkan terjadinya inflamasi, kerusakan pada myelin (demielinisasi), neuroaxonal injury, astrogliosis, dan proses degenerative.

C. Epidemiologi

Menurut National Multiple Sclerosis Society, kira-kira 400,000 orang Amerika tercatat menderita MS, dan pada setiap minggunya sekitar 200 orang didiagnosis MS. Di seluruh dunia, MS mungkin diderita 2.5 juta individu. Umumnya serangan terjadi dalam dekade ketiga dan keempat, walaupun  penyakit inibisa mulai dalam masa kanak-kanak dan juga di atas usia 60 tahun. Secara keseluruhan, MS terjadi lebih sering pada wanita dibandingkan laki-laki, dengan perbandingan adalah kira-kira 2:1. (Chamberlin, Stacey L. Narins,  Bringham. The Gale Encyclopedia of Neurological Disorders vol.2. Detroit:

Thompson Gale. 2005.)

Multipel sklerosis lebih sering ditemukan pada daerah dengan suhu sedang dibandingkan dengan daerah iklim tropis. Perbedaan etnis pada insidensi

(4)

 penyakit merupakan argumen kerentanan genetik terhadap kondisi ini.Akan tetapi, variasi geografis juga memperlihatkan peran faktor lingkungan, misalnya virus. Hal ini terutama terlihat dari epidemi munculnya multipel sklerosis, misalnya pada Kepulauan Faroe dan Islandia. Terdapat juga bukti bahwa orangyang dilahirkan pada daerah yang berisiko tinggi untuk multipel sklerosis akan membawa risiko tersebut jika mereka pindah ke daerah dengan risiko rendah dan sebaliknya, tetapi hanya jika perpindahan terjadi pada usia remaja. Hal ini menunjukkan bahwa virusyang berdasarkan hipotesis bekerja pada dekade pertama atau kedua kehidupan. (Ginsberg, Lionel. Lecture Notes  Neurologi edisi ke-8. Jakarta: Erlangga Medical Series.2005.)

Multipel sklerosis jarang terjadi pada khatulistiwa dan garis lintang 30° –  35° utara dan selatan. Pada umumnya multipel sklerosis meningkat secara  proporsional dengan meningkatnya jarak dari garis katulistiwa. Tidak ada  penjelasanyang memuaskan mengenai peristiwa ini, walaupun variabel tertentu telah diteliti. Hal ini karena meliputi faktor-faktor lingkungan, seperti iklim, kelembaban, resistensi pada virus tertentu, konsumsi susu sapi. (Chamberlin, Stacey L. Narins, Bringham. The Gale Encyclopedia of Neurological Disorders vol.2. Detroit: Thompson Gale. 2005)

(5)

Multiple sklerosis secara dominan menyerang orang kulit putih, informasi terakhir cenderung menunjukkan bahwa multiple sklerosis adalah suatu penyakit  bawaan dan mungkin dapat ditularkan. Adanya bukti bahwa hubungan antara

HLA system (Human Leukocyte Antigen) dan multiple sklerosis menunjukkan suatu kerentanan genetis terhadap penyakit itu.(Chusid J.G, Multiple Sclerosis,  pada Neuroanatomi Korelatif dan Neurologi Fungsional, Yogyakarta : Gadjah

Referensi

Dokumen terkait

Berdasarkan survey penelitian dahulu pada tikungan Padangluhong yang berada disamping Hotel Sapadia, penulis menemukan beberapa kondisi geometrik pada tikungan tersebut

Waktu awal pemberian pakan yang berbeda pada larva ikan baung tidak mempengaruhi nilai konversi pakan dan efisiensi pakan.. Nilai konversi pakan menggambarkan seberapa banyak pakan

Proses Structured Query Language ( SQL ) secara umum dipakai untuk mendefinisikan dan memanipulasi data untuk mendapatkan hasil output yang dikehendaki, seperti yang

COMMUNITY AND HEALTH CARE INTERPORFESSIONAL EDUCATION Keterengan Blok Warna.. FAKULTAS KEDOKTERAN, UNIVERSITAS GADJAH MADA Nilai DPL

No NAMA SISWA KD..

Saran Untuk Pemerintah, bahwa peraturan mengenai pendidikan karakter yang diatur di dalam Undang-Undang Sistem Pendidikan Nasional Nomor 20 Tahun 2003 Pasal 1 dan

[r]

Pengembangan pariwisata Pantai Pasir Putih Parbaba diharapkan masyarakat lokal dapat diberdayakan dan diikut sertakan dalam aktivitas kegiatan pariwisata itu sendiri dalam rangka