S U R A T T U G A S
No. 2081/II.3.AU/F/PPs/UMM/2021
Bismillahhirrohmanirrohim
Yang bertandatangan di bawah ini, bahwa Direktur Pascasarjana Universitas Muhammadiyah Metro (PPs), Menugaskan Kepada :
Nama : Dr. M.Ihsan Dacholfany, M.Ed NIDN : 0229077501
Jabatan : Dosen Pascasarjana Universitas Muhammadiyah Metro
Untuk menjadi Nara Sumber pada kegiatan Baitul Arqom, dengan tema Manajemen Berorganisasi dan Kepribadian Muhammadiyah, pada tanggal 12-13 Juni 2021
Demikian surat tugas ini dibuat agar dilaksanakan sebagai amanah.
Metro, 6 Juni 2021
Dr. Agus Sutanto, M.Si NIP. 19620827 198803 1 001
Lampiran
RUNDOWN ACARA
BAITUL ARQOM MUHAMMADIYAH METRO TIMUR “Mewujudkan Kader yang Mencerahkan dan Berkemajuan”
JUM’AT S.D. AHAD, 11 – 13 JUNI 2021
LOKASI: PONTRENMU ABUDZAR AL GHIFARI BATANGHARI LAMPUNG TIMUR
No Hari/Tanggal Waktu Kegiatan Penanggungjawab
1. Jum’at, 11 Juni 2021
09.00 – 13.00 13.00 – 14.00 14.00 – 15.00
15.00 – 16.00 16.00 – 17.30 17.30 – 20.00 20.00 – 22.00
22.00 – 23.00 23.00 – 03.00
Checking Peserta Pembukaan Diskusi Publik
REVITALISASI CABANG, RANTING dan AMAL USAHA MUHAMMMADIYAH
Shalat Ashar Berjamaah Kontrak Belajar
MCK, ISHOMA dan Kultum Materi 1
“Peran Taudih dalam Kehidupan”
Evaluasi
Istirahat dan Tidur Malam
Sie. Kesekretariatan Sie. Acara
Prof. Dr. H. Marzuki Noor, M.S.
All Instruktur All dan Peserta
Ust. Abdurrahim Hamdi,LC,MA Instruktur All 2. Sabtu,
12 Juni 2021
03.00 – 04.00 04.00 – 04.30 04.30 – 05.00
05.00 – 06.00 06.00 – 07.00 07.00 – 08.00 08.00 – 10.00
10.00 – 12.00
12.00 – 13.00 13.00 – 15.00
15.00 – 16.00
16.00 – 17.30
Shalat Tahajud Berjamaah Fathul Qulub
Shalat Shubuh Berjamaah dan Kultum
Lanjutan Fathul Qulub Outbound / Olahraga MCK dan Sarapan Materi 2
“Tuntunan Ibadah sesuai dengan keputusan Tarjih”
Materi 3
“Matan Keyakinan dan Cita-cita Hidup Muhammadiyah (MKCHM) ISHOMA dan Kultum
Materi 4
“Manajemen Organisasi dan Akhlak Bermuhammadiyah”
Shalat Ashar Berjamaah dan Kultum
Materi 5
“Hierarki dan Tata Aturan dalam Bermuhammadiyah”
Imam Training Instruktur Peserta
Instruktur Instruktur All
Dr. Bairus Salim, M.Pd.I.
Joni Wuryanto, M.Pd.
All dan Peserta
Dr. M. Ihsan Dacholfany, M.Ed.
All dan Peserta
Drs.Budi Pranoto, M.Pd.I
17.30 – 20.00 20.00 – 22.00
22.00 – 23.00 23.00 – 03.00
Ishoma, MCK dan Kultum Materi 6
Profil Kader dan Nilai Perjuangan Tokoh
Muhammadiyah”Muhammadiyah Evaluasi
Istirahat dan Tidur Malam
All dan Peserta
H. Bekti Satriadi, M.Pd.
Instruktur All 3. Ahad,
13 Juni 2021
03.00 – 04.00 04.00 – 04.30 04.30 – 05.00
05.00 – 06.00 06.00 – 07.00 07.00 – 08.00 08.00 – 10.00
10.00 – 11.00 11.00 – 12.00
Shalat Tahajud Berjamaah Fathul Qulub
Shalat Shubuh Berjamaah dan Kultum
Lanjutan Fathul Qulub Outbound / Olahraga MCK dan Sarapan Materi 7
Gerakan Jama’ah dan Dakwah Jama’ah
RTL / Follow Up Penutupan
Imam Training Instruktur All dan Peserta
Instruktur Instruktur All
Drs. H. Aswandi, M.Pd.I.
Instruktur Sie. Acara
Metro, 12 Juni 2021 Master of Training,
Joni Wuryanto
Lampiran
RUNDOWN ACARA
BAITUL ARQOM SMK MUHAMMADIYAH 1 METRO
“Mewujudkan Kader yang Mencerahkan dan Berkemajuan”
JUM’AT S.D. AHAD, 11 – 13 JUNI 2021
LOKASI: PONTRENMU ABUDZAR AL GHIFARI BATANGHARI LAMPUNG TIMUR
No Hari/Tanggal Waktu Kegiatan Penanggungjawab
1. Jum’at, 11 Juni 2021
08.00 – 13.00 13.00 – 14.00 14.00 – 15.00
15.00 – 16.00 16.00 – 17.30 17.30 – 20.00 20.00 – 22.00
22.00 - 23.00 23.00 – 03.00
Checking Peserta Pembukaan Stadium General
REVITALISASI CABANG, RANTING dan AMAL
USAHA MUHAMMMADIYAH Shalat Ashar Berjamaah Kontrak Belajar
MCK, ISHOMA dan Kultum Materi 1
“Peran Taudih dalam Kehidupan”
Evaluasi
Istirahat dan Tidur Malam
Sie. Kesekretariatan Sie. Acara
Prof. Dr. H. Marzuki Noor, M.S.
All Instruktur All dan Peserta
Ust. Fir’adi, Lc., M.H.I.
Instruktur All 2. Sabtu,
12 Juni 2021
03.00 – 04.00 04.00 – 04.30 04.30 – 05.00
05.00 – 06.00 06.00 – 07.00 07.00 – 08.00 08.00 – 10.00
10.00 – 12.00
12.00 – 13.00 13.00 – 15.00
15.00 – 16.00
Shalat Tahajud Berjamaah Fathul Qulub
Shalat Shubuh Berjamaah dan Kultum
Lanjutan Fathul Qulub Outbound / Olahraga MCK dan Sarapan Materi 3
Ibadah Praktis Materi 2
“Matan Keyakinan dan Cita- cita Hidup Muhammadiyah (MKCHM)
ISHOMA dan Kultum Materi 4
“Hierarki dan Tata Aturan dalam Bermuhammadiyah”
Shalat Ashar Berjamaah dan Kultum
Imam Training Instruktur Peserta
Instruktur Instruktur All
Dr. Bairus Salim, M.Pd.I.
Ahmad Syukri Idris, MM
All dan Peserta
Budi Pranoto
All dan Peserta
16.00 – 17.30
17.30 – 20.00 20.00 – 22.00
22.00 – 23.00 23.00 – 03.00
Materi 5
Sekolah Ramah Anak / Parenting
Ishoma, MCK dan Kultum Materi 6
Revitalisasi Pendidikan Muhammadiah
Evaluasi
Istirahat dan Tidur Malam
Hj. Suindriyati, M.Pd.
All dan Peserta
M. Khoeroni, M.Pd.
Instruktur All
3. Ahad, 13 Juni 2021
03.00 – 04.00 04.00 – 04.30 04.30 – 05.00
05.00 – 06.00 06.00 – 07.00 07.00 – 08.00 08.00 – 10.00
10.00 – 11.00 11.00 – 12.00
Shalat Tahajud Berjamaah Fathul Qulub
Shalat Shubuh Berjamaah dan Kultum
Lanjutan Fathul Qulub Outbound / Olahraga MCK dan Sarapan Materi 7
Gerakan Jama’ah dan Dakwah Jama’ah RTL / Follow Up Penutupan
Imam Training Instruktur All dan Peserta
Instruktur Instruktur All
H. M. Dimyati, S.Pd.
Instruktur Sie. Acara
Metro, 12 Juni 2021 Master of Training,
Joni Wuryanto
1
2
3
MANAJEMEN ORGANISASI MUHAMMADIYAH DAN
AKHLAK MUHAMMADIYAH
(DALAM KEPRIBADIAN MUHAMMADIYAH)
MUHAMMAD IHSAN DACHOLFANY
MAJELIS PENDIDIKAN KADER PIMPINAN CABANG MUHAMMADIYAH
METRO TIMUR 11-13 Juni 2021
1
2
3
M
ANAJEMENO
RGANISASIManajemen : Proses pengkoordinasian aktifitas kerja beberapa orang , sehingga kerja bisa terselesaikan secara efektif dan efisien
Organisasi :
Sekelompok manusia yg bekerjasama , dgn suatu perencanaan kerja dan peraturan , untuk mencapai suatu tujuan tertentu.4
Material : persediaan bahan baku
Machine : memproses bahan baku agar menjadi sebuah produk yg berkualitas.
Money: membeli perlengkapan dan peralatan
Method: disusun sesuai dengan divisi yg ada dapat dibagikan kepadapekerja yang ahli pada bidangnya
Market: pasar dikunjungi byk konsumen yg akan membeli produk
Man: manusia makhluk pekerja yg menyelesaikan tugas.
Ada Yang Menambahakan: Menit :
Waktu mungkin merupakan aset yg paling berharga
5
APA YANG HARUS LAKUKAN OLEH KITA ,
SEBAGAI ORANG YANG DIAMANAHI MENGURUS AUM JIKA ADA PROJECT YANG HARUS DIKERJAKAN ?
6
7
MENEMUKAN PROBLEM ORGANISASI
M
UHAMMADIYAH1. ANALISIS SWOT
8
S TRENGTHS : K EKUATAN :
Anggota banyak
Amal usaha ada
SDM profesional banyak
Sumber dana banyak
9
W EAKNES : KELEMAHAN
Proporsi Kader tidak seimbang
SDM tidak “The right man in the right place”
Manajemen kurang profesional
Kesenjangan amal usaha
10
O PPORTUNITY : PELUANG
Umat Islam 82 % di indonesia
Penyebaran penduduk tidak merata
Kemiskinan
Kebodohan
pengangguran
11
THREAT: T ANTANGAN /A NCAMAN
Kebijakan pemerintah yg kurang pro rakyat
Infrastruktur negara yg rapuh
Penegakan hukum yg lemah
Korupsi merajalela
12
Kepribadian Muhammadiyah merupakan pemikiran resmi Muhammadiyah dan telah ditan fidzkan, maka sifatnya mengikat bagi pimpinan dan warga Muhammadiyah.
Pengertian Kepribadian Muhammadiyah Suatu kepribadian dengan tolok ukur Keteladanan Rasulullah saw (al Ahzab : 21 ) Sebagai landasan, pedoman dan pegangan bagi segenap keluarga Muhammadiyah
13
"قلاخلأا مراكم ممتلأ تثعب امنإ"
Innama bu'itstu liutammima makarimal akhlaq)
"Aku diutus tuk menyempurnakan akhlaq“ ((HR Bukhari)
ِمْي ِح َّرلا ِن ٰمْح َّرلا ِ هاللّٰ ِمْسِب
َر ِخٰ ْلْا َم ْوَيْلا َو َ هاللّٰ اوُج ْرَي َناَك ْنَمِِّل ٌةَنَسَح ٌة َوْسُا ِ هاللّٰ ِل ْوُس َر ْيِف ْمُكَل َناَك ْدَقَل ۗا ًرْيِثَك َ هاللّٰ َرَكَذ َو
-
Sungguh, telah ada pada (diri) Rasulullah itu suri teladan yang baik bagimu (yaitu) bagi orang yang mengharap (rahmat) Allah dan (kedatangan) hari Kiamat dan yang banyak mengingat Allah. (al Ahzab : 21 )
14
15
AKHLAK MUHAMMADIYAH
APA YANG MEMBEDAKAN :
Etika : segala tingkah laku, ucapan dan perbuatan yang tolak ukurnya pikiran atau akal, dapat berubah-ubah sesuai dengan kemajuan zaman (digunakan untuk sistem nilai yang ada mempelajari tentang baik buruknya sesuatu.) Mengucapkan salam ketika bertamu atau memasuki rumah, Izin dan mencium tangan kedua orang tua ketika hendak pergi, Membuang sampah pada tempatnya, Meminta maaf apabila melakukan kesalahan
Moral segala tingkah laku, ucapan dan perbuatan yg tolak ukurnya berdasar norma yang hidup dalam masyarakat. (untuk perbuatan yang sedang di nilai) contoh : Tidak memunculkan keributan saat belajar, Tidak melakukan korupsi, Berbicara lebih pelan dan halus di depan orang tua, Menundukkan kepada ketika berjalan di depan orang yang lebih tua,
Akhlak : segala tingkah laku, ucapan dan perbuatan yg tolak ukurnya adalah Al- Qur’an dan As- Sunnah, (saling membantu,menaati peraturan sekolah)
Karakter: pembelajaran, penerapan, dan pembiasaan akhlak sejak dini yg akan mempengaruhi karakter pada diri seseorang, yg mana sesuai dengan etika dan norma yg berlaku dalam masyarakat.
16
17
1 2 3 4 5 6
KEPRIBADIAN MUHAMMADIYAH
(Muktamar Muhammadiyah ke-35 di Jakarta tahun 1962)
BERAMAL DAN BERJUANG UNTUK PERDAMAIAN DAN KESEJAHTERAAN
Adapun sifat-sifat
Muhammadiy ah sebagai berikut:
MEMPERBANYAK KAWAN DAN MENGAMALKAN UKHUWAH ISLAMIYAH
LAPANG DADA, LUAS PANDANGAN DENGAN MEMEGANG TEGUH AJARAN ISLAM
BERSIFAT KEAGAMAAN DAN KEMASYARAKATAN
MENGINDAHKAN SEGALA HUKUM, UNDANG-UNDANG, PERATURAN SERTA DASAR NEGARA YANG SAH
AMAR MA’RUF NAHI MUNKAR DALAM SEGALA LAPANGAN SERTA MENJADI CONTOH TELADAN YANG BAIK
7 8 9
1 0
5
KEPRIBADIAN MUHAMMADIYAH
(Muktamar Muhammadiyah ke-35 di Jakarta tahun 1962)
AKTIF DALAM PERKEMBANGAN MASYARAKAT DENGAN MAKSUD ISHLAH DAN PEMBANGUNAN SESUAI DENGAN AJARAN ISLAM
Sifat-sifat
Muhammadiy ah (lanjutan)
KERJASAMA DENGAN GOLONGAN AGAMA ISLAM MANAPUN DALAM USAHA MENYIARKAN DAN MENGAMALKAN AGAMA ISLAM
MEMBANTU PEMERINTAH SERTA BEKERJASAMA DENGAN GOLONGAN LAIN, SEBAGAI
PEMELIHARA DAN MEMBANGUN NEGARA BERSIFAT ADIL SERTA KOREKTIF KE DALAM DAN KE LUAR DENGAN BIJAKSANA
“ Z
AMAN TIDAK PERNAH BERHENTIBERUBAH
.
M AKA DARI ITU ,
KITA HARUS TERUS MEMPERBAHARUI
CARA KITA MENGELOLA
P ERSYARIKATAN ”
by Muhammad Sayuti-2020
ALAMAT : JALAN A.YANI NO 162 METRO LAMPUNG
HP/WA : 0812-130-22488 ORG MUH :
PENGURUS MAJELIS TABLIG JAKARTA TIMUR
PENGURUS RANTING METRO TIMUR
PENGURUS MAJELIS DIKDASMEN CABANG METRO TIMUR
PENGURUS MAJELIS DIKDASMEN DAERAH METRO
PENGURUS MPK WILAYAH LAMPUNG
21