• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGARUH CUSTOMER EXPERIENCE TERHADAP CUSTOMER LOYALTY PADA BLIBLI.COM

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "PENGARUH CUSTOMER EXPERIENCE TERHADAP CUSTOMER LOYALTY PADA BLIBLI.COM"

Copied!
14
0
0

Teks penuh

(1)

PROGRAM STUDI ILMU KOMUNIKASI

FAKULTAS ILMU KOMUNIKASI

UNIVERSITAS MULTIMEDIA NUSANTARA

TANGERANG

2021

PENGARUH CUSTOMER EXPERIENCE

TERHADAP CUSTOMER LOYALTY

PADA BLIBLI.COM

SKRIPSI

Diajukan Guna Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Ilmu Komunikasi (S.I.Kom)

Glaudelia Ester Clarisa Sam Duha

(2)

PROGRAM STUDI ILMU KOMUNIKASI

FAKULTAS ILMU KOMUNIKASI

UNIVERSITAS MULTIMEDIA NUSANTARA

TANGERANG

2021

THE INFLUENCE OF CUSTOMER

EXPERIENCE ON CUSTOMER LOYALTY

OF BLIBLI.COM

THESIS

Submitted to Meet the Obtaining Requirements Bachelor of Communication Science (S.I.Kom)

Glaudelia Ester Clarisa Sam Duha

(3)

PERNYATAAN

Saya menyatakan bahwa skripsi saya yang berjudul “Pengaruh Customer

Experience terhadap Customer Loyalty pada Blibli.com” merupakan karya ilmilah

milik saya sendiri, bukan merupakan plagiat dari karya ilmiah yang ditulis oleh

orang lain atau lembaga lain, dan semua karya ilmiah orang lain atau lembaga lain

yang dirujuk pada penelitian ini telah disebutkan sumber kutipannya serta telah

dicantumkan dalam Daftar Pustaka.

Jika dikemudian hari terbukti ditemukan kecurangan/penyimpangan, baik

dalam pelaksanaan skripsi maupun penulisan laporan skripsi, saya bersedia

menerima konsekuensi untuk dinyatakan TIDAK LULUS untuk mata kuliah skripsi

yang telah saya tempuh.

Tangerang, 23 Mei 2021

(4)

HALAMAN PENGESAHAN

Skripsi dengan judul

“Pengaruh Customer Experience terhadap

Customer Loyalty pada Blibli.com”

oleh

Glaudelia Ester Clarisa Sam Duha

telah diujikan pada hari Jumat, 18 Juni 2021

pukul 08.00 s.d. 09.00 dan dinyatakan lulus

dengan susunan penguji sebagai berikut.

Ketua Sidang Penguji Ahli

Dr. Agustinus Rusdianto Berto, S.Sos., M.Si. Maria Advenita Gita Elmada, S.I.Kom., M.Si.

Dosen Pembimbing

Intan Primadini, S. Sos., M.Si.

Ketua Program Studi Ilmu Komunikasi

Inco Hary Perdana S.I.Kom., M.Si.

Digitally signed by Intan Primadini Date: 2021.06.24 19:09:20 +07'00'

(5)

HALAMAN PERSEMBAHAN

Deuteronomy 31:6

“Be strong and courageous. Do not be afraid or terrified because of them, for the Lord your God goes with you; he will never leave you nor forsake you.”

Deuteronomy 31:8

“The Lord himself goes before you and will be with you; he will never leave you nor forsake you. Do not be afraid; do not be discouraged.”

Untuk papa, mama, dan abang

(6)

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena atas kuasa dan

anugerah-Nya, penelitian skripsi dengan judul “Pengaruh Customer Experience dan

Customer Loyalty pada Blibli.com” dapat diselesaikan dengan baik. Skripsi ini

diajukan untuk memperoleh gelar sarjana Strata 1 Program Studi Ilmu Komunikasi

di Universitas Multimedia Nusantara.

Begitu banyak dukungan dan doa yang diterima oleh penulis selama

penelitian ini dilakukan. Terima kasih sebesar-besarnya untuk semua pihak yang

turut mendukung dan membantu penulis selama melakukan penelitian ini, yaitu:

1. Ibu Intan Primadini, S. Sos., M.Si. selaku dosen pembimbing, terima kasih

atas kesabaran, bimbingan, dan dukungan yang telah diberikan selama

penelitian dan penyusunan laporan skripsi ini berlangsung.

2. Ibu Maria Advenita Gita Elmada, S.I.Kom., M.Si. selaku penguji ahli,

terima kasih atas bimbingan dan dukungan selama proses penyusunan

skripsi berlangsung.

3. Dr. Agustinus Rusdianto Berto, S.Sos., M.Si. selaku ketua sidang, terima

kasih atas kesabaran dan bimbingan yang telah diberikan dalam

menyelesaikan skripsi ini.

4. Bapak Inco Hary Perdana, S.I.Kom., M.Si. selaku Ketua Program Studi

Ilmu Komunikasi Universitas Multimedia Nusantara yang telah memberi

(7)

5. Papa, mama, dan abang terima kasih atas dukungan, kepercayaan, dan doa

yang senantiasa menyertai untuk memberi semangat selama melakukan

penelitian ini.

6. Muhammad Rama, Patricia Suzana, dan Melvina Ferensia terima kasih

karena telah meluangkan waktu menjadi kakak bimbingan skripsi untuk

selalu siap membantu dan memberikan masukkan selama melakukan

penelitian ini.

7. Sonya, Nadia, Elin, Evicia, Cristi, Okta, dan Cherlynn selaku rekan selama

di bangku perkuliahan untuk saling berbagi keluh kesah karena merasa

senasib dan sepenanggungan sehingga dukungan satu sama lain sangat

membantu hingga selesainya laporan skripsi ini.

8. Mela, Monic, Grace, dan Pika selaku teman-teman sejak SMP yang selalu

senantiasa mendukung dan menemani hingga terselesaikannya laporan

skripsi ini.

9. Allegra, Lisa, Grup Bukan Geng, Grup Haha dan Grup Lex Sugar yang

selalu senantiasa mendukung dan menemani hingga terselesaikannya

laporan skripsi ini.

10. Teman-teman lainnya yang tidak dapat disebutkan satu persatu.

Tangerang, 23 Mei 2021

(8)

PENGARUH CUSTOMER EXPERIENCE TERHADAP

CUSTOMER LOYALTY PADA BLIBLI.COM

ABSTRAK

Oleh: Glaudelia Ester Clarisa Sam Duha

Berdasarkan riset Merchant Machine pada 2018, Indonesia menempati peringkat pertama sebagai negara yang mengalami pertumbuhan e-commerce tercepat di dunia. Berdasarkan hal tersebut salah satu e-commerce asal Indonesia yaitu Blibli.com harus melihat situasi untuk dapat bersaing dengan e-commerce lainnya. Blibli.com merupakan e-commerce asal Indonesia yang memenangkan penghargaan pada kategori Best E-Commerce di Selular Award 2020. Blibli.com mencoba memberikan fokus pada strategi pemasaran CRM yang berpusat pada

customer experience sehingga pengalaman yang diperoleh pelanggan akan

memengaruhi customer loyalty. Melalui aktivitas customer experience yang dijalankan oleh Blibli.com penelitian ini ingin melihat apakah terdapat pengaruh pada loyalitas Blibli.com itu sendiri. Beberapa konsep pada penelitian ini mencakup

social exchange theory, customer relationship management (CRM), customer experience, dan customer loyalty. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui apakah

terdapat pengaruh customer experience terhadap customer loyalty dan untuk melihat seberapa besar pengaruh customer experience terhadap customer loyalty pada Blibli.com. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif yang bersifat eksplanatif. Penarikan sampel penelitian ini secara purposive sampling yang kuesionernya disebarkan pada 400 responden dan dilakukan pengolahan data dengan uji SPSS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh antara variabel customer experience (X) terhadap customer loyalty (Y) dengan perolehan presentase angka sebesar 44,5% dan sisanya pada angka 55,5% dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak disebutkan pada penelitian ini.

Kata kunci: customer experience, customer loyalty, loyalitas pelanggan, pengalaman pelanggan, Blibli.com

(9)

THE INFLUENCE OF CUSTOMER EXPERIENCE ON

CUSTOMER LOYALTY OF BLIBLI.COM

ABSTRACT

Oleh: Glaudelia Ester Clarisa Sam Duha

Based on Merchant Machine research in 2018, Indonesia ranks first as the country experiencing the fastest growing e-commerce in the world. Based on this, one of the e-commerce companies from Indonesia, namely Blibli.com, must look at the situation to be able to compete with other e-commerce. Blibli.com is an e- commerce company from Indonesia that won an award in the Best E-Commerce category at the 2020 Selular Award. Blibli.com tries to run a marketing strategy especially CRM to focus on customer experience, so based on the customer experience it will affect customer loyalty. Through customer experience activities carried out by Blibli.com this research wants to see whether there is an influence on Blibli.com loyalty itself. Some of the concepts in this study include social exchange theory, customer relationship management (CRM), customer experience, and customer loyalty. The purposes of this study was to determine the effect of customer experience on customer loyalty and measure how much influence on Blibli.com. This research approach used an explanative quantitative and the pulling technique is purposive sampling. The research questionnaire was obtained from 400 respondents and was processed using SPSS. The results showed that there was an influence between the customer experience (X) on customer loyalty (Y) with the acquisition of a percentage of 44.5% and the remaining 55.5% was influenced by other factors not mentioned in this research.

Keywords: customer experience, customer loyalty, loyalitas pelanggan,

(10)

DAFTAR ISI

PERNYATAAN ... i

HALAMAN PENGESAHAN ... ii

HALAMAN PERSEMBAHAN... iii

KATA PENGANTAR ... iv

ABSTRAK ... vi

ABSTRACT ... vii

DAFTAR ISI ... viii

DAFTAR GAMBAR ... xi

DAFTAR TABEL ... xii

BAB I ... 1 PENDAHULUAN ... 1 1.1 Latar Belakang ... 1 1.2 Rumusan Masalah ... 13 1.3 Pertanyaan Penelitian ... 14 1.4 Tujuan Penelitian ... 14 1.5 Kegunaan Penelitian ... 15 1.5.1 Kegunaan Akademis ... 15 1.5.2 Kegunaan Praktis ... 15 1.6 Keterbatasan Penelitian ... 16 BAB II ... 17 KERANGKA TEORI... 17 2.1 Penelitian Terdahulu ... 17

2.2 Kerangka Teori dan Konsep ... 25

2.2.1 Social Exchange Theory ... 25

2.2.2 Customer Relationship Management (CRM) ... 28

2.2.3 Customer Experience ... 32

2.2.3.1 Dimensi Customer Experience ... 37

(11)

2.2.5 Hubungan antara Customer Experience dan Customer Loyalty ... 45

2.3 Hipotesis Teoritis ... 46

2.4 Kerangka Pemikiran ... 48

BAB III ... 49

METODOLOGI PENELITIAN ... 49

3.1 Jenis dan Sifat Penelitian ... 49

3.2 Metode Penelitian ... 49

3.3 Populasi dan Sampel ... 50

3.3.1 Populasi ... 51

3.3.2 Sampel ... 52

3.4 Operasionalisasi Variabel ... 54

3.5 Teknik Pengumpulan Data ... 62

3.5.1 Data Primer ... 62

3.5.2 Data Sekunder ... 63

3.6 Uji Validitas dan Reliabilitas ... 64

3.6.1 Uji Validitas ... 64

3.6.2 Uji Reliabilitas ... 70

3.7 Teknik Analisis Data ... 71

3.7.1 Uji Normalitas... 71

3.7.2 Uji Korelasi ... 73

3.7.3 Uji Regresi Linear Sederhana ... 74

BAB IV ... 76

HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ... 76

4.1 Gambaran Umum Objek Penelitian ... 76

4.2 Hasil Penelitian ... 80

4.2.1 Uji Normalitas... 81

4.2.2 Karakteristik Responden ... 84

4.2.3 Uji Deskriptif ... 87

4.2.3.1 Variabel Customer Experience ... 87

(12)

4.3 Pembahasan ... 102

BAB V ... 125

SIMPULAN DAN SARAN ... 125

5.1 Simpulan ... 125 5.2 Saran ... 126 5.2.1 Saran Akademis ... 126 5.2.2 Saran Praktis ... 127 DAFTAR PUSTAKA ... 128 LAMPIRAN ... 140

(13)

Gambar 1.1 Negara dengan Pertumbuhan E-Commerce Tercepat di Dunia...1

Gambar 1.2 Jumlah Pengunjung Website E-Commerce Indonesia pada Q4 2020...3

Gambar 1.3 Tampilan Website Blibli.com...4

Gambar 1.4 Tampilan Aplikasi Blibli.com...5

Gambar 1.5 Tampilan Layanan Customer Care pada Aplikasi Blibli.com...6

Gambar 1.6 Tampilan Layanan Customer Care pada Website Blibli.com...7

Gambar 2.1 Empat Jenis Loyalitas...42

Gambar 2.2 Kerangka Pemikiran...48

Gambar 3.1 Data Pengunjung E-commerce Q4 2020...51

Gambar 3.2 Rumus Taro Yamane...53

Gambar 3.3 Hasil Perhitungan Degree of Freedom...65

Gambar 3.4 Rumus Uji Korelasi Pearson’s...73

Gambar 3.5 Rumus Regresi Linear Sederhana...75

Gambar 4.1 Logo Blibli.com...76

Gambar 4.2 Layanan yang Diberikan oleh Blibli.com...78

Gambar 4.3 Dukungan Pengalaman Pelanggan Blibli.com pada UMKM...79

Gambar 4.4 Penyerahan British Standard Institution oleh BSSN pada Blibli.com.80 Gambar 4.5 Visualisasi Website Blibli.com yang Mudah Digunakan...107

Gambar 4.6 Visualisasi Aplikasi Blibli.com yang Mudah Digunakan...108

Gambar 4.7 Kolom Customer Care Blibli.com...110

Gambar 4.8 Bentuk Promosi Blibli.com...118

(14)

Tabel 2.1 Penelitian Terdahulu...22

Tabel 3.1 Operasionalisasi Konsep Variabel Customer Experience (X)...55

Tabel 3.2 Operasionalisasi Konsep Variabel Customer Loyalty (Y)...59

Tabel 3.3 Skala Pengukuran Variabel...63

Tabel 3.4 Pre-Test Uji Validitas Variabel X...65

Tabel 3.5 Pre-Test Uji Validitas Variabel Y...68

Tabel 3.6 Pre-Test Uji Reliabilitas Variabel X...70

Tabel 3.7 Pre-Test Uji Reliabilitas Variabel Y...71

Tabel 3.8 Nilai Koefisien Korelasi...74

Tabel 4.1 Hasil Uji Kolmogorov-Smirnov...81

Tabel 4.2 Hasil Uji Histogram...82

Tabel 4.3 Hasil Uji P-Plot...82

Tabel 4.4 Hasil Uji Linieritas……….83

Tabel 4.5 Hasil Uji Heteroskedastisitas………...84

Tabel 4.6 Data Responden Berdasarkan Jenis Kelamin...85

Tabel 4.7 Data Responden Berdasarkan Usia...85

Tabel 4.8 Data Responden Berdasarkan Pekerjaan...86

Tabel 4.9 Statistik Dimensi Brand Experience...87

Tabel 4.10 Statistik Dimensi Service (Firm) Experience...89

Tabel 4.11 Statistik Dimensi Post-Purchase/Consumption Experience...91

Tabel 4.12 Statistik Dimensi Buy Regularly...92

Tabel 4.13 Statistik Dimensi Buy a Cross-Section of Your Products and Services.94 Tabel 4.14 Statistik Dimensi Refer Others...95

Tabel 4.15 Statistik Dimensi Show Immunity to The Pull of Competition...96

Tabel 4.16 Uji Koefisien Korelasi...98

Tabel 4.17 Uji Regresi Linear Sederhana...99

Tabel 4.18 Uji ANOVA...100

Referensi

Dokumen terkait

perhitungan korelasi, variabel customer experience quality (X) memiliki hubungan yang positif dengan klasifikasi kuat dengan variabel revisit intention (Y).. Hasil

This study concludes that: 1) Customer Experience has a positive and significant effect on Customer Loyalty for Transjakarta Transportation Users. 2) Customer Experience

Hasil penelitian menunjukan bahwa variabel Customer Experience (X) berpengaruh positif terhadap Loyalitas Pelanggan (Y) karena memiliki nilai probalitas 0,003 (<

Pengaruh dari customer experience X1 serta brand image X2 terhadap customer saticfaction Y pada LinkAja memiliki pengaruh berdasarkan perhitungan koefisien determinasi R2 sebesar 77,2%

Uji ini pada sub-struktur 2 untuk mengetahui besarnya pengaruh relationship marketing X terhadap customer loyalty Y melalui customer satisfaction Z maka hasilnya adalah sebesar 71%

Adapun empat faktor utama dalam meningkatkan customer loyalty yaitu customer experience pengalaman pelanggan yang positif, customer value nilai pelanggan, customer trust kepercayaan

45-63 Analysis of Digital Marketing Determinants on Customer Loyalty with Customer Satisfaction, Online Promotion and Customer Experience as Mediation Variables Maria Assumpta

Education experience berpengaruh signifikan terhadap memories dan customer loyalty maka rekomendasi bagi Hotel Royal Senyiur Resort adalah tetap mempertahankan dan meningkatkan kualitas