• Tidak ada hasil yang ditemukan

IMPLEMENTASI ALGORITMA J48 PADA PENGUJIAN DATA WEBSITE PHISING SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Kelulusan Program Sarjana

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "IMPLEMENTASI ALGORITMA J48 PADA PENGUJIAN DATA WEBSITE PHISING SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Kelulusan Program Sarjana"

Copied!
17
0
0

Teks penuh

(1)

i

IMPLEMENTASI ALGORITMA J48 PADA PENGUJIAN DATA WEBSITE PHISING

SKRIPSI

Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Kelulusan Program Sarjana

EGA RISPIALIN NIM: 15170283

Program Studi Ilmu Komputer Kampus Kota Sukabumi Fakultas Teknik dan Informatika

Universitas Bina Sarana Informatika

(2)

ii 2021

(3)

iii

PERSEMBAHAN

“Mudah-mudahan penulis menjadi hidup pas menurut ILMU Allah S.W.T yang telah mengajar AL-Quran sebagai pedoman hidup lagi yang memberi kepastian atas

pilihan masing-masing yaitu Nur lawan Dzulumat”

(Aamiin YRA)

Dengan mengucap puji syukur kepada Allah S.W.T, Skripsi ini kupersembahkan untuk:

1. Kedua orang tuaku Bapak Ujang Solihin dan Ibunda Sopiah terkasih yang telah membesarkan, mendidik, mendukung, memotivasi serta selalu memberi do’a dengan tulus serta memberikan apa yang terbaik kepada penulis dalam perjalanan untuk meraih ILMU.

2. Kedua mertua sekaligus orang tua penulis yang kedua Bapak Yayan Suryana dan Ibunda Titin Sumartini terkasih yang telah memberi dukungan dan juga do’anya untuk penulis.

3. Suamiku tercinta Rusda Wajhillah. yang selalu sabar dan tidak pernah lelah terus memberikan yang terbaik untuk penulis

4. Keluarga besar Citamiang.

5. Keluarga besar Mangkalaya Residence.

6.

Serta teman dan kerabat penulis yang selalu menemani dan juga memotivasi untuk menyelesaikan Skripsi ini.

(4)

iv

(5)

v

(6)

vi

(7)

vii

PEDOMAN PENGGUNAAN HAK CIPTA

Skripsi Sarjana yang berjudul “Implementasi Algoritma J48 Pada Pengujian Data Website Phising” adalah hasil karya tulis asli Ega Rispialin dan bukan hasil terbitan sehingga peredaran karya tulis hanya berlaku di lingkungan akademik saja, serta memiliki hak cipta. Oleh karena itu, dilarang keras untuk menggandakan baik sebagian maupun seluruhnya karya tulis ini, tanpa seizin penulis.

Referensi kepustakaan diperkenankan untuk dicatat tetapi pengutipan atau peringkasan isi tulisan hanya dapat dilakukan dengan seizin penulis dan disertai ketentuan pengutipan secara ilmiah dengan menyebutkan sumbernya.

Untuk keperluan perizinan pada pemilik dapat menghubungi informasi yang tertera di bawah ini:

Nama : Ega Rispialin

Alamat : Mangkalaya Residence Block C6 No.7 Rt07/07 Kec.Gunungguruh/Mangkalaya Cisaat Kab. Sukabumi 43145 No. Telp : 0851-5680-8011

E-mail : egarispialin141@gmail.com

(8)

viii

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis panjatkan kepada ALLAH S.W.T yang telah memberikan berupa kesehatan, kesempatan kepada penulis sehingga mampu Menyusun dan meyelesaikan Skripsi ini dengan judul:

“IMPLEMENTASI ALGORITMA J48 PADA PENGUJIAN DATA WEBSITE PHISING”

Tujuan dari penulisan Skripsi ini adalah untuk memenuhi salah satu syarat dalam menyelesaikan Jenjang Pendidikan Program Strata Satu (S1) Universitas Bina Sarana Informatika Kampus Kota Sukabumi.

Dalam proses pembuatan Skripsi ini penulis menyadari akan keterbatasan baik pengetahuan yang dimiliki. Walaupun demikian penulis berusaha semaksimal mungkin untuk dapat menyajikan yang terbaik. Selama penyusunan Skripsi ini tidak sedikit kesulitan yang penulis hadapi. Namun berkat bantuan serta dukungan dari berbagai pihak maka akhirnya penyusunan Skripsi ini dapat diselesaikan.

Oleh karena itu penulis dalam kesempatan ini tidak lupa ingin menyampaikan dan mengucapkan rasa terima kasih kepada:

1. Rektor Universitas Bina Sarana Informatika.

2. Dekan Fakultas Teknik dan Informatika.

3. Ketua Program Studi Ilmu Komputer Universitas Bina Sarana Informatika Kampus Kota Sukabumi.

4. Bapak Rizal Amegia Saputra, selaku Dosen Pembimbing I dan Bapak A.

Gunawan, selaku Dosen Pembimbing II.

(9)

ix

5. Staff/Karyawan/Dosen dilingkungan Universitas Bina Sarana Informatika Kampus Kota Sukabumi.

6. Orang tua dan keluarga penulis sendiri yang telah memberikan banyak dukungan serta Do’a terbaiknya.

7. Orang yang penulis sayangi dan cintai yang telah setia mendampingi sampai saat ini dan semoga terus mendampingi penulis sampai akhir hayat.

8. Teman-teman seperjuangan yang saling tolong-menolong dalam hal kebaikan.

Serta semua pihak yang terlalu banyak untuk disebutkan satu persatu sehingga terwujudnya penulisan Skripsi ini. Akhir kata, semoga Skripsi ini dapat memberikan manfaat bagi penulis dan pembaca yang berminat pada umumnya. Mohon maaf atas ketidak sempurnaan dan kekurangannya dalam penyusunan maupun penulisan Skripsi ini dan penulis mendo’akan semoga kita semua selalu sehat dan selalu dalam lindungan-Nya, Aamiin.

Sukabumi, Juli 2021 Penulis

Ega Rispialin

(10)

x ABSTRAKSI

Ega Rispialin (15170283), Implementasi Algoritma J48 Pada Pengujian Data Website Phising

Masalah pemalsuan atau pengelabuan situs web dianggap sebagai masalah sangat sensitif dan sangat populer di Indonesia seperti dibidang Industri khususnya e- banking, e-commerce dan lain sebagainya. Sebagian orang banyak yang mengabaikan masalah tersebut karena tidak terlalu memperdulikannya, adapula Sebagian orang yang merasa sangat terganggu dengan situs Web yang terkena retas/phisy. Contohnya seperti kasus dalam hal mengambil jumlah transaksi online yang melibatkan pembayaran melalui situs Web, tidak sedikit situs Web yang sah melainkan banyak sekali situs Web yang dipalsukan. Ketika sebuah situs Web dianggap mencurigakan, itu berarti situs tersebut dapat bersifat phishy atau sah, artinya situs Web tersebut memiliki beberapa fitur yang sah. Penulis melakukan studi untuk menentukan algoritma yang paling tepat dan yang paling baik. Penentuan Algoritma dengan perbandingan antara teknik klasifikasi Algoritma. Berdasarkan beberapa penelitian terkait dan Algoritma maka penelitian ini akan menguji dengan Algoritma J48 karena Hasil dari ini studi menunjukkan bahwa Algoritma J48 kedalam Algoritma yang paling tepat yang digunakan dengan nilai rata-rata akurasi adalah 88.30% serta menghasilkan lebih kecil tingkat Error/kesalahan.

Kata Kunci: Situs Web, UCI Repositori, Algoritma J48, data, J48.

(11)

xi

ABSTRACTION

Ega Rispialin (15170283), Implementation of J48 Algorithm in Phising Website Data Testing

The problem of website counterfeiting or deception is considered a very sensitive issue and is very popular in Indonesia such as in the industrial sector, especially e- banking, e-commerce and so on. There are many people who ignore the problem because they don't really care about it, there are also Some people who feel very annoyed with websites that are hacked / phisy. For example, in the case of taking a number of online transactions involving payments through websites, not a few websites are legitimate but a lot of websites are faked. When a website is deemed suspicious, it means that the site can be phishy or legitimate, meaning that the website has some legitimate features. The author conducted a study to determine the most appropriate and best algorithm. Determination of Algorithm by comparison between Algorithm classification techniques. Based on several related studies and algorithms, this study will test the J48 Algorithm because the results of this study show that the J48 Algorithm is the most appropriate algorithm used with an average accuracy value of 88.30% and produces a smaller error rate.

Keywords: Website, UCI Repository, J48 Algorithm, data, J48.

(12)

xii

DAFTAR ISI

Halaman

Lembar Judul Skripsi ... i

Lembar Persembahan ... ii

Lembar Pernyataan Keaslian Skripsi ... iii

Lembar Pernyataan Persetujuan Publikasi ... iv

Lembar Persetujuan dan Pengesahan Skripsi ... v

Lembar Pedoman Penggunaan Hak Cipta ... vi

Kata Pengantar ... vii

Abstraksi ... ix

Daftar Isi ... xi

Daftar Gambar ... xiii

Daftar Tabel ... xiv

Daftar Lampiran ... xv

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah... 1

1.2. Perumusan Masalah ... 3

1.3. Tujuan dan Manfaat ... 3

1.4. Metode Penelitian ... 3

1.5.1. Teknik Pengumpulan Data ... 3

1.5.2. Model Pengembangan Aplikasi ... 4

1.5. Ruang lingkup ... 5

BAB II LANDASAN TEORI 2.1. Tinjauan Pustaka ... 6

2.2. Penelitian Terkait ... 12

BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Analisis Masalah ... 18

3.2. Analisis Kebutuhan ... 18

3.2.1 Analisis Kebutuhan Pengujian ... 19

3.2.1 Analisis Kebutuhan Sistem ... 21

3.3. Perancangan Objek ... 22

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN 4.1. Tampilan Hasil ... 28

4.2. Cara Kerja Aplikasi ... 30

4.3. Hasil Pengujian ... 31

(13)

xiii

DAFTAR PUSTAKA ... 38

DAFTAR RIWAYAT HIDUP ... 39

LEMBAR KONSULTASI BIMBINGAN ... 40

LAMPIRAN ... 42

(14)

xiv

DAFTAR GAMBAR

Halaman 1. Gambar III.1. Pohon Keputusan……….………...… 23 2. Gambar IV.1. Halaman Utama Website Phising Berbasis Algoritma J48 28 3. Gambar IV.2. Halaman Login Website Phising Berbasis Algoritma J48. 29 4. Gambar IV.3. Halaman Informasi Phisin.……… ……… 29 5. Gambar IV.4. Tampilan Hasil Akhir Aplikasi ………. 30 6. Gambar IV.5. Gambar tampilan pertama Aplikasi WEKA 3.8.0 .………31 7. Gambar IV.6. Gambar tampilan dataset “Training” ……… 31 8. Gambar IV.7. Hasil Correctly Classified Intances Dataset “Testing”J48 33 9. Gambar IV.8. Hasil Hasil “Training” Naïve Bayes………. 33 10. Gambar IV.9. Hasil Hasil “Testing” Naïve Bayes………... 33 11. Gambar IV.10. Tampilan Proses Komparasi Percent Correct dan MA… 34 12. Gambar IV.11. Tampilan Running System Percent Correct dan MAE…. 34 13. Gambar IV.12 Hasil komparasi Percent Correct dan MAE…………...… 35

(15)

xv

DAFTAR TABEL

Halaman 1. Tabel II.1 Tabel Artikel Terkait……….. 15 2. Tabel III.1. Deskripsi Atribut dan Deskripsi Website Phising..………… 19 3. Tabel III.2. Kebutuhan Perangkat……….. 22 4. Tabel III.3. Confusion Matrix Website Phising Menggunakan J4.8…..… 27

(16)

xvi

DAFTAR LAMPIRAN

Halaman 1. Lampiran A.1 Dataset UCI Repository……….. 39

(17)

17

Referensi

Dokumen terkait

Tujuan penyusunan tugas akhir (skripsi) ini adalah untuk membangun sebuah simulasi pembelajaran metode pencarian relatif hash search yang mendukung proses

Untuk Terkasih kamu yang tidak bisa disebutkan namanya yang telah menemani hingga saat ini, mendukung dan memberikan semangat kepada saya dalam

Bapak Res Fobia, SH., MIDS., selaku Dosen dan juga sebagai orang tua yang selalu memberikan dorongan, serta banyak masukan kepada penulis ketika menempuh studi

Data warehouse dan OLAP untuk mendukung monitoring kinerja karyawan pada PT Surya Pamenang telah berhasil dibuat dengan menggunakan Kettle (Pentaho Data Integeration) untuk

Dari beberapa defisini, Sangadji dan Sopiah (2013:9) menyimpulkan bahwa perilaku konsumen adalah :.. 1) Disiplin ilmu yang mempelajari perilaku individu, kelompok,

Dengan menggunakan metode Analytical Hierarchy Process (AHP) salah satu metode dari Sistem pendukung keputusan sebuah permasalahan dapat diselesaikan dan didapatkan

Bapak dan Ibu dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Wijaya Kusuma Surabaya yang secara langsung maupun tidak langsung memberikan bantuan dalam menyelesaikan

Dengan segala puji dan syukur kepada Allah SWT dan junjungan kepada baginda Rosul Nabi Muhammad SAW yang telah menentukan segala sesuatu berada ditangan-Nya, serta