• Tidak ada hasil yang ditemukan

IMPLEMENTASI PEMILIHAN KEPALA DESA DALAM KERANGKA DEMOKRASI LOKAL (STUDI KEGAGALAN PROSES PEMILIHAN KEPALA DESA DI DESA GEDANGAN KECAMATAN GROGOL KABUPATEN SUKOHARJO) - UNS Institutional Repository

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "IMPLEMENTASI PEMILIHAN KEPALA DESA DALAM KERANGKA DEMOKRASI LOKAL (STUDI KEGAGALAN PROSES PEMILIHAN KEPALA DESA DI DESA GEDANGAN KECAMATAN GROGOL KABUPATEN SUKOHARJO) - UNS Institutional Repository"

Copied!
12
0
0

Teks penuh

(1)

IMPLEMENTASI PEMILIHAN KEPALA DESA DALAM KERANGKA DEMOKRASI LOKAL (STUDI KEGAGALAN PROSES PEMILIHAN

KEPALA DESA DI DESA GEDANGAN KECAMATAN GROGOL KABUPATEN SUKOHARJO)

Penulisan Hukum (Skripsi)

Disusun dan Diajukan untuk

Melengkapi Persyaratan Guna Meraih Derajat Sarjana dalam Ilmu Hukum Pada Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta

Disusun Oleh:

CHINTYA AMELIA SYARANAMUAL NIM. E0014078

FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SEBELAS MARET

(2)
(3)
(4)
(5)

v MOTO

"Success is stumbling from failure to failure with no loss of enthusiasm”.

(Winston S. Churchill)

“Banyak kegagalan dalam hidup ini dikarenakan orang-orang tidak menyadari betapa dekatnya mereka dengan keberhasilan saat mereka menyerah”.

(Thomas Alva Edison) “Orang-orang hebat di bidang apapun bukan baru bekerja karena mereka terinspirasi, namun mereka menjadi terinspirasi karena mereka lebih suka

bekerja. Mereka tidak menyia-nyiakan waktu untuk menunggu inspirasi".

(6)

vi

PEERSEMBAHAN

Karya Penulisan Hukum (Skripsi) ini Kupersembahkan untuk:

 Bapak dan ibu yang selalu mendoakanku, mendidik dan memberikan kasih sayang kepadaku;  Keluarga yang selalu memberikan

semangat dan dukungan;

 Seluruh dosen yang telah membimbingku;

 Teman-teman seperjuanganku;  Keluarga besar Fakultas Hukum

UNS;

(7)

vii

ABSTRAK

Chintya Amelia Syaranamual. 2018. E0014078. IMPLEMENTASI PEMILIHAN KEPALA DESA DALAM KERANGKA DEMOKRASI LOKAL (STUDI KEGAGALAN PROSES PEMILIHAN KEPALA DESA

DI DESA GEDANGAN KECAMATAN GROGOL KABUPATEN

SUKOHARJO). Penulisan Hukum (Skripsi). Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret.

Penulisan Hukum ini mengkaji bagaimana implementasi proses pemilihan kepala desa di Desa Gedangan, Kecamatan Grogol, Kabupaten Sukoharjo dalam kerangka demokrasi lokal. Kedua bagaimana dampak kegagalan proses pelaksanaan pemilihan kepala desa bagi pemerintahan desa dan masyarakat Desa Gedangan. Penelitian ini menggunakan metode penelitian hukum empiris yang bersifat deskriptif. Pendekatan penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif. Jenis dan data sumber penelitian yang digunakan dalam penelitian ini meliputi sumber data primer dan sekunder. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara, observasi, dan studi kepustakaan.

Berdasarkan hasil penelitian, menunjukan bahwa kegagalan proses pemilihan Kepala Desa di Desa Gedangan dilatarbelakangi karena adanya beberapa faktor. Pertama dalam tahap pelaksanaan pemilihan Kepala Desa tahun 2016 dalam implementasi pelaksanaan seleksi tambahan dan test tertulis di Kabupaten tidak sesuai dengan peraturan perundang-undangan. Kedua, masyarakat desa Gedangan tidak percaya terhadap panitia penyelenggara pemilihan utamanya di tingkat kabupaten sehingga masyarakat menolak hasil seleksi tambahan dan tes tertulis di tingkat Kabupaten. Ketiga, mayoritas panitia pemilihan kepala desa mengundurkan diri, kemudian Badan Permusyawaratan Desa (BPD) dalam musyawarah luar biasa, mengambil sikap mencabut mandate panitia Kepala Desa sehingga pelaksanaan pemilihan Kepala Desa berhenti pada tahap pencalonan.

Dampak dari kegagalan proses pemilihan Kepala Desa di Desa Gedangan, dalam pemerintahan desa ialah dengan tidak adanya kepala desa Definitif maka kedudukan kepala desa dijabat oleh Penjabat Sementara Kepala Desa. Berkaitan dengan penyelenggaraan pemerintahan desa dalam hal pembuatan peraturan desa, selama kepemimpinan Penjabat Sementara Kepala Desa dirasa masih belum optimal sebab hanya 1 (satu) peraturan desa yang dapat dibuat. Namun dalam hal membina kerukunan dan keharmonisan masyarakat, PJ Kepala Desa dapat mengkondisikan dengan baik. Kemudian dampak bagi masyarsakat desa selama kepemimpinan Penjabat Kepala Desa yang merangkap dua jabatan, ada masyarakat yang merasa pelayanan kepada masyarakat kurang optimal.

(8)

viii ABSTRACT

Chintya Amelia Syaranamual. 2018. E0014078. IMPLEMENTATION OF VILLAGE CHOICE IN THE FRAMEWORK OF LOCAL DEMOCRACY (STUDY OF FAILURE OF VILLAGE CHOICE PROCESS IN VILLAGES GROGOL DISTRICT DISTRICT SUMHARJO DISTRICT). Legal Writing (Thesis). Faculty of Law, University of Sebelas Maret.

This legal writing examines how the development process in the Gedangan village, Grogol sub-district, Sukoharjo district in the concept of local democracy. Second, how the impact of the failure of the process of conducting village head elections for village government and citizens of Gedangan Village. This research is using descriptive empirical research method and qualitative approach. Primary and secondary data sources are used in this study as types and data sources of the research. Data collection techniques that are used are interviews, observation, and literature study.

Based on the result of the research, show that the failure of election process of Village Head in Gedangan Village in background because of several factors. Firstly, in the implementation stage of the Village Head election 2016 in the implementation of additional selection and written test in the District is not in accordance with the laws and regulations. Secondly, the Gedangan villagers do not believe in the main election organizer committee at the district level so that the community rejects the results of additional selection and written tests at the district level. Third, the majority of the village head election committee resigned, then the Village Consultative Board (BPD) in the extraordinary deliberations took the position to revoke the mandate of the village head committee so that the election of the village head ceased at the nomination stage.

The impact of the failure of the Village Head election process in Gedangan Village, GrogolSub-District, Sukoharjo District in Gedangan Village Government is in the absence of the Definitive Village Head, the position of the village head is held by the Acting Head of the Village. In relation to the implementation of village governance in the case of making village regulations, during the leadership of the Village Head Acting the value is still not optimal because only 1 (one) village regulations can be made. But in terms of fostering harmony and harmony of the community, PJ Village Head can condition well. Then the impact for the community with the absence of a definitive Village Head, and replaced by Acting Head of Village who concurrently two positions, there are people who feel the service to the community is less than optimal.

(9)

ix

KATA PENGANTAR

Segala Puji syukur kehadirat Allah SWT atas segala rahmat dan hidayatnya, serta rasa syukur Alhamdulillah karena penulisan hukum (skripsi) yang berjudul “IMPLEMENTASI PEMILIHAN KEPALA DESA DALAM KERANGKA DEMOKRASI LOKAL (STUDI KEGAGALAN PROSES PEMILIHAN KEPALA DESA DI DESA GEDANGAN KECAMATAN GROGOL KABUPATEN SUKOHARJO)” dapat terselesaikan.

Penulisan hukum ini diajukan untuk melengkapi tugas-tugas serta untuk memenuhi salah satu persyaratan guna mencapai gelar sarjana strata-1 (S-1) Ilmu Hukum Universitas Sebelas Maret. Oleh sebab itu, penulisan hukum ini dikerjakan dengan segala kemampuan yang ada, namun karya ilmiah ini masih sangat sederhana. Apabila dalam penulisan hukum ini masih banyak kekurangan, penulis mohon kritik dan saran yang membangun dari pembaca sekalian.

Hal yang akan dibahas dalam penulisan hukum ini adalah implementasi proses pemilihan kepala desa di Desa Gedangan, Kecamatan Grogol, Kabupaten Sukoharjo pada tahun 2016 dan bagaimana dampak dari kegagalan proses pemilihan kepala desa tersebut bagi pemerintahan desa dan masyarakat desa. Dalam penyusunan penulisan hukum ini, penulis berusaha untuk mengumpulkan berbagai informasi tentang bagaimana implementasi pemilihan kepala desa pada tahun 2016 di Desa Gedangan, dan juga banyak literature kepustakaan yang membahas tentang Pemilihan Kepala Desa yang penulis jadikan referensi untuk penulisan hukum ini.

Penulis menyadari bahwa penulisan hukum (Skripsi) ini tidak akan dapat terwujud tanpa bantuan dan bimbingan dari berbagai pihak. Oleh karena itu dengan ketulusan hati yang mendalam, penulis mengucapkan terimakasih kepada pihak-pihak sebagaiberikut:

1. Bapak Prof. Dr. Supanto, S.H.,M.Hum., selaku Dekan Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret.

2. Bapak Suranto, S.H., M.H., selaku ketua bagian Hukum Tata Negara dan juga sebagai pembimbing Pertama yang telah memberikan bimbingan sehingga penulisan hukum ini dapat terselesaiakan.

(10)

x

memberikan dukungan, motivasi, dan bimbingan dengan penuh kesabaran sehingga penulis dapat menyelesaikan Penulisan hukum ini. 4. Bapak dan Ibu Dosen Fakultas Hukum Sebelas Maret Surakarta yang

telah memberikan ilmu pengetahuan selama perkuliahan yang sangat berharga bagi penulis.

5. Karyawan dan staf Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta.

6. Kedua orang tuaku yang tiada henti mendoakan dan memberikan perhatian penuh, dukungan, serta semangat selama proses pembuatan penulisan hukum ini.

7. Adikku Nauvela Aulia Syaranamual yang selalu memberikan semangat dalam penulisan hukum ini.

8. Teman karibku Dwina Putri Maghfira yang selalu membantu penulis memberikan semangat dan dukungan dengan selalu menemani penulis melakukan penelitian dilapangan.

9. Temanku Kusuma Prastiwi Mardikaningrum yang selalu memberikan dukungan dan motivasi, berjuang bersama untuk menyelesaikan penulisan hukum ini.

10.Teman-temanku Saras Hanin Q, Desinta Amalia, Fitria Dewi R, Azizah I. yang selalu mendukung dalam penulisan hukum ini.

11.Teman-temanku Dwiannisa Novandari, Mega Wandani, Yazizein Quenda K.A, Rizma Dwinidia, Alyssa Arum S yang selalu memberikan semangat.

12.Segenap jajaran di kantor Kepala Desa Gedangan, Sukoharjo yang bersedia memberikan izin penelitian dan membantu kelancaran penelitian ini.

13.Seluruh narasumber yang telah bersedia membantu memberikan data dalam penulisan hukum ini serta seluruh pihak yang telah membantu kelancaran penelitian dan penyusunan penulisan hukum ini.

Semoga penulisan hukum (Skripsi) ini dapat memberikan manfaat bagi kita semua, terutama bagi perkembangan Hukum Pemerintahan Desa, kalangan akademisi, praktisi serta masyarakat umum

Surakarta, 07 Maret 2018

(11)

xi DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ... i

HALAMAN PERSETUJUAN ... ii

HALAMAN PENGESAHAN ... iii

HALAMAN PERNYATAAN ... iv

HALAMAN MOTO ... v

HALAMAN PEERSEMBAHAN ... vi

ABSTRAK ... vii

ABSTRACT ... viii

KATA PENGANTAR ... ix

DAFTAR ISI ... xi

BAB I PENDAHULUAN A.Latar Belakang Masalah ... 1

B.Rumusan Masalah ... 4

C.Tujuan Penelitian ... 4

D.Manfaat Penelitian ... 5

E.Metode Penelitian ... 5

1. Jenis Penelitian ... 6

2. Sifat Penelitian ... 6

3. Pendekatan Penelitian ... 7

4. Lokasi Penelitian ... 7

5. Jenis dan Data Sumber Penelitian ... 7

6. Teknik Pengumpulan Data ... 9

7. Teknik Analisa Data ... 9

F. Sistematika Penulisan Hukum ... 10

BAB II Tinjauan Pustaka A.Kerangka Teori ... 12

1. Pemerintahan Daerah ... 12

2. Pemerintahan Desa ... 13

(12)

xii

BAB III HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A.HASIL PENELITIAN

Pembatalan Pelaksanaan Pemilihan Kepala Desa di Desa Gedangan,

Kecamatan Grogol, Kabupaten Sukoharjo ... 30

a. Dasar Hukum Pemilihan Kepala Desa di Desa Gedangan, Kecamatan Grogol, Kabupaten Sukoharjo ... 30

1. Undang-UndangNomor 6 Tahun 2014 ... 30

2. Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2014 ... 32

3. Peraturan Pemerintah Nomor 47 Tahun 2015 ... 34

4. Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia Nomor 112 Tahun 2014 ... 37

5. Peraturan Daerah Kabupaten Sukoharjo Nomor 10 Tahun 2015 ... 42

6. Peraturan Daerah Kebupaten Sukoharjo Nomor 8 Tahun 2016 ... 50

7. Peraturan Bupati Sukoharjo Nomor 22 Tahun 2016 ... 51

8. Peraturan Bupati Sukoharjo Nomor 24 Tahun 2016 ... 67

b. Proses Pelaksanaan Pemilihan Kepala Desa di Desa Gedangan, Kecamatan Grogol, Kabupaten Sukoharjo ... 73

B. PEMBAHASAN 1. Analisis Implementasi Pemilihan Kepala Desa Dalam Kerangka Demokrasi Lokal (Studi Kegagalan Proses Pemilihan Kepala Desa Di Desa Gedangan, Kecamatan Grogol, Kabupaten Sukoharjo) ... 83

2. Dampak Dari Kegagalan Proses Pelaksanaan Pemilihan Kepala Desa ... 93

BAB IV PENUTUP A.SIMPULAN ... 97

B.SARAN ... 99 DAFTAR PUSTAKA

Referensi

Dokumen terkait

HUBUNGAN ANTARA STATUS GIZI DENGAN PERKEMBANGAN TODDLER DI DESA TELUKAN KECAMATAN GROGOL KABUPATEN

Tinjauan fiqh siyasah terhadap implementasi nilai demokrasi dalam pemilihan kepala Desa Beringin Jaya Kecamatan Kecamatan Rebang Tangkas Kabupaten Way Kanan dapat

Praktik Gadai Motor Berstatus Sewa Beli Di Dusun Ngenden Desa Banaran Kecamatan Grogol Kabupaten Sukoharjo pada praktiknya penggadai (rahīn) mendatangi

Hal ini dijelaskan oleh Ibu Sunarti, S.Pd., (54 tahun) Kepala SD Negeri Gedangan 02 Kecamatan Grogol Kabupaten Sukoharjo yang menjelaskan bahwa perencanaan

Hal ini dibuktikan dalam kegiatan pengabdian masyarakat dengan judul penanaman tanaman obat di desa Telukan kecamatan Grogol kabupaten Sukoharjo menuju herbal

Hasil penenlitian menunjukkan bahwa tingkat kesiapsiagaan masyarakat terahadap bencana banjir di Desa Telukan Kecamatan Grogol Kabupaten Sukoharjo masuk kedalam

Perkembangan pemilihan Kepala Desa yang ada di daerah Kabupaten Muaro Jambi khususnya di dua Desa yang menjadi studi penulis yaitu Desa Tunas Mudo dan Desa Sekernan tidak

Skripsi yang berjudul “ Tinjauan Fiqih Siyasah Terhadap Implementasi Etika Demokrasi dalam Pemilihan Kepala Desa (Studi di Desa Beringin Jaya Kecamatan Rebang Tangkas