• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGARUH KEAKTIFAN DAN KEDISIPLINAN BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA MATERI GARIS DAN SUDUT SISWA KELAS VII MTSN SUMBERJO BLITAR TAHUN AJARAN 20162017 Institutional Repository of IAIN Tulungagung

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "PENGARUH KEAKTIFAN DAN KEDISIPLINAN BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA MATERI GARIS DAN SUDUT SISWA KELAS VII MTSN SUMBERJO BLITAR TAHUN AJARAN 20162017 Institutional Repository of IAIN Tulungagung"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

77 BAB VI PENUTUP A. Kesimpulan

Berdasarkan pembahasan secara teoritis maupun empiris dari data hasil

penelitian tentang “Pengaruh Keaktifan dan Kedisiplinan Belajar Siswa Terhadap

Hasil Belajar Matematika pada Materi Garis dan Sudut Siswa Kelas VII MTs

Negeri Sumberjo Blitar Tahun Ajaran 2016/2017”, maka penulis dapat

memberikan kesimpulan sebagai berikut.

1. Ada pengaruh yang positif dan signifikan keaktifan belajar terhadap hasil

belajar matematika siswa kelas VII MTsN Sumberjo Blitar. Berdasarkan

hasil analisis data yang diperoleh yaitu nilai t hitung = (2,737) > t tabel =

(2,030) dan nilai signifikan (0,010) < (0,05), sehingga dapat ditarik

kesimpulan bahwa menolak H0 dan menerima Ha.

2. Ada pengaruh yang positif dan signifikan kedisiplinan belajar terhadap

hasil belajar matematika siswa kelas VII MTsN Sumberjo Blitar.

Berdasarkan hasil analisis data yang diperoleh yaitu nilai t hitung =

(2,084) > ttabel = (2,030) dan nilai signifikan (0,045) < (0,05), sehingga

dapat ditarik kesimpulan bahwa menolak H0 dan menerima Ha.

3. Ada pengaruh yang positif dan signifikan keaktifan dan kedisiplinan

secara bersama-sama terhadap hasil belajar matematika siswa kelas VII

MTsN Sumberjo Blitar. Berdasarkan hasil analisis data yang diperoleh

(2)

78

(0,022) < (0,05), sehingga dapat ditarik kesimpulan bahwa menolak H0

dan menerima Ha.

B. Saran

Dalam rangka kemajuan dan keberhasilan pelaksanaan proses belajar

mengajar dalam rangka meningkatkan mutu pendidikan, maka penulis memberi

saran sebagai berikut:

1. Bagi Kepala Sekolah

Menentukan kebijakan-kebijakan yang dapat meningkatkan kreatifitas

siswa dan mengembangkan mutu pendidikan khususnya matematika, sehingga

dapat mencapai tujuan yang diharapkan.

2. Kepada Guru

Guru sebagai pendidik, pembimbing dan fasilitator bagi siswa, seharusnya

lebih memahami kecenderungan kecerdasan yang dimiliki oleh siswanya. Selain

itu, guru juga harus membantu siswanya dalam mengembangkan keaktifan dan

kedisiplinan yang dimiliki siswanya tersebut agar dapat mempengaruhi

keberhasilan dalam proses belajar.

3. Kepada Peserta Didik

Pada penelitian ini peneliti berharap kepada para siswa untuk lebih aktif

membangun keaktifan dan kedisiplinan yang dimilikinya melalui proses

(3)

79

4. Kepada Almamater IAIN Tulungagung

Dengan adanya penelitian ini diharapkan dapat menambah

keberagaman kajian yang diteliti dalam skripsi. Peneliti berharap

Referensi

Dokumen terkait

It meant, porang four year old had balancing between canopy diameter, plant height, and number of bulbil.. During exploration we also found abnormal porang, there

Bertolak dari kompetensi guru yang harus dimiliki oleh guru dan adanya keinginan kuat untuk menjadi seorang guru yang baik, persoalan profesi guru di sekolah

Penelitian ini mempunyai beberapa tuju- an, yaitu untuk: (1) Mengidentifikasi profil usaha agroindustri ikan asin; (2) Menganalisis penggunaan faktor produksi dan

Alat yang digunakan berupa chopper yang digunakan untuk menghaluskan rumput gajah, disc mill untuk menghaluskan bahan pakan, timbangan digital kapasitas 5

Selain mendapat keuntungan dari fee yang diberikan supplier, masih banyak hal lain yang menjadi keuntungan dropshipper, di antaranya:.  Tidak perlu investasi modal

• Risiko yang timbul akibat perubahan suku bunga dan nilai pasar surat berharga yang terjadi pada saat bank.

Bank CERT Airport CERT University CERT GOV CERT Military CERT SOE CERT SME CERT Telkom CERT BI CERT Police CERT KPK CERT Lippo CERT KPU CERT Pertamina CERT. Hospital CERT

Berdasarkan uraian-uraian dan pembahasan yang telah dipaparkan dalam penulisan ini dapat ditarik beberapa kesimpulan yakni dengan diterapkannya