• Tidak ada hasil yang ditemukan

KONTRAK PERKULIAHAN KODE MATA KULIAH 067

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "KONTRAK PERKULIAHAN KODE MATA KULIAH 067"

Copied!
27
0
0

Teks penuh

(1)

NAMA MATA KULIAH

:

AKUNTANSI DASAR dan PRAKTIK

BOBOT MATA KULIAH

:

4 sks

WAKTU

:

4 X 45 MENIT/PERTEMUAN/MINGGU

SEMESTER

:

I

(2)

Deskripsi Mata Kuliah:

Mata kuliah ini berisi materi teori dan praktek yang memberikan pemahaman tentang elemen-elemen tentang neraca saldo, ayat jurnal penyesuaian, neraca lajur, laporan

keuangan dan tahap akhir penyusunan laporan keuangan perusahaan jasa, perusahaan dagang, dan perusahaan industri.

Kompetensi Standar Mata Kuliah

:

Mahasiswa mampu mengenali dan mengetahui teori, konsep, istilah-istilah Akuntansi dan lingkungannya.

Mahasiswa mampu memahami teori, konsep, dan penyusunan jurnal, buku besar, neraca saldo, ayat jurnal penyesuaian dan neraca lajur perusahaan jasa, perusahaan

dagang, dan perusahaan industri.

Mahasiswa mampu menyusun laporan keuangan dan tahap akhir penyusunan laporan keuangan dari perusahaan jasa, perusahaan dagang, dan perusahaan industri.

Uraian Pembahasan

:

Pertemuan

Kompetensi Dasar

Pokok Bahasan

Pengalaman Belajar

Metode Pembelajaran

1 Mhs. mempelajari dan mengenal gambaran umum akuntansi

Gambaran

Umum Akuntansi Mahasiswa memahami tentang dasar-dasar ilmu akuntansi, ruang lingkup akuntansi dankonsep akuntansi dasar. Mahasiswa memgetahui dan dapat mengidentifikasikan tentang konsep akuntansi dasar dan elemen – elemennya

Modul Pratik Pertemuan 1: Gambaran Umum Akuntansi

Tatap muka dengan metode ceramah dan diskusi

2 Mhs. memahami dan menjelaskan tentang jurnal umum, buku besar, dan neraca saldo perusahaan jasa

Jurnal umum, buku besar, dan neraca saldo

Mahasiswa memahami dan dapat menyusun jurnal umum, buku besar, dan neraca saldo perusahaan jasa

Modul Pratik Pertemuan 2: Jurnal Umum, Buku Besar dan Neraca Saldo

Tatap muka dengan metode ceramah, diskusi, dan latihan

3 Mhs. mengetahui dan memahami tentang

ayat jurnal penyesuaian perusahaan jasa Ayat jurnalpenyesuaian Mhs. Memahami, menyusun, dan dapat mengidentifikasi tentang ayat jurnalpenyesuaian perusahaan jasa.

Modul Pratik Pertemuan 3: Ayat Jurnal Penyesuaian

Tatap muka dengan metode ceramah, diskusi, dan latihan

Pertemuan

Kompetensi Dasar

Pokok Bahasan

Pengalaman Belajar

Metode Pembelajaran

4 Mhs. mengetahui dan memahami tentang

(3)

Modul Pratik Pertemuan 4: Neraca Lajur

5 Mhs. mengetahui dan mampu

mengimplementasikan laporan keuangan dan tahap akhir penyusunan laporan keuangan perusahaan jasa

Laporan keuangan dan tahap akhir penyusunan laporan keuangan perusahaan jasa

Mhs. memahami dan dapat mengidentifikasi tentang laporan laba/rugi, laporan perubahan modal, neraca, neraca saldo setelah disesuaikan, jurnal pembalik.

Modul Praktik Pertemuan 5: soal kasus menyusun laporan keuangan dan tahap akhir penyusunan laporan keuangan dari suatu perusahaan (laporan laba/rugi, laporan perubahan modal, neraca, neraca saldo setelah disesuaikan, jurnal pembalik).

Tatap muka dengan metode ceramah, diskusi. Latihan, soal

6. Mhs memahami dan dapat

mengimplementasikan jurnal khusus perusahaan dagang

Jurnal khusus perusahaan dagang

Mhs memahami dan dapat menyusun jurnal khusus perusahaan dagang, seperti jurnal penjualan, jurnal pembelian, jurnal penerimaan kas, jurnal pengeluaran kas,

Modul Praktik Pertemuan 6: Latihan menyusun jurnal khusus perusahaan dagang

Tatap muka dengan metode ceramah, diskusi., latihan

7 Quiz / Rivew Materi Quiz / Rivew

Materi Mahasiswa memahami materi pertemuan 1 s/d 6Quiz : mengerjakan soal tentang jurnal penyesuaian, neraca lajur, dan laporan keuangan perusahaan jasa.

Quiz / Rivew Materi

(4)

Pertemuan

Kompetensi Dasar

Pokok Bahasan

Pengalaman Belajar

Metode Pembelajaran

9 Mhs. memahami, mendefinisikan, dan

mengidentifikasi buku besar, buku pembantu, dan neraca saldo serta ayat jurnal

penyesuaian perusahaan dagang

Buku besar, buku pembantu, dan neraca saldo serta ayat jurnal penyesuaian perusahaan dagang

Mhs. memahami dan mampu menyusun buku besar, buku pembantu, dan neraca saldo serta ayat jurnal penyesuaian perusahaan dagang

Modul Praktik Pertemuan 9: Buku Besar, Buku Pembantu dan Neraca Saldo serta Ayat Jurnal Penyesuaian perusahaan dagang

Tatap muka dengan metode ceramah, diskusi, latihan, tugas.

10 Mhs. memahami tentang cara menyusun

Neraca Lajur Perusahaan Dagang Neraca lajurperusahaan dagang

Mahasiswa memahami dan dapat menyusun Neraca Lajur perusahaan dagang

Modul Praktik Pertemuan 10: mengerjakan neraca lajur Tatap muka dengan metode ceramah,diskusi, latihan, tugas.

11 Mhs. Memahami tentang cara menyusun Laporan Keuangan dan Tahap Akhir Penyusunan Laporan Keuangan Perusahaan Dagang

Lap keuangan & tahap akhir penyusunan lap keuangan perusahaan dagang

Mahasiswa memahami dan dapat menyusun Laporan Keuangan dan tahap akhir penyusunan laporan keuangan oerusahaan dagang

Modul Praktik Pertemuan 11: soal kasus menyusun laporan keuangan dan tahap akhir penyusunan laporan keuangan dari suatu perusahaan dagang

Tatap muka dengan metode ceramah, diskusi, latihan soal

12 Mhs. memahami dan dapat mengidentifikasi tentang pengertian perusahaan industri, jenis-jenis persediaan perusahaan industri dan biaya produksi

Pengertian perusahaan industri, jenis-jenis persediaan perusahaan industri dan biaya produksi

Mhs. memahami dan dapat mengidentifikasi tentang pengertian perusahaan industri,

(5)

Pertemuan

Kompetensi Dasar

Pokok Bahasan

Pengalaman Belajar

Metode Pembelajaran

13 Mhs. memahami tentang cara menyusun

Neraca Saldo dan Ayat Jurnal Penyesuaian Perusahaan Industri

Mhs. memahami tentang cara menyusun Neraca Lajur Perusahaan Industri

Neraca Saldo dan Ayat Jurnal Penyesuaian Perusahaan Industri Neraca Lajur Perusahaan Industri

Mahasiswa memahani dan dapat menyusun Neraca Saldo dan Ayat Jurnal Penyesuaian Perusahaan Industri

Mahasiswa memahami dan dapat menyusun Neraca Lajur Perusahaan Industri

Tatap muka dengan metode ceramah, diskusi, latihan soal

14 Mhs. memahami tentang cara menyusun Laporan Keuangan Perusahaan Industri Mhs. memahami tentang cara menyusun Tahap Akhir Penyusunan Laporan Keuangan perusahaan industri

Laporan Keuangan Perusahaan Industri Tahap Akhir Penyusunan Laporan Keuangan perusahaan industri

Mahasiswa memahami dan dapat menyusun Laporan Keuangan Perusahaan Industri Mahasiswa memahami dan dapat menyusun Tahap Akhir Penyusunan Laporan Keuangan perusahaan industri

Tatap muka dengan metode ceramah, diskusi, latihan soal

15 Mahasiswa memahami dan mampu

menjelaskan materi pertemuan 1-14 Review materi Mhs. mendapatkan gambaran akan bentuk ujian akhir yang akan dihadapi. Tatap muka dengan metode ceramahdan diskusi

(6)

Buku Acuan:

1. Jusup, AlHaryono. Dasar-dasar Akuntansi Jilid 1. Edisi 7. STIE YKPN. Yogyakarta. 2011

2. Jusup, AlHaryono. Dasar-dasar Akuntansi Jilid 2. Edisi 7. STIE YKPN. Yogyakarta. 2011

3. Soemarso, SR. Akuntansi Suatu Pengantar. Jilid 1. Edisi 5, Salemba Empat. Jakarta. 2009

4. Soemarso, SR. Akuntansi Suatu Pengantar. Jilid 2. Edisi 5, Salemba Empat. Jakarta. 2009

5. Samryn, LM, Pengantar Akuntansi, Mudah Membuat Jurnal Dengan Pendekatan Siklus Transaksi, Edisi 2, RajaGrafindo Persada Jakarta. 2012.

6. Nuh, Muhammad, dan Wiyoto, Suhajar, Accounting Principles: Suatu Aplikasi Perusahaan Indonesia Berbasis PSAK & IFRS, Cetakan Pertama, Lentera Ilmu Cendekia,

Jakarta, 2011

TEKNIS PERKULIAHAN :

Jumlah Pertemuan

: 14 pertemuan x 4 sks ( 1 sks = 45 menit)

Bentuk /Metode Pembelajaran : Tatap muka dengan metode ceramah, dialog, dan tugas

Sistem pengujian

: Mata Kuliah bersifat teori dan teori

Dilakukan penilaian hasil tugas-tugas yang diberikan baik secara individu maupun kelompok

Pengelompokan Mahasiswa

: Pengelompokkan tergantung bobot tugas

KEHADIRAN

Ketentuan

:

14 x pertemuan tatap muka atau min. 10 x pertemuan

Keterangan

:

1. Jumlah absensi menentukan kelulusan dan penilaian

2. Ijin / ketidakhadiran harus disertai keterangan resmi

(7)

DAFTAR ACUAN PRAKTEK DAN PENUGASAN

Pert.

SAP

Ke

Tujuan Praktek

/ Tugas

Objek Garapan/

Pokok Bahasan

Yang dikerjakan dan

Batasan-Batasan

Metode Cara dan Bahan/Alat Pengerjaan

Keluaran

Waktu

Durasi

Tempat

Indikator

Penilaian

1 Modul Praktik

Pertemuan 1:

Mhs.

mempelajari dan mengenal gambaran umum akuntansi

Contoh :

Perusahaan Jasa “Mikita Cookies”

Memahami tentang dasar-dasar ilmu akuntansi, ruang lingkup akuntansi dan konsep akuntansi dasar. Mahasiswa memgetahui dan dapat mengidentifikasikan tentang konsep akuntansi dasar dan elemen – elemennya

1) Pengerjaan latihan dilakukan secara INDIVIDU.

2) Langkah pengerjaan latihan:

a) Mahasiswa dapat melakukan perhitungan menggunakan kalkulator.

b) Latihan dikerjakan di lembar jawaban yang sudah disediakan pada Lembar Jawaban Modul Praktik pertemuan 1. 3) Alat dan bahan yang digunakan:

a) Pulpen (dilarang menggunakan pensil). b) Kalkulator/alat hitung.

1) Latihan dikerjakan pada lembar jawaban yang sudah disediakan pada Lembar Jawaban Modul Praktik pertemuan 1 2) Latihan dikerjakan dengan

tulisan tangan yang rapi dan bersih.

3) Latihan dilengkapi dengan nama, nim dan kelas.

Tugas dikerjakan di rumah dan dikumpulkan pada awal pertemuan2.

Kelas 1. Kelengkapan hal-hal yang diketahui dari soal.

2. Kebenaran dan ketepatan perhitungan. 3. Ketepatan

prosedur dan ketentuan tugas. 2 Modul Praktik

Pertemuan 2:

Mhs. memahami dan menjelaskan tentang jurnal umum, buku besar, dan neraca saldo perusahaan jasa

Contoh : Perusahaan Jasa “Mikita Cookies”

Memahami dan dapat menyusun jurnal umum, buku besar, dan neraca saldo perusahaan jasa

1) Pengerjaan latihan dilakukan secara INDIVIDU. 2) Langkah pengerjaan latihan:

a) Mahasiswa dapat melakukan

perhitungan menggunakan kalkulator. b) Latihan dikerjakan di lembar jawaban

yang sudah disediakan pada Lembar Jawaban Modul Praktik pertemuan 2. 3) Alat dan bahan yang digunakan:

a) Pulpen (dilarang menggunakan pensil). b) Kalkulator/alat hitung.

1) Latihan dikerjakan pada lembar jawaban yang sudah disediakan pada Lembar Jawaban Modul Praktik pertemuan 2

2) Latihan dikerjakan dengan tulisan tangan yang rapi dan bersih.

3) Latihan dilengkapi dengan nama, nim dan kelas.

Tugas dikerjakan di rumah dan dikumpulkan pada awal pertemuan2.

(8)

Pert. SAP

Ke

Tujuan Praktek

/ Tugas

Objek Garapan/

Pokok Bahasan

Yang dikerjakan dan

Batasan-Batasan

Metode Cara dan Bahan/Alat Pengerjaan

Keluaran

Waktu

Durasi

Tempat

Indikator

Penilaian

3 Modul Praktik Pertemuan 3:

Mhs.

mengetahui dan memahami tentang ayat jurnal penyesuaian perusahaan jasa

Contoh :

Perusahaan Jasa “Mikita Cookies”

Mengetahui dan memahami tentang ayat jurnal penyesuaian perusahaan jasa

1) Pengerjaan latihan dilakukan secara INDIVIDU. 2) Langkah pengerjaan latihan:

a) Mahasiswa dapat melakukan

perhitungan menggunakan kalkulator. b) Latihan dikerjakan di lembar jawaban

yang sudah disediakan pada Lembar Jawaban Modul Praktik pert. 3. 3) Alat dan bahan yang digunakan:

a) Lembaran kertas (HVS/Loose Leaf) dengan ukuran minimal A5.

b) Pulpen (dilarang menggunakan pensil). c) Kalkulator/alat hitung.

1) Latihan dikerjakan pada lembar jawaban yang sudah disediakan pada Lembar Modul Praktik pert.3.

2) Latihan dikerjakan dengan tulisan tangan yang rapi dan bersih.

3) Latihan dilengkapi dengan nama, nim dan kelas.

Tugas dikerjakan di rumah dan dikumpulkan pada awal pertemuan4.

Kelas 1. Kelengkapan hal-hal yang diketahui dari soal.

2. Kebenaran dan ketepatan perhitungan. 3. Ketepatan

prosedur dan ketentuan tugas.

4 Modul Praktik Pertemuan 4:

Mhs.

mengetahui dan memahami tentang neraca lajur perusahaan jasa

Contoh :

Perusahaan Jasa “Mikita Cookies”

Mengetahui dan memahami tentang neraca lajur perusahaan jasa

1) Pengerjaan latihan dilakukan secara INDIVIDU. 2) Langkah pengerjaan latihan:

A) Mahasiswa dapat melakukan

perhitungan menggunakan kalkulator. B) Latihan dikerjakan di lembar jawaban

yang sudah disediakan pada Lembar Modul Praktik pert.4..

3) Alat dan bahan yang digunakan:

a) Lembaran kertas (HVS/Loose Leaf) dengan ukuran minimal A5.

b) Pulpen (dilarang menggunakan pensil). c) Kalkulator/alat hitung.

1) Latihan dikerjakan pada lembar jawaban yang sudah disediakan pada Lembar Modul Praktik pert.4..

2) Latihan dikerjakan dengan tulisan tangan yang rapi dan bersih.

3) Latihan dilengkapi dengan nama, nim dan kelas.

Tugas dikerjakan di rumah dan dikumpulkan pada awal pertemuan5.

(9)

Pert.

SAP

Ke

Tujuan Praktek

/ Tugas

Objek Garapan/

Pokok Bahasan

Yang dikerjakan dan

Batasan-Batasan

Metode Cara dan Bahan/Alat Pengerjaan

Keluaran

Waktu

Durasi

Tempat

Penilaian

Indikator

5 Modul Praktik Pertemuan 5:

Mhs.mengetahui dan mampu mengimplement asikan laporan keuangan dan tahap akhir penyusunan laporan keuangan perusahaan jasa

Contoh : Perusahaan Jasa “Mikita Cookies”

Mengetahui dan mampu mengimplementasikan laporan keuangan dan tahap akhir penyusunan laporan keuangan perusahaan jasa

1) Pengerjaan latihan dilakukan secara INDIVIDU. 2) Langkah pengerjaan latihan:

a) Mahasiswa dapat melakukan

perhitungan menggunakan kalkulator. b) Latihan dikerjakan di lembar jawaban

yang sudah disediakan pada Lembar Modul Praktik pert..5.

3) Alat dan bahan yang digunakan:

c) Lembaran kertas (HVS/Loose Leaf) dengan ukuran minimal A5.

d) Pulpen (dilarang menggunakan pensil). e) Kalkulator/alat hitung.

1) Latihan dikerjakan pada lembar jawaban yang sudah disediakan pada Lembar Modul Praktik pert..5.

2) Latihan dikerjakan dengan tulisan tangan yang rapi dan bersih.

3) Latihan dilengkapi dengan nama, nim dan kelas.

Tugas dikerjakan di rumah dan dikumpulkan pada awal pertemuan 6.

Kelas 1. Kelengkapan hal-hal yang diketahui dari soal. 2. Kebenaran dan ketepatan perhitungan. 3. Ketepatan prosedur dan ketentuan tugas.

6 Modul Praktik Pertemuan 6:

Mhs memahami dan dapat mengimplement asikan jurnal khusus perusahaan dagang

Contoh : Perusahaan Jasa “Mikita Cookies”

Memahami dan dapat mengimplementasikan jurnal khusus perusahaan dagang

1) Pengerjaan latihan dilakukan secara INDIVIDU. 2) Langkah pengerjaan latihan:

a) Mahasiswa dapat melakukan

perhitungan menggunakan kalkulator. b) Latihan dikerjakan di lembar jawaban

yang sudah disediakan pada Lembar Modul Praktik pert..6.

3) Alat dan bahan yang digunakan:

c) Lembaran kertas (HVS/Loose Leaf) dengan ukuran minimal A5.

d) Pulpen (dilarang menggunakan pensil). e) Kalkulator/alat hitung.

1) Latihan dikerjakan pada lembar jawaban yang sudah disediakan pada Lembar Modul Praktik pert..6.

2) Latihan dikerjakan dengan tulisan tangan yang rapi dan bersih.

3) Latihan dilengkapi dengan nama, nim dan kelas.

Tugas dikerjakan di rumah dan dikumpulkan pada awal pertemuan 7.

(10)

Pert.

SAP

Ke

Tujuan Praktek

/ Tugas

Objek Garapan/

Pokok Bahasan

Yang dikerjakan dan

Batasan-Batasan

Metode Cara dan Bahan/Alat Pengerjaan

Keluaran

Waktu

Durasi

Tempat

Penilaian

Indikator

9 Modul Praktik

Pertemuan 9:

Mhs. memahami, mendefinisikan, dan

mengidentifikasi buku besar, buku pembantu, dan neraca saldo serta ayat jurnal penyesuaian perusahaan dagang

Contoh Perusahaan Dagang “TaVi Sport”

Memahami, mendefinisikan, dan mengidentifikasi buku besar, buku pembantu, dan neraca saldo serta ayat jurnal

penyesuaian perusahaan dagang

1) Pengerjaan latihan dilakukan secara INDIVIDU. 2) Langkah pengerjaan latihan:

a) Mahasiswa dapat melakukan

perhitungan menggunakan kalkulator. b) Latihan dikerjakan di lembar jawaban

yang sudah disediakan pada Lembar Modul Praktik pert..9.

3) Alat dan bahan yang digunakan:

c) Lembaran kertas (HVS/Loose Leaf) dengan ukuran minimal A5.

d) Pulpen (dilarang menggunakan pensil). e) Kalkulator/alat hitung.

1) Latihan dikerjakan pada lembar jawaban yang sudah disediakan pada Lembar Modul Praktik pert..9.

2) Latihan dikerjakan dengan tulisan tangan yang rapi dan bersih.

3) Latihan dilengkapi dengan nama, nim dan kelas.

Tugas dikerjakan di rumah dan dikumpulkan pada awal pertemuan10.

Kelas 1. Kelengkapan hal-hal yang diketahui dari soal. 2. Kebenaran dan ketepatan perhitungan. 3. Ketepatan prosedur dan ketentuan tugas.

10 Modul Praktik Pertemuan 10:

Mhs. memahami tentang cara menyusun Neraca Lajur Perusahaan Dagang

Contoh Perusahaan Dagang “TaVi Sport”

Memahami tentang cara menyusun Neraca Lajur Perusahaan Dagang

1) Pengerjaan latihan dilakukan secara INDIVIDU. 2) Langkah pengerjaan latihan:

a) Mahasiswa dapat melakukan

perhitungan menggunakan kalkulator. b) Latihan dikerjakan di lembar jawaban

yang sudah disediakan pada Lembar Modul Praktik pert..10.

3) Alat dan bahan yang digunakan:

c) Lembaran kertas (HVS/Loose Leaf) dengan ukuran minimal A5.

d) Pulpen (dilarang menggunakan pensil). e) Kalkulator/alat hitung.

1) Latihan dikerjakan pada lembar jawaban yang sudah disediakan pada Lembar Modul Praktik pert..10.

2) Latihan dikerjakan dengan tulisan tangan yang rapi dan bersih.

3) Latihan dilengkapi dengan nama, nim dan kelas.

Tugas dikerjakan di rumah dan dikumpulkan pada awal pertemuan11.

(11)

Pert.

SAP

Ke

Tujuan Praktek

/ Tugas

Objek Garapan/

Pokok Bahasan

Yang dikerjakan dan

Batasan-Batasan

Metode Cara dan Bahan/Alat Pengerjaan

Keluaran

Waktu

Durasi

Tempat

Penilaian

Indikator

11 Modul Praktik

Pertemuan 11:

Mhs. Memahami tentang cara menyusun Laporan Keuangan dan Tahap Akhir Penyusunan Dagang “TaVi Sport”

Memahami tentang cara

menyusun Laporan Keuangan dan Tahap Akhir Penyusunan Laporan Keuangan Perusahaan Dagang

1) Pengerjaan latihan dilakukan secara INDIVIDU. 2) Langkah pengerjaan latihan:

a) Mahasiswa dapat melakukan

perhitungan menggunakan kalkulator. b) Latihan dikerjakan di lembar jawaban

yang sudah disediakan pada Lembar Modul Praktik pert..11.

3) Alat dan bahan yang digunakan:

c) Lembaran kertas (HVS/Loose Leaf) dengan ukuran minimal A5.

d) Pulpen (dilarang menggunakan pensil). e) Kalkulator/alat hitung.

1) Latihan dikerjakan pada lembar jawaban yang sudah disediakan pada Lembar Modul Praktik pert..11.

2) Latihan dikerjakan dengan tulisan tangan yang rapi dan bersih.

3) Latihan dilengkapi dengan nama, nim dan kelas.

Tugas dikerjakan di kelas dengan durasi 45 menit dan dikumpulkan pada akhir pertemuan11.

Kelas 1. Kelengkapan hal-hal yang diketahui dari soal.

2. Kebenaran dan ketepatan perhitungan. 3. Ketepatan

prosedur dan ketentuan tugas

12 Modul Praktik Pertemuan 12:

Mhs. memahami dan dapat mengidentifikasi tentang

pengertian perusahaan industri, jenis-jenis persediaan perusahaan industri dan biaya produksi

Contoh Perusahaan Dagang “TaVi Sport”

Memahami dan dapat mengidentifikasi tentang pengertian perusahaan industri, jenis-jenis persediaan perusahaan industri dan biaya produksi

1) Pengerjaan latihan dilakukan secara INDIVIDU. 2) Langkah pengerjaan latihan:

a) Mahasiswa dapat melakukan

perhitungan menggunakan kalkulator. b) Latihan dikerjakan di lembar jawaban

yang sudah disediakan pada Lembar Modul Praktik pert..12.

3) Alat dan bahan yang digunakan:

c) Lembaran kertas (HVS/Loose Leaf) dengan ukuran minimal A5.

d) Pulpen (dilarang menggunakan pensil). e) Kalkulator/alat hitung.

1) Latihan dikerjakan pada lembar jawaban yang sudah disediakan pada Lembar Modul Praktik pert..12.

2) Latihan dikerjakan dengan tulisan tangan yang rapi dan bersih.

3) Latihan dilengkapi dengan nama, nim dan kelas.

Tugas dikerjakan di kelas dengan durasi 45 menit dan dikumpulkan pada akhir pertemuan12.

Kelas 1. Kelengkapan hal-hal yang diketahui dari soal.

2. Kebenaran dan ketepatan perhitungan. 3. Ketepatan

(12)

Pert.

SAP

Ke

Tujuan Praktek

/ Tugas

Objek Garapan/

Pokok Bahasan

Yang dikerjakan dan

Batasan-Batasan

Metode Cara dan Bahan/Alat

Pengerjaan

Keluaran

Waktu

Durasi

Tempat

Indikator

Penilaian

13 Modul Praktik Pertemuan 13:

Mhs. memahami tentang cara menyusun Neraca Saldo dan Ayat Jurnal Penyesuaian Perusahaan Industri serta Neraca Lajur Perusahaan Industri

Contoh Perusahaan Dagang “TaVi Sport”

Memahami tentang cara menyusun Neraca Saldo dan Ayat Jurnal Penyesuaian Perusahaan Industri

Mhs. memahami tentang cara menyusun Neraca Lajur Perusahaan Industri

1) Pengerjaan latihan dilakukan secara INDIVIDU. 2) Langkah pengerjaan latihan:

a) Mahasiswa dapat melakukan

perhitungan menggunakan kalkulator. b) Latihan dikerjakan di lembar jawaban

yang sudah disediakan pada Lembar Modul Praktik pert..13.

3) Alat dan bahan yang digunakan:

c) Lembaran kertas (HVS/Loose Leaf) dengan ukuran minimal A5.

d) Pulpen (dilarang menggunakan pensil). e) Kalkulator/alat hitung.

1) Latihan dikerjakan pada lembar jawaban yang sudah disediakan pada Lembar Modul Praktik pert..13.

2) Latihan dikerjakan dengan tulisan tangan yang rapi dan bersih.

3) Latihan dilengkapi dengan nama, nim dan kelas.

Tugas dikerjakan di rumah dan dikumpulkan pada awal pertemuan 14.

Kelas 1. Kelengkapan hal-hal yang diketahui dari soal.

2. Kebenaran dan ketepatan perhitungan. 3. Ketepatan

prosedur dan ketentuan tugas.

14 Modul Praktik Pertemuan 14:

Mhs. memahami tentang cara menyusun serta Tahap Akhir Penyusunan Dagang “TaVi Sport”

Memahami tentang cara menyusun Laporan Keuangan Perusahaan Industri

Mhs. memahami tentang cara menyusun Tahap Akhir

Penyusunan Laporan Keuangan perusahaan industri

1) Pengerjaan latihan dilakukan secara INDIVIDU. 2) Langkah pengerjaan latihan:

a) Mahasiswa dapat melakukan

perhitungan menggunakan kalkulator. b) Latihan dikerjakan di lembar jawaban

yang sudah disediakan pada Lembar Modul Praktik pert..14.

3) Alat dan bahan yang digunakan:

c) Lembaran kertas (HVS/Loose Leaf) dengan ukuran minimal A5.

d) Pulpen (dilarang menggunakan pensil). e) Kalkulator/alat hitung.

1) Latihan dikerjakan pada lembar jawaban yang sudah disediakan pada Lembar Modul Praktik pert..14.

2) Latihan dikerjakan dengan tulisan tangan yang rapi dan bersih.

3) Latihan dilengkapi dengan nama, nim dan kelas.

Tugas dikerjakan di kelas dengan durasi 45 menit dan dikumpulkan pada akhir pertemuan14.

Kelas 1. Kelengkapan hal-hal yang diketahui dari soal.

2. Kebenaran dan ketepatan perhitungan. 3. Ketepatan

(13)

KRITERIA PENILAIAN TUGAS:

TUGAS

Sangat Baik

Baik

Cukup

Kurang

Sangat Kurang

80 – 100 (

A)

70 - 79 (

B)

56 - 69 (

C)

31 – 55 (

D)

0 – 30 (

E)

1 Tugas:

1) Menyusun gambaran umum akuntansi dengan sangat tepat

Attitude:

1) Menyerahkan tugas sesuai selalu tepat jadwal.

2) Selalu bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi

memungkinkan).

3) Berpenampilan dan berperilaku sopan.

Tugas:

1) Menyusun gambaran umum akuntansi dengan tepat

Attitude:

1) Menyerahkan tugas sesuai tepat jadwal.

2) Bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi

memungkinkan).

3) Berpenampilan dan berperilaku sopan.

Tugas:

1) Menyusun gambaran umum akuntansi dengan kurang tepat

Attitude:

1) Menyerahkan tugas terlambat dari jadwal yang ditentukan

2) Kurang bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi memungkinkan).

3) Berpenampilan dan berperilaku sopan.

Tugas:

1) Menyusun gambaran umum akuntansi dengan tidak tepat

Attitude:

1) Menyerahkan tugas sangat terlambat dari jadwal yang ditentukan

2) Kurang bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi memungkinkan). 3) Berpenampilan dan berperilaku

kurang sopan.

Tugas/Latihan:

1) Tidak dapat menyusun gambaran umum akuntansi dengan sangat tepat

Attitude:

1) Tidak Menyerahkan tugas pada jadwal yang ditentukan 2) Tidak bertanggung jawab

terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi memungkinkan). 3) Berpenampilan dan berperilaku

(14)

TUGAS

Sangat Baik

Baik

Cukup

Kurang

Sangat Kurang

2 Tugas:

1) Menyusun jurnal umum dengan sangat tepat

2) Menyusun buku besar dengan sangat tepat

3) Menyusun neraca saldo dengan sangat tepat

Attitude:

4) Menyerahkan tugas sesuai selalu tepat jadwal.

5) Selalu bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi

memungkinkan).

6) Berpenampilan dan berperilaku sopan.

Tugas:

1) Menyusun jurnal umum dengan tepat

2) Menyusun buku besar dengan tepat

3) Menyusun neraca saldo dengan tepat

Attitude:

4) Menyerahkan tugas sesuai tepat jadwal.

5) Bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi

memungkinkan).

6) Berpenampilan dan berperilaku sopan.

Tugas: Tugas:

1) Menyusun jurnal umum dengan kurang tepat

2) Menyusun buku besar dengan kurang tepat

3) Menyusun neraca saldo dengan kurangtepat

Attitude:

4) Menyerahkan tugas terlambat dari jadwal yang ditentukan

5) Kurang bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi memungkinkan).

6) Berpenampilan dan berperilaku sopan.

Tugas: Tugas:

1) Menyusun jurnal umum dengan tidak tepat

2) Menyusun buku besar dengan tidak tepat

3) Menyusun neraca saldo dengan tidak tepat

Attitude:

4) Menyerahkan tugas sangat terlambat dari jadwal yang ditentukan

5) Kurang bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi memungkinkan). 6) Berpenampilan dan berperilaku

kurang sopan.

Tugas/Latihan: Tugas:

1) Tidak Dapat Menyusun jurnal umum

2) Tidak Dapat Menyusun buku besar 3) Tidak Dapat Menyusun neraca

saldo

Attitude:

4) Tidak Menyerahkan tugas pada jadwal yang ditentukan 5) Tidak bertanggung jawab

terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi memungkinkan). 6) Berpenampilan dan berperilaku

(15)

TUGAS

Sangat Baik

Baik

Cukup

Kurang

Sangat Kurang

80 – 100

(

A)

70 - 79 (

B)

56 - 69 (

C)

31 – 55 (

D)

0 – 30 (

E)

3 Tugas:

1) Menyusun ayat jurnal penyesuaian dengan sangat tepat

Attitude:

7) Menyerahkan tugas sesuai selalu tepat jadwal.

8) Selalu bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi

memungkinkan).

9) Berpenampilan dan berperilaku sopan.

Tugas:

1) Menyusun ayat jurnal penyesuaian dengan tepat

Attitude:

7) Menyerahkan tugas sesuai tepat jadwal.

8) Bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi

memungkinkan).

9) Berpenampilan dan berperilaku sopan.

Tugas:

1) Menyusun ayat jurnal penyesuaian dengan kurang tepat

Attitude:

7) Menyerahkan tugas terlambat dari jadwal yang ditentukan

8) Kurang bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi memungkinkan).

9) Berpenampilan dan berperilaku sopan.

Tugas:

1) Menyusun ayat jurnal penyesuaian dengan tidak tepat

Attitude:

7) Menyerahkan tugas sangat terlambat dari jadwal yang ditentukan

8) Kurang bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi memungkinkan). 9) Berpenampilan dan berperilaku

kurang sopan.

Tugas:

1) Tidak Dapat Menyusun ayat jurnal penyesuaian

Attitude:

7) Tidak Menyerahkan tugas pada jadwal yang ditentukan 8) Tidak bertanggung jawab

terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi memungkinkan). 9) Berpenampilan dan berperilaku

(16)

TUGAS

Sangat Baik

Baik

Cukup

Kurang

Sangat Kurang

80 – 100

(

A)

70 - 79 (

B)

56 - 69 (

C)

31 – 55 (

D)

0 – 30 (

E)

4 Tugas:

1) Menyusun neraca lajur dengan sangat tepat

Attitude:

10) Menyerahkan tugas sesuai selalu tepat jadwal.

11) Selalu bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi

memungkinkan).

12) Berpenampilan dan berperilaku sopan.

Tugas:

1) Menyusun neraca lajur penyesuaian dengan tepat

Attitude:

10) Menyerahkan tugas sesuai tepat jadwal.

11) Bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi

memungkinkan).

12) Berpenampilan dan berperilaku sopan.

Tugas:

1) Menyusun neraca lajur dengan kurang tepat

Attitude:

10) Menyerahkan tugas terlambat dari jadwal yang ditentukan

11) Kurang bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi memungkinkan).

12) Berpenampilan dan berperilaku sopan.

Tugas:

1) Menyusun neraca lajur dengan tidak tepat

Attitude:

10) Menyerahkan tugas sangat terlambat dari jadwal yang ditentukan

11) Kurang bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi memungkinkan). 12) Berpenampilan dan berperilaku

kurang sopan.

Tugas:

1) Tidak Dapat Menyusun neraca lajur

Attitude:

10) Tidak Menyerahkan tugas pada jadwal yang ditentukan 11) Tidak bertanggung jawab

terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi memungkinkan). 12) Berpenampilan dan berperilaku

(17)

TUGAS

Sangat Baik

Baik

Cukup

Kurang

Sangat Kurang

80 – 100

(

A)

70 - 79 (

B)

56 - 69 (

C)

31 – 55 (

D)

0 – 30 (

E)

5 Tugas:

1) Menyusun laporan keuangan dengan sangat tepat

Attitude:

13) Menyerahkan tugas sesuai selalu tepat jadwal.

14) Selalu bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi

memungkinkan).

15) Berpenampilan dan berperilaku sopan.

Tugas:

1) Menyusun laporan keuangan dengan tepat

Attitude:

13) Menyerahkan tugas sesuai tepat jadwal.

14) Bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi

memungkinkan).

15) Berpenampilan dan berperilaku sopan.

Tugas:

1) Menyusun laporan keuangan dengan kurang tepat

Attitude:

13) Menyerahkan tugas terlambat dari jadwal yang ditentukan

14) Kurang bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi memungkinkan).

15) Berpenampilan dan berperilaku sopan.

Tugas:

1) Menyusun laporan keuangan dengan tidak tepat

Attitude:

13) Menyerahkan tugas sangat terlambat dari jadwal yang ditentukan

14) Kurang bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi memungkinkan). 15) Berpenampilan dan berperilaku

kurang sopan.

Tugas:

1) Tidak Dapat Menyusun laporan keuangan

Attitude:

13) Tidak Menyerahkan tugas pada jadwal yang ditentukan 14) Tidak bertanggung jawab

terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi memungkinkan). 15) Berpenampilan dan berperilaku

(18)

TUGAS

Sangat Baik

Baik

Cukup

Kurang

Sangat Kurang

80 – 100

(

A)

70 - 79 (

B)

56 - 69 (

C)

31 – 55 (

D)

0 – 30 (

E)

6 Tugas:

1) Menyusun jurnal khusus dengan sangat tepat

Attitude:

16) Menyerahkan tugas sesuai selalu tepat jadwal.

17) Selalu bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi

memungkinkan).

18) Berpenampilan dan berperilaku sopan.

Tugas:

1) Menyusun jurnal khusus dengan tepat

Attitude:

16) Menyerahkan tugas sesuai tepat jadwal.

17) Bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi

memungkinkan).

18) Berpenampilan dan berperilaku sopan.

Tugas:

1) Menyusun jurnal khusus dengan kurang tepat

Attitude:

16) Menyerahkan tugas terlambat dari jadwal yang ditentukan

17) Kurang bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi memungkinkan).

18) Berpenampilan dan berperilaku sopan.

Tugas:

1) Menyusun jurnal khusus dengan tidak tepat

Attitude:

16) Menyerahkan tugas sangat terlambat dari jadwal yang ditentukan

17) Kurang bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi memungkinkan). 18) Berpenampilan dan berperilaku

kurang sopan.

Tugas:

1) Tidak Dapat Menyusun jurnal khusus

Attitude:

16) Tidak Menyerahkan tugas pada jadwal yang ditentukan 17) Tidak bertanggung jawab

terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi memungkinkan). 18) Berpenampilan dan berperilaku

(19)

TUGAS

Sangat Baik

Baik

Cukup

Kurang

Sangat Kurang

80 – 100

(

A)

70 - 79 (

B)

56 - 69 (

C)

31 – 55 (

D)

0 – 30 (

E)

9 Tugas:

1) Menyusun ayat jurnal penyesuaian perush dagang dengan sangat tepat 2) Menyusun neraca lajur perusahaan

dagang dengan sangat lengkap

Attitude:

19) Menyerahkan tugas sesuai selalu tepat jadwal.

20) Selalu bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi

memungkinkan).

21) Berpenampilan dan berperilaku sopan.

Tugas:

1) Menyusun ayat jurnal penyesuaian perush dagang dengan tepat 2) Menyusun neraca lajur perusahaan

dagang dengan lengkap

Attitude:

19) Menyerahkan tugas sesuai tepat jadwal.

20) Bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi

memungkinkan).

21) Berpenampilan dan berperilaku sopan.

Tugas:

1) Menyusun ayat jurnal penyesuaian perush dagang dengan kurang tepat 2) Menyusun neraca lajur perusahaan

dagang dengan kurang lengkap

Attitude:

19) Menyerahkan tugas terlambat dari jadwal yang ditentukan

20) Kurang bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi memungkinkan).

21) Berpenampilan dan berperilaku sopan.

Tugas:

1) Menyusun ayat jurnal penyesuaian perush dagang dengan tidak tepat 2) Menyusun neraca lajur perusahaan

dagang dengan tidak lengkap

Attitude:

19) Menyerahkan tugas sangat terlambat dari jadwal yang ditentukan

20) Kurang bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi memungkinkan). 21) Berpenampilan dan berperilaku

kurang sopan.

Tugas/Latihan:

1) Tidak dapat menyusun ayat jurnal penyesuaian perush dagang 2) Tidak dapat menyusun neraca

lajur perusahaan dagang

Attitude:

19) Tidak Menyerahkan tugas pada jadwal yang ditentukan 20) Tidak bertanggung jawab

terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi memungkinkan). 21) Berpenampilan dan berperilaku

(20)

TUGAS

Sangat Baik

Baik

Cukup

Kurang

Sangat Kurang

10 Tugas:

1) Menyusun laporan laba rugi dengan sangat tepat

2) Menyusun laporan perubahan modal dengan sangat tepat

3) Menyusun neraca dengan sangat tepat

4) Menyusun jurnal penutup dengan sangat lengkap

5) Menyusun neraca saldo setelah penutupan dengan sangat lengkap 6) Menyusun jurnal pembalik dengan

sangat lengkap

Attitude:

1) Menyerahkan tugas sesuai selalu tepat jadwal.

2) Selalu bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi

memungkinkan).

3) Berpenampilan dan berperilaku sopan.

Tugas:

1) Menyusun laporan laba rugi dengan tepat

2) Menyusun laporan perubahan modal dengan tepat

3) Menyusun neraca dengan tepat 4) Menyusun jurnal penutup dengan

lengkap

5) Menyusun neraca saldo setelah penutupan dengan lengkap 6) Menyusun jurnal pembalik dengan

lengkap

Attitude:

1) Menyerahkan tugas sesuai tepat jadwal.

2) Bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi

memungkinkan).

1) Berpenampilan dan berperilaku sopan.

Tugas:

1) Menyusun laporan laba rugi dengan kurang tepat

2) Menyusun laporan perubahan modal dengan kurang tepat

3) Menyusun neraca dengan kurang tepat

4) Menyusun jurnal penutup dengan kurang lengkap

5) Menyusun neraca saldo setelah penutupan dengan kurang lengkap 6) Menyusun jurnal pembalik dengan

kurang lengkap

Attitude:

1) Menyerahkan tugas terlambat dari jadwal yang ditentukan

2) Kurang bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi memungkinkan).

3) Berpenampilan dan berperilaku sopan.

Tugas:

1) Menyusun laporan laba rugi dengan tidak tepat

2) Menyusun laporan perubahan modal dengan tidak tepat

3) Menyusun neraca dengan kurang tepat 4) Menyusun jurnal penutup dengan tidak

lengkap

5) Menyusun neraca saldo setelah penutupan dengan tidak lengkap 6) Menyusun jurnal pembalik dengan

tidak lengkap

Attitude:

1) Menyerahkan tugas sangat terlambat dari jadwal yang ditentukan

2) Kurang bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi memungkinkan). 3) Berpenampilan dan berperilaku

kurang sopan.

Tugas:

1) Tidak dapat menyusun laporan laba rugi

2) Tidak dapat menyusun laporan perubahan modal

3) Tidak dapat menyusun neraca 4) Tidak dapat menyusun jurnal

penutup

5) Tidak dapat menyusun neraca saldo setelah penutupan

6) Tidak dapat menyusun jurnal pembalik

Attitude:

1) Tidak Menyerahkan tugas pada jadwal yang ditentukan 2) Tidak bertanggung jawab

terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi memungkinkan). 3) Berpenampilan dan berperilaku

(21)

TUGAS

Sangat Baik

Baik

Cukup

Kurang

Sangat Kurang

80 – 100

(

A)

70 - 79 (

B)

56 - 69 (

C)

31 – 55 (

D)

0 – 30 (

E)

11 Tugas:

1) Menyusun neraca saldo perush industri dengan sangat tepat 2) Menyusun ayat jurnal penyesuaian

dengan sangat tepat

Attitude:

1) Menyerahkan tugas sesuai selalu tepat jadwal.

2) Selalu bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi

memungkinkan).

3) Berpenampilan dan berperilaku sopan.

Tugas:

1) Menyusun neraca saldo perush industri dengan tepat

2) Menyusun ayat jurnal penyesuaian dengan tepat

Attitude:

1) Menyerahkan tugas sesuai tepat jadwal.

2) Bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi

memungkinkan).

3) Berpenampilan dan berperilaku sopan.

Tugas:

1) Menyusun neraca saldo perush industri dengan kurang tepat

2) Menyusun ayat jurnal penyesuaian dengan kurang tepat

Attitude:

1) Menyerahkan tugas terlambat dari jadwal yang ditentukan

2) Kurang bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi memungkinkan).

3) Berpenampilan dan berperilaku sopan.

Tugas:

1) Menyusun neraca saldo perush industri dengan tidak tepat

2) Menyusun ayat jurnal penyesuaian dengan tidak tepat

Attitude:

1) Menyerahkan tugas sangat terlambat dari jadwal yang ditentukan

2) Kurang bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi memungkinkan). 3) Berpenampilan dan berperilaku

kurang sopan.

Tugas:

1) Tidak dapat menyusun neraca saldo perush industri

2) Tidak dapat menyusun ayat jurnal penyesuaian

Attitude:

1) Tidak Menyerahkan tugas pada jadwal yang ditentukan 2) Tidak bertanggung jawab

terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi memungkinkan). 3) Berpenampilan dan berperilaku

(22)

TUGAS Sangat Baik Baik Cukup Kurang Sangat Kurang

80 – 100 (A)

70 - 79 (B)

56 - 69 (C)

31 – 55 (D)

0 – 30 (E)

12 Tugas:

1) Menyusun neraca saldo perush industri dengan sangat tepat 2) Menyusun ayat jurnal penyesuaian

dengan sangat tepat

Attitude:

1) Menyerahkan tugas sesuai selalu tepat jadwal.

2) Selalu bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi

memungkinkan).

3) Berpenampilan dan berperilaku sopan.

Tugas:

1) Menyusun neraca saldo perush industri dengan tepat

2) Menyusun ayat jurnal penyesuaian dengan tepat

Attitude:

1) Menyerahkan tugas sesuai tepat jadwal.

2) Bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi

memungkinkan).

3) Berpenampilan dan berperilaku sopan.

Tugas:

1) Menyusun neraca saldo perush industri dengan kurang tepat

2) Menyusun ayat jurnal penyesuaian dengan kurang tepat

Attitude:

1) Menyerahkan tugas terlambat dari jadwal yang ditentukan

2) Kurang bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi memungkinkan).

3) Berpenampilan dan berperilaku sopan.

Tugas:

1) Menyusun neraca saldo perush industri dengan tidak tepat

2) Menyusun ayat jurnal penyesuaian dengan tidak tepat

Attitude:

1) Menyerahkan tugas sangat terlambat dari jadwal yang ditentukan

2) Kurang bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi memungkinkan). 3) Berpenampilan dan berperilaku

kurang sopan.

Tugas:

1) Tidak dapat menyusun neraca saldo perush industri

2) Tidak dapat menyusun ayat jurnal penyesuaian

Attitude:

1) Tidak Menyerahkan tugas pada jadwal yang ditentukan 2) Tidak bertanggung jawab

terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi memungkinkan). 3) Berpenampilan dan berperilaku

(23)

TUGAS

Sangat Baik

Baik

Cukup

Kurang

Sangat Kurang

13 Tugas:

1) Menyusun Laporan Harga Pokok Produksi dengan sangat tepat 2) Menyusun Laporan Laba Rugi perush

industri dengan sangat tepat 3) Menyusun Lap Perubahan Modal

perush industri dengan sangat tepat 4) Menyusun Neraca perush industri

dengan sangat tepat

Attitude:

1) Menyerahkan tugas sesuai selalu tepat jadwal.

2) Selalu bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi

memungkinkan).

3) Berpenampilan dan berperilaku sopan.

Tugas:

1) Menyusun Laporan Harga Pokok Produksi dengan tepat

2) Menyusun Lap Laba Rugi perush industri dengan tepat

3) Menyusun Lap Perubahan Modal perush industri dengan tepat 22)Menyusun Neraca perush industri

dengan tepat

Attitude:

1) Menyerahkan tugas sesuai tepat jadwal.

2) Bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi

memungkinkan).

3) Berpenampilan dan berperilaku sopan.

Tugas:

1) Menyusun Laporan Harga Pokok Produksi dengan kurang tepat 2) Menyusun Lap Laba Rugi perush

industri dengan kurang tepat 3) Menyusun Lap Perubahan Modal

perush industri dgn kurang tepat 4) Menyusun Neraca perush industri

dengan kurang tepat

Attitude:

1) Menyerahkan tugas terlambat dari jadwal yang ditentukan

2) Kurang bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi memungkinkan).

3) Berpenampilan dan berperilaku sopan.

Tugas:

1) Menyusun Laporan Harga Pokok Produksi dengan tidak tepat

2) Menyusun Lap Laba Rugi perush industri dengan tidak tepat

3) Menyusun Lap Perubahan Modal perush industri dgn tidak tepat 4) Menyusun Neraca perush industri

dengan tidak tepat

Attitude:

1) Menyerahkan tugas sangat terlambat dari jadwal yang ditentukan

2) Kurang bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi memungkinkan). 3) Berpenampilan dan berperilaku

kurang sopan.

Tugas:

1) Tidak dapat menyusun Laporan Harga Pokok Produksi

2) Tidak dapat menyusun Lap Laba Rugi perush industri

3) Tidak dapat menyusun Lap Perubahan Modal perush industri 4) Menyusun Neraca perush industri

dengan tidak tepat

Attitude:

1) Tidak Menyerahkan tugas pada jadwal yang ditentukan 2) Tidak bertanggung jawab

terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi memungkinkan). 3) Berpenampilan dan berperilaku

(24)

TUGAS

Sangat Baik

Baik

Cukup

Kurang

Sangat Kurang

14 Tugas:

1) Menyusun jurnal penutup perush industri dengan sangat tepat 2) Menyusun neraca saldo setelah

penutupan perush industri dengan sangat tepat

3) Menyusun jurnal pembalik perush industri dengan sangat tepat

Attitude:

1) Menyerahkan tugas sesuai selalu tepat jadwal.

2) Selalu bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi

memungkinkan).

3) Berpenampilan dan berperilaku sopan.

Tugas:

1) Menyusun jurnal penutup perush industri dengan tepat

2) Menyusun neraca saldo setelah penutupan perush industri dengan tepat

3) Menyusun jurnal pembalik perush industri dengan tepat

Attitude:

1) Menyerahkan tugas sesuai tepat jadwal.

2) Bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi

memungkinkan).

3) Berpenampilan dan berperilaku sopan.

Tugas:

1) Menyusun jurnal penutup perush industri dengan kurang tepat 2) Menyusun neraca saldo setelah

penutupan perush industri dengan kurang tepat

3) Menyusun jurnal pembalik

perush industri dengan kurang tepat

Attitude:

1) Menyerahkan tugas terlambat dari jadwal yang ditentukan

2) Kurang bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi memungkinkan).

3) Berpenampilan dan berperilaku sopan.

Tugas:

1) Menyusun jurnal penutup perush industri dengan tidak tepat

2) Menyusun neraca saldo setelah penutupan perush industri dengan tidak tepat

3) Menyusun jurnal pembalik

perush industri dengan tidak tepat

Attitude:

1) Menyerahkan tugas sangat terlambat dari jadwal yang ditentukan

2) Kurang bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi memungkinkan). 3) Berpenampilan dan berperilaku

kurang sopan.

Tugas:

1) Tidak dapat menyusun jurnal penutup perush industri

2) Tidak dapat menyusun neraca saldo setelah penutupan perush industri

22)Tidak dapat menyusun jurnal pembalik perush industri

Attitude:

1) Tidak Menyerahkan tugas pada jadwal yang ditentukan 2) Tidak bertanggung jawab

terhadap tugas yang diberikan (walaupun tidak hadir, jika kondisi memungkinkan). 3) Berpenampilan dan berperilaku

(25)

KALENDER AKADEMIK*

1. Latihan 1

: Pertemuan 2

2. Latihan 2

: Pertemuan 3

3. Tugas 1

: Pertemuan 4

4. Pengumpulan tugas 1

: Pertemuan 5

5. Latihan 3

: Pertemuan 5

6. Latihan 4

: Pertemuan 6

7. Tugas 2

: Pertemuan 9

8. Pengumpulan tugas 2

: Pertemuan 10

9. Tugas 3

: Pertemuan 10

10. Pengumpulan tugas 3

: Pertemuan 11

11. Latihan 5

: Pertemuan 11

12. Latihan 6

: Pertemuan 12

13. Tugas 4

: Pertemuan 13

14. Pengumpulan tugas 4

: Pertemuan 14

15. Latihan 7

: Pertemuan 14

*) Kalender akademik bisa diakses lengkap di

www.bsi.ac.id

KETENTUAN PENGUMPULAN TUGAS :

1. Tugas dikumpulkan, sesuai jadwal yang telah ditetapkan

2. Mahasiswa harus menyerahkan tugasnya sendiri atau perwakilan kelompok.

(26)

SISTEM PENILAIAN

Rumus Nilai Akhir

:

NILAI AKHIR

=

Nilai Absensi 10% + Tugas 20% + UTS 30% + UAS 40%

Keterangan :

(1). Absensi perkuliahan

(2). Hasil Tugas

(3). UTS dan UAS

SKALA PENILAIAN

80 -100 = A (SANGAT BAIK )

70 - 79 = B (BAIK)

55 - 69 = C (CUKUP)

31 - 54 = D (KURANG)

0 - 30 = E (SANGAT KURANG )

UJIAN HER

Ketentuan :

1. Mahasiswa yang mendapatkan nilai E atau D di wajibkan mengikuti ujian HER

2. Mahasiswa mendaftar HER dan mendapatkan jadwal ujian HER.

3. Ujian Her bersifat OCR

4. Nilai maksimum dari ujian HER adalah B

.

Rumus Nilai HER

(27)

Nilai yang digunakan dalam KHS adalah nilai terbaik setelah dibandingkan nilai akhir dan nilai ujian her

LAIN – LAIN

1. Untuk materi perkuliahan bisa di unduh di ruang mahasiswa dari web:

www.bsi.ac.id

2. Hal-hal teknis lain akan disampaikan dalam pertemuan tatap muka

3. Format penyusunan tugas yang bersifat khusus, disesuaikan dengan karakteristik tugas yang akan disampaikan saat pemberian penugasan.

4. Hal- hal yang perlu ditanyakan harap aktif berkonsultasi dengan dosen mata kuliah

Referensi

Dokumen terkait

Segala puja dan puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat, taufik, hidayah, serta inayah-Nya, sehingga penyusun dapat menyelesaikan

Sonuç olarak bu çalışma, Soğuk Savaş sonrasında değişen güç dengelerinin yeniden oluşumu sırasında Psikolojik Savaşın uluslararası sistemde hegoman güç

Pendidikan karakter merupakan hal yang banyak mendapat perhatian di era sekarang ini. Di era sekarang dimana banyak terjadi perilaku menyimpang, pendidikan karakter diperlukan untuk

untuk menyalurkan pesan dari pengirim dan penerima sehingga dapat merangsang pikiran, perasaan, perhatian dan minat serta perhatian siswa sedemikian rupa sehingga proses

Selanjutunya pada Gambar 7 pada panjang gelombang 1800-2500 nm untuk hasil analisis raw juga dapat terklasifikasi secara baik dimana bubuk kopi Arabika dan bubuk kopi

Mesin penabur pupuk ini didesain dengan kriteria: 1) dapat mengaplikasikan pupuk NPK dengan dosis 0.25, 0.75, 1.0, 1.25, dan 1.5 kg/tanaman, 2) kecepatan maju mesin 0.55 dan 1.7

Beberapa faktor internal dan eksternal yang mempengaruhi laju infiltrasi adalah tinggi genangan air di atas permukaan tanah dan tebal lapisan tanah yang jenuh, kadar air

Rancang Bangun Sistem Pengukuran Daya Listrik (Kwh Meter) pada Rumah Tangga Secara Telemetri dengan Menggunakan Mikrokontroller