• Tidak ada hasil yang ditemukan

S PEM 1001759 Chapter5

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "S PEM 1001759 Chapter5"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

Giovani Devis Dedra, 2014

PENGARUH IKLIM ORGANISASI TERHADAP KOMITMEN ORGANISASIONAL : Studi Persepsional Di PT. Kujang Mas Daerah Operasional Sukaraja

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan

Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan terhadap karyawan untuk

mengetahui pengaruh iklim organisasi pada PT. Kujang Mas daerah operasinal

Sukaraja, maka dapat diambil kesimpulan sebagai berikut.

1. Iklim organisasi pada karyawan PT. Kujang Mas daerah operasional Sukaraja

berada pada kategori tinggi. Hasil ini dibuktikan dengan pernyataan responden

dari hasil tingkat pengukuran yang di teliti. Skor tertinggi terdapat pada

indikator responsibility. Dalam konteks ini mengindikasikan bahwa iklim

organisasi pada karyawan di PT. Kujang Mas daerah operasional Sukaraja

sudah cukup sesuai dimana perusahaan lebih memilih karyawan yang

bertanggung jawab dan profesional untuk menunjang pekerjaan agar lebih baik.

Sedangkan skor terendah terdapat pada indikator organizational identity and

loyalty yaitu dalam ukuran usiakerja. Hasilini menunjukkan bahwa perusahaan

banyak melakukan pemberhentian hubungan kerja dikarenakan banyaknya

karyawan yang tidak sesuai dengan kualifikasi perusahaan.

2. Komitmen organisasi PT. Kujang Mas daerah operasional Sukaraja berada

pada kategori tinggi. Hal ini terbukti dengan pernyataan responden dari hasil

tingkat pengukuran yang diteliti mengenai variabel Y. Skor tertinggi terdapat

pada dimensi normative commitment yaitu indikator tanggung jawab terhadap

(2)

135

Giovani Devis Dedra, 2014

PENGARUH IKLIM ORGANISASI TERHADAP KOMITMEN ORGANISASIONAL : Studi Persepsional Di PT. Kujang Mas Daerah Operasional Sukaraja

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

akan pekerjaan yang dibebankan kepadanya. Sedangkan skor terendah terdapat

pada dimensi continuance commitment yaitu pada indikator kesediaan untuk

bekerja diluar jam kerja.

3. Berdasarkan hasil penelitian mengenai pengaruh iklim organisasi berpengaruh

positif dan signifikan terhadap komitmen organisasi pada PT. Kujang Mas

daerah operasional Sukaraja.

5.2 Saran

Berdasarkan kesimpulan hasil penelitian mengenai iklim kerja terhadap

komitmen organisasi pada PT. Kujang Mas daerah operasional Sukaraja,

penyusun mengajukan beberapa saran yang dapat dijadikan solusi dari

permasalahan dan dapat menjadi bahan pertimbangan bagi pihak perusahaan

dalam menentukan kebijakan organisasinya di masa yang akan datang.

1. Berdasarkan hasil penelitian mengenai iklim organisasi yaitu rendahnya usia

kerja di perusahaan. Dengan demikian perusahaan harus melakukan perekrutan

dengan baik sehingga karyawan yang dipekerjakan sesuai dengan kualifikasi

yang diinginkan perusahaan sehingga iklim organisasi berjalan sesuai dengan

apa yang diharapkan karyawan maupun perusahaan.

2. Berdasarkan tanggapan responden mengenai indikator responsibility, meskipun

berada pada kriterium tinggi akan tetapi dirasa masih belum optimal. Dengan

indikator pengawasan dan pembimbingan diharapkan perusahaan dapat

memberikan pengarahan dan bimbingan lebih sering lagi. Hal ini dimaksudkan

(3)

136

Giovani Devis Dedra, 2014

PENGARUH IKLIM ORGANISASI TERHADAP KOMITMEN ORGANISASIONAL : Studi Persepsional Di PT. Kujang Mas Daerah Operasional Sukaraja

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

Sehingga karyawan dapat lebih bertanggung jawab atas hasil kerjanya, yang

nantinya akan membantu dalam proses pencapaian tujuan perusahaan.

3. Berdasarkan hasil penelitian mengenai komitmen organisasi yaitu rendahnya indikator kesediaan untuk bekerja diluar jam kerja. Meski perusahaan

memberikan tambahan penghasilan bagi karyawan yang bersedia bekerja diluar

jam kerjanya namun karyawan tetap tidak bersedia melakukan pekerjaan diluar

jam kerjanya. Dengan demikian perusahaan harus mampu dalam memberikan

apresiasi bagi karyawan yang bersedia bekerja diluar jam kerjanya, sehingga

tidak terjadi hal yang dapat merugikan perusahaan.

4. Peneliti juga mengajukan saran yang dapat dilakukan dalam penelitian selanjutnya dengan variabel independen yang berbeda, agar didapatkan hasil

yang akurat mengenai pengaruh variabel lain terhadap komitmen

Referensi

Dokumen terkait

menggunakan kalimat yang efektif. f) Selanjutnya guru memberikan LKS berupa peta pikiran. Siswa diminta menuliskan tema pidato tersebut ke dalam peta pikiran dengan detail dan

Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 2004 tentang Kedudukan Protokoler dan Keuangan Pimpinan dan Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (Lembaran Negara Republik

Diabetes mellitus (DM) merupakan suatu kelompok penyakit metabolik dengan karakteristik hiperglikemia yang terjadi karena kelainan sekresi insulin,.. kerja insulin,

Lebar efektif bendung merupakan panjang bendung yang diperhitungkan dalam menentukan debit banjir yang melalui mercu bendung dimana besarnya merupakan pengurangan lebar

Dengan tingkat kepercayaan 95% dapat disimpulkan bahwa rata-rata sektor PDRB (sektor pertanian; sektor industri pengolahan; sektor perdagangan, hotel dan restoran;

Akan tetapi untuk sidik jari yang rusak akibat dari proses pengambilan citra, sistem ini tidak dapat menemukan lokasi titik referensi dan akan berakibat ROI juga

Untuk memperoleh data dalam penelitian kualitatif, peneliti memasuki lapangan dengan mencari berbagai sumber tentang masalah yang di teliti, melakukan observasi dan

Dengan menggunakan Java, kita dapat mengembangkan banyak aplikasi yang dapt digunakan pada lingkungan yang berbeda, seperti pada: Desktop, Mobile, Internet, dan lain-lain