• Tidak ada hasil yang ditemukan

4 PENGUATAN PENILAI KARYA PERAGA-DENPASAR

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "4 PENGUATAN PENILAI KARYA PERAGA-DENPASAR"

Copied!
45
0
0

Teks penuh

(1)

@Kemdikbud 2013

OLEH: DR. SULIPAN, DIP. TECH., M.PD. HP. 0852-2233-9999

Bimtek Penguatan Tim Penilai

Karya Inovatif

http://sulipan.wordpress.com

PEMBUATAN

DAN

PELAPORAN

(2)

@Kemdikbud 2013

ESENSI ALAT PERAGA DAN ALAT

PRAKTIKUM

alat yang digunakan untuk memper-jelas

konsep/teori/cara kerja tertentu yang dipergunakan dalam proses pembelajaran atau bimbingan.

semua karya alat peraga dan alat praktikum yang

dapat dibuktikan keberadaannya dan

pembuatannya melalui laporan pembuatan

penilai harus dapat menentukan apakah termasuk

(3)

@Kemdikbud 2013

ALAT PELAJARAN/PERAGA

alat yang digunakan untuk memper-jelas

konsep/teori/cara kerja tertentu yang

dipergunakan dalam proses pembelajaran atau bimbingan.

mempunyai ciri memperjelas konsep/teori/ cara

kerja suatu alat dan ada unsur

modifikasi/inovasi bila sebelumnya sudah pernah ada di sekolah/madrasah tersebut.

(4)

@Kemdikbud 2013

JENIS ALAT PELAJARAN/PERAGA

Poster/gambar untuk pelajaran,Alat permainan pendidikan,

Model benda/barang atau alat tertentu,Benda potongan (cutaway object),

Video/animasi komputer

(5)

@Kemdikbud 2013

KRITERIA ALAT PELAJARAN/PERAGA

Berupa alat yang berfungsi untuk memperjelas

konsep/teori/cara kerja tertentu yang

dipergunakan dalam proses pembelajaran/ bimbingan.

Pelaksanaan proses pembelajaran/bimbingan

menjadi lebih jelas dan lebih efektif.

Alat peraga yang dibuat harus sesuai dengan

tugas mengajar/membimbing guru yang bersangkutan.

(6)

@Kemdikbud 2013

BUKTI FISIK

Laporan tertulis tentang cara pembuatan dan

penggu-naan alat pelajaran/peraga yang dilengkapi dengan gambar/foto alat peraga tersebut bila alat peraga tidak memung-kinkan untuk dikirim.

Laporan tertulis tentang cara pembuatan dan

penggunaan alat pelajaran/peraga yang dilengkapi dengan alat pelajaran/peraga yang dibuat bila alat pelajaran/peraga tersebut memungkinkan untuk dikirim.

Laporan tersebut harus dilengkapi dengan lembar

pengesahan dari kepala sekolah/madrasah bahwa alat peraga tersebut dipergunakan di sekolah/madrasah.

(7)

@Kemdikbud 2013

7

3.2 Membuat/modifikasi alat pelajaran/peraga

3.2

Kegiatan Macam publikasi Satuan hasil Angka Kredit

a

Membuat alat pelajaran/ alat peraga

Kategori kompleks Hasilkarya

2

(8)

@Kemdikbud 2013

Kategori Alat Pelajaran/Peraga

(jumlah dan durasi waktu)

JENIS KOMPLEKS SEDERHANA

Poster/Gambar 4 buah 2 buah

Alat Permainan Pendidikan

4 set 2 set

Model 4 set 2 set

Benda Potongan 2 buah 1 buah

Film Minimal 30 menit Minimal 15 menit

Animasi Minimal 30 menit Minimal 15 menit

(9)

@Kemdikbud 2013

PERHATIKAN LAPORANNYA

1. Apakah jelas tertera dalam judul, ini

sebuah laporan pembuatan alat peraga, ada identitas pemilik yang jelas?

2. Apakah ada pengesahan dari dari kepala sekolah?

3. Apakah sistematika laporan sesuai 4. Apakah laporannya rapih?

5. Apakah jelas ada prosedur pembuatan dan penggunaan?

(10)

@Kemdikbud 2013

FORMAT LAPORAN

HALAMAN JUDUL,

memuat jenis laporan (tuliskan Laporan Pembuatan Alat Pelajaran/Peraga), nama alat pelajaran/peraga, nama pembuat, NIP kalau PNS dan Nama Sekolah/Madrasah.

HALAMAN PENGESAHAN

Berisi pengesahan oleh kepala Sekolah/Madrasah.

HALAMAN PERNYATAAN

Berisi pernyataan keaslian/belum pernah diusulkan oleh guru yang bersangkutan.

KATA PENGANTAR

DAFTAR ISI

NAMA ALAT PELAJARAN/PERAGA

TUJUAN

MANFAAT

RANCANGAN/DESAIN ALAT PELAJARAN/PERAGA (dilengkapi dengan gambar rancangan atau diagram alir serta daftar dan foto alat dan bahan yang digunakan).

PROSEDUR PEMBUATAN ALAT PELAJARAN/ PERAGA (dilengkapi dengan foto pembuatan).

PENGGUNAAN ALAT PELAJARAN/PERAGA DI SEKOLAH/ MADRASAH (dilengkapi dengan foto penggunaan).

(11)

@Kemdikbud 2013

CONTOH ALAT PERAGA

(12)

@Kemdikbud 2013

(13)

@Kemdikbud 2013

(14)

@Kemdikbud 2013

(15)

@Kemdikbud 2013

(16)

@Kemdikbud 2013

(17)

@Kemdikbud 2013

(18)

@Kemdikbud 2013

(19)

@Kemdikbud 2013

(20)
(21)
(22)
(23)

@Kemdikbud 2013

Kriteria Alat Peraga Yang Diterima

- Poster/gambar untuk pelajaran- Alat permainan pendidikan

- Model benda/barang atau alat tertentu- Benda potongan (cutaway object)

- Video/animasi komputer

(24)

@Kemdikbud 2013

1. Narasi laporan pembuatan dan penggunaan

alat peraga dilengkapi foto/video

pembuatan dan penggunaan, atau softcopy

hasil karyanya (untuk animasi atau film).

2. Laporan alat peraga harus ada pengesahan

dari kepala sekolah

3. Alat peraga yang dibuat harus bermanfaat

dalam meningkatkan mutu pembelajaran

4. Alat peraga yang dibuat tidak boleh hanya

menyalin tanpa ada modifikasi dari yang

sudah ada sebelumnya.

5. Alat peraga yang dibuat harus alat peraga

yang sesuai dengan bidang mata pelajaran

yang diajarkan.

DR. Sulipan, M.Pd. HP. 085-222-33-9999

(25)

@Kemdikbud 2013

6. Alat peraga yang dibuat harus

menampakkan kerapihan pembuatan,

tidak terkesan asal jadi.

7. Alat peraga yang dibuat tidak boleh

terlalu sederhana sehingga kurang

mampu memperjelas konsep.

8. Laporan alat peraga yang dibuat tidak

boleh kedaluarsa (3 tahun dari saat

dilaporkan).

9. Laporan alat peraga yang dibuat

harus rapih dan sesuai dengan tata

tulis ilmiah.

DR. Sulipan, M.Pd. HP. 085-222-33-9999

(26)

@Kemdikbud 2013

ALAT PRAKTIKUM

Alat yang digunakan untuk praktikum sains,

matematika, teknik, bahasa, ilmu sosial, humaniora, dan keilmuan lainnya.

Alat praktikum tersebut mempunyai ciri dapat

digunakan untuk praktikum di

sekolah/madrasah dan ada unsur

modifikasi/inovasi bila sebelumnya sudah pernah ada di sekolah/madrasah tersebut

(27)

@Kemdikbud 2013

JENIS ALAT PRAKTIKUM

Alat praktikum sains (matematika, fisika, kimia,

biologi).

Alat praktikum teknik (mesin, listrik, sipil dll).

(28)

@Kemdikbud 2013

KRITERIA ALAT PRAKTIKUM

Berupa alat praktikum yang dipergunakan

dalam pembelajaran.

Pelaksanaan praktikum menjadi lebih mudah

dan lebih efektif.

Alat praktikum yang dibuat harus sesuai

dengan tugas mengajar guru yang bersangkutan.

(29)

@Kemdikbud 2013

BUKTI FISIK

Laporan tertulis tentang cara pembuatan dan

penggunaan alat praktikum yang dilengkapi dengan VCD atau gambar/foto alat praktikum tersebut bila alat praktikum tidak memungkinkan untuk dikirim.

Laporan tertulis tentang cara pembuatan dan

penggunaan alat praktikum yang dilengkapi dengan alat praktikum yang dibuat bila alat praktikum

tersebut memungkinkan untuk dikirim.

Laporan tersebut harus dilengkapi dengan lembar

pengesahan dari kepala sekolah/madrasah bahwa alat praktikum tersebut dipergunakan di

sekolah/madrasah.

(30)

@Kemdikbud 2013

30

3.2 Membuat/modifikasi alat praktikum

3.2

Kegiatan Macam publikasi Satuan hasil Angka Kredit

b

Membuat alat praktikum

Kategori kompleks Hasilkarya

4

(31)

@Kemdikbud 2013

Kategori Alat Praktikum

(jumlah produk)

JENIS KOMPLEKS SEDERHANA

(32)

@Kemdikbud 2013

PERHATIKAN LAPORANNYA

1. Apakah jelas tertera dalam judul, ini sebuah laporan pembuatan alat

praktikum, ada identitas pemilik yang jelas?

2. Apakah ada pengesahan dari dari kepala sekolah?

3. Apakah sistematika laporan sesuai 4. Apakah laporannya rapih?

5. Apakah jelas ada prosedur pembuatan dan penggunaan?

(33)

@Kemdikbud 2013

FORMAT LAPORAN

HALAMAN JUDUL,

memuat jenis laporan (tuliskan Laporan Pembuatan Alat Praktikum), nama alat praktikum, nama pembuat, NIP kalau PNS dan Nama Sekolah/Madrasah.

HALAMAN PENGESAHAN

Berisi pengesahan oleh kepala Sekolah/Madrasah.

HALAMAN PERNYATAAN

Berisi pernyataan keaslian/belum pernah diusulkan oleh guru yang bersangkutan.

KATA PENGANTAR

DAFTAR ISI

NAMA ALAT PRAKTIKUM

TUJUAN

MANFAAT

RANCANGAN/DESAIN ALAT PRAKTIKUM (dilengkapi dengan gambar rancangan atau diagram alir serta daftar dan foto alat dan bahan yang digunakan).

PROSEDUR PEMBUATAN ALAT PRAKTIKUM (dilengkapi dengan foto pembuatan).

PENGGUNAAN KARYA ALAT PRAKTIKUM DI SEKOLAH/MADRASAH (dilengkapi dengan foto penggunaan).

(34)

@Kemdikbud 2013

CONTOH ALAT PRAKTIKUM

(35)

@Kemdikbud 2013

ALAT UJI ELEKTROLIT

(36)

@Kemdikbud 2013

Perubahan Gerak Melingkar

menjadi Gerak Lurus

(37)

@Kemdikbud 2013

(38)

@Kemdikbud 2013

(39)

@Kemdikbud 2013

(40)

@Kemdikbud 2013

(41)

@Kemdikbud 2013

FORMAT LAPORAN

HALAMAN JUDUL, memuat jenis laporan (tuliskan Laporan

Mengikuti Kegiatan ...), nama kegiatan, nama ybs., NIP kalau PNS dan Nama Sekolah/Madrasah.

HALAMAN PENGESAHAN, berisi pengesahan oleh kepala

Sekolah/Madrasah.

HALAMAN PERNYATAAN, berisi pernyataan keaslian/belum

pernah diusulkan oleh guru yang bersangkutan.

KATA PENGANTARDAFTAR ISI

NAMA KEGIATANTUJUAN

MANFAAT

PELAKSANAAN KEGIATANHASIL KEGIATAN

LAMPIRAN

(42)

@Kemdikbud 2013

1. Narasi laporan pembuatan dan penggunaan

alat praktikum dilengkapi foto/video

pembuatan dan penggunaan, atau softcopy

hasil karyanya (untuk animasi atau film).

2. Laporan alat praktikum harus ada

pengesahan dari kepala sekolah

3. Alat praktikum yang dibuat harus

bermanfaat dalam meningkatkan mutu

pembelajaran

4. Alat praktikum yang dibuat tidak boleh

hanya menyalin tanpa ada modifikasi dari

yang sudah ada sebelumnya.

5. Alat praktikum yang dibuat harus alat

praktikum yang sesuai dengan bidang mata

pelajaran yang diajarkan.

DR. Sulipan, M.Pd. HP. 085-222-33-9999

(43)

@Kemdikbud 2013

6. Alat praktikum yang dibuat harus

menampakkan kerapihan pembuatan,

tidak terkesan asal jadi.

7. Alat praktikum yang dibuat tidak

boleh terlalu sederhana sehingga

tidak dapat digunakan dengan benar.

8. Laporan alat praktikum yang dibuat

tidak boleh kedaluarsa (3 tahun dari

saat dilaporkan).

9. Laporan alat praktikum yang dibuat

harus rapih dan sesuai dengan tata

tulis ilmiah.

DR. Sulipan, M.Pd. HP. 085-222-33-9999

(44)

@Kemdikbud 2013

TUGAS:

BUATLAH KELOMPOK DG 6 ORANG PER

KELOMPOK

TIAP KELOMPOK MEMBUAT LAPORAN

PEMBUATAN ALAT PERAGA ATAU ALAT BANTU PELAJARAN UNTUK SLB

LAPORAN DISUSUN MENGIKUTI SISTEMATIKA

YG SUDAH DISEDIAKAN

SELANJUTNYA LAKUKAN PENILAIAN DG

MENGACU KE BUKU 5, TIAP ORANG MEMBUAT SATU LEMBAR PENILAIAN DG ISI SEMUA

BAHAN SIMULASI, hasil penilaian individu dikumpulkan ke panitia

(45)

@Kemdikbud 2013

Referensi

Dokumen terkait

Selain itu, hasil kajian juga mendapati bahawa terdapat empat faktor yang mempengaruhi kepuasan masyarakat terhadap penyampaian perkhidmatan awam di Kabupaten Kutai

Pelaksanaan PPL bagi mahasiswa Universitas Negeri Semarang ini terbagi dalam dua tahap, yakni pertama yang bertujuan untuk mengenal lingkungan tempat praktik dan tahap

International Corporate Finance (Keuangan Perusahaan Internasional), Jakarta: Salemba Empat. Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IBM SPSS 21 Update PLS Regresi,

mneyembuhkan penyakitnya. Melihat perubahan pada klien setelah dilakukannya proses Bimbingan dan Konseling Islam dengan Terapi Meditasi Penyembuhan dan Do’ a. Yaitu

Stratocumulus tidak menghasilkan presipitasi, hanya hujan atau salju rintik-rintik Stratocumulus terdiri dari gulungan besar awan, lembut dan tampak keabuan, dan seringkali

Wibowo, et al , dalam penelitiannya menyimpulkan bahwa genus bakteri pelarut fosfat yang terdapat pada tanah gambut kecamatan Samarinda. Utara provinsi Kalimantan Timur

15 Majda El-Muhtaj, Hak Asasi Manusia dalam Konstitusi Indonesia, (Jakarta: Kencana, 2005), hal.. dan pandangan hidup bangsa yaitu pancasila. Penegakan HAM diindonesia sejalan

mengembangkan bahan ajar untuk meningkatkan kualitas hasil belajar siswa di SMPN 1 Sumbergempol,(2) Untuk mengetahui kreatifitas guru pendidikan agama Islam dalam