• Tidak ada hasil yang ditemukan

DAYA PERT Daya Hambat Ekstrak Jahe (Zingiber Officinale) Terhadap Pertumbuhan Staphylococcus Saprophyticus Perusak Ikan Dalam Sistem Emulsi Tween.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "DAYA PERT Daya Hambat Ekstrak Jahe (Zingiber Officinale) Terhadap Pertumbuhan Staphylococcus Saprophyticus Perusak Ikan Dalam Sistem Emulsi Tween."

Copied!
17
0
0

Teks penuh

(1)
(2)
(3)

ii   

NUTRITION DEPARTMENT HEALTH FACULTY MUHAMMADIYAH UNIVERSITY OF SURAKARTA

ABSTRACT

Qudwatun Qoyyimah. J300090018

“The Resistibility of Ginger Extract (Zingiber officianale) to the Growth of Staphylococcus saprophyticus damaged fish in the 80 Tween Emulsion System”

Fish is one of damageable food so human needs efforts to pickle them. Many researches found that ginger has fenol compound that is useful as the antimicrobial so it can be used to pickle the fishes. The objective of this research is to know the of ginger extract (Zingiber officianale) to the growth of staphylococcus saprophyticus damaged fish in the 80 Tween emulsion system”

The experiment on the growth of the bacteria of staphylococcus saprophyticus is done by using Complete Random Program (RAL) with 4 action and 3 times of repetition. The variable of this research is the resistibility of staphylococcus saprophyticus and the different concentration ogf ginger extract. The ginger extract concentration that is 0% (control), 25%, 35%, 45% (b/v) and the analysis using one way Anova.

The result of this research shows that ginger extract is able to resist the growth of staphylococcus saprophyticus on the 0% concentration without any resistor, 25% concentration with low resistor, 35% and 45% concentration have strong resistor. The statistical test shows that there is influence of resistability of ginger extract to the growth staphylococcus saprophyticus. The using of 0% concentration is really different with the concentration of 25%, 35%, 45%. There is no difference between 25%, 35% and 45% concentration, so staphylococcus saprophyticus is effectively resisted on the 25% concentration. The sugestion of this result is to use ginger extract as the antimicrobial because it can be used to pickle the fish.

Keyword : The resistibility, ginger extract, staphylococcus saprophyticus, Fish

(4)

iii   

PROGRAM STUDI GIZI FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

ABSTRAK

Qudwatun Qoyyimah. J300090018

“DAYA HAMBAT EKSTRAK JAHE (Zingiber officinale) TERHADAP PERTUMBUHAN Staphylococcus saprophyticus PERUSAK IKAN DALAM SISTEM EMULSI TWEEN 80”.

 

Ikan merupakan bahan pangan yang mudah mengalami kerusakan sehingga perlu usaha untuk mengawetkannya. Berbagai penelitian menunjukkan bahwa jahe mempunyai kandungan senyawa fenol yang berfungsi sebagai antimikrobia sehingga berpotensi untuk mengawetkan ikan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui daya hambat ekstrak Jahe (Zingiber officinale) terhadap pertumbuhan Staphylococcus saprophyticus perusak ikan dalam sistem emulsi Tween 80”.

Pengujian terhadap pertumbuhan bakteri Staphylococcus saprophyticus dilakukan menggunakan metode difusi agar pada media Nutrient Agar, percobaan menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan 4 perlakuan dan 3 kali ulangan. Variabel yang diteliti adalah besar daya hambat Staphylococcus saprophyticus dan konsentrasi ekstrak jahe yang berbeda. Konsentrasi ekstrak jahe yang diujikan adalah 0% (kontrol), 25%, 35%, 45% (b/v) dan dianalisis menggunakan uji Anova satu arah.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa ekstrak jahe mampu menghambat pertumbuhan Staphylococcus saprophyticus pada konsentrasi 0% tidak ada hambatan, konsentrasi 25% dengan kategori hambatan sedang, konsentrasi 35% dan 45% memiliki hambatan kuat. Hasil uji statistik terdapat pengaruh daya hambat ekstrak jahe terhadap pertumbuhan Staphylococcus saprophyticus. Penggunaan konsentrasi 0% berbeda nyata dengan konsentrasi 25%, 35%, 45%. Konsentrasi 25%, 35% dan 45% tidak ada perbedaan yang nyata sehingga

Staphylococcus saprophyticus sudah efektif dihambat pada konsentrasi 25%.

Saran dari penelitian ini yaitu ekstrak jahe memiliki kemampuan sebagai antimikrobia sehingga dapat dimanfaatkan sebagai alternatif pada pengawetan ikan.

Kata kunci : Daya hambat, ekstrak jahe, Staphylococcus saprophyticus, Ikan

(5)
(6)
(7)
(8)

vii   

Motto

Man jadda wajada

(Barangsiapa yang bersungguh-sungguh pasti berhasil)”

(Pepatah Arab)

“ Barangsiapa yang meniti suatu jalan untuk mencari ilmu, maka Allah

memudahkan untuknya jalan menuju surga.”

(HR. Muslim)

“Sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan.”

(Qs. Al-Insyirah 6)

“ Hai orang-orang yang beriman, Jadikanlah sabar dan shalat sebagai

penolongmu, Sesungguhnya Allah beserta orang-orang yang sabar.”

(9)

viii   

HALAMAN PERSEMBAHAN

Karya tulis ilmah ini penulis persembahkan untuk:

1.

Ayahanda tercinta Muh. Basyir Syahid dan Ibunda tercinta Uswatun Hasanah

yang selalu memberikan semangat, motivasi dan do’a yang selalu mengiringi

langkahku.

2.

Kakakku Miftah Nur Ghulam Ahmad dan Tsani Hasan Musthofa yang selalu

memotivasi dan membimbing penulis dalam penyusunan karya tulis ilmiah ini.

3.

Adikku Nafidatul Mufidah yang selalu memberikan semangat.

4.

Para guru dan dosen, yang telah mendidikku selama ini, terimakasih atas ilmu

yang telah diajarkan kepadaku.

5.

Sahabatku satu bimbingan Yulia, Puspita dan Widati yang telah banyak

membantu dan memberikan semangat sehingga penulis dapat menyelesaikan karya

tulis ilmiah ini.

(10)

ix   

RIWAYAT HIDUP

Nama : Qudwatun Qoyyimah

Tempat/Tanggal Lahir : Surakarta, 5 Mei 1991

Jenis Kelamin : Perempuan

Agama : Islam

Alamat : Karangasem Rt 04/01 Kecamatan Laweyan Surakarta

Riwayat Pendidikan : 1. Lulus TK Aisyiyah Surakarta tahun 1996

2. Lulus SD Muhammadiyah 16 Surakarta tahun 2003

3. Lulus SMP Al-Islam 1 Surakarta tahun 2006

(11)

x   

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum wr .wb

Alhamdulillah segala puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT

yang telah memberikan rahmat, hidayah, berkah dan karunia-Nya, sehingga

penulis dapat menyelesaikan penyusunan karya tulis ilmiah dengan judul “DAYA

HAMBAT EKSTRAK JAHE (Zingiber officinale) TERHADAP PERTUMBUHAN

Staphylococcus saprophyticus PERUSAK IKAN DALAM SISTEM EMULSI TWEEN 80”.

Adapun karya tulis ilmiah ini penulis ajukan untuk memenuhi syarat guna

mencapai gelar Ahli Madya pada Program Studi D3 Gizi.

Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan karya tulis ilmiah ini tidak

lepas dari bantuan, arahan dan bimbingan dari berbagai pihak sehingga karya

tulis imiah ini dapat terselesaikan. Oleh karena itu pada kesempatan ini peneliti

ingin mengucapkan terima kasih kepada:

1. Bapak Arif Widodo, A.Kep., M.Kes., selaku Dekan Fakultas Kesehatan

Universitas Muhammadiyah Surakarta.

2. Ibu Dwi Sarbini, S.ST., M.Kes , selaku ketua program studi gizi Fakultas Ilmu

Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta

3. Ibu Eni Purwani, S.Si., M.Si, selaku pembimbing I dan penguji yang telah

memberikan ide, inspirasi, dukungan dan masukan berharga demi

kesempurnaan karya tulis ilmiah ini.

4. Bapak Rusdin Rauf, STP.,MP, selaku Pembimbing II atas segala bimbingan,

perhatian, saran dan dukungan yang diberikan selama penyusunan karya

tulis ilmiah ini.

5. Ibu Endang Nur W, M.Si., Med, Ibu Tuti Rahmawati, S.Gz dan ibu

Muwakidah M,Kes, selaku penguji yang telah memberikan masukan

berharga demi kesempurnaan karya ilmiah penulis.

6. Keluarga tercinta atas do’a, kasih sayang dan dukungan moril serta materiil

(12)

xi   

7. Teman satu bimbingan Yulia, Pita dan Widati yang telah banyak membantu

dan memberikan semangat sehingga penulis dapat menyelesaikan karya

tulis ilmiah ini.

8. Teman seperjuangan angkatan 2009 yang telah banyak memberikan

semangat dan motivasi sehingga penulis dapat menyelesaikan karya tulis

ilmiah ini.

9. Semua pihak yang tidak bisa disebutkan satu per satu, terimakasih atas

dukungan dan doanya.

Peneliti menyadari bahwa dalam penyusunan karya tulis ilmiah ini masih

terdapat banyak kekurangan, Semoga karya tulis ilmiah ini dapat bermanfaat

bagi kita semua.

Wassalamu’alaikum wr.wb

Surakarta, 11 Agustus 2012

(13)

xii 

PERNYATAAN KEASLIAN ... iv

HALAMAN PERSETUJUAN... v

HALAMAN PENGESAHAN ... vi

HALAMAN MOTTO ... vii

HALAMAN PERSEMBAHAN ... viii

RIWAYAT HIDUP... ix

KATA PENGANTAR ... x

DAFTAR ISI ... xii

DAFTAR TABEL ... xiv

DAFTAR GAMBAR... xv

DAFTAR LAMPIRAN ... xvi

BAB I. PENDAHULUAN ... 1

4. Jahe Sebagai Senyawa Antimikrobia dan Antioksidan ... 11

5. Daya Hambat Mikrobia ... 13

6. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Daya Hambat Mikrobia ... 15

7. Metode Ekstraksi ... 16

(14)

xiii   

B. Kerangka Teori ... 19

C. Kerangka Konsep ... 20

D. Hipotesis ... 21

BAB III. METODOLOGI PENELITIAN ... 21

A. Ruang Lingkup ... 21

B. Tempat dan Waktu ... 21

C. Rancangan penelitian ... 22

D. Jenis Variabel ... 24

E. Definisi Operasional ... 24

F. Bahan dan Alat ... 25

G. Prosedur Penelitian ... 25

H. Pengumpulan, Pengolahan, dan Analisa Data ... .29

BAB IV. HASIL DAN PEMBAHASAN ... 31

BAB V. PENUTUP ... 39

DAFTAR PUSTAKA ... 41 LAMPIRAN

 

(15)

xiv   

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

1. Rata-rata Daya Hambat Ekstrak Jahe terhadap pertumbuhan

Staphylococcus saprophyticus Perusak Ikan ... 33 2. Pengaruh Daya Hambat Ekstrak Jahe terhadap pertumbuhan

(16)

xv   

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

1. Kerangka Teori ... 19

2. Kerangka Konsep ... 20

3. Rancangan Penelitian ... 23

4. Prosedur Ekstraksi Jahe ... 26

5. Prosedur Pengenceran Ekstrak Jahe ... 27

6. Prosedur Uji Daya Hambat Mikroba ... 28

7. Besar Daya Hambat Ekstrak Jahe terhadap Pertumbuhan Staphylococcus saprophyticusdengan Konsentrasi100%. ... 33

(17)

xvi   

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran

1. Uji Statistik

2. Bukti Penggunaan Laboratorium

3. Foto-foto penelitian

 

Referensi

Dokumen terkait

Manfaat yang dapat diperoleh dari penelitian ini adalah sebagai berikut:. Menambah wawasan dan referensi yang berkaitan dengan

Beberapa penelitian yang telah dilakukan mengenai pengelolaan perikanan yaitu Ross (2011) yang meneliti model pengelolaan perikanan pelagis secara berkelanjutan di PPN

In higher culture levels, compliance with technical standards will be supported by focused human factors design analysis, requirements speciication and validation activities..

Dalam penelitian ini, bioplastik paduan tepung tapioka-gliserol dengan komposisi 7:3 dan 8:2, ditambahkan karaginan sebagai pengisi yang berfungsi meningkatkan kuat

Salah satu contoh dari penggunaan jembatan dengan konstruksi beton prategang ( prestessed ) adalah jembatan yang melintasi sungai Kali Garang semarang dari arah Krapak ke Manyaran

Faktor observability ini belum dilakukan dengan maksimal oleh pihak penyedia layanan karena masyarakat masih belum terlalu mengerti mengenai layanan branchless banking

Kemudian tujuan dari penelitian adalah agar dapat mendeskribsikan permasalahan-permasalahan tentang pembelajaran Ta Ʃ fiizhul Qur’aan pada siswa kelas VIII MTs Al-I‘tisham,

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan motivasi belajar dan rasa ingin tahu dengan prestasi belajar IPS kelas V SD se-Gugus Sendangadi, Mlati,