i
KONSEP TUHAN DALAM ALIRAN KEBATINAN
PANGESTU DAN SUMARAH
(Studi Perbandingan)
SKRIPSI
Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Dari Tugas Guna Memperoleh Gelar Sarjana Perbandingan Agama (S.Ud)
Program Studi Perbandingan Agama (Ushuluddin)
Oleh :
MAHMUDRIFAI’
H000080005
FAKULTAS
AGAMA
ISLAM
UNIVERSITAS
MUHAMMADIYAH
SURAKARTA
ii
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
FAKULTAS AGAMA ISLAM
Jl. A. Yani Tromol Pos I. Pabelan. Kartasura Telp (0271) 717417, 719483
Fax 715448 Surakarta 57102
NOTA DINAS PEMBIMBING
Surakarta, 07 Februari 2012 Kepada Yth.
Dekan Fakultas Agama Islam
Universitas Muhammadiyah Surakarta
Di
Surakarta
Assalamu’alaikum Warahmatullah Wabarakatuh
Sesudah melakukan beberapa kali bimbingan, baik dari segi isi, bahasa maupun teknis penulisan, dan setelah membaca skripsi mahasiswa tersebut di bawah ini: Nama : Mahmud Rifai’
NIM : H 000 080 005
Prodi : Perbandingan Agama (Ushuluddin)
iii
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
FAKULTAS AGAMA ISLAM
Jl. A. Yani Tromol Pos I. Pabelan. Kartasura Telp (0271) 717417, 719483
Fax 715448 Surakarta 57102
PENGESAHAN
Nama : Mahmud Rifai’ NIM : H 000 080 005
Prodi : Perbandingan Agama (Ushuluddin)
Judul skripsi : Konsep Tuhan Dalam Aliran Kebatinan Pangestu dan Sumarah (Studi Perbandingan)
Telah dimunaqosahkan oleh Dewan Penguji Munaqosyah Skripsi Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Surakarta pada tanggal: 02 Maret 2012 dan diterima sebagai kelengkapan ujian akhir dalam rangka menyelesaikan Studi Program Strata Satu (S-1) guna memperoleh gelar Sarjana Ushuluddin (S.Ud.) pada program studi Perbandingan Agama (Ushuluddin).
iv
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
FAKULTAS AGAMA ISLAM
Jl. A. Yani Tromol Pos I. Pabelan. Kartasura Telp (0271) 717417, 719483
Fax 715448 Surakarta 57102
PERNYATAAN KEASLIAN
Dengan ini saya :
Nama Mahasiswa : Mahmud Rifai’
NIM : H 000 080 005
Fakultas : Agama Islam
Prodi : Ushuluddin
Alamat : Buluh Rt 13 Rw 02 Krandegan, Kebonsari, Madiun, Jawa Timur
Menyatakan dengan sepenuhnya bahwa naskah skripsi ini secara keseluruhan adalah hasil penelitian atau hasil karya saya sendiri. Dan sepanjang pengetahuan saya tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis dan ditampilkan oleh orang lain, kecuali kutipan-kutipan dan bagian-bagian yang dirujuk dari sumbernya dan telah disebutkan di dalam daftar pustaka.
Demikian pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya dan apabila ternyata di kemudian hari terbukti ada ketidakbenaran dalam pernyataan saya di atas, maka saya siap menerima konsekwensinya.
Surakarta, 04 Februari 2012 Penulis
v
MOTTO
Kebatinan Adalah Sumber Asas dan Sila Ketuhanan Yang Maha Esa,
Untuk Mencapai Budi Luhur, Guna Kesempurnaan Hidup
vi
PERSEMBAHAN
Dengan penuh rasa syukur atas kekuasaan Allah, dengan semua pertolonganmu sehingga dapat tercipta karya tulis ini. Maka penulis mempersemabahkan tulisan ini kepada :
Ø Bapak, Ibu & keluaraga besar yang telah memberi kepercayaan sepenuhnya
dan tiada henti-hentinya setiap waktu selalu memanjatkan doa dan keselamatan dan kesuksesan kepada kami.
Ø Para Pimpinan Universitas, Fakultas, Dosen-dosen Ushuluddin, Tarbiyah dan Syari’ah FAI-UMS
Ø Teman-Teman Ushuluddin 2008, (Erviana Nur Izzati, Muh. Khakim, Muh
Arifin, Muh. Zaenal Arifin, Ali Ardianto serta saya sendiri Mahmud Rifai).
Ø Terima kasih juga atas doa serta motivasinya buat yang terkasih calon isteri ku.
Ø Kawan-kawan aktifis pergerakan mahasiswa Fakultas maupun Universitas.
Ø Terkhusus IMM. Kom. Muh. Abduh. FAI-UMS, terimakasih atas kepercayaannya, tetap semangat dan Abadi Perjuangan!!!.
Ø Kawan-kawan Kost Gumiwo yang gokil (Sidiq, Eky, Hanif, Joko, Selamet, Ari, Sulbani dan pendatang baru Kasino) terimaksih&tetap semangat!!!
vii
ABSTRAK
Kejawen yang merupakan sebuah produk percampuran dari berbagai agama, sudah mentradisi dan melekat dalam sebuah kepercayaan baru, khususnya bagi orang Jawa, atau orang luar Jawa yang hidup di sekitar pulau Jawa. Kejawen yang disebut oleh seorang ahli antropologi Amerika Serikat, Clifford Geertz “the religion of java” atau "Agami Jawi" ini bukan saja merupakan sebuah aliran kepercayaan, namun khsusunya bagi orang Jawa, kejawen merupakan gaya hidup dan sebuah aturan norma yang sakral.
Oleh karena itu penelitian ini mengambil tema konsep Tuhan dalam aliran kebatinan Pangestu dan Sumarah, kata Tuhan sebuah istilah yang menggambarkan wujud mutlak sempurna hidup dan berdiri sendiri tempat bergantung semua nisbi yang ada (Ramdon, 1996, 16). Konsep Tuhan menurut paham Pangestu Tuhan Yang Maha Tunggal, itu disebut Tri Purusa, artinya: keadaan satu yang bersifat tiga yaitu Suksma Kawekas, Sukma Sejati dan Roh Suci. Sedangkan konsep Tuhan di dalam paguyuban Sumarah sangat sederhana. Kepercayaan kepada Tuhan tampak diterima begitu saja, tanpa pembicaraan lebih lanjut, Tuhan berada di dalam diri manusia diwakili oleh urip ( hidup ) itu hakikatnya adalah Tuhan itu sendiri. ‘Allah’ itu ada dan senantiasa memerintah dan menguasai. ‘Allah’ adalah dzat Yang Maha Esa.
Skripsi ini menggunakan pendekatan antropologi agama karena yang menjadi titik studi antropologi agama adalah bukan kebenaran ideologis melainkan kenyataan yang nampak yang berlaku, yang empiris, atau juga bagaimana hubungan pikiran sikap dan perilaku manusia dalam hubungannya dengan yang ghaib. Adapun data yang digunakan adalah data sekunder yaitu data sejarah yang bersumber dari hasil rekonstruksi orang lain, seperti buku dan artikel yang ditulis oleh orang-orang yang tidak sezaman dengan peristiwa tersebut (Sayuthi, 2002: 21). Data-data sekunder yang digunakan dalam penelitian berupa buku-buku, artikel-artikel yang terdapat dalam buletin, majalah maupun internet yang berkaitan dengan konsep Tuhan baik dalam aliran kebatinan Pangestu maupun Sumarah.
viii
KATA PENGANTAR
Segala puji bagi Allah Tuhan semesta alam, atas segala rahmat dan hidayahnya, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “konsep Tuhan dalam aliran kebatinn Pangestu dan Sumarah” ini dengan baik dan lancar. Sholawat beriring salam kita haturkan kepada suri tauladan kita yaitu Rasulullah Muhammad SAW, yang telah menjadi suri tauladan bagi kita semua.
Skripsi ini disusun sebagai wacana bagi seluruh civitas akademika, khususnya mahasiswa Perbandingan Agama (Ushuluddin) tentang Konsep Tuhan dalam aliran kebatinan Pangestu dan Sumarah. Penulis menyadari bahwa dalam menyelesaikan penelitian ini, penulis banyak mendapatkan kemudahan dan pertolongan dari berbagai pihak. Melalui karya ini, penulis menyampaikan teriama kasih kepada:
1. Allah SWT selaku Tuhan Yang Maha Esa.
2. Drs. M.A, Fattah Santoso, M.Ag. Selaku Dekan FAI UMS
3. Dr. H. Syamsul Hidayat, M. Ag. selaku Kaprodi Ushuluddin FAI UMS. 4. Drs. H. M. Darojat Ariyanto, M.Ag. Selaku Pembimbing I.
5. Drs. M. Yusron, M.Ag. Selaku Pembimbing II. 6. Dr. Waston, M. Hum. Selaku Penguji III.
ix
8. Perpustakaan pusat UMS terima kasih banyak buat buku-bukunya
Buat rekan-rekan FAI-UMS Ushuluddin, Tarbiyah dan Syari’ah ’08, serta teman-teman organisasi khususnya IMM. Kom. Muh. Abduh FAI, dan umumnya KAMA FAI-UMS yang telah memberikan motivasi dan inspirasi dalam belajar dan berjuang.
9. Terkhusus kepada orang tua yang telah memberi kepercayaan sepenuhnya dan tiada henti-hentinya setiap waktu selalu memanjatkan doa dan keselamatan dan kesuksesan kami.
10. Serta Semua pihak yang telah membantu dalam penyelesaian skripsi ini yang tidak bisa penulis sebut satu per satu.
Akhirnya, penulis hanya dapat mengharap memohon kepada Allah agar semua bantuan dicatat oleh Allah SWT sebagai amal shalih yang bermanfaat di dunia dan di akhirat. Semoga rahmat Allah SWT selalu menyertai. Amin Ya Rabbal ‘Alamin.
Surakarta, 04 Februari 2012 Penulis
x
DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL ... i
NOTA DINAS PEMBIMBING ... ii
PENGESAHAN ... iii
PERNYATAAN KEASLIAN ... iv
MOTTO ... v
PERSEMBAHAN ... vi
ABSTRAK ... vii
KATA PENGANTAR ... viii
DAFTAR ISI ... x
BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... 1
B. Penegasan Istilah ... 5
1. Konsep... 5
2. Tuhan... 5
3. Kebatinan ... 6
4. Pangestu……….. 7
5. Sumarah………... 7
C. Rumusan Masalah ... 8
D. Tujuan Penelitian ... 8
xi
F. Kajian Pustaka ... 9
G. Metode Penelitian ... 10
1. Jenis Penelitian...11
2. Pendekatan... 11
3. Sumber Data ... 12
4. Metode Pengumpulan Data ... 12
5. Metode Analisis Data ... 13
H. Sistematika Penulisan Skripsi ... 14
BAB II TEORI - TEORI TENTANG KETUHANAN A. Perkembangan Konsep Tentang Ketuhanan... 15
B. Teori-teori Antropologis ... 21
BAB III KONSEPSI SOSIO KULTURAL YANG MELAHIRKAN PANGESTU DAN SUMARAH A. Paguyuban Pangestu ... 37
1. Riwayat Hidup Pendiri Pangestu……….. 37
2. Organisasi Ajaran Pangestu……….. 41
3. Ajaran Pokok Pangestu………... 45
4. Konsep Manusia Menurut Pangestu………... 49
5. Konsep Tuhan Menurut Pangestu.………...…………... 57
B. Paguyuban Sumarah……….…...61
1. Riwayat Hidup Pendiri Sumarah……….….. 61
xii
3. Konsep Manusia Menurut Sumarah……….….. 67
4. Konsep Tuhan Menurut Sumarah….………...………... 80
BAB IV ANALISA PERBANDINGAN KONSEP TUHAN PANGESTU DAN SUMARAH A. Konsep Tuhan Pangestu ... 89
B. Konsep Tuhan Sumarah...96
BAB V PENUTUP A. Kesimpulan ... 100
B. Saran ... 101
C. Penutup………..… 102
DAFTAR PUSTAKA... 103