Soal Latihan 7
Buatlah tampilan dengan 2 jenis penomeran halaman yang berbeda seperti di bawah ini:
c. Untuk membuat tampilan seperti soal, diperlukan 2 section yang berbeda. Dimulai dari section 1, tambahkan page number dengan format i dengan posisi di bawah tengah. Pilih tab Insert klik icon Page Number lalu pilih seperti yang diinginkan
e. Hasil
f. Pada halaman selanjutnya di section 2 sementara muncul halaman seperti di bawah ini, padahal halaman yang diinginkan dimulai dari 1 di kanan bawah
g. Page number berada di bagian footer dan untuk membuat footer yang berbeda di harus mematikan link antar section. Double klik pada bagian footer di section 2, lalu pada tab Design matikan icon Link to Previous yang aktif dengan cara di klik
i. Hasil:
 Soal Latihan 8
a. Dokumen yang akan dibuat menggunakan font Tahoma dengan ukuran 11, perataan justify dan spasi 1. Untuk mempercepat pengerjaan, ubah style Normal yang sudah ada dengan format tersebut. Pada tab Home di toolbar style, klik kanan style Normal lalu klik Modify. Pada kotak dialog Modify Style, format seperti pada gambar di bawah ini lalu klik OK.
b. Untuk menambah style baru, klik more pada tab home, toolbar styles seperti pada gambar di bawah ini
g. Daftar isi akan dibuat setelah dokumen selesai. Jadi lanjutkan menulis judul pada halaman kedua. Untuk setiap pindah halaman ke halaman berikutnya gunakan Page Break.
i. Halaman 3:
j. Tambahkan penomeran halaman di kanan bawah dengan memilih
m. Isikan TOC level: 1 untuk style Judul dan 2 untuk style Sub Bab lalu klik OK pada kedua kotak dialog