• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGARUH BRAND AMBASSADOR BTS, BRAND IMAGE DAN KELOMPOK REFERENSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN DI TOKOPEDIA

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "PENGARUH BRAND AMBASSADOR BTS, BRAND IMAGE DAN KELOMPOK REFERENSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN DI TOKOPEDIA"

Copied!
16
0
0

Teks penuh

(1)

i

PENGARUH BRAND AMBASSADOR “BTS”, BRAND IMAGE DAN KELOMPOK REFERENSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN DI

TOKOPEDIA

SKRIPSI

Diajukan Guna Memenuhi Persyaratan Untuk Mencapai Gelar Sarjana Ilmu Komunikasi

Oleh:

Caesy Antania Kuswardani D0216022

PROGRAM STUDI ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN POLITIK UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

2020 commit to user

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

(2)

PERSETUJUAN

Skripsi dengan judul:

PENGARUH BRAND AMBASSADOR “BTS”, BRAND IMAGE DAN KELOMPOK REFERENSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN DI

TOKOPEDIA

Disusun Oleh:

Caesy Antania Kuswardani D0216022

Disetujui untuk dipertahankan di hadapan Panitia Ujian Skripsi Fakultas Ilmu Sosial dan Politik

Universitas Sebelas Maret

Mengetahui, Dosen Pembimbing

Dra. Christina Tri Hendriyani, M.Si.

NIP 196201171986012001

ii

commit to user

(3)

iii

LEMBAR PENGESAHAN

Telah disetujui dan disahkan oleh Panitia Ujian Skripsi, Program Studi Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial

dan Politik Universitas Sebelas Maret Surakarta Pada Hari : Senin

Tanggal : 11 Januari 2021

Panitia Penguji : Pengaruh Brand Ambassador “BTS”, Brand Image dan Kelompok Referensi Terhadap Keputusan Pembelian di Tokopedia

Penguji I : Monika Sri Yuliarti, S.Sos., M.Si NIP. 198207102014042001

Penguji II : Chatarina Heny Dwi Surwati, S.Sos., M.Si ( ... ) NIP. 197612222002122002

Penguji III : Dra. Christina Tri Hendriyani, M.Si NIP. 196201171986012001

Surakarta,

Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Politik Universitas Sebelas Maret

Prof. Dr. Ismi Dwi Astuti Nurhaeni, M.Si NIP. 19610825 198601 2 001

(………..) (………..)

iii commit to user

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

(4)

iv commit to user

(5)

v

MOTTO

“Allah does not charge a soul expect its capacity.

It will have what it has gained, and it will bear what it has earned”

(QS. Al-Baqarah 286)

“If we understood ourselves better, we would damage ourselves less”

(James Baldwin)

“One day at a time”

v commit to user

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

(6)

PERSEMBAHAN

Dengan segala Rahmat dan Karunia Allah SWT Penulis mempersembahkan karya ini kepada

Mama dan Kakak tercinta Seluruh Keluargaku

Terimakasih atas segala doa, support dan kasih sayang yang melimpah untuk penulis

vi

commit to user

(7)

vii

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT yang telah melimpahkan berkah, rahmat dan kasih-Nya sehingga penulis mampu menyelesaikan penelitian ini dengan baik yang kemudian penulis tuangkan dalam sebuah skripsi ini. Skripsi ini penulis buat untuk memenuhi sebagaian persyaratan guna memperoleh gelar Sarjana Ilmu Komunikasi di Fakultas Ilmu Sosial dan Politik, Universitas Sebelas Maret.

Secara garis besar, penelitian ini membahas tentang pengaruh brand ambassador, brand image dan kelompok referensi terhadap keputusan pembelian

pada anggota whatsapp group A.R.M.Y Solo. Dalam penyusunan skripsi ini, penulis banyak mendapatkan bimbingan dan dukungan dari berbagai pihak baik secara langsung maupun tidak langsung. Oleh karena itu, penulis ingin mengucapkan terimakasih kepada:

1. Allah SWT, atas berkah dan kehidupan yang luar biasa ini.

2. Prof. Dr. Ismi Dwi Astuti N., M.Si, selaku dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Politik Universitas Sebelas Maret Surakarta.

3. Sri Hastjarjo, S.Sos., Ph.D., selaku Kepala Program Studi Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Politik Universitas Sebelas Maret Surakarta.

4. Dra. Christina Tri Hendriyani, M.Si., selaku dosen pembimbing skripsi yang telah memberikan banyak ilmu, waktu, dan arahan kepada penulis selama proses mengerjakan skripsi ini dan selama proses belajar di Fakultas Ilmu Sosial dan Politik Universitas Sebelas Maret Surakarta.

vii commit to user

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

(8)

5. Drs. Dwi Tiyanto, S.U., selaku Pembimbing Akademik yang telah memberikan ilmu dan nasihat kepada penulis.

6. Seluruh dosen prodi Ilmu Komunikasi yang telah membagikan ilmu yang sangat banyak dan berharga bagi penulis.

7. Mama dan Mbak na, terimakasih sudah selalu memberikan doa, dukungan dan waktu untuk mendengar keluh kesah penulis selama mengerjakan penelitian ini.

8. Padma dan Febrian, sahabat yang selalu ada, terima kasih sudah selalu membuat penulis tertawa, terima kasih atas dukungan dan bantuannya yang tidak terhitung. Love you both!

9. Mas Alfi, Rani, Devi, Sofi, Icha, Hana dan Dilla, yang selalu memberikan doa dan dukungan untuk penulis sejak masih duduk di bangku SMP.

10. Elnasya, Amalia, Anin, Ayak, Kiki, Sherli, yang selalu senantiasa memberikan dukungan kepada penulis.

11. Tiara dan Miyunk, tempat curhat penulis selama 4 tahun kuliah dan teman berjuang dalam skripsi, terima kasih atas dukungannya dan seluruh teman- teman ilmu komunikasi angkatan 2016

12. Mas Afif dan Khansa, atas jalan-jalan singkat tapi seru, lelucon yang selalu membuat penulis tertawa dan dukungannya selama penulis kuliah.

13. Ayu, Della, Hanfir, Aldo, Vindi, Shabrina, Ayas, Mutiara, Milva, Wuri, Nisa, Susi, Al, Sony, Kintan dan seluruh keluarga besar FiestA Radio untuk ilmu, pengalaman dan segala cerita.

viii

commit to user

(9)

ix

14. Nadia, Bu Ais, Galih, Hanifa, Hanifah, Siwi, Nana, dan Dion, teman-teman KKN Desa Kunti yang sudah mau memberikan dukungan untuk penulis.

15. Seluruh Narasumber atas ketersediannya dalam memberikan jawaban kuesioner sehingga penulis dapat menyelesaikan penelitian ini dan seluruh pihak yang penulis tidak bisa sebutkan satu-persatu.

Akhirnya dengan segala kelebihan dan kekurangannya, semoga skripsi ini dapat memberikan manfaat bagi ilmu pengetahuan dan memberi sumbangan pemikiran bagi pembaca. Untuk ketidaksempurnaan dan kesalahannya, penulis memohon maaf yang sebesar-besarnya. Saran dan kritik yang membangun sangat diharapkan. Terima Kasih.

Surakarta, 21 Oktober 2020

Penulis

ix commit to user

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

(10)

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL………. i

HALAMAN PERSETUJUAN………. ii

HALAMAN PENGESAHAN……….. iii

HALAMAN PERNYATAAN……….. iv

MOTTO……… v

PERSEMBAHAN……… vi

KATA PENGANTAR………. vii

DAFTAR ISI……….... x

DAFTAR TABEL……… xii

DAFTAR GAMBAR………... xiii

DAFTAR BAGAN……….. xiv

ABSTRAK………... xv

ABSTRACT……… xvi

BAB I PENDAHULUAN………... 1

A. Latar Belakang………. 1

B. Rumusan Masalah……….... 7

C. Tujuan Penelitian………. 8

D. Manfaat Penelitian………... 8

BAB II KERANGKA TEORI………... 10

A. Teori yang Relevan……….. 10

1. Komunikasi……… 10

2. Komunikasi Pemasaran……….. 13

3. E-commerce……….... 17

4. Brand Ambassador………. 20

5. Brand Image………... 24

6. Kelompok Referensi………... 28

7. Keputusan Pembelian………. 31

B. Penelitian yang terdahulu………. 33

C. Hipotesis………... 34

x

commit to user

(11)

xi

D. Definisi Konsep……….. 35

E. Definisi Operasional………... 36

BAB III METODE PENELITIAN……….. 41

A. Lokasi Penelitian……… 41

B. Jenis Penelitian………... 41

C. Populasi, Sampel dan Teknik pengambilan Sampel……….. 42

D. Data dan Sumber Data………... 43

E. Teknik Pengumpulan Data………. 44

F. Uji Reliabilitas dan Validitas………. 45

G. Model Hubungan Antar Variabel……….. 47

H. Teknik Analisis Data………. 48

BAB IV PENYAJIAN DATA DAN ANALISIS DATA………... 53

A. Deskripsi Perusahaan………. 53

B. Analisa Deskriptif……….. 56

1. Deskripsi Responden……… 56

2. Deskripsi Variabel Penelitian……… 59

C. Uji Instrumen……….. 69

1. Uji Validitas………. 69

2. Uji Reliabilitas……….. 71

D. Uji Regresi Linier Berganda……….. 72

E. Uji Analisis Data……… 74

1. Uji Normalitas………. 74

2. Uji Multikolinearitas……… 76

3. Uji Heteroskedastisitas……… 77

F. Uji Koefisien Determinan……….. 79

G. Uji F atau Simultan……… 80

H. Uji T atau Parsial………... 82

I. Pembahasan 85

BAB V PENUTUP………... 88

A. Kesimpulan……… 88

B. Saran……….. 88

DAFTAR PUSTAKA……….. 90

LAMPIRAN………. 93

xi

commit to user

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

(12)

DAFTAR TABEL

TABEL II.1 Operasional Konsep………. 37

TABEL III.1 Skala Likert Penelitian………. 45

TABEL III.2 Interpretasi Koefisien Korelasi……….. . 46

TABEL IV.1 Karakteristik Responden Jenis Kelamin…….. 57

TABEL IV.2 Karakteristik Responden Usia………. 58

TABEL IV.3 Karakteristik Responden Pekerjaan………… 59

TABEL IV.4 Distribusi Tanggapan Responden Variabel X1 60 TABEL IV.5 Distribusi Tanggapan Responden Variabel X2 63 TABEL IV.6 Distribusi Tanggapan Responden Variabel X3 65 TABEL IV.7 Distribusi Tanggapan Responden Variabel Y 68 TABEL IV.8 Uji Validitas……… 70

TABEL IV.9 Uji Reliabilitas………. 72

TABEL IV.10 Koefisien Regresi………... . 73

TABEL IV.11 Uji Normalitas……… . 75

TABEL IV.12 Uji Multikolinearitas……….. . 76

TABEL IV.13 Uji Glejser………... 79

TABEL IV.14 Uji Koefisien Determinan………... 80

TABEL IV.15 Uji Validitas Uji Simultan (Uji F)………….. 81

TABEL IV.16 Uji Parsial Variabel Brand Ambassador……. 83

TABEL IV.17 Uji Parsial Variabel Brand Image…………... 84

TABEL IV.18 Uji Parsial Variabel Kelompok Referensi…... 85

commit to user xii

(13)

xiii

DAFTAR GAMBAR

GAMBAR I.1 Pengguna Internet di Indonesia 2017 – 2023……. 1 GAMBAR IV.1 Logo Tokopedia………. 54 GAMBAR IV.2 Maskot Tokopedia………. 55 GAMBAR IV.3 Grafik Scatterplot Variabel………... 78

xiii commit to user

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

(14)

DAFTAR BAGAN

BAGAN II.1 Model Komunikasi Pemasaran………. 15 BAGAN II.2 Model Komunikasi Pemasaran Terintergrasi… 16 BAGAN III.1 Model Hubungan Antar Variabel……….. 47

xiv commit to user

(15)

xv

ABSTRAK

Caesy Antania Kuswardani, D0216022, PENGARUH BRAND AMBASSADOR “BTS”, BRAND IMAGE, DAN KELOMPOK REFERENSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN DI TOKOPEDIA. Skripsi, Program Studi Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Politik, Universitas Sebelas Maret Surakarta, Oktober 2020.

Perkembangan teknologi dan internet merupakan hal yang paling diminati oleh seluruh kalangan masyarakat, khususnya di Indonesia. Hal tersebut, menciptakan peluang bagi semua orang untuk dapat mengembangkan usaha mereka ke ranah online atau e-commerce. Sebuah kegiatan jual beli tanpa perlu adanya tatap muka secara langsung ini sangat memudahkan masyarakat dalam kehidupannya sehari-hari. Memiliki brand image yang baik, pemanfaatan brand ambassador yang terkenal dan memiliki penggemar yang banyak adalah cara untuk sebuah brand menggaet konsumen untuk melakukan pembelian.

Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh brand ambassador

“BTS”, brand image dan kelompok referensi terhadap keputusan pembelian di Tokopedia. Terdapat tujuh teori yang relevan dalam penelitian ini, yaitu, komunikasi, komunikasi pemasaran, brand ambassador, brand image¸ e- commerce, kelompok referensi, dan keputusan pembelian.

Pendekatan yang dilakukan pada penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif dengan sampel sebanyak 71 orang. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan probability sampling dan pengambilan jumlah sampel menggunakan metode simple random sampling.

Berdasarkan hasil uji hipotesis, variabel brand ambassador berpengaruh signifikan negatif terhadap variabel keputusan pembelian. Sementara itu, dua variabel lainnya yaitu brand image dan kelompok referensi berpengaruh signifikan positif terhadap variabel keputusan pembelian secara parsial. Secara simultan, ketika variabel tersebut berpengaruh signifikan terhadap variabel keputusan pembelian. Hasil penelitian ini menunjukkan persamaan regresi Ketiga variabel dependen brand ambassador, brand image dan kelompok referensi mempengaruhi keputusan pembelian sebesar 59,1% dan sisanya 48,1% dipengaruhi oleh faktor-faktor lain di luar penelitian.

Kata Kunci: brand Ambassador, brand Image, kelompok referensi, keputusan pembelian

xv

commit to user

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

(16)

ABSTRACT

Caesy Antania Kuswardani, D0216022, THE INFLUENCE OF BRAND AMBASSADOR “BTS”, BRAND IMAGE AND REFERENCE GROUP TO PURCHASING DECISIONS ON TOKOPEDIA. Undergraduate Thesis, Communication Studies, Faculty of Social and Political Sciences, Universitas Sebelas Maret, Surakarta, October 2020.

The advancement of technology and internet are two things that interest people nowadays, especially in Indonesia. Technology and internet give everyone the opportunity to expand their business through online platforms, such as e- commerce. Indirect transactions through online platforms have make sellers’ and buyers’ life easier. A positive brand image and a famous brand ambassador with a large fanbase are some of the steps a brand might attract people to make a purchase on their platform.

The research aims to see the impact of BTS as brand ambassador, brand image and reference group to purchasing decisions in Tokopedia. The theories used in this research are theories about communication, marketing communication, e-commerce, brand ambassador, brand image, reference group and purchasing decisions.

This research uses quantitative method with 71 samples. The sampling method used in this research is probability sampling and uses simple random sampling to determine the sampling amount.

The study shows brand ambassador have a significant negative effect on purchasing decision while brand image and reference group have significant positive effects on purchasing decision, partially. Simultaneously, these three variables have significant positive effects on purchasing decision. The regression equation of this study result is

Brand ambassador, brand image and reference group effect the purchase decision by 59,1%, while 48,1% are influence by other factors not shown in this study.

Keywords: brand ambassador, brand image, reference group, consumer desicion

xvi commit to user

Gambar

GAMBAR I.1   Pengguna Internet di Indonesia 2017 – 2023…….  1  GAMBAR IV.1  Logo Tokopedia…………………………………

Referensi

Dokumen terkait

Bapak dan ibu Dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan ilmu yang bermanfaat kepada penulis.. Seluruh staff dan

Siti Rokhmi Fuadati, M.Si., selaku Dosen Pembimbing yang telah banyak meluangkan waktu, tenaga, dan kesabarannya dalam memberikan bimbingan, arahan, serta saran

Puji dan Syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena hanya dengan berkat dan rahmatNya lah penulis mampu menyelesaikan Tugas Akhir yang berjudul “ Pengaruh

vii Pengaruh Brand Image, Korean Wave Dan Brand Ambassador, Terhadap Keputusan Pembelian Produk Di E-Commerce Tokopedia (Studi Kasus Generasi Z di D.K.I.

Veronica Angela / 25180126 / 2022 / Pengaruh Brand Ambassador dan Brand Image Terhadap Niat Pembelian Ulang Pada Marketplace Tokopedia di DKI Jakarta / Pembimbing : Rita Eka

PENGARUH BRAND AMBASSADOR DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA PRODUK SCARLETT DI MARKETPLACE TOKOPEDIA SKRIPSI Untuk memenuhi salah satu persyaratan mencapai derajat

vi KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan rahmat dan hidayah sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi yang

7% INTERNET SOURCES 7% PUBLICATIONS 3% STUDENT PAPERS PRIMARY SOURCES id.123dok.com Internet Source eprints.walisongo.ac.id Internet Source Submitted to Universitas Merdeka