• Tidak ada hasil yang ditemukan

PERBEDAAN PERKEMBANGAN MOTORIK KASAR PADA ANAK PALSI SEREBRAL DI KLINIK YAYASAN PEMBINAAN ANAK CACAT (YPAC) SURAKARTA DITINJAU DARI STATUS GIZI.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PERBEDAAN PERKEMBANGAN MOTORIK KASAR PADA ANAK PALSI SEREBRAL DI KLINIK YAYASAN PEMBINAAN ANAK CACAT (YPAC) SURAKARTA DITINJAU DARI STATUS GIZI."

Copied!
5
0
0

Teks penuh

(1)

commit to user

PERBEDAAN PERKEMBANGAN MOTORIK KASAR PADA ANAK

PALSI SEREBRAL DI KLINIK YAYASAN PEMBINAAN ANAK CACAT

(YPAC) SURAKARTA DITINJAU DARI STATUS GIZI

SKRIPSI

Untuk Memenuhi Persyaratan

Memperoleh Gelar Sarjana Kedokteran

RATNA PRABAWATI NOPIUTAMI

G0010159

FAKULTAS KEDOKTERAN

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

Surakarta

(2)

commit to user

ii

PERSETUJUAN

Skripsi dengan judul: Perbedaan perkembangan motorik kasar pada anak

palsi serebral di klinik YPAC Surakarta ditinjau dari status gizi

Ratna Prabawati Nopiutami, NIM: G0010159, Tahun: 2014

Telah disetujui untuk diuji di hadapan Tim Ujian Skripsi

Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret Surakarta

Pada Hari kamis , Tanggal 23 Januari 2014

Pembimbing Utama

Suci Murti Karini, Drs., M.Si

NIP : 19540527 198003 2 001

Penguji Utama

Prof. Dr. Harsono Salimo, dr., Sp.A (K), MPH

NIP : 19441226 197310 1 001

Pembimbing Pendamping

Nur Hafidha Hikmayani, dr., M.Clin.Epid.

NIP : 19761225 200501 2 001

Penguji Pendamping

Margono, dr., M.Kes

NIP : 19540915 198601 1 0

Tim Skripsi

Annang Giri Moelyo, dr., Sp.A, MKes

(3)

commit to user

iii

PERNYATAAN

Dengan ini menyatakan bahwa dalam skripsi ini tidak terdapat karya yang pernah

diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi dan

sepanjang pengetahuan penulis juga tidak terdapat karya atau pendapat yang

pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain kecuali yang secara tertulis diacu

dalam naskah dan disebutkan dalam daftar pustaka.

Surakarta, 17 Januari 2014

Ratna Prabawati Nopiutami

(4)

commit to user

iv ABSTRAK

Ratna Prabawati Nopiutami, G0010159, 2014. Perbedaan Perkembangan Motorik Kasar pada Anak Palsi Serebral di Klinik Yayasan Pembinaan Anak

Cacat (YPAC) Surakarta Ditinjau dari Status Gizi. Skripsi. Fakultas

Kedokteran Universitas Sebelas Maret, Surakarta.

Latar Belakang: Anak Palsi Serebral memiliki hambatan perkembangan pada organ motoriknya terutama pada motorik kasar. Salah satu faktor penting sebagai pendukung pertumbuhan dan perkembangan adalah nutrisi dalam tubuh yang dinilai berdasarkan status gizi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat perbedaan perkembangan motorik kasar pada Anak Palsi Serebral yang ditinjau dari status gizinya.

Metode Penelitian: Penelitian ini bersifat observasional analitik dengan pendekatan cross sectional. Subjek penelitian adalah Anak Palsi Serebral usia 0 - 12 tahun yang terdaftar sebagai Pasien di Klinik YPAC Surakarta. Sampel dipilih dengan cara teknik purposive sampling sebanyak 49 anak. Sampel yang memenuhi kriteria inklusi dan tidak terdapat kriteria eksklusi diukur tinggi badan yang selanjutnya dikelompokkan menjadi Anak Palsi Serebral quadriplegi dan non-quadriplegi untuk dinilai status gizinya (TB/U) menggunakan growth chart

khusus Anak Palsi Serebral. Selanjutnya, dilakukan penilaian perkembangan motorik kasar menggunakan Gross Motoric Function Measure-88 (GMFM-88)

dan dikelompokkan dalam level Gross Motoric Function Classified System

(GMFCS). Analisis statistik dalam penelitian ini adalah analisis bivariant dengan

uji Chi Square dan uji alternative Kolmogorov-Smirnov kemudian diolah dengan

Statistical Product and Service Solution (SPSS) 17.00 for Windows.

Hasil Penelitian: Jumlah Anak Palsi Serebral yang berstatus gizi baik 85.7 % dan 14.2 % berstatus gizi buruk. 36.73 % bertipe quadriplegi dan 63.26 % bertipe non-quadriplegi. Anak Palsi Serebral dengan status gizi baik, paling banyak termasuk

level IV GMFCS, 12 anak (28.6 %). Sementara jumlah subjek terbanyak untuk

Anak Palsi Serebral dengan status gizi buruk termauk level IV GMFCS, 3 anak (42.9 %). Dihasilkan nilai p = 0.171 (> 0.05), yang berarti tidak ada perbedaan yang signifikan pada perkembangan motorik kasar antar Anak Palsi Serebral di Klinik YPAC Surakarta ditinjau dari status gizi. Dari analisis tambahan didapatkan perbedaan yang signifikan pada perkembangan motorik kasar antara Anak Palsi Serebral di Klinik YPAC Surakarta tipe quadriplegi dengan non-quadriplegi (p = 0.000 < 0.05).

Simpulan Penelitian: Tidak terdapat perbedaan perkembangan motorik kasar pada Anak Palsi Serebral di Klinik YPAC Surakarta apabila ditinjau dari status gizinya

(5)

commit to user

v ABSTRACT

Ratna Prabawati Nopiutami, G0010159, 2014. The Differences of Gross Motor Development in Children with Cerebral Palsy at Clinic of Yayasan Pembinaan Anak Cacat (YPAC) Surakarta Based on Nutritional Status. Mini Thesis. Faculty of Medicine, Sebelas Maret University, Surakarta.

Background : Cerebral Palsy’s Children have developmental delays in motor organs, especially in gross motor skills. One important factor to support the growth and development is body’s nutrients which are assessed on nutritional status. This study aims to determine whether there are differences in gross motor development in children with Cerebral Palsy if refers to nutritional status.

Methods : This study was cross-sectional approach with an observational analytic. Subjects were children 0 - 12 years old with Cerebral Palsy and listed as a Patient at YPAC Surakarta Clinic. Samples selected by purposive sampling technique as much as 49 children. Samples that include inclusion criteria and no exclusion criteria were measured their height and then grouped into Cerebral Palsy’s children with quadriplegia and non-quadriplegia and then assessed their nutritional status (length for Age) using specific growth charts child cerebral Palsy. Furthermore, on assess gross motor development using the Gross Motor Function Measure-88 (GMFM–88) and grouped in Gross Motor Function Classified System (GMFCS). Statistical analysis in this study is bivariant analysis with Chi Square test and alternative test, Kolmogorov-Smirnov test, then processed with the Statistical Product and Service Solutions ( SPSS ) for Windows 1700 .

Results : Cerebral Palsy’s Children with good nutritional status are 85,7% and 14,2% is Cerebral Palsy’s Children with poor nutritional status. 36,73 % is quadriplegia type and 63,26 % is non-quadriplegia type. Children with good nutritional status, the most including level IV GMFCS, 12 children (28,6%). While the largest number of children with poor nutritional status including level IV GMFCS, 3 children (42.9 %). The value of p = 0.171 (p > 0,05), which means there is no significancy of difference in gross motor development of Cerebral Palsy’s Children in the YPAC Surakarta Clinic in terms of nutritional status. In additional analyzes, found there is no significant of difference in gross motor development among Cerebral Palsy’s Children in Surakarta YPAC Clinic for quadriplegia and non-quadriplegia type (p = 0.000 <0.05).

Conclusion : There is no difference in gross motor development in children with Cerebral Palsy in YPAC Surakarta Clinic if viewed from nutritional status

Referensi

Dokumen terkait

Ibu Marta, Bapak Agung, Mas Ega, Mas Wahyu, Bapak Arik, Mbak Anjar, Mbak Ella dan Fiqi, terima kasih telah membantu dalam kelengkapan data dan informasi yang diberikan

Berdasarkan rumusan masalah diatas, maka tujuan dari penelitian mi adalah untuk mendeskripsikan pelaksanaan pembiayaan multiguna dapat memberikan kemudahan bagi nasabah (Studi

variabel Early Warning System (EWS) yang diproksikan dengan rasio likuiditas asset mempunyai pengaruh dan berpengaruh signifikan terhadap kinerja keuangan pada perusahaan

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) perbedaan motivasi belajar siswa dalam mata pelajaran KKPI antara siswa yang mengikuti pembelajaran dengan model

Ketika jumlah jaringan komputer dalam suatu organisasi semakin besar, dengan perangkat yang semakin banyak dan berbeda-beda dari berbagai vendor, maka diperlukanlah suatu

Gaweya karangan bebas kanthi tema “Budaya Jawa” nggunakake basa jawa krama alus, minimal 100 tembung !!!. (Buatlah karangan bebas dengan tema “Budaya Jawa” menggunakan Bahasa

pada website ini memberikan informasi mengenai anak-anak kelas 3db18 angkatan 2003/2004 berupa biodata, gallery, artikel dan fasilitas forum diskusi. Website ini bersifat online

Kepala UPTD BPSB Sumatera Barat..