• Tidak ada hasil yang ditemukan

Update Kumpulan Soal Ulangan Harian dan UTS Kelas V SD Sebagai bahan Referensi Latihan.Docs UH IPA 12

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan " Update Kumpulan Soal Ulangan Harian dan UTS Kelas V SD Sebagai bahan Referensi Latihan.Docs UH IPA 12"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

SOAL KITA

SD NEGERI 1 ASEMRUDUNG

Alamat: Ds. Asemrudung RT. 12 RW.02 Kec. Geyer Kode Pos. 58172

ULANGAN HARIAN

4 SEMESTER II

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam Hari/Tanggal : ...

Kelas : V (Lima) Waktu : ...

I. Standar Kompetensi

Memahami perubahan yang terjadi di alam dan hubungannya dengan penggunaan

II. Kompetensi Dasar

a. Mendiskripsikan proses pembentukan tanah karena pelapukan b. Mengidentifikasi jenis-jenis tanah

c. Mendiskripsikan struktur bumi

I. Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, c atau d di depan jawaban yang benar!

1. Lapisan bumi yang paling luar, keras dan merupakan tempat hidup berbagai makhluk hidup disebut ….

a. kerak bumi c. inti bumi b. mantel bumi d. selubung bumi

2. Berikut ini yang merupakan bagian terluar lapisan atmosfer adalah ….

a. eksosfer c. mesosfer

b. troposfer d. stratosfer

3. Bahan cair yangsangat panas dan terdapat di dalam perut bumi disebut ….

a. magma c. lahar

b. kawah d. lava

4. Satu – satunya Planet dalam tata surya matahari yang dapat dihuni oleh manusia adalah ….

a. Venus c. Mars

b. Bumi d. Yupiter

5 Pelapukan yang terjadi karena aktivitas makhluk hidup disebut ….

a. kimia c. fisika

b. sementara d. biologi

6. Salah satu penyebab terjadinya erosi tanah adalah ….

a. penghijauan

b. penggundulan hutan c. pembuatan sengkedan

d. pembuatan waduk/bendungan

7. Manusia memanfaatkan tanah untuk berbagai kebutuhan, kecuali ….

a. bercocok tanam c. landasan berpijak b. bahan makanan d. mendirikan rumah

8. Batuan yang terjadi dari pendinginan lava di permukaan bumi disebut batuan ….

a. beku c. sediment

b. metamorf d. granit

9. Batu-batu berikut yang merupakan jenis batuan beku adalah ….

a. batu basal, batu pualam, batu asbak b. batu granit, batu apung, batu pasir c. batu pasir, batu serpih, batu kapur d. batu apung, batu obsidian, batu granit

10. Guci keramik dibuat dari jenis tanah ….

(2)

b. gambut d. liat

II. Jodohkan pernyataan pada lajur kiri dengan jawaban pada lajur kanan dengan cara menuliskan huruf pada kotak yang tersedia!

11. Lumpur panas yang keluar dari puncak gunung berapi 12. Pelapukan yang disebabkan oleh pengaruh perubahan suhu 13. Batuan yang terbentuk karena proses pengendapan

14. Batu apung, batu breksi, dan batu granit 15. Terbentuk dari sisa hewan dan tumbuhan

III. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang tepat!

16. Magma yang membeku akan menjadi ….

17. Tiga jenis batuan yang membentuk lapisan kerak bumi adalah …. 18. Menurut proses terbentunya, batu bara termasuk batuan …. 19. Suhu inti matahari mencapai …. derajat celcius

20. Metamorf berasal dari bahasa Yunani yang artinya …. 21. Sumber energi terbesar di bumi adalah ….

22. Bumi merupakan planet ke …. dalam sistem tata surya 23. Batu pualam dan batu sabak termasuk batuan ….

24. Contoh hewan yang dapat menguraikan tanah adalah …. 25. Sebagian besar permukaan bumi terdiri atas ….

IV. Kerjakan soal-soal di bawah ini!

26. Mengapa tanah di daerah lereng gunung berapi subur?

Jawab : ... ... ...

27. Sebutkan macam-macam batuan metamorf beserta contohnya!

Jawab : ... ... ...

28. Sebutkan dan jelaskan 3 macam pelapukan dan contohnya!

Jawab : ... ... ...

29. Apakah penyebab terjadinya erosi?

Jawab : ... ... ...

30. Jelaskan proses terjadinya batuan beku!

Jawab : ... ... ...

a. humus

b. Batuan endapan c. Batuan metamorf d. Pelapukan fisika e. Pelapukan biologi f. lahar

Referensi

Dokumen terkait

Katrol yang keuntungannya hanya merubah arah gaya tarik

Agar penderita hipermetropi dapat melihat dengan jelas benda yang jauh, harus ditolong dengan kaca mata

Pernafasan yang menggunakan otot di antara tulang dada dan tulang rusak adalah.... Gangguan menyempitnya saluran pernafasan dengan ciri suara

Hipertensi, pengerasan arteri, stroke, dan sakit jantung diawali dengan banyak mengkonsumsi makanan yang banyak mengandung…………., ………,

Bentuk permukaan bumi yang dibuat dalam bidang datar disebut ..... Air yang menguap berubah

Perubahan permukaan bumi yang terjadi akibat penggundulan hutan yaitu ..... hewan yang hidup di hutan

Jenis batuan yang berbentuk dari batuan beku yang tererosi atau terkikis lalu mengalami proses pengangkutan dan diendapkan di tempat lain disebut.....

BATUAN BEKU Batuan beku adalah batuan yang terbentuk dari pendinginan magma baik diatas permukaan bumi maupun di bawah permukaan bumi Batuan beku terbagi atas dua jenis yaitu batuan